Anda di halaman 1dari 10

KANTOR WILAYAH PROPINSI JAWA TENGAH

KELOMPOK KERJA PENGAWAS MADRASAH (POKJAWASMAD)


Sekretariat: Jl Sisingamangaraja no. 5 Semarang 50232
Email : pokjawasmad.jateng@gmail.com , Hp (WA). 08122537875, 081225560801
Tim creator:suratmo

INSTRUMEN SUPERVISI AKADEMIK


MODUL AJAR - PELAKSANAAN DAN PENILAIAN PEMBELAJARAN
KURIKULUM OPERASIONAL MADRASAH (KOM)
PADA IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA (BERUBAH-BERBAGI)

Nama Madrasah : MTs. Tarbiyatul Banin


Nama Guru :
Modul : Bahasa Indonesia
Fase : D
Materi Pokok : Teks Deskripsi
Kelas / Peminatan : 7/Bahasa Indonesia
Semester : I (ganjil)
Tahun Pelajaran : 2022-2023
Observer : Moh Astari, S. Ag
NIP. : 19670306 199803 1 001
Tempat Perekaman data : Pati
Tanggal Perekaman data : 23 Agustus 2022

KEMENTERIAN AGAMA KAB. PURBALINGGA


KELOMPOK KERJA PENGAWAS MADRASAH
TAHUN 2022
INSTRUMEN TELAAH MODUL AJAR
DALAM IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA MANDIRI BERUBAH BERBAGI

Nama Madrasah MTs. Tarbiyatul Banin


Nama Guru
Modul Bahasa Indonesia
Fase D
Materi Pokok Teks Deskripsi
Kelas / Peminatan 7/Bahasa Indonesia
Semester I (ganjil)
Tahun Pelajaran 2022-2023
Observer Moh Astari, S. Ag
NIP. 19670306 199803 1 001
Tempat Perekaman data Pati
Waktu Perekaman data 23 Agustus 2022

Petunjuk Pengisian : Berilah Cheklist huruf (v) kecil pada salah satu kolom yang paling
sesuai rubrik berikut ini:
0 = Tidak Ada / tidak sesuai
1 = Ada, kurang lengkap / kurang sesuai
2 = Ada, lengkap dan sesuai

No. SKOR
RINCIAN KEGIATAN KETR
0 1 2
I INFORMASI UMUM

A. IDENTITAS MODUL
1 Terdapat : nama sekolah, nama guru , Modul, Fase, materi
pokok, alokasi waktu, kelas, semester, tahun pelajaran, dan v Ada dan sesuai
peminatan/program.

B. KOMPETENSI AWAL
2 Gambaran kompetensi awal yang mendasari materi untuk
mecapai tujuan pembelajaran pada ranah pengetahuan dan
keterampilan pada materi yang merujuk pada CP Mata v Ada dan sesuai
Pelajaran.

C. PROFIL PELAJAR PANCASILA


3 Gambaran sikap prilaku Profil Pelajar Pancasila yang
diharapkan dimiliki peserta didik : Mandiri, Berkebhinekaan
Global, Bernalar Kritis, Gotong Royong dan Kreatif yang
tercermin pada: • materi/isi pelajaran, • pedagogi, dan/atau • v Ada dan sesuai
kegiatan projek atau asesmen / Penilaian

D. SARANA DAN PRASARANA


4 Memuat prasarana atau fasilitas yang digunakan seperti : 
Ruang Kelas dan Laboratorium Komputer  Jaringan v Ada dan sesuai
Internet atau  Fasilitas lainnya.
5 Memuat sarana / bahan / alat yang digunakan seperti : 
Materi (Modul)* dan Sumber Bahan Ajar / Teknologi; 
*Ketersediaan Materi mempertimbangkan kebutuhan
peserta didik baik dengan keterbatasan atau kelebihannya, v Ada dan sesuai
agar pembelajaran lebih dalam dan bermakna.
E. TARGET PESERTA DIDIK
6  Peserta didik reguler/tipikal: umum, tidak ada, kesulitan
dalam mencerna dan memahami materi ajar. v Ada dan sesuai

