Anda di halaman 1dari 4

1.

“Sesungguhnya dalam penciptaan langit (B) Venus


dan bumi, dan silih bergantinya malam dan (C) Mars
siang terdapat tanda-tanda bagi orang- (D) Neptunus
orang yang berakal.” (QS. Ali Imran: 190)
5. Perhatikan gambar rangkain berikut:
Diantara penciptaan bumi yaitu dengan
menjadikan bumi tersusun atas lapisan-
lapisan yang menyusunnya. kulit terluar manakah pernyataan berikut yang salah ….
dari bagian bumi yang meliputi kerak dan (A) Lampu A dan Lampu B dipasang secara
dan bagian teratas mantel bumi yang seri
mengakibatkan kerasnya lapisan terluar
(B) Lampu A dan Lampu C dipasang
dari bumi disebut ....
secara paralel
(A) Atmosfer (C) Lampu D dan Lampu E
(B) Biosfer
(C) Eksosfer
(D) Litosfer

2. Salah satu penyebab terjadinya efek rumah


kaca akibat perbuatan manusi sendiri
sehingga menimbulkan kerusakan. Hal ini
sebagaimana firman Allah dalam Al-Qur’an
surat Ar-Rum: 41 dipasang sacara paralel
(D) Lampu D dan Lampu E dipasang secara
”Telah nampak kerusakan di darat dan di
seri
laut disebabkan karena perbuatan tangan
manusia, supaya Allah merasakan kepada 6. Beberapa konsep gerak dalam Al-Quran
mereka sebahagian dari (akibat) perbuatan digambarkan sebagaimana gerak benda-
mereka, agar mereka kembali ke jalan yang benda langit terhadap garis edarnya (Q.S.
benar” Al-Anbiya’: 33). Di dalam fisika penyebab
Pada proses efek rumah kaca kalor akan perubahan gerak adalah gaya. Pernyataan
terperangkap di bumi sehingga berikut yang paling tepat apabila resultan
menyebabkan .... gaya yang bekerja pada suatu benda adalah
nol maka benda tersebut ....
(A) Meningkatnya suhu rata-rata bumi
(B) Meningkatnya pelembab udara (A) Diam
(C) Menurunnya suhu rata-rata bumi (B) Bergerak dengan kecepatan konstan
(D) Menurunnya kelembapan udara (C) Cenderung mempertahankan kondisi
semula
3. Di dalam Q.S. Ali-Imran: 190 dinyatakan
(D) Bergerak diperlambat
bahwa “Sesungguhnya dalam
penciptaan langit dan bumi, dan silih 7. Salah satu contoh zat padat adalah besi,
bergantinya malam dan siang terdapat yang memiliki kekhususan dalam Al-
tanda-tanda bagi orang-orang yang Qur’an. Selain diabadikan sebagai nama
berakal”. Terjadinya siang dan malam surat Al-Hadid (Besi) juga dikatakan
dalam ayat ini berkaitan dengan akibat dalam surat tersebut bahwa :
terjadinya rotasi bumi. Berikut ini
“Dan Kami turunkan besi yang padanya
fenomena lain yang terjadi akibat rotasi
terdapat kekuatan yang hebat dan
bumi adalah ....
berbagai manfaat bagi manusia"
(A) Terjadinya perubahan musim
Diantara sifat zat pada adalah memuai.
(B) Gerak semu tahunan matahari Alat yang biasa digunakan untuk
(C) Perbedaan waktu menyelidiki pemuaian berbagai zat
(D) Perbedaan lama siang dan malam padat adalah ....

4. Allah menciptakan langit dan bumi (A) Barometer


serta segala yang ada diantara (B) Bimetal
keduanya dalam 6 hari sebagaimana (C) Termometer
yang tercantum dalam Q.S. Qaf : 38, (D) Musschenbroek
termasuk diantaranya adalah planet.
Diantara planet yang diciptakan dengan 8. Untuk mengatasi masalah yang
suhu paling panas dan terkenal dengan ditimbulkan akibat pemuaian dapat
efek rumah kaca adalah .... diatasi dengan beberapa cara berikut
kecuali ....
(A) Merkurius
(A) Membuat celah pada sambungan dari massa jenis air
rel kereta api (B) Massa jenis benda lebih kecil dari
(B) Membuat celah pada sambungan massa jenis air
jembatan (C) Massa jenis benda sama dengan
(C) Membuat keping bimetal pada massa jenis air
saklar otomatis (D) Gaya angkat lebih besar dari gaya
(D) Membuat ukuran bingkai jendela berat
lebih besar dari kacanya
14. Sinar matahari dapat masuk ke
9. Berikut ini yang merupakan contoh ruangan melalui suatu lubang. Hal itu
perpindahan panas secara konveksi adalah menandakan bahwa cahaya
…. ....
(A) Ketika mengaduh teh panas, sendok (A) Merambat lurus
alumunium juga ikut panas (B) Dapat diuraikan
(B) Terjadinya angin darat dan angin laut (C) Dapat menembus benda bening
(C) Pada siang hari tubuh terasa panas (D) Dapat dibiaskan
karena sinar matahari yang sampai ke
bumi 15. Supaya kita bisa melihat sebuah benda
(D) Tubuh terasa lebih hangat jika maka kita memperlukan ....
didekatkan ke arah api unggun (A) Cahaya
10. Apabila kedua telapak tangan ditangkupkan (B) Suara
kemudian saling digosokkan hingga cukup (C) Panas
lama maka telapak tangan akan terasa (D) Gerak
panas. Dalam hal ini terjadi perubahan 16. Pelangi tampak berupa pita warna-warni
energi yaitu .... berbentuk sebagian lingkaran. Di dalam
(A) Energi panas menjadi energi kinetik surat
Q.S. Al-Faathir: 27 disebutkan tentang
(B) Energi kinetik menjadi energi panas
fenomena pelangi yaitu
(C) Energi potensial menjadi energi panas
(D) Energi potensial menjadi energi listrik “Tidakkah kamu melihat bahwasanya Allah
menurunkan hujan dari langit lalu Kami
11. Saat ini manusia banyak bergantung