Anda di halaman 1dari 11

Kata Sambutan

Assalamu ‘alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.


Salam sejahtera bagi kita semua.

Neurointervensi (Nevi) merupakan bidang keilmuan yang saat ini tidak


terpisahkan dari Neurologi. Perkembangan Nevi demikian cepat di seluruh
penjuru dunia, hal tersebut diikuti pula dengan perkembangannya di
Indonesia. Pokdi Neurointervensi Indonesia dibawah PP. Perdossi, memiliki
komitment untuk terus melakukan pelayanan dan pengembangan ilmu ini.
Prosedur Nevi telah terbukti secara signifikan menurunkan mortalitas dan
morbiditas stroke dan penyakit serebrovaskuler.
Rapat Kerja Nasional (Rakernas) ke-6 ini merupakan wahana bagi Pokdi untuk
melakukan konsolidasi. Evaluasi program dan penyusunan agenda kerja
beberapa tahun kedepan menjadi isu utama dalam rapat kerja kali ini. Jumlah
Nevi yang semakin banyak, menjadi berita baik sekaligus tantangan tersendiri.
Rakernas kali ini dilaksanakan pada bulan Oktober 2022, di Senggigi, Lombok,
NTB, tempat yang eksotis dan tempat relaksasi yang ideal. Simposium dengan
topik stroke dan neurovaskuler menjadi bagian dari program edukasi Nevi
kepada dokter-dokter di seluruh penjuru negeri. Sebagaimana tradisi
sebelumnya, rapat kerja selalu dilakukan bersama simposium ilmiah,
mengingat rakernas adalah tempat berkumpul para pakar Nevi dari seluruh
penjuru Indonesia.
Kami mengundang seluruh sejawat, baik dokter umum maupun dakter spesialis
yang relevan untuk ikut hadir dan meramaikan acara simposium ini. Dengan
berpikir global dan melakukan aksi dalam lingkup nasional, harapannya Nevi
akan terus berkembang dan menjadi bagian integral Neurologi untuk bakti
kepada negeri.
Selamat datang di Senggigi, Lombok..!

Wassalaamu'alaikum warahmatullaahi wabarakatuh.

Ketua Kelompok Studi (Pokdi) Neurointervensi


dr. A. Firdaus Sani, Sp.S (K), FINS
Kata Sambutan
Assalamualaikum Wr.Wb
Om Swastiastu
Om Namo Budhaya
Salam sejahtera.

Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa, acara One
Day Symposium dengan tema “The Recent Evidences of Stroke and
Neurovascular Diseases : The Balances of Intervention and Conservative
Treatment dapat segera kita ikuti bersama-sama. Acara ini merupakan agenda
ilmiah rutin yang dilakukan Pokdi Neurointervensi beriringan dengan agenda
Rapat Kerja Tahunan Pokdi Neurointervensi ke 6 yang kali ini mengambil
tempat di Lombok Nusa Tenggara Barat bekerja sama dengan Perdossi Cabang
Mataram.
Pemanfaatan teknologi Intervensi saat ini semakin memegang peranan penting
dalam diagnostic dan terapi penyakit Vaskular Simposium ini diharapkan
dapat menambah wawasan para Mahasiswa Kedokteran, Dokter Umum,
Dokter Residen dan Spesialis Neurologi tentang tatalaksana penyakit vaskular
secara intervensi maupun konservatif termasuk pertimbangan klinis dalam
pemilihan tatalaksana tersebut sehingga sejawat dapat menjadi lebih kritis
menangani tantangan penyakit Vaskular.
Akhir kata Kami sangat berterimakasih kepada semua pihak yang mendukung
terlaksananya acara ini. Semoga acara ini dapat berlangsung lancar dan
memberikan manfaat bagi seluruh peserta. Merupakan suatu kehormatan bagi
kami mengundang para sejawat sekalian untuk bergabung di Simposium ini
sembari menikmati keindahan Pulau Lombok.