7  Peserta didik dengan kesulitan belajar: memiliki gaya


belajar yang terbatas hanya satu gaya misalnya dengan
audio. Memiliki kesulitan dengan bahasa dan pemahaman v Ada dan sesuai
materi ajar, kurang percaya diri, kesulitan berkonsentrasi
jangka panjang, dsb.
8  Peserta didik dengan pencapaian tinggi: mencerna dan
memahami dengan cepat, mampu mencapai keterampilan
berfikir aras tinggi (HOTS), dan memiliki keterampilan v Ada dan sesuai
memimpin.

F. MODEL PEMBELAJARAN
9 Gambaran model Model pembelajaran yang diterapkan,
dapat berupa model pembelajaran PjBL dan atau lainnya,
dengan metode Diskusi kelompok, melalui Moda
Pembelajaran Jarak Jauh dalam jaringan (PJJ Daring), v Ada dan sesuai
Pembelajaran Tatap Muka diluar jaringan (Luring), dan atau
blended learning.

G. KELENGKAPAN BAHAN AJAR


10 Lembar observasi
v Ada dan sesuai

11 Rubrik Penilaian
v Ada dan sesuai

12 Instrumen Penilaian
v Ada dan sesuai

II KOMPONEN INTI
1 Adanya gambaran kompetensi / kemampuan peserta didik
memahami konsep materi, menerapkan dan menggunakan
materi pada bidang kelimuan yang dipelajarinya. Misal : 1) v Ada dan sesuai
Mengidentifikasi; 2) mendefinisikan; 3) menjelaskan; 4)
menerapkan

A. TUJUAN CAPAIAN PEMBELAJARAN


2 Gambaran Tujuan Akhir Fase berupa kemampuan peserta
didik yang dapat diuraikan secara berjenjang, dari
pemahaman yang rendah, meningkat sampai pada
penerapan, misal memahami atau mengidentifikasi, v Ada dan sesuai
menjelaskan materi, menerapkan dan menggunakan materi
pada bidang kelimuan yang dipelajarinya.

B. PEMAHAMAN BERMAKNA
3 Adanya gambaran umum kontribusi mata pelajaran dalam
membentuk peserta didik memiliki pemahaman
pengetahuan dan keterampilan, dalam cara berpikir yang
memungkinkan untuk menguraikan suatu masalah menjadi
beberapa bagian yang lebih kecil dan sederhana,
menemukan pola masalah, serta menyusun langkah-
langkah solusi mengatasi masalah, melalui berbagai
aktivitas proses saintifik dalam melakukan eksperimen
ilmiah, diarahkan untuk menemukan sendiri berbagai fakta, v Ada dan sesuai
membangun konsep, dan nilai-nilai baru secara mandiri, dan
membekali peserta didik dengan seperangkat pengetahuan,
keterampilan, dan sikap agar memiliki dasar yang kuat
dalam mempelajari mata pelajaran-mata pelajaran
selanjutnya.
C. PERTANYAAN PEMANTIK
4 Pertanyaan pemantik untuk menumbuhkan rasa ingin tahu
Ada, tetapi belum
dan kemampuan berpikir kritis dalam diri peserta didik. v
sesuai

D. KEGIATAN PEMBELAJARAN

KEGIATAN PEMBELAJARAN 1
1 Penugasan terbimbing terkait dengan materi (dengan
lembar kerja) v Ada dan sesuai

2 Eksplorasi pemahaman materi melalui sumber belajar Ada, tetapi belum


secara berkelompok v
sesuai
3 Penyusunan laporan hasil diskusi kelompok
4 Presentasi hasil diskusi kelompok v Ada dan sesuai
KEGIATAN PEMBELAJARAN KE-n
1 Penugasan terbimbing terkait dengan materi (dengan
lembar kerja) v Ada dan sesuai

