Anda di halaman 1dari 1

JURUSAN AKUNTANSI SYARIAH PROGRAM S1

IAIN METRO TAHUN 2022/2023


TUGAS MANDIRI

Mata Kuliah : Akuntansi Sektor Publik


Materi : Penentuan harga Pelayanan Publik
Waktu : 4 Hari (dikumpulkan hari Senin 31102022)
Pengampu MK : Rakhmawati Listyarini, M. S. Ak

Petunjuk pengerjaan soal


1. Soal dikerjakan dan di jawab dengan tulisan tangan
2. Dijawab dengan singkat dan jelas

SOAL
1. Perusahaan milik pemerintah pada satu sisi dituntut untuk semakin efisien dan Profesional.
Di sisi lain, terdapat tekanan dari masyarakat agar pemerintah mampu memberikan
pelayanan public yang murah dan berkualitas.Terhadap fenomena tersebut, strategi apakah
yang bisa di lakukan dalam menentukan harga pokok pelayanan tertentu agar memenuhi
prisip efisiensi dan keadilan.
2. Jelaskan secara singkat Teknik akuntansi dan peran akuntansi biaya dalam penentuan harga
pelayanan public.
3. Sebutkan dan Jelaskan secara singkat beberapa metode dalam menentukan harga pelayanan
publik

Anda mungkin juga menyukai