Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN ACEH TENGAH

DINAS KESEHATAN
Jln. Abdul Wahab 151 Kebayakan Takengon Telepon (0643) 21286 21803 Aceh Tengah

KEPUTUSAN
KEPALA DINAS KESEHATAN KABUPATEN ACEH TENGAH
Nomor : 443/ / DINKES/2021

TENTANG
PETUGAS SURVEILANSDALAM RANGKA KEGIATAN COVID-19 UNTUK
PUSKESMAS DALAM KABUPATEN ACEH TENGAH PEMANTAUAN HARIAN
SELAMA ISOLASI OLEH TRACER DAN PETUGAS PUSKESMAS
(PEMBAYARAN HONOR DAN INSENTIF TRACER, PEMBAYARAN HONOR
TRACER) BOK DAK NON FISIK KEGIATAN PENYEDIAAN LAYANAN KESEHATAN
UNTUK UKM DAN UKP RUJUKAN TINGKAT
DAERAH KABUPATEN / KOTASUB KEGIATANPELAYANAN
KESEHATAN PENYAKIT MENULAR DAN TIDAK MENULAR
( DAK NON FISIK )DI PUSKESMAS BEBESENKABUPATEN ACEH TENGAH
TAHUN 2021

Dengan Rahmat Tuhan Yang Maha Esa


KEPALA DINAS KESEHATAN

Menimbang: a.bahwa kesehatan masyarakatmerupakansalah satu


modal pokok dalam rangka pembangunan, karena itu perlu
di bina secaraintensif;
b. bahwa pentingnya Kegiatan Covid-19 untuk puskesmas
dalam Kabupaten Aceh Tengah Pemantauan Harian Selama
isolasi oleh tracer dan petugas puskesmas ( Pembayaran
honor bagi petugas surveilans/ pengelola data) BOK DAK
Non Fisik yang dapat mempengaruhi derajat kesehatan
masyarakat;
c. bahwa untuk mengatasi hal tersebut diatas dipandang perlu
dilakukan kegiatan Kegiatan Covid-19 untuk puskesmas
dalam Kabupaten Aceh Tengah Pemantauan Harian Selama
isolasi oleh tracer dan petugas puskesmas (Pembayaran
Honor Dan Insentif Tracer, Pembayaran Honor Tracer) BOK
DAK Non Fisik;

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang Rencana


Pembangunan Jangka Panjang Nasional Tahun 2005-
2025 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007
Nomor 33, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4700);
2. Undang – Undang Nomor ..…
2. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2009 Nomor
3.
144, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5063);
Undang – Undang Nomor 38 Tahun 2014 tentang Tenaga
4. Kesehatan;
KMK Nomor HK.01.07/Menkes/4641/2021 Tentang
5. Panduan Pelaksanaan Pemeriksaan, Pelacakan,
Karantina, dan Isolasi dalam rangka percepatan
Pencegahan dan pengendalian Coronavirus Disease
(Covid-19)
Peraturan Menteri Kesehatan Nomor
6. 1501/Menkes/Per/X/2010 tentang Jenis Penyakit
Menular Tertentu yang Dapat Menimbulkan Wabah dan
Upaya Penanggulangan ( Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2010 Nomor 503);
Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 82 Tahun 2014
7. tentang Penanggulangan Penyakit Menular (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 1755);
Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 74 Tahun 2015
8. tentang Upaya Peningkatan Kesehatan dan Pencegahan
Penyakit (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2015
Nomor 1755);
Qanun Kabupaten Aceh Tengah Nomor 5 Tahun 2020
9. tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Kabupaten
(APBK) Kabupaten Aceh Tengah Tahun Anggaran 2021;
Peraturan Bupati Aceh Tengah Nomor 93 Tahun 2020
10. tentang Penjabaran Anggaran Pendapatan dan Belanja
Kabupaten (APBK) Kabupaten Aceh Tengah Tahun
Anggaran 2021;
Dokumen Pelaksanaan Anggaran Satuan Kerja Perangkat
Daerah (DPA-SKPD) Dinas Kesehatan Kabupaten Aceh
Tengah Tahun Anggaran 2021.
MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA DINAS KESEHATAN TENTANG