2 Eksplorasi pemahaman materi melalui sumber belajar


secara berkelompok v Ada dan sesuai

3 Penyusunan laporan hasil diskusi kelompok v Ada dan sesuai


4 Presentasi hasil diskusi kelompok v Ada dan sesuai
E. ASESMEN
5 Asesmen digunakan untuk mengukur capaian pembelajaran
di akhir kegiatan. Kriteria pencapaian harus ditentukan
dengan jelas sesuai dengan tujuan pembelajaran yang v Ada dan sesuai
ditetapkan.
6  Asesmen sebelum pembelajaran (formatif awal) v Ada dan sesuai
7  Asesmen selama proses pembelajaran (formatif selama
proses) v Ada dan sesuai
8  Asesmen pada akhir proses pembelajaran (sumatif). v Ada dan sesuai
9 Bentuk asesmen yang bisa dilakukan:
 Sikap (Profil Pelajar Pancasila) dapat berupa: observasi,
v Ada dan sesuai
penilaian diri, penilaian teman sebaya, dan anekdotal.

10  Performa (presentasi, pameran hasil karya, jurnal) v Ada dan sesuai


11  Tertulis (tes objektif: essay, pilihan ganda, isian, jawaban v Ada dan sesuai
singkat, benar-salah)
F. PENGAYAAN DAN REMEDIAL
12  Pengayaan diberikan pada peserta didik dengan capaian
v Ada dan sesuai
tinggi
13  Remedial diberikan kepada peserta didik dengan capaian
v Ada dan sesuai
rendah
G. REFLEKSI GURU DAN PESERTA DIDIK

REFLEKSI GURU
14 Adanya Guru melakukan refleksi terhadap kegiatan yang
sudah dilaksanakan selama proses pembelajaran
berlangsung sebagai bentuk evaluasi proses kegiatan v Ada dan sesuai
pembelajaran dalam bentuk Pernyataan Evaluasi Diri
masing-masing guru.

REFFLEKSI PESERTA DIDIK


15 Peserta didik diminta untuk melakukan refleksi terhadap
kegiatan yang sudah dilaksanakan selama proses
pembelajaran berlangsung sebagai bentuk evaluasi proses v Ada dan sesuai
kegiatan pembelajaran dalam bentuk tes lisan dan tertulis
H. GLOSSARIUM
16 Adanya guru menghimpun dan mendefinisikan setiap kata-
kata yang perlu diberikan penjelasan lebih lanjut. v Ada dan sesuai

G. DAFTAR PUSTAKA
17 Adanya daftar pustaka yang dijadikan sumber / bahan
referensi guru terkait materi dalam bentuk Hardcopy (Buku)
atau Sodfcopy (e-book) atau link materi berbasis v Ada dan sesuai
digital/internet.

III LAMPIRAN

A. LEMBAR KERJA DAN ATAU LEMBAR TUGAS PESERTA DIDIK


18 Melampirkan rubrik dan check list untuk penilaian
keterampilan. v Ada dan sesuai

B. BAHAN AJAR
19 Adanya Bahan Ajar yang disusun secara mandiri oleh guru
berdasarkan bahan bacaan terkait materi yang dibahas v Ada dan sesuai

Jumlah Per kolom skor 0 2 72 ###


Jumlah Skor Perolehan 74
39 Skor maksimum = Jumlah Indikator x (2) 78
Nilai Hasil = (Skor Prlhan/Skor Maks.) x 100 94.87
94.9 Katagori / Predikat Amat Baik

Katagori / Predikat :
Rekomendasi:
0 < 70 Kurang
70 - 79 Cukup Dapat dijadikan Contoh
80 - 89 Baik
90 - 100 Amat Baik

