Anda di halaman 1dari 4

MC FORMAL ACARA

PERAYAAN HUT BANGSA INDONESIA YANG KE 77

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatu

Selamat pagi

Salam sejahtera untuk kita semua

Om swastiastu

Namong budhaya

Salam kebajikan

Alhamdulillahirobbil alamin, washolatu wassalamu ‘ala asrofil ambiya iwal


mursalin syaidina wa maulana Muhammadin wa’ala alihi wasohbihi aj ma’in.
Amma ba’du.

Puji syukur atas kehadirat allah swt yang telah melimpahkan rahmat dan
hidayahnya sehingga kita berkumpul bersama di sekolah kita tercinta dalam
rangka perayaan ulang tahun bangsa Indonesia yang ke 77

Bagi yang muslim

sholawat serta salam semoga tetap tercurahkan kepada junjungan Nabi kita,
Nabi Agung, Nabihullah Muhammad SAW, semoga kita bisa mendapat syafaat
nya kelak di yaumil ahir aamiin

Yang terhormat selaku bapak kepala sekolah bapak haryono, S.Sos, M.Pd.

Yang kami hormati bapak ibu dewan guru beserta staf dan tata usaha

Serta teman teman yang saya banggakan


sebelum perayaan acara ulang tahun bangsa Indonesia yang ke 77, Maka
perkenankan saya ……………., saya…………………sebagai pembawa acara untuk
membacakan susunan-sunanan acara pada kali ini

1. Acara yang Pertama Pembukaan

2. Acara yang kedua Menyanyikan lagu wajib Indonesia Raya


3. Acara yang ke selanjutnya Sambutan sambutan
4. Acara yang Terahir penutup

1.Pembukaan

marilah kita buka bersama acara pada hari ini dengan membaca Basmallah
Bissmillahirahmanirahim

2. Menyanyikan Lagu Indonesia Raya

Acara yang ke dua yakni menyanyikan Lagu Indonesia Raya yang akan dipandu
oleh Saudara ……………. Kepada saudara ………….. kami persilahkan

3. Sambutan 

-Acara yang ke 3 yaitu Sambutan,

sambutan yang pertama Dari ketua pelaksana oleh saudara………….. kepada


saudara ………… kami persilahkan

-Selanjut nya Sambutan yang ke dua dari ketua osis sma negeri 1 terbanggi besar
oleh saudra…….……… kepada saudara……………..Kami persilahkan

-Selanjut nya sambutan dari bapak kepala sekolah bapak haryono ,S.Sos.M.Pd
kepada bapak haryono ,S.Sos.M.Pd kami persilahkan

4. penutupan
Acara yang terahir yakni penutup yang akan di isi dengan Doa bersama yang
dipimpin oleh…..……….. kepada …………….. kami persilahkan.

 Alhamdulillah semoga dari doa bersama kita tadi dapat memperkuat NKRI jauh
lebih baik lagi dan semoga untuk kita semua dapat menjadi orang-orang yang
bermartabat serta bermanfaat untuk sesama dan negara

acara demi acara telah usai. Saya selaku pembawa acara perayaan ulang tahun
bangsa indonesia yang ke 77

Memohon maaf yang sebesar-besarnya apabila ada tutur kata yang kurang
berkenan di hati Bapak/ibu serta seluruh warga masyarakat sekolah

Dan kepada allah kami mohon ampun

Kami akhiri

“Alhadulillahi Rabbil Alamin, Subhaanakallaahumma wa bihamdika, asyhadu al-


laa ilaaha illaa anta, astaghfiruka, wa atuubu ilaih”.

Wassalamu’alaikum Wr.Wb

Anda mungkin juga menyukai