Anda di halaman 1dari 4

PANITIA UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP

SMK DAARUL AYTAAM


PAKET KEAHLIAN:
Agribisnis Tanaman Pangan dan Hortikultura (ATPH)
NPSN: 70010506
E-mail : smkda.sit@gmail Telp. 082233330177
KEC. / KAB. SITUBONDO – JAWA TIMUR

UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS) GENAP


TAHUN PELAJARAN 2021 – 2022
Nama : Paraf
Nilai
Kelas : X ( Sepuluh) Guru Orang Tua
Mata Pelajaran : Seni budaya(ATPH)
Hari / Tanggal :
Waktu : 90 Menit

PETUNJUK UMUM
1. Tulislah nama, kelas, dan nomor peserta Anda pada lembar
jawaban yang disediakan.
2. Periksa nomor urut soal, halaman, dan jumlah lembar soal.
3. Soal terdiri atas Pilihan Ganda sebanyak 40 soal dan 5 soal
uraian yang semuanya harus dijawab.
4. Perhatikan petunjuk khusus pada setiap bentuk soal.

PETUNJUK KHUSUS
A. Pilihlah jawaban yang paling benar dengan memberikan
tanda silang (x) pada huruf A, B, C, D atau E pada lembar 4. Untuk mengetahui lebih mendalam tentang suatu hal
jawaban yang tersedia! atau permasalahan baik dari segi fisik maupun makna
karya seni serta sebagai sarana meningkatkan rasa
1. Suatu proses penghayatan suatu karya seni yang cinta terhadap karya seni adalah definisi dari
berbentuk pujian dan penghargaan pada karya seni itu A. Fungsi berkesenian
sendiri serta penghargaan pada pembuatnya disebut... B. Fungsi bermasyarakat
A. Farmasi C. Arti lukisan
B. Avermasi D. Arti seni
C. Asosiasi E. Fungsi seni
D. Apersepsi
E. Apresiasi seni 5. Tujuan dari mengapresiasi karya seni adalah...
A. Mempercepat proses pendewasaan
2. Pengerian dari apresiasi dalam bahasa latin adalah B. Menambah kecintaan terhadap karya seni
appretiatus yang berarti... C. Mempererat tali persaudaraan antar seniman
A. Penyatuan D. Mengembangkan daya ingat manusia
B. Penambahan E. Mengembangkan nilai estetika, dan daya kreasi
C. Kepemilikan
D. Penentuan 6. Kata tujuan memiliki kedekatan arti dari...
E. Penilaian atau Penghargaan A. Hasil akhir yang diharapkan
B. Bawaan
3. Fungsi dari mengapresiasi karya seni adalah C. Statis
A. Meningkatkan ketidakpedulian terhadap karya seni D. Tidak memiliki unsur
B. Membuka peluang untuk berbisnis E. Penghayatan
C. Membuka peluang untuk membeli karya seni
D. Menciptakan gibah didalam sosial seni 7. Faktor-faktor berikut merupakan tingkatan dalam
E. Meningkatkan kecintaan dan menciptakan nilai mengapresiasi karya seni...
terhadap karya seni A. Jawaban C, D, E benar
B. Jawaban C, D, E salah
C. Empati
D. Estetis
E. Kritik
8. Definisi dari empati dalam mengapresiasi karya seni 15. Tarian morris merupakan tarian yang berasal dari...
adalah... A. America
A. Apresiasi dalam melibatkan pikiran dan perasaan B. Inggris
B. Apresiasi dalam melibatkan fisik C. Indonesia
C. Apresiasi dalam melibatkan kritik D. Talkandang
D. Apresiasi dalam melibatkan penilaian personal E. Africa
E. Apresiasi dalam melibatkan tindakan
16. Salah satu tarian yang berasal dari brasil dan telah
9. Cara apresiasi karya seni secara subjektif berarti... menjadi warisan dunia oleh UNESCO bidang
A. Mengapresiasi seni dengan sudut pandang pribadi kemanusiaan pada tahun 2005 adalah...
atau diri sendiri A. Tarian remo
B. Apresiasi dari sudut pandang orang lain B. Tarian kecak
C. Apresiasi dari sudut pandang guru seni C. Tarian samba
D. Apresiasi dari sudut pandang orang awam D. Tarian morris
E. Apresiasi dari sudut pandang seniman E. Tarian akiu no taue odori