Pati, 23 Agustus 2022


Guru yang dinilai, Observer

Moh Astari, S. Ag
NIP. 19670306 199803 1 001
INSTRUMEN PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
DALAM IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA MANDIRI BERUBAH BERBAGI

Nama Madrasah MTs. Tarbiyatul Banin


Nama Guru
Mata Pelajaran Bahasa Indonesia
Fase D
Materi Pokok Teks Deskripsi
Kelas / Peminatan 7/Bahasa Indonesia
Semester I (ganjil)
Tahun Pelajaran 2022-2023
Observer Moh Astari, S. Ag
NIP. 19670306 199803 1 001
Tempat Perekaman data Pati
Waktu Perekaman data 23 Agustus 2022

Petunjuk Pengisian : Berilah Cheklist huruf (v) kecil pada salah satu kolom yang
paling sesuai rubrik berikut ini:
0 = Tidak Ada / tidak sesuai
1 = Ada, namun kurang sesuai
2 = Ada dan sudah sesuai

  Aspek yang Diamati SKOR Catatan


0 1 2
PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
A. KEGIATAN PENDAHULUAN
Melakukan asesmen di awal pembelajaran
untuk menilai kesiapan setiap individu peserta
1 v Ada dan sesuai
didik untuk mempelajari materi yang telah
dirancang
Memberikan apersepsi dengan cara
Ada, tetapi belum
2 menghubungkan materi pembelajaran dengan v
sesuai
pengalaman peserta didik
Menyampaikan tujuan pembelajaran, dan
3 kompetensi yang akan dicapai oleh peserta v Ada dan sesuai
didik
Menyampaikan langkah-langkah kegiatan
Ada, tetapi belum
4 pembelajaran dan kompetensi yang akan dinilai v
sesuai
yang mencerminkan tujuan pembelajaran
5 Menyampaikan acuan materi yang akan dibahas v Ada dan sesuai
Penguatan nilai karakter berbasis Propil Pelajar
6 v Ada dan sesuai
Pancasila dan budaya kerja
B. KEGIATAN INTI
B1. Penguasaan Materi Pembelajaran
Kemampuan menyesuaikan materi
1 v Ada dan sesuai
pembelajaran dengan tujuan pembelajaran
Kemampuan mengkaitkan materi pembelajaran
Ada, tetapi belum
2 dengan pengetahuan lain yang relevan dengan v
sesuai
kehidupan sehari-hari
Menggunakan pertanyaan terbuka yang
3 v Ada dan sesuai
menstimulasi pemikiran yang mendalam.
Memotivasi peserta didik untuk berpartisipasi
4 v Ada dan sesuai
aktif agar terbangun sikap pembelajar mandiri.
Menyajikan pembahasan materi pembelajaran
dengan tepat dan lengkap sesuai dengan Ada, tetapi belum
5 v
konsep yang benar dan yang mencerminkan sesuai
pencapaian Capaian Pembelajaran
B2. Implementasi Pembelajaran
Melaksanakan pembelajaran mengikuti
6 v Ada dan sesuai
kerangka Alur Tujuan Pembelajaran

Guru mengintegrasikan kehidupan keberlanjutan


(sustainable living) pada berbagai kegiatan
pembelajaran dengan mengintegrasikan nilai-
nilai dan perilaku yang menunjukkan kepedulian
7 v Ada dan sesuai
terhadap lingkungan dan masa depan bumi,
misalnya menggunakan sumber daya secara
bijak (hemat air, hemat listrik, mengurangi
sampah dan lain sebagainya).