Wassalamualaikum Wr.Wb.
Om Santi Santi Santi Om

Ketua Panitia
dr. Stephanie Elizabeth Gunawan, Sp.N
Garis Besar Pertemuan Ilmiah

Hari / Tanggal: Sabtu / 8 Oktober 2022


Tempat: Merumatta Hotel Senggigi, Lombok, NTB
Penyelenggara: Kelompok Studi Neurointervensi bekerjasama
dengan PERDOSSI Cabang Mataram
Pelaksana: Kelompok Studi Neurointervensi bekerjasama
dengan PERDOSSI Cabang Mataram
Tema: “The Recent Evidences of Stroke and
Neurovascular Diseases : The Balances of
Intervention and Conservative Treatment”
Program: • Simposium / pertemuan ilmiah
• Pameran farmasi
Pembicara & Panelis
dr. Fritz Sumantri Usman, Sp.S(K), FINS, FINA DKI dr. Rakhmad Hidayat, Sp.S(K), FINA dr. Nyoman Angga Krishna Pramana, Sp.N, FINR, FINA
DKI Jakarta DKI Jakarta Denpasar - Bali

dr. Hermanto Swatan, Sp.S, FINS, FINA dr. Yudhi Adrianto, Sp.S(K), FINR, FINA dr. Ahmad Sulaiman Alwahdy, Sp.N
Surabaya - Jawa Timur Surabaya - Jawa Timur DKI Jakarta

dr. Suwito Pantoro, Sp.S, FINS, FINA dr. Eka Pranata, Sp.S, FINS, FINA dr. Lina Kamelia LP, Sp.S
Surabaya - Jawa Timur Bogor - Jawa Barat Singaraja - Bali

dr. Yuwono, Sp.S, FINS, FINA dr. Agus Darmawan, Sp.S, M.Si. Med, FINS, FINA dr. Sigit Harinursyamsu, Sp.S
DKI Jakarta Pontianak - Kalimantan Barat Mojokerto - Jawa Timur

dr. Tri Wahyudi, Sp.S, FINS, FINA dr. Teddy Widjatmiko, Sp.S, FINS, FINA dr. Mohamad Daiman M, Sp.S
Tangerang - Banten Mojokerto - Jawa Timur Bandung - Jawa Barat

dr. Ashari Bahar, Sp.S(K), FINS, FINA dr. Gilbert Tangkudung, Sp.S(K), FINS, FINA dr. Rodhiyan Rakhmatiar, Sp.N(K)
Makassar - Sulawesi Selatan Manado - Sulawesi Utara Malang - Jawa Timur

dr. Riri Sarisanti, Sp.S, FINS, FINA dr. Aryatama, Sp.S, FINA dr. Sariningsih, Sp.S
Bogor - Jawa Barat DKI Jakarta Bandar Lampung - Lampung

dr. Tommy Rachmat Setyawan, Sp.S(K), FINS, FINA dr. Deddy Andaka, M.Biomed, Sp.N, FINR, FINA dr. Dedi Sutia, Sp.S(K)
Yogyakarta Kuta - Bali Padang - Sumatra Barat

dr. Achmad Firdaus Sani, Sp.S(K), FINS, FINA dr. Sigit Dewanto, Sp.S, FINS, FINA dr. Hendra Irawan, Sp.S
Surabaya - Jawa Timur Jakarta Barat - DKI Jakarta Jambi - Jambi

dr. Conrad Mual Pasaribu, Sp.S, FINS, FINA dr. Setyawati Asih Putri, Sp.S, M.Kes, FINA dr. Beny Rilianto, Sp.N
Bandung - Jawa Barat Mataram - NTB DKI Jakarta

dr. Subandi, Sp.S(K), FINS, FINA dr. Pepi Budianto, Sp.S(K), FINR, FINA dr. Graha Agung Mulyono, Sp.N
Solo - Jawa Tengah Solo - Jawa Tengah DKI Jakarta

Dr. dr. Iskandar Nasution, Sp.S(K), FINS, FINA dr. Gamaliel Wibowo Soetanto, Sp.S, FINA dr. Nasrul Musadir, Sp.S
Medan - Sumatra Utara Bandung - Jawa Barat Aceh

dr. Muhammad Yusuf, Sp.S(K) FINS, FINA dr. Pinto Desti Ramadhoni, Sp.S(K), FINA dr. Gunawan Septa Dinata, SpN
Medan - Sumatra Utara Palembang - Sumatra Selatan Bengkulu

dr. Filemon Tarigan, Sp.S, FINS, FINA dr. Mohammad Kurniawan, Sp.S(K), M.Sc, FINA dr. Erwin Joe, Sp.N
Medan - Sumatra Utara DKI Jakarta DKI Jakarta

dr. Bambang Tri Prasetyo, Sp.S, FINS, FINA dr. Hernawan, Sp.S, FINA dr. Sholeh Sp.N
DKI Jakarta Banyumas - Jawa Tengah DKI Jakarta

Dr. dr. Kumara Tini, Sp.S(K), FINS, FINA dr. Audhy Tanasal, Sp.S, FINA dr. Erman Kennedy, Sp.N
Denpasar - Bali Tangerang - Jawa Barat DKI Jakarta

dr. Trunojoyo Suranggayudha, Sp.S, FINS, FINA dr. Tranggono Yudo, Sp.S, M.Si, FINA dr. Merlin Prisilia Kastilong, Sp.N
Pekanbaru - Riau Bekasi - Jawa Barat DKI Jakarta

dr. Yovita Andhitara, Sp.S(K), M.Si.Med, FINS, FINA dr. Ricky Gusanto Kurniawan, Sp.S, FINR, FINA dr. Benny Kurniawan, Sp.N
Semarang - Jawa Tengah DKI Jakarta Prabumulih - Sumatra Selatan

dr. Sahat Aritonang, Sp.S, FINS, FINA dr. Muhammad Yunus Amran, Ph.D, Sp.S(K), FINR, FINA dr. Haekal Alaztha, Sp.N
Tangerang - Banten Makassar - Sulawesi Selatan DKI Jakarta

dr. Ignatius Letsoin, Sp.S, M.Si.Med, FINS, FINA dr. Imam Hidayat, Sp.S, FINA dr. Fajar Prabowo, Sp.N
Jayapura - Papua Surabaya - Jawa Timur Samarinda - Kalimantan Timur

dr. Parningotan Yosi Silalahi, Sp.N


Ambon - Maluku
Topik Simposium
• Non-invasif /semi-invasif neuroimaging in stroke;
ischemic, SAH, and ICH
• Current guideline of early management of acute
ischemic stroke
• Acute stroke triage; exclusion of stroke mimics and
chameleon
• Thrombolysis; Patient selection for good outcome
• Acute ischemic stroke; When to consult for
thrombectomy
• Current recommendations in stroke unit monitoring
• Brain AVM, conservative or intervention
• SAH, guidelines for good outcome
• Ischemic stroke; best medical management or
intervention therapy
Registrasi
Link Pendaftaran:
https://bit.ly/simpoNEVImataram

Contact Person:
• dr. Diayanti Tenti, Sp.N (081933162959)
• dr. Adisti Prafica, Sp.N (081917987297)
• dr. Stephanie, Sp.N (081339725410)
• Mohamad Hajazi (085858503016)

Kegiatan Simposium
Waktu Agustus-September 2022 Oktober 2022-Onsite
Dokter Spesialis Rp. 1.200.000 Rp. 1.500.000
Dokter Umum /
Rp. 600.000 Rp. 1.000.000
Residen
Mahasiswa FK Rp. 400.000 Rp. 500.000

Transfer:
Bank BRI
No. Rek 207001000297307
A.n PERDOSSI Cabang Mataram
Akomodasi
DAFTAR HARGA HOTEL DI DAERAH SENGGIGI
HOTEL TIPE KAMAR HARGA