PETUGAS SURVEILANS DALAM RANGKA KEGIATAN
COVID-19 UNTUK PUSKESMAS DALAM KAB.ACEH
TENGAH PEMANTAUAN HARIAN SELAMA ISOLASI OLEH
TRACER DAN PETUGAS PUSKESMAS (PEMBAYARAN
HONOR DAN INSENTIF TRACER, PEMBAYARAN HONOR
TRACER) BOK DAK NON FISIKKEGIATAN PENYEDIAAN
LAYANAN

Kesehatan ……………………………
KESEHATAN UNTUK UKM DAN UKP RUJUKAN TINGKAT
DAERAH KABUPATEN / KOTA SUB KEGIATAN
PELAKSANAAN KEWASPADAAN DINI DAN RESPON WABAH
( DAK NON FISIK ) DI PUSKESMAS BEBESEN KABUPATEN
ACEH TENGAH.

Kesatu : Petugas Kegiatan Covid-19 untuk pusksmas dalam


Kabupaten Aceh Tengah Pemantauan harian selama isolasi
oleh petugas tracer dan petugas puskesmas (Pembayaran
Honor dan Insentif Tracer, Pembayaran Honor Tracer) BOK
DAK Non Fisik Kecamatan Bebesen, mempunyai tugas dan
tanggungjawab sebagai berikut :
- Melakukan Pendataan kasus covid-19 : suspek,probable
dan konfirmasi
- Membuat pencatatan pelaporan Covid-19
- Melakukan pengolahan dan analisa data sebagai bantuan
yang dapat digunakan untuk melakukan tindakan.

Kedua : Dalam melaksanakan tugasnya, Petugasbertanggungjawab


kepada Kepala Puskesmas selaku atasan langsung dan
Kepala Dinas Kesehatan selaku penguasa Pengguna
Anggaran/ Pengguna Barang.

Ketiga : Segala biaya akibat dikeluarkannya keputusan ini di


bebankan kepada DPPA-SKPD Nomor Kegiatan
1.02.02.2.02Kegiatan Penyediaan Layanan Kesehatan
untuk UKM dan UKP Rujukan Tingkat Daerah Kabupaten /
Kota Sub Kegiatan Pelaksanaan Kewaspadaan dini dan
Respon Wabah dengan rincian honorTracer wilayah kerja
Puskesmas Bebesensebesar Rp. 325.000,- (Tiga ratus dua
puluh lima ribu rupiah) per orang/ bulan.

Keempat ....................................
Keempat : Keputusan ini mulai berlaku surut pada tanggal 2 Januari
2021 dan apabila ternyata terdapat kekeliruan dalam
penetapan Keputusan ini akan diperbaiki kembali
sebagaimana mestinya.

DITETAPKAN DI : Takengon
PADA TANGGAL : 4 Agustus 2021

Plt. KEPALA DINAS KESEHATAN


KABUPATEN ACEH TENGAH

YUNASRI
LAMPIRAN KEPUTUSAN KEPALADINAS
KESEHATAN KAB. ACEH TENGAH
NOMOR: 443/ /Dinkes/2021
TANGGAL : 4 Agustus 2021

PETUGAS SURVEILANS DALAM RANGKA KEGIATAN COVID-19 UNTUK


PUSKESMAS DALAM KABUPATEN ACEH TENGAH PEMANTAUAN
HARIAN SELAMA ISOLASI OLEH TRACER DAN PETUGAS
PUSKESMAS ( PEMBAYARAN HONOR DAN INSENTIF TRACER, PEMBAYARAN
HONOR TRACER) BOK DAK NON FISIK KEGIATAN PENYEDIAAN LAYANAN
KESEHATAN UNTUK UKM DAN UKP RUJUKAN TINGKAT DAERAH KABUPATEN
/ KOTA SUB KEGIATAN PELAYANAN KESEHATAN PENYAKIT MENULAR DAN
TIDAK MENULAR ( DAK NON FISIK ) DI PUSKESMAS
BEBESENKABUPATEN ACEH TENGAH
TAHUN 2021

Jabatan
No Nama Jabatan dalam
kegiatan

1. Ulandaari, SKM Staf Puskesmas Tracer

2. Darmiati, Amd. Keb Staf Puskesmas Tracer

Wahyu Rizki
3 Anggota Polsek Bebresen Tracer
Nrp. 87030107

4 Sumali Anggota TNI Tracer


Nrp. 21050282900484

Plt. KEPALA DINAS KESEHATAN


KABUPATEN ACEH TENGAH

YUNASRI

Anda mungkin juga menyukai