10. Cara apresiasi karya seni secara objektif berarti... 17. Teater kabuki berasal dari jepang yang memiliki arti...
A. Mengapresiasi seni dengan sudut pandang secara A. Drama cinta
kenyataan dan objek itu sendiri B. Sinetron
B. Apresiasi dari sudut pandang seniman C. Ka(nyanyian), Bu(tarian), Ki(keterampilan)
C. Apresiasi dari sudut pandang orang lain D. Drama kehidupan jepang
D. Apresiasi dari sudut pandang kritikus seni E. Cerita adat jepang
E. Apresiasi dari sudut pandang kurator pameran
18. Ada dua tema cerita yang selalu diterapkan pada teater
11. Salah satu karya lukisan monalisa yang terkenal kabuki adalah.
merupakan karya lukis dari... A. Semua jawaban salah
A. Pablo picasso B. Cerita profil tokoh
B. Leonardo da vinci C. Jidaimono dan sewamono
C. Raphael D. Cerita persahabatan
D. Piet mondrian E. Cerita percintaan
E. Donatello
19. Berikut merupakan seniman yang berasal dari
12. Salah satu karya lukis yang berjudul scream memiliki indonesia kecuali...
aliran ekspresionis yang melibatkan ekspresi yang A. Nyoman nuarta
dapat dilihat dari objek dilukisannya berupa B. Heri dono
A. Frame lukisannya C. Andy warhol
B. Gambar manusia yang berteriak sambil memegang D. Jumaldi alfi
pipi dan mulutnya terbuka lebar beserta brushtroke E. A. D Pirous
pada lukisannya
C. Material cat 20. Salah satu monumen sekaligus patung terbesar di
D. Perbuatan yang timbul dari perasaan Asia, bahkan Dunia yaitu patung garuda wisnu
E. Buatan manusia untuk menimbulkan efek kencana yang ada di Bali, patung tersebut merupakan
psikologis karya dari seniman...
A. Jim supangkat
13. Berikut beberapa contoh jenis seni musik B. Gede mahendrayasa
mancanegara kecuali... C. Nyoman nuarta
A. Blues D. Raden saleh
B. Dangdut E. Affandi
C. Country
D. Jazz 21. Salah satu ciri-ciri dari musik daerah adalah...
E. EDM(Electronic Dance Music) A. Berasal dari daerah
B. Memiliki bahasa dan gaya daerah setempat
14. Darimana asal music country... C. Memiliki nada kebarat-baratan
A. India D. Mengandung unsur kerakyatan dan kebersamaan
B. America E. Bentuk dan melodi masih sederhana dan mudah
C. Inggris dikuasai oleh masyarakat setempat
D. Asia
E. Talkandang 22. Berikut merupakan contoh dari musik perjuangan
kecuali...
A. Bagimu negeri
B. Bandung lautan api D. Mengetahui kekurangan dari berkarya seni
C. Arjuna mencari cinta E. Memahami karya seni yang dibuat secara detail
D. Maju tak gentar
E. Halo-halo bandung 30. Tahapan dalam kritik karya seni untuk menelusuri
sebuah karya seni berdasarkan struktur formal atau
23. Berikut merupakan jenis seni tari yang berdasarakan unsur-unsur pembentuknya ...
fungsi dimasyarakatnya, kecuali ... A. Mengevaluasi
A. Tari upacara B. Menilai
B. Tari pertunjukan C. Mendeskripsi
C. A, B, D salah D. Menganalisis
D. Tari hiburan E. Menafsirkan
E. A, B, D benar
31. Yang termasuk unsur-unsur kritik seni, kecuali...
24. Ada tari tunggal, ada tari berpasangan, ada tari A. Deskripsi
kelompok/ massal, pembagian tersebut berdasarkan B. Analisis
dari... C. Interpretasi
A. Daerahnya D. Evaluasi
B. Fungsinya E. Imitasi
C. Konsepnya
D. Penyajiannya 32. Dibawah ini adalah jenis kritik seni kecuali ...
E. Sosialnya A. Kritik jurnalistik
B. Kritik pedagogik
25. Yang dimaksud teater tradisional adalah... C. Kritik ilmiah
A. Teater yang sudah ada sebelum zaman hindu budha D. Kritik populer