MERUMATTA Superior Garden Room Rp. 850.000


*****5 Deluxe Sea View Room Rp. 1.000.000
(VENUE) Garden Bungalow Rp. 1.100.000
Sea View Bungalow Rp. 1.300.000

ARUNA Deluxe Building Rp. 800.000


****4

MONTANA Superior Rp. 600.000


***3

MASKOT Superior Rp. 500.000


**2 Deluxe Rp. 600.000

(Tepi Pantai bersebelahan dengan


Hotel Marumatta)

CENTRAL INN Standart Rp. 300.000


**2 Superior Rp. 400.000

*SELAMA KETERSEDIAAN KAMAR MASIH ADA


CP: Yadi (0817 363707)
Akomodasi
TRANSPORT
AVANZA Rp. 600.000

INNOVA REBORN Rp. 850.000

HIACE Rp. 1.200.000

MEDIUM BUS Rp. 2.000.000

BIG BUS Rp. 3.000.000

BANDARA KE HOTEL
AVANZA Rp. 300.000
(SENGIGI AREA MAKSIMAL 3 ORANG)
INNOVA REBORN Rp. 450.000
(SENGIGI AREA MAKSIMAL 3 ORANG)
HIACE Rp. 800.000
(SENGIGI AREA MAKSIMAL 9 ORANG)
MEDIUM BUS Rp. 2.000.000
(SENGIGI AREA MAKSIMAL 25 ORANG)
BIG BUS Rp. 3.000.000
(SENGIGI AREA MAKSIMAL 40 ORANG)

For More Information:


CP: Yadi (0817 363707)
Paket Wisata Lombok
Untuk Peserta Simposium
Desa Tenun Sukarare Sirkuit MotoGP Mandalika Pantai Tanjung Aan
(Sunset)

Pantai Kuta Mandalika Teluk Nara Gili Trawangan

Snorkeling Pusat Oleh-oleh Kaos Pusat Oleh-oleh Mutiara


Lombok

Pusat Oleh oleh Makanan Islamic Center

For More Information:


CP: Yadi (0817 363707)
Paket Wisata Lombok
Untuk Peserta Simposium
Peserta Paket Wisata Destinasi Harga

MINIMAL TOUR 1 HARI KUTA Desa Tenun Sukarare Rp. 875.000 / PAX
10-25 PAX LOMBOK Sirkuit MotoGP Mandalika
Pantai Tanjung Aan (Sunset)
Pantai Kuta Mandalika
TOUR 1 HARI GILI Teluk Nara Rp. 1.000.000 / PAX
TRAWANGAN Gili Trawangan - Snorkeling
Pusat Oleh-oleh
Islamic Center
TOUR 2 HARI KUTA Desa Tenun Sukarare Rp. 1.650.000 / PAX
LOMBOK DAN GILI Sirkuit MotoGP Mandalika
TRAWANGAN Pantai Tanjung Aan (Sunset)
Pantai Kuta Mandalika
Teluk Nara
Gili Trawangan - Snorkeling
Pusat Oleh-oleh
Islamic Center
MINIMAL TOUR 1 HARI KUTA Desa Tenun Sukarare Rp. 700.000 / PAX
40 PAX LOMBOK Sirkuit MotoGP Mandalika
Pantai Tanjung Aan (Sunset)
Pantai Kuta Mandalika
TOUR 1 HARI GILI Teluk Nara Rp. 850.000 / PAX
TRAWANGAN Gili Trawangan - Snorkeling
Pusat Oleh-oleh
Islamic Center
TOUR 2 HARI KUTA Desa Tenun Sukarare Rp. 1.450.000 / PAX
LOMBOK DAN GILI Sirkuit MotoGP Mandalika
TRAWANGAN Pantai Tanjung Aan (Sunset)
Pantai Kuta Mandalika
Teluk Nara
Gili Trawangan - Snorkeling
Pusat Oleh-oleh
Islamic Center

For More Information:


CP: Yadi (0817 363707)

Anda mungkin juga menyukai