Pembelajaran yang dilaksanakan bersifat


inspiratif dan multifase (variasi proses berpikir
C1-C6) untuk memunculkan kebiasaan positip
8 v Ada dan sesuai
peserta didik yaitu terbangunnya karakter dan
berkembangnya Higher Order Thinking Skills
(HOTS)
Pendidik menggunakan berbagai metode
pembelajaran yang bervariasi dan untuk
membantu peserta didik mengembangkan Ada, tetapi belum
9 v
kompetensi, misalnya belajar berbasis inkuiri, sesuai
berbasis projek, berbasis masalah, dan
pembelajaran terdiferensiasi.
Pembelajaran yang dilaksanakan
10 v Ada dan sesuai
menumbuhkan kemampuan berliterasi
Guru mendorong peserta didik untuk
mengembangkan keterampilan bertanya untuk
11 v Ada dan sesuai
membangun kebiasaan mencari tahu
(inquisiveness)
B3. Implementasi Keterampilan Pembelajaran Abad 21
Pembelajaran yang dilaksanakan bersifat
interaktif sehingga memiliki kemampuan
12 v Ada dan sesuai
komunikatif dan kerjasama yang baik
(communication)

Pembelajaran yang dilaksanakan menantang


sehingga memunculkan kemampuan berpikir Ada, tetapi belum
13 v
kritis dan penyelesaian masalah. (critical sesuai
thinking and problem solving)

Pembelajaran mendorong peserta didik untuk


14 membiasakan bekerja sama secara v Ada dan sesuai
berpasangan atau kelompok (collaboration)

Pendidik memberikan ruang yang cukup bagi


prakarsa, kreativitas, kemandirian sesuai bakat,
15 v Tidak Ada
minat, dan perkembangan fisik, serta psikologis
peserta didik. (creativity and innovation)

B4. Pemanfaatan Media dan Sumber Belajar


Menunjukkan keterampilan dalam menggunakan
sumber dan media pembelajaran sehingga
16 v Ada dan sesuai
menghasilkan pesan yang menarik dan
bermakna
Melibatkan peserta didik dalam pemanfaatan Ada, tetapi belum
17 v
media dan sumber pembelajaran sesuai

B5. Interaksi dengan Peserta Didik


Guru senantiasa memberikan umpan balik
langsung yang mendorong kemampuan peserta
18 v Ada dan sesuai
didik untuk terus belajar dan mengeksplorasi
ilmu pengetahuan.
Guru memberikan respon positif terhadap
19
partisipasi peserta didik
B6. Penggunaan Bahasa yang Benar dan Tepat dalam Pembelajaran
Menggunakan bahasa Indonesia yang baik,
20 v Ada dan sesuai
benar, dan kontekstual
Menggunakan pilihan kata yang mudah Ada, tetapi belum
21 v
dipahami oleh peserta didik sesuai
C. Kegiatan Penutup Pembelajaran
Membuat rangkuman dan/atau kesimpulan
1 v Ada dan sesuai
dengan melibatkan peserta didik
Melakukan refleksi pembelajaran
(kebermaknaan pembelajaran) untuk memahami
2 v Ada dan sesuai
kekuatan diri dan area yang perlu
dikembangkan.
Melaksanakan Asesmen formatif / penilaian
3 pembelajaran (secara lisan/tertulis) di akhir v Ada dan sesuai
pembelajaran (bila tepat pada waktunya).
Memberikan tugas atau pekerjaan rumah
ditujukan untuk mendorong pembelajaran yang
4 mandiri dan untuk mengeksplorasi ilmu. v Ada dan sesuai
pengetahuan dengan mempertimbangkan
beban belajar peserta didik.
31 Skor Perolehan per skor 0 8 42 Predikat
Skor Perolehan Total 50
Skor Maksimum 62 Baik
81 Nilai 80.65

Rekomendasi:
Katagori / Predikat : Perlu perbaikan sebagian
0 < 60 Kurang
60 - 79 Cukup
80 - 89 Baik Pati, 23 Agustus 2022
90 - 100 Amat Baik Observer

Moh Astari, S. Ag
NIP. 19670306 199803 1 001
INSTRUMEN PENILAIAN BELAJAR
DALAM IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA MANDIRI BERUBAH BERBAGI

