Anda di halaman 1dari 11

STRUKTUR ORGANISASI

KARANG TARUNA
Bina Karya Utama Muda

Kel y o
urah r i
an Gondo
struktur organisasi
KETUA

WAKIL KETUA

SEKRETARIS BENDAHARA

BID. OLAHRAGA BID. KEROHANIAN BID. HUMAS

BID. LINGKUNGAN BID. PENDIDIKAN DAN BIDANG USAHA BIDANG USAHA


HIDUP PELATIHAN KESEJAHTERAAN KESEJAHTERAAN
PENGURUS HARIAN
KETUA

AHMAD MARZUKI

WAKIL KETUA

ARDINE ATHALIA C.

SEKRETARIS BENDHARA

PRAMUDITA PUTRI F. NADZVIRA AZZAHRA ABRU MEGA HAULINI KUSTIAYU WIDYA N.


PENGURUS HARIAN
KETUA
Seorang ketua berkewajiban atas struktural di Karang Taruna dengan meminta
pertanggung jawaban pada setiap bidang mengenai program kerja yang telah
terlaksana maupun yang akan terlaksana.

WAKIL KETUA
Tugas seorang wakil ketua ialah mewakili ketua dalam menjalankan tugas.
bertanggung jawab penuh kepada ketua dalam melaksanakan suatu kegiatan
baik di dalam maupun di luar organisasi.

SEKRETARIS
1. Sekretaris bertanggung jawab atas surat masuk dan surat keluar.
2. sebagai notulen kegiatan, seperti kegiatan rapat rutin.
3. Bertugas dalam pembuatan surat menyurat, sepeti surat undangan, dan surat
tugas

BENDAHARA
1. bertanggung jawab penuh atas keuangan yang ada di Karang Taruna.
2. Bertugas untuk mengelola uang kegiatan karang taruna.
3. Memiliki kewajiban atas pemasukan keuangan yang ada di Karang Taruna.
dengan mengembangkan kelompok usaha bersama maupun bekerja sama
dengan stakeholder yang ada.
BIDANG OLAHRAGA

NAUFAL FATAHUDDIN FAIZAL MAULANA ARIF HUSEIN

M. NAUFAL AMARULLY RHUDI

TUGAS DAN WEWENANG


1. Meningkatkan aspek kesehatan baik jasmani/rohani melalui program kerja.
2. Merancang kegiatan olahraga yang melibatkan seluruh remaja dan
masyarakat.
3. Bertanggung jawab atas kesejahteraan kesehatan remaja dan masyarakat
dengan berkolaborasi dengan FKK Kelurahan Gondoriyo, puskesmas, PKK,
dan lembaga lainnya.
BIDANG KEROHANIAN

JAMALUDIN SHOIM HAMZAH ANINDYA GALUH P KINAYA DILLA P.

TUGAS DAN WEWENANG


1. Bertanggung jawab untuk meningkatkan Ketaqwaan remaja kepada Tuhan
YME.
2. Menyelenggarakan kegiatan kerohanian bagi remaja dan masyarakat melalui
program kerja.
3. Meningkatkan toleransi antar umat di lingkungan Kelurahan Gondoriyo
melalui karang taruna.
BIDANG HUMAS

BERLIAN DISI SINWAN VANDIKA FEBRIAN

TUGAS DAN WEWENANG


1. Humas memiliki tugas dan kewajiban untuk membranding Karang Taruna di
sosial media melalui berbagai platform.
2. Mendokumentasikan kegiatan karang taruna selama kegiatan berlangsung.
3. Sebagai narahubung karangtaruna dengan lembaga lain terkait kerja sama
ataupun kegiatan kolaborasi.
4. Memiliki tanggung jawab penuh untuk membantu bidang lain dalam
pelaksanaan kegiatan.
BIDANG LINGKUNGAN
HIDUP

FARAH PUTRI P INDAH AYU W.

TUGAS DAN WEWENANG


1. Membentuk suatu kelompok peduli lingkungan yang bertujuan untuk menjaga
kelestarian lingkungan di Kelurahan Gondoriyo.
2. Menumbuh kembangkan kreatifitas remaja dalam membudidayakan tanaman.
3. Meningkatkan jiwa kepekaan terhadap lingkungan, agar terciptanya
lingkungan yang asri, bersih, dan sehat.
BIDANG PENDIDIKAN DAN
PELATIHAN

NOER INDIRA M. DAYAT SEKLIDZUL ANISA`ADAH FAIZ ABDUR

TUGAS DAN WEWENANG


1. Menjadi tempat untuk remaja menyalurkan minat dan bakatnya, yang
kemudian di realisasikan dalam wujud program kerja.
2. Memberikan ruang remaja untuk berlatih meningkatkan softskill dan hardskill.
3. Meningkatkan hubungan kerja sama dengan lembaga/komunitas dalam
upaya pelaksanaan kegiatan pelatihan.
BIDANG KELOMPOK
USAHA BERSAMA

ANITYA PUTRITAMA A. MUSTOFA LUKLUK RAHMATIKA

TUGAS DAN WEWENANG


1. Meningkatkan jiwa kewirausahaan pada remaja melalui kelompok usaha
bersama.
2. Meningkatkan kreatifitas dan inovasi remaja dalam membangun sebuah ide
bisnis usaha.
3. Mewujudkan remaja yang mampu bersaing dalam bidang usaha.
4. Menumbuhkan jiwa entrepreneurship sejak dini.
social media

karangtarunagondoriyo

karta_gondoriyo

karangtarunagondoriyo@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai