Anda di halaman 1dari 1

PENGELOLAAN PERBEKALAN FARMASI YANG HAMPIR

KADALUWARSA

No. Dokumen : No. Revisi : Halaman :


RSUD MAJENANG
01 1/1

Ditetapkan,
DIREKTUR RSUD MAJENANG
STANDAR
Tanggal Terbit :
PROSEDUR
03 Januari 2022
OPERASIONAL
dr. REZA PRIMA MUHARAMA
Penata Tk. I
NIP. 19791121 201001 1 012
Tata cara pemantauan dan pencegahan perbekalan farmasi agar tidak
PENGERTIAN
menjadi kadaluwarsa.

TUJUAN Meminimalkan perbekalan farmasi kadaluwarsa.

SK Direktur No. 445/010/farmasi.pd/2016tentang Pedoman Pelayanan


KEBIJAKAN
Farmasi di Instalasi Farmasi RSUD Majenang.
1. Cek tanggal kadaluwarsa pada saat stok opname.
2. Tandai perbekalan farmasi dengan tanda :
 NEAR ED 1, untuk 6 (enam) bulan sebelum tanggal
kadaluarsa
 NEAR ED 2, untuk 12 (dua belas) bulan sebelum tanggal
kadaluarsa.
3. Buat rekapitulasi perbekalan farmasi yang masuk kategori NEAR
ED 1.
PROSEDUR
4. Informasikan ke Komite Farmasi Terapi dan Komite Medis agar
digunakan terlebih dahulu.
5. Usahakan perbekalaan farmasi kategori NEAR ED 2 bisa
dikembalikan ke Pedagang Besar Farmasi (PBF) untuk ditukar
dengan perbekalan farmasi sejenis yang tanggal kadaluwarsa lebih
panjang.
6. Pisahkan perbekalan farmasi yang kadaluarsa atau rusak
7. Simpan di gudang farmasi untuk perbekalan farmasi yang
kadaluarsa atau rusak.
8. Siapkan prosedur penghapusan dan pemusnahan perbekalan farmasi
yang kadaluarsa atau rusak.
1. Instalasi Farmasi
2. Komite Farmasi Terapi
UNIT KERJA
3. Komite Medis
4. Pedangan Besar Farmasi (PBF).

Anda mungkin juga menyukai