Anda di halaman 1dari 2

Bacalah dengan teliti!

Mengenal Arti Lagu Garuda Pancasila

Anggota pramuka harus mengenal baik negaranya.


Anggota pramuka harus mengenal bahasa dan lambang
negara. Anggota pramuka juga harus mengenal lagu
kebangsaan. Mengenal lambang negara untuk melatih rasa
cinta terhadap tanah air. Mengenal lagu kebangsaan juga untuk
melatih rasa cinta terhadap tanah air.
Salah satu kegiatan mengenal negara adalah
memahami arti lagu kebangsaan Garuda Pancasila. Lagu
Garuda Pancasila diciptakan oleh Bapak Sudharnoto. Lirik lagu
ini berisi kesetiaan rakyat Indonesia kepada Pancasila sebagai
dasar negara. Warga negara Indonesia berjiwa patriot. Berjiwa
patriot berarti siap berjuang dan rela berkorban untuk negara.
Rakyat Indonesia akan hidup makmur sentosa jika
melaksanakan nilai-nilai Pancasila. Untuk itu, bangsa Indonesia
harus terus maju. Bangsa Indonesia harus pantang mundur.
Berikut lirik lagu Garuda Pancasila
Ayo menyanyi !

Setelah mengetahui arti dari lagu Garuda


Pancasila, mari praktikan menyanyikan lagu
Garuda Pancasila!

Ayo berlatih !

Mengenal Sudut

Pernahkah kamu
memperhatikan kusen pintu atau
dinding rumah? Pada kusen
dapat dilihat bahwa lantai
berpotongan dengan batas
kusen yang membentuk sudut.
Demikian juga pada jam dinding.
Pada saat jarum menit menunjuk
angka 12 dan jarum jam
menunjuk angka 4, kedua jarum
itu membentuk sebuah sudut.

Sekarang coba perhatikan benda-benda di sekitarmu!


Tuliskan benda-benda yang tepi lurusnya membentuk sudut!
Tuliskan pada tabel berikut !
No Nama Benda
1 Keramik lantai
2 ......................
3 ......................
4 ......................
5 ......................
6 ......................
7 ......................
8 ......................
9 ......................
10 ......................

Anda mungkin juga menyukai