Anda di halaman 1dari 3

Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)

SatuanPendidikan : SMP
Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/ Semester : VII/II
Pokok Bahasan : Perbandingan
Sub Pokok Bahasan : Perbandingan senilai dan berbalik nilai
Pertemuan :I
Alokasi waktu : 8 menit

Nama Anggota Kelompok :

1. …………………………………………….
2. …………………………………………….
3. …………………………………………….
4. …………………………………………….

Ayo berLATIH

Kerjakanlah soal di bawah ini pada lembar jawaban yang telah di sediakan!

1. Sebuah sepeda motor memerlukan 8 liter bensin untuk menempuh jarak sejauh 336 km
a. Berapakah jarak yang bisa ditempuh jika motor berisi 5 liter bensin?
b. Untuk menempuh jarak 126 km, berapa liter bensin yang diperlukan

Penyelesaian :

1
2. Pada hari selasa maurin disuru ibunya untuk membeli sekarung singkong di pasar, ia
dibekali uang sebesar sepuluh ribu rupiah. Ternyata ketika ia sampai kepasar,hanya 1
karung singkong berisi 25 kg adalah 12.500 . Berapah kilokah singkong yang bisa dibeli
si maurin dengan uangnya?

Penyelesaian :

3. Sebuah mobil menempuh jarak AB dalam waktu 3 jam dengan kecepatan 80 km/jam.
a. Jika mobil berjalan dengan kecepatan 60 km/jam berapa waktu yang diperlukan?
b. Jika ingin mencapai B dengan waktu 1 jam, berapa mobil itu harus dipacuh?

Penyelesaian :

2
4. Persediaan makan disebuah peternakkan sapi cukup untuk memberi makan 50 ekor sapi
dalam waktu 20 hari. Jika jumlah sapi menjadi 80 ekor, berapa lama makanan itu akan
habis?

Penyelesaian :

5. Menurut kamu apa yang menjadi perbedaan dari perbandingan senlai dan perbandingan
berbalik nilai?

Penyelesaian :

Anda mungkin juga menyukai