Anda di halaman 1dari 2

BANK SOAL SMA

Bidang Studi: Biologi 10 SMA


Bab 5 – Fungi

1. Jamur pasti ditemukan di tempat yang lembap dan B. 2, anteridium dan 4, kariogami
kaya bahan organik. Oleh karena itu jamur di C. 1, ascogonium dan 3, trikogin
golongkan ke dalam organisme … D. 2, ascogonium dan 5, kariogami
A. Heterotrof E. 1, trikogin dan 4, plasmogami
B. Autotrof 8. Sacharomyces cereviceae merupakan anggota
C. saprofit Ascomycota yang dapat melakukan fermentasi ....
D. epifit A. Amilum menjadi alkohol
E. parasit B. Alkohol menjadi glukosa
C. Glukosa menjadi alkohol
2. Jamur merupakan organisme yang sel-sel penyusun D. Amilum menjadi glukosa
tubuhnya bersifat eukariota. Dinding sel tersusun dari E. Glukosa menjadi alkohol dan CO2
....
A. Zat selulosa 9. Hifa Basidiomycota ada yang muncul pada
B. Lipoprotein permukaan substrat, ada juga yang tetap dalam
C. Zat kitin substrat. Hifa pada permukaan substrat akan
D. Zat lignin membentuk ....
E. Zat pektin A. Miselium
B. Hifa jantan dan hifa betina
3. Spora seksual pada Zygomycota dihasilkan dari C. Tubuh buah
konjugasi hifa yang berbeda jenis. Yang dimaksud D. Gametangia
dengan konjugasi adalah .... E. Basidiospora
A. Perkawinan antar dua individu yang belum jelas
kelaminnya 10. Tahapan dalam reproduksi jamur (singami) meliputi
B. Pertemuan antara dua jenis spora haploid dua hal yaitu plasmogami dan kariogami. Penjelasan
C. Perkawinan antar dua individu yang sudah jelas yang tepat tentang dua hal itu adalah ...
kelaminnya A. Plasmogami menghasilkan sel diploid
D. Pertemuan antara dua jenis spora diploid B. Plasmogami menghasilkan sel haploid
E. Perkawinan antara hifa jantan dan hifa betina monokarion
C. Plasmogami menghasilkan sel diploid dikarion
4. Berikut ini merupakan contoh dari jamur Zygomycota D. Kariogami menghasilkan sel diploid monokarion
beserta dengan perannya yang tepat, kecuali .... E. Kariogami menghasilkan sel haploid dikarion
A. Rhizopus oryzae, untuk pembuatan tempe
B. Mucor javanicus, untuk pembuatan tape 11. Basidiospora merupakan spora generatif dari jamur
C. Rhizopus nigricans, tumbuh pada roti basi Basidiomycota. Basidiospora dihasilkan dari ....
D. Mucor mcedo, menguraikan kotoran hewan A. Basidium pada bilah bawah tudung
E. Rhizopus stolonifer, tumbuh pada roti basi B. Basidium pada tudung sebelah atas
C. Batang basidiokarp
5. Berikut ini merupakan contoh dari jamur Ascomycota D. Tudung basidiokarp
yang membentuk tubuh buah, kecuali .... E. Hifa hasil peleburan hifa jantan dan betina
A. Neurospora crassa
B. Xylaria comosa 12. Beberapa jamur Basidiomycota bersifat merugikan,
C. Nectria cinnabarina berikut merupakan contoh jamur Basidiomycota yang
D. Tuber melanosporum merugikan, kecuali ....
E. Morchella esculenta A. Puccinia graminis
B. Ganoderma
6. Pernyataan di bawah ini mengenai sifat yang tepat C. Amanita ocreata
dari Ascomycota, kecuali .... D. Amanita muscaria
A. Hifa bersekat E. Ustilago maydis
B. Reproduksi seksual dengan konjugasi
C. Reproduksi aseksual dengan diferensiasi hifa 13. Lumut kerak (lichen) merupakan bentuk kehidupan
menjadi konidiofor bersama yang saling menguntungkan antara jamur
D. Ascomycota ada yang memiliki tubuh buah dan organisme fotosintetik. Bentuk kerjasama yang
E. Dapat melakukan simbiosis dengan akar terjalin meliputi ....
tumbuhan tinggi dengan membentuk mikoriza A. Cyanobacteria donor air dan mineral, jamur
berfotosintesis
7. Hifa jantan pada Ascomycota akan membentuk (1) B. Jamur donor air dan mineral, cyanobacteria
sedangkan hifa betina membentuk (2) perpindahan berfotosintesis
plasma terjadi dengan perantara (3) sehingga terjadi C. Jamur berperan penting dalam reproduksi
(4) yang dilanjutkan (5). D. Cyanobacteria merupaka perantara ascogonium
A. 1, anteridium dan 5, plasmogami dan anteridium

BINTANG PELAJAR – Bank Soal SMA | 1


Biologi 10 SMA
>>> BAB 5 – Fungi

E. Dalam keadaan tertentu bersifat saling merugikan

14. Lumut kerak dapat menjadi suatu indikator dari


kualitas lingkungan. Pernyataan di bawah ini yang
terkait dengan sifat tersebut adalah ....
A. Rentang toleransi lumut kerak sangat besar
B. Rentang toleransi lumut kerak antara hewan dan
tumbuhan
C. Rentang toleransi lumut kerak sangat sempit
D. Cyanobacteria lebih peka lingkungan dibanding
jamur
E. Jamur lebih peka lingkungan dibanding
cyanobacteria

15. Mikoriza adalah simbiosis mutualisme antara jamur


dan tumbuhan tingkat tinggi. Keuntungan dari
simbiosis tersebut adalah, kecuali ....
A. Jamur memperoleh senyawa organik
B. Tumbuhan memperoleh air dan mineral
C. Jamur menyediakan hormon pertumbuhan
tertentu bagi tumbuhan
D. Jamur melindungi akar tumbuhan dari infeksi
E. Jamur lebih tahan terhadap kekeringan dan suhu
ekstrem

BINTANG PELAJAR – Bank Soal SMA | 2

Anda mungkin juga menyukai