Anda di halaman 1dari 2

NOMOR SOP

TGL PEMBUATAN
TGL REVISI
TGL EFEKTIF

DIBUAT OLEH DISAHKAN OLEH


KEPALA PUSKESMAS
PEMERINTAH KABUPATEN
PEKALONGAN
DINAS KESEHATAN
KABUPATEN PEKALONGAN WATMAWATI dr. NOOR ENDAH ARTATI
PUSKESMAS KEDUNGWUNI II NIP.19800708 200801 2 011 NIP. 19790713 200902 2 003
NIP : 19590614 198511 1
002
NAMA SOP EDUKASI KESEHATAN
REPRODUKSI
DASAR HUKUM KUALIFIKASI PELAKSANA
1. SK Kepala Puskesmas 1. Memiliki kemampuan menentukan sasaran edukasi
Kedungwuni II tentang 2. Memiliki kemampuan menentukan jadwal edukasi
Pelayanan Kesehatan Peduli 3. Memiliki kemampuan melakukan koordinasi
Remaja di Puskesmas 4. Memiliki kemampuan menyampaikan materi edukasi
5. Memiliki kemampuan mendokumentasikan kegiatan
Kedungwuni II Nomor:
2. Pedoman Standar Nasional
Pelayanan Kesehatan Peduli
Remaja Kementerian
Kesehatan 2014
3. Peraturan Menteri Kesehatan
RI Nomor 97 tahun 2014
Tentang Pelayanan Kesehatan
masa sebelum hamil ,masa
hamil,persalinan dan masa
sesudah
melahirkan,penyelenggaraan
Pelayanan kontrasepsi,serta
pelayanan kesehatan seksual

KETERKAITAN PERALATAN PERLENGKAPAN


1. Program KIA/KB
2. Program Gizi 1. Modul /Alat peraga
3. Program Promkes 2. Lembar balik
4. Program kesling 3. Materi dalam bentuk PPT
5. Program P2/PTM 4. LCD,Laptop
6. Program Batra 5. Form daftar hadir
7. Program Kesehatan jiwa 6. Alat tulis
8. Poskestren

PERINGATAN PENCATATAN DAN PENDATAAN


1. Daftar hadir
Jadwal menyesuaikan KBM siswa 2. Notulen
Pelaksana
N
Kegiatan Petugas Kelengkapan Waktu Out Put
O
PKPR
1 Membuat jadwal penyuluhan 15 menit Ada jadwal
kegiatan

2 Melakukan koordinasi dengan Alat 10 menit Ada


guru UKS sekolah komunikasi,Surat kesepakatan
pemberitahuan jadwal

3 Melakukan koordinasi dengan Alat 15 menit Ada


narsum komunikasi,Surat kesepakatan
permohonan narsum jadwal
4. Menyiapkan materi dan lembar 30 Ada materi
balik menit

5 Memberikan Edukasi Materi kespro,lembar 120 menit Remaja


Kesehatan Reproduksi pada balik mengerti tentang
remaja kesehatan
reproduksi
6 Melakukan tanya jawab 30menit Diketahui
tingkat
pemahaman
terhadap materi
7 Membuat dokumentasi 30 menit Ada
kegiatan dokumentasi

8 Monitoring dan evaluasi


kegiatan

Anda mungkin juga menyukai