Anda di halaman 1dari 8

Hukum Gravitasi Newton : Pengertian , Rumus dan Contoh Soal Penyelesaian

Tugas ( Pelajari materi Hukum Gravitasi Newton : Pengertian , Rumus dan Contoh
Soal Penyelesaian dan selesaikan 3 soal dibawah ini )

Gravitasi adalah gejala adanya interaksi dua benda bermassa yaitu berupa gaya tarik-
menarik . ilmuwan pertama yang memahami gaya gravitasi bumi adalah Sir Isaac Newton
( 1642 - 1727 ). Hal itu terjadi Ketika dia mengamati buah apel yang jatuh dari pohon.
Kemudian dia pun bertanya-tanya apakah yang menyebabkan bulan tetap berada pada
orbitnya. Apakah keduanya dipengaruhi oleh gravitasi bumi ? dia memerlukan waktu
bertahun-tahun untuk membuktikan gagasannya. Pada tahun 1686 dia menyatakan hukum
gravitasi yang berlaku di seluruh alam semesta.

Bunyi Hukum gravitasi Newton :

Setiap partikel dalam alam semesta ini selalu menarik partikel lain dengan gaya yang
besarnya berbanding lurus dengan massa partikel-partikel itu dan berbanding terbalik dengan
kuadrat jaraknya.

 Gaya Gravitasi

1. gaya gravitasi  2 benda

Bila benda 1 dan benda 2 berdekatan maka timbul gaya gravitasi F12 pada massa 1 dan
F21 pada massa 2 yang nilainya sama ( gaya tarik menarik )

Rumus

 
Keterangan :
m1 = massa benda 1 ( kg )
m2 = massa benda 2 ( kg )
G = tetapan umum gravitasi
G = 6,67 . 10-11 N m2/ kg2
r = jarak antara dua benda ( m )

Soal :

1. Dua benda mempunyai massa masing -masing m1 = 10 kg dan m2 = 14 kg. bila jarak kedua
benda 20 m, tentukan gaya gravtasi antara kedua benda.
 2. Gaya gravitasi antara dua benda A dan B yang berjarak 0,5 m adalah
 6,67 . 10-9 N. bila massa A dan B adalah sama dan G = 6,67 . 10-11 N m2/ kg2. Tentukan
massa benda tersebut.

2. gaya gravitasi  3 benda

a. bila tiga benda berada dalam satu garis lurus


contoh soal :
 1. tiga benda membentuk garis lurus
Jika m1 = 10 Kg,  m2 = 6 Kg dan m3 = 8 Kg
Tentukan :
a. Gaya pada massa 1 dipengaruhi massa 2 dan massa 3 ( F1)

b. Gaya pada massa 2 dipengaruhi massa 1 dan massa 3 ( F2)


c. Gaya pada massa 3 dipengaruhi massa 1 dan massa 2 ( F3)
b.  Menentukan  letak massa 3 yang berada di antara massa 1 dan massa 2 jka gaya
gravitasi pada masa 3 ( F3 )    sama dengan nol.  

 Contoh soal.

1.  Sebuah benda dengan massa 3 berada pada garis lurus dengan  massa 1 dan massa 2. Jika
m1 = 25 kg dan m2 = 16 kg dan jarak antara massa 1 dengan massa 2 adalah 20
meter.tentukan letak massa 3 terhadap massa 1 jika gaya gravitasinya sama dengan nol.
2.  Jupiter merupakan planet terbesar dalam system tata surya. Massa Jupiter adalah 9,56 . 10-
4
 kali massa matahari dan jaraknya ke matahari adalah 7,78 . 10 11 m. Tentukan lokasi di
antara Jupiter dan matahari dimana gaya gravitas Jupiter dan matahari saling meniadakan .
Tiga benda membentuk sudut 

Contoh soal :

1. Perhatikan gambar di bawah. Jika m1 = 10 Kg, m2 = 20 Kg dan m3 = 30 Kg


Tentukan gaya gravitasi pada massa 1 ( F1 )

Anda mungkin juga menyukai