Nama Madrasah MTs. Tarbiyatul Banin


Nama Guru
Mata Pelajaran Bahasa Indonesia
Fase D
Materi Pokok Teks Deskripsi
Kelas / Peminatan 7/Bahasa Indonesia
Semester I (ganjil)
Tahun Pelajaran 2022-2023
Observer Moh Astari, S. Ag
NIP. 19670306 199803 1 001
Tempat Perekaman data Pati
Waktu Perekaman data 23 Agustus 2022

Petunjuk Pengisian : Berilah Cheklist huruf (v) kecil pada salah satu kolom yang paling sesuai
rubrik berikut ini:
0 = Tidak Ada / tidak sesuai
1 = Ada, kurang lengkap / kurang sesuai
2 = Ada, lengkap dan sesuai

No. SKOR KETR.


KOMPONEN
Urut. 2 1 0 SKOR
A. RANCANGAN PENILAIAN

1 Membuat rancangan penilaian formatif awal v Tidak Ada

Membuat rancangan penilaian Formatif (selama Ada, tetapi belum


2 v
proses pembelajaran) sesuai

3 Membuat rancangan penilaian Sumatif v Tidak Ada

B. ALAT PENILAIAN
Membuat alat penilaian kompetensi sikap (merujuk
4 v Tidak Ada
pada dimensi Penguatan Propil Pelajar Pancasila)
5 Membuat alat penilaian kompetensi pengetahuan v Ada dan sesuai

6 Membuat alat penilaian kompetensi keterampilan v Ada dan sesuai

C. PELAKSANAAN PENILAIAN
Melakukan asesmen formatif di awal pembelajaran
7 v Ada dan sesuai

Melakukan asesmen formatif selama proses


8 v Ada dan sesuai
pembelajaran
Melakukan umpan balik positif dan penguatan kepada
9 peserta didik selama proses pembelajaran v Ada dan sesuai

Melaksanakan penilaian sesuai dengan rancangan


10 v Ada dan sesuai
penilaian yang telah ditetapkan sebelumnya
Jumlah 0 1 12 ###
Jumlah Total Perolehan Skor 13 PREDIKAT
Skor maksimum = Jumlah Indikator x (2) 20 Kurang
Nilai Hasil Penilaian Komponen 65.00

Pati, 23 Agustus 2022


Observer

Rekomendasi:
Perlu pembinaan dan perbaikan Moh Astari, S. Ag
NIP. 19670306 199803 1 001
HASIL PENILAIAN PERENCANAAN-PELAKSANAAN DAN PENILAIAN PEMBELAJARAN
DALAM IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA MANDIRI BERUBAH BERBAGI

Nama Sekolah MTs. Tarbiyatul Banin


Nama Guru
Mata Pelajaran Bahasa Indonesia
Fase D
Materi Pokok Teks Deskripsi
Kelas / Peminatan 7/Bahasa Indonesia
Semester I (ganjil)
Tahun Pelajaran 2022-2023
Observer Moh Astari, S. Ag
NIP. 19670306 199803 1 001
Tempat Perekaman data Pati
Waktu Perekaman data 23 Agustus 2022

No. NILAI RATA-RATA KETERANGAN


KOMPONEN
Urut. NILAI
A. PERENCANAAN PEMBELAJARAN 94.87 Amat Baik
B. PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 80.65 Baik
C. EVALUASI / PENILAIAN PEMBELAJARAN 65.00 Kurang

RATA-RATA 80.17 Baik


Rating Nilai Skor (Telaah, Pelaksanaan dan Penilaian) PREDIKAT
80.17
Baik

Rekomendasi:
Sudah Baik dan masih perlu perbaikan sebagian
Pati, 23 Agustus 2022
Guru Yang dinilai, Kepsek / Pengawas / Observer*,

Moh Astari, S. Ag
_________________
______
NIP. 19670306 199803 1 001

RESUME PERENCANAAN-PELAKSANAAN DAN PENILAIAN PEMBELAJARAN

Anda mungkin juga menyukai