B. Teater yang kekinian E. Kritik masyarakat
C. Teater yang sudah dipengaruhi oleh teater barat
D. Teater yang baru muncul pada tahun 2000-an awal 33. Jenis pendekatan kritik jurnalistik pada seni melalui...
E. Teater yang berasal dari luar negeri A. Media massa
B. Media pendidikan
26. Yang dimaksud teater transisi/ modern ... C. Media ilmu pengetahuan
A. Teater yang sudah ada sebelum zaman hindu budha D. Media budaya spesifik
B. Teater masa kini E. Media elektronik
C. Teater asli sukubangsa/ kalangan budaya etnik
D. Teater yang belum dipengaruhi oleh teater barat 34. Jenis pendekatan kritik pedagogik pada seni melalui ...
E. Teater asli yang berasal dari luar negeri A. Koran
B. Majalah
27. Dokumentasi karya tari budaya nusantara dapat C. Ilmu pengetahuan
dilakukan melalui media berikut ini kecuali... D. Media populer
A. Audio E. Media budaya spesifik
B. Visual
C. Kinestetik 35. Berikut adalah tahapan merancang karya seni...
D. Deskripsi karya tari A. Menentukan bahan dan fungsi karya seni
E. Audio visual B. Membuat sketsa
C. Menyiapkan bahan alat
28. Pendeskripsian karya tari budaya nusantara ditujukan D. Mengevaluasi karya seni
untuk... E. Semua jawaban benar
A. Mendokumentasi karya seni budaya nusantara
B. Bentuk apresiasi terhadap karya yang diciptakan 36. Proses evaluasi karya sangat dibutuhkan dalam proses
oleh seniman merancang karya seni karena...
C. Membantu koreografer dalam mengingat materi A. Sebagai media pembalajaran untuk membuat karya
yang telah dibuat lebih baik lagi kedepannya
D. Jawaban A dan B benar B. Sebagai
E. Jawaban A, B dan C benar C. Mengetahui kelebihan karya seni yang dibuat
D. Mengetahui kekurangan dari berkarya seni
29. Bagi seorang seniman, kritik seni berguna untuk... E. Memahami karya seni yang dibuat secara detail
A. Meningkatkan kualitas proses dan hasil berkarya
seni 37. Dalam merancang dan mengkreasi seni musik, salah
B. Meningkatkan pemahaman dan apresiasi terhadap satu tahap yang paling awal adalah...
karya seni A. Menentukan tema lagu
C. Mengetahui kelebihan karya seni yang dibuat B. Menyusun melodi
C. Menentukan tangga nada B. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan baik dan
D. Menentukan ambitus suara benar!
E. Menentukan bentuk komposisi lagu
1. Jelaskan pengertian apresiasi seni?
38. Ada dua faktor yang penting didalam menyusun
melodi atau menyusun syair lagu, yaitu...
2. Mengapa kita perlu untuk mengapresiasi sebuah karya
A. ambitus suara dan ambitus melodi
B. Struktur melodi dan gerakan melodi seni dan jelaskan tujuannya!
C. tangga suara dan tangga nada
D. A,B,C benar
3. Jelaskan pengertian dan perbedaan karya 2d dan 3d
E. Semua jawaban salah
jelaskan beserta contohnya!
39. Hal pertama yang sangat penting dalam merancang
karya tari yaitu...
4. Sebutkan tahapan dalam kritik seni!
A. Menentukan gerak
B. Menentukan tema
C. Mengeksplorasi gerakan 5. Dalam proses mengkreasi karya seni/ merancang karya
D. Menentukan konsep musik pengiring seni, hal pertama dan utama yang harus kita tentukan
E. Semua jawaban salah adalah?

40. Salah satu proses penting dalam menyiapkan seni


teater kecuali...
A. Menyiapkan naskah teater
B. Menentukan pemain teater
C. Menyiapkan tata rias SELAMAT MENGERJAKAN
D. Menyiapkan tata busana
E. Menjual tiket

Anda mungkin juga menyukai