Anda di halaman 1dari 2

MANAJEMEN LINEN

No. Dokumen No. Revisi Halaman

440/295/SPO/UMP/ 1 1/2
RSUD KELAS D
RSUD.BTG/I/2020
BANTARGEBANG

STANDAR Tanggal Terbit Ditetapkan oleh


PROSEDUR Direktur Rumah Sakit
OPERASIONAL 14/01/2020

dr. Bambang Ismanto


NIP.19640416 200212 1 003
PENGERTIAN Manajemen Linen adalah suatu pengelolaan yang di mulai dari
pengumpulan linen kotor dari masing-masing ruangan, pengangkutan,
pencucian, penyetrikaan, penyiapan dan penggunaan kambali linen yang
sudah bersih.
TUJUAN Untuk mendapatkan kualitas linen yang baik, nyaman, siap pakai dan
mengantisipasi terjadinya pencemaran infeksi dan efek penggunaan
bahan-bahan kimia.
KEBIJAKAN  Keputusan Direktur UPTD Rumah Sakit Umum Daerah Kelas D
Bantargebang Nomor 440/003/SK/UMP/RSUD.BTG/I/2020 Tentang
Pencegahan dan Pengendalian Infeksi Rumah Sakit Umum Daerah Kelas
D Bantargebang.
 Surat Keputusan Direktur No. 440/014/ SK/PJG/RSUD.BTG/I/2022
tentang Pedoman Pelayanan Sterilisasi dan Laundry RSUD kelas D
Bantargebang
PROSEDUR 1. Petugas unit mengumpulkan linen kotor dari masing-masing unit
2. Linen kotor dari unit akan diambil menggunakan troli oleh petugas
laundry
3. Petugas laundry memisahkan linen infeksius dan non infeksius
menggunakan 2 tempat linen yang diberi plastik kuning dan hitam
4. Linen infeksius dimasukkan ke tempat linen dengan plastik kuning
dan untuk yang non infeksius dimasukkan ke dalam tempat dengan
plastik hitam
5. Petugas laundry akan menghitung dan mencatat jumlah linen kotor
pada buku ekspedisi kegiatan laundry
6. Petugas laundry akan menyerahkan linen kotor infeksius dan non
MANAJEMEN LINEN

No. Dokumen No. Revisi Halaman

440/295/SPO/UMP/ 1 2/2
RSUD KELAS D
RSUD.BTG/I/2020
BANTARGEBANG

infeksius dari unit pihak ketiga luar untuk ditimbang dan dilakukan
laundry
7. Linen yang sudah bersih dan disetrika dari pihak ketiga, dihitung dan
disesuaikan dengan pencatatan awal
8. Jika ada yang tidak sesuai, maka petugas harus mencari penyebab
dari hilangnya linen dan melaporkan kepada kepala ruangan Instalasi
CSSD dan Laundry
9. Linen yang sudah siap, akan didistribusikan oleh petugas ke masing-
masing unit
10. Linen yang didistribusikan oleh petugas laundry akan diterima oleh
petugas setiap unit dan dilakukan pencatatan dan tanda serah terima
linen
UNIT TERKAIT PPI, OK, IRNA, IRJA, VK, ICU/ Unit yang lain yang menggunakan jasa
laundry

Anda mungkin juga menyukai