Anda di halaman 1dari 5

Instrumen Verval Sinkronisasi Dapodik Untuk Sekolah

Identitas Responden:
NPSN 20306913
Jenjang
Nama Sekolah SD Negeri Cledok
Kab/ Kota Wonosobo
Nama Responden Mudzakir, S.Pd
Jabatan Kepala Sekolah
No Hp 082151810311

Tim BBPMP Jawa Tengah


Nama :
NIP :

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI


BALAI BESAR PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN
PROVINSI JAWA TENGAH
TAHUN 2022
A. DATA SEKOLAH
1. Data apa saja yang masih invalid pada validasi lokal?
Tidak ada
2. Data apa saja yang masih warning pada validasi lokal?
Sekolah, Sarpras, Peserta didik, Rombongan Belajar dan Jadwal
3. Data apa saja yang terdeteksi tidak lengkap dan tidak wajar pada validasi pusat?
Tidak ada
4. Data apa saja di dapodik yang tidak sesuai keadaan di sekolah?
Ruang kelas (1 ruang kelas tidak layak pakai)
5. Pada verval satuan pendidikan, update data spasial apa yang sudah dilakukan?
……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………...…………………………….
6. Sebutkan kendala yang ditemui pada akses verval satuan pendidikan dan data yang disajikan?
Tidak ada
7. Apa alamat website sekolah?
sdnegericledok.2@gmail.com
8. Berapa jumlah siswa dengan kebutuhan khusus? Jika ada, apakah sudah mensetting program
inklusi?
Tidak ada

B. DATA PTK
1. Berapa total PTK di sekolah anda saat ini yang terdata di dalam Dapodik? 7
2. Berapa jumlah PTK yang belum melakukan verifikasi akun? 0
3. Apa penyebab PTK belum melakukan verifikasi akun?
Tidak ada
4. Berapa jumlah PTK yang tidak sesuai pangkat/golongannya? Tidak ada
5. Kendala apa yang dihadapi dalam entri pangkat/golongan PTK?
Tidak ada
6. Berapa jumlah SK CPNS/PNS yang tidak sesuai dengan sk pengangkatan? Tidak ada
7. Kendala apa yang dihadapi dalam entri data No SK CPNS/PNS?
Tidak ada
8. Berapa jumlah nama ibu yang tidak sesuai dengan dokumen dukcapil sejumlah? 0
9. Kendala apa yang dihadapi dalam penginputan nama Ibu PTK?
Tidak ada
10. Berapa jumlah PTK yang data (nama/pekerjaan) suami/istrinya tidak/belum sesuai? 0
11. Kendala apa yang dihadapi dalam penginputan data (nama/pekerjaan) suami/istrinya tersebut?
Tidak ada
12. Data PTK apa saja yang belum terisi atau belum lengkap?
Sudah lengkap
13. Kendala apa yang dihadapi ketika melengkapi data PTK tersebut?
Tidak ada

C. DATA ROMBONGAN BELAJAR (ROMBEL)


1. Berapa jumlah rombel yang tidak memiliki wali kelas (jenis rombel reguler)? Tidak ada
2. Kendala apa yang dihadapi ketika menentukan wali kelas untuk rombel?
Ketika ada guru yang pindah dan belum ada penggantinya
3. Berapa jumlah tingkat rombel yang isiannya tidak benar dan tidak wajar? 0
4. Kendala apa yang dihadapi ketika mengisi tingkat rombel tersebut?
Tidak ada
5. Berapa jumlah anggota rombel (jenis rombel reguler) yang isiannya tidak benar dan tidak wajar?
Tidak ada
6. Kendala apa yang dihadapi ketika mengisi anggota rombel tersebut?
Tidak ada
7. Berapa jumlah rombel yang memiliki jumlah jam mengajar yang tidak benar dan tidak wajar?
0
8. Kendala apa yang dihadapi ketika mengisi jumlah jam mengajar tersebut?
Tidak ada

D. DATA PESERTA DIDIK


1. Apa kendala yang dihadapi pada saat pengisian data titik koordinat tempat tinggal peserta didik
yang terupdate di aplikasi Dapodik?

Tidak ada
2. Pada tanggal berapa terakhir kali data titik koordinat peserta didik dilakukan update?
(Tanggal/Bulan/Tahun)

Agustus 2022
3. Berapa jumlah peserta didik yang nama ayah kandungnya tidak sesuai dengan data pendukung
(KK dan Akte Kelahiran)? 0
4. Kendala apa yang dihadapi ketika mengisi nama ayah kandung tersebut?
Tidak ada
5. Berapa jumlah peserta didik yang nama ibu kandungnya tidak sesuai dengan data pendukung
(KK dan Akte Kelahiran)? 0
6. Kendala apa yang dihadapi ketika mengisi nama ibu kandung tersebut?
Tidak ada
7. Berapa jumlah NIK peserta didik yang tidak sesuai dengan data pendukung (KK dan Akte
Kelahiran)? 0
8. Kendala apa yang dihadapi ketika mengisi NIK peserta didik tersebut?
Tidak ada
9. Berapa jumlah peserta didik yang belum memiliki NISN? 0
10. Kendapa apa yang dihadapi untuk melengkapi NISN tersebut?
Tidak ada
E. SARANA PRASARANA (SARPRAS)
1. Data sarpras apa saja yang belum sesuai standar sarpras pada dapodik?
Rumah dinas KS, Rumah dinas penjaga, 1 ruang kelas dan perpustakaan
2. Hambatan apa yang dihadapi dalam melengkapi pengisian data sarpras sesuai standar dapodik?
Tidak ada
3. Kapan anda akan melakukan update data sarpras pada dapodik, jika terjadi perubahan kondisi
di sekolah anda?

Setengah tahun sekali


4. Apa dasar dalam pengisian tanah, bangunan dan ruang ?
……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………...…………………………….

Anda mungkin juga menyukai