Anda di halaman 1dari 2

KLINIK

PRAKTEK DOKTER
INJEKSI ACNE
MANDIRI Nomor Dokumen Nomor Revisi: Halaman 1/2
dr. MARIAH ULFAH 05/SOP/01/XI/2022 -

Tanggal Terbit Ditetapkan:


Penaggungjawab
STANDAR
12 Nopember 2022
PROSEDUR KERJA

dr. Mariah Ulfah

PENGERTIAN : Injeksi acne adalah tindakan perawatan kulit yang berjerawat


menggunakan injeksi subcutan pada lesi papul acne
TUJUAN : tidak hanya mengecilkan ukuran jerawat tapi mengurangi proses
peradangan pada acne langsung tanpa mengganggu kulit sekitar yang
tidak berjerawat .

Jenis perawatan ini juga sangat cocok untuk pasien yang mengalami
jerawat grade 2 atau 3 yang meradang agar tidak terjadi scar atau
bopeng dan hiperpigmentasi after acne .
KEBIJAKAN : Keputusan Penaggungjawab Klinik Praktek Dokter Mandiri
REFERENSI : Permenkes Nomor 5 tahun 2014 tentang panduan Praktik klinis bagi
tenaga medis di fasilitas pelayanan Kesehatan Primer
PROSEDUR : A. PERSIAPAN

Alat yang digunakan :


1. Spuit 1 CC
2. Needle No. 30
3. Betadine
4. kapas alkohol
5. Bak instrumen
6. Bengkok
7. Handscoon
8. Masker
9. antiiritasi cream

Bahan yang digunakan:


1. Triamsinolone actonide
1
B. PELAKSANAAN

1. Ambil Triamsinolone actonide 0,5- 1 CC ( tergantung banyak


nya jerawat yang di suntikan) dengan needle 1 cc.
2. Ganti ujung needle 1 CC dengan needle 30 CC
3. Oles daerah yang di suntik dengan menggunakan kapas yang
di basahin oleh alkohol
4. Suntik jerawat ( acne gred II - III) dengan sudut kemiringan
45-90 derajat
5. Masukan dosis 0,01 - 0,02 setiap palpul jerawat sampe
tampak agak putih pucat.
6. Hapus apabila ada darah dengan menggunakan kapas alkohol
7. Oles cream antiiritasi

Anda mungkin juga menyukai