Anda di halaman 1dari 4

Nama: Hayu Sekar Handayani

Kelas: 7J

No:15

LK 1.1 LAPISAN BUMI


-Data Hasil Pengamatan
LAPISAN ATMOSFER:
1. Ekosfer

2. Termosfer

3. Mesosfer

4.Stratosfer

5.Troposfer

-DISKUSI
1.Apa saja komposisi gas pada atmosfer bumi?
Jawab: 78% nitrogen, 21% oksigen, 0,9% Argan, 0,03%
CO2,neon,helium,methane,ktypthon,xenon,hydrogen,ozon.

2.Ada berapa lapisan atmosfer bumi?


Jawab: 5 lapis

3.Apa ciri dari lapisan troposfer?


Jawab: 1.Muncul fenomena alam (hujan,angin,awan)

2.Masih mengandung unsur oksigen dan CO2

3.0-12 km diatas permukaan bumi

4.Apa ciri dari lapisan stratosfer?


Jawab: 1.Bersuhu dingin dan hanya ditempati ozon.

2.Dapat melindungi dari radiasi ultraviolet.

3.10-50 km diatas permukaan bumi.


5.Apa ciri dari lapisan mesosfer?
Jawab: 1.Pelindung bumi dari benda luar angkasa

2.Suhu tidak stabil ,perubahan cuaca dan suhu ekstrim

3.50-70 km

6.Apa ciri dari lapisan termosfer?


Jawab: 1. Proses ionisasi partikel/molekul

2.Bermuatan listrik dan perubahan suhu 40°C-1.232°C.

3.80-800 km.

7.Apa ciri lapisan eksosfer?


Jawab: 1. Sedikit gas.

2.Lapisan terluar.

3.Suhu mencapai 2.200°C

4.800-3.260 km.

-KESIMPULAN
a.Komposisi gas pada atmosfer adalah 78% nitrogen, 21% oksigen, 0,9% Argan, 0,03%
CO2,neon,helium,methane,ktypthon,xenon,hydrogen,ozon.

b.Lapisan penyusun atmosfer adalah troposfer,stratosfer,mesosfer,termosfer,eksosfer.

 -AKTIVITAS 2
-Diskusi

1) a..Kompor panas inti bumi.


b.air sebagai mantel bumi.
c.kertas sebagai lempeng bumi.
d.pewarna sebagai penanda Gerakan aliran konveksi

2) Posisi kertas sebelum air mendidih di tengan,posisi kertas sesudah air mendidih di tepi.
3) Panas dari inti bumi berasal dari bawah,kemudian bergerak naik kepermukaan mantel➝mengalami
penurunan suhu

Penambahan massa jenis →material turun ke→suhu material naik dan →dan Seterus-
Menjadi Lebih besar. Dasar mantel. Bergerak lagi ke nya.
Permukaan.

-KESIMPULAN.
Proses konveksi pada inti bumi dalam pergerakan lempeng material yang mendapat pas dari inti bumi
bergerak ke permukaan mantel➝dipermukaan mantel terjadi penurunan suhu sehingga massa
jenis bertambah➝material turun di dasar mantel mendapat panas Kembali dan bergerak
menuju atas➝lempeng mengalami pergerakan.

D.LATIHAN.
1) A.Atmosfer. 6. C.1 dan 4
2) C.Troposfer 7. B. Mantel bumi
3) B.Barometer 8. C.Pangeae
4) B.Nitrogen 9. A. Mendekat
5) A.Litosfer 10.B. Siklus air

Aktivitas 3

PROSES HIDROLOGI (urutan)

1) Evaporasi 6.Adveksi
2) Transpirasi 7.Inviltrasi
3) Kondensasi 8.Limpasan
4) Presipitasi 9.Perkolasi
5) Sublimasi

-PROSES HIDROLOGI

Air laut,sungai,danau,dll.Mengalami penguapan akibat adanya panas matahari atau evaporasi menjadi
uap air,air yang ada di dalam tanaman juga ikut menguap atau transpirasi.Hasil dari penguapan tersebut
menyatu menjadi gumpalan awan pada proses kondensasi,gumpalan ini mengandung uap air yang
sangat banyak,karena muatan uap air sudah melebihi kapasitas,uap tersebut berubah menjadi titik-titik
air pada proses presipitasi,kita menyebutnya sebagai hujan.
Uap air didaerah bersalju akan mengalami sublimasi.Terjadinya kondensasi yang menyebabkan uap air
tersebut akan membentuk awan yang memiliki kandungan kristal es.Awan tersebut akan bergerak
menuju daratan karena terbawa oleh angin,dan menyebabkan terjadinya proses adveksi.Turunnya hujan
dalam bentuk salju dalam proses presipitasi.

Air yang jatuh di permukaan tanah akan meresap ke tanah (infiltrasi)

Anda mungkin juga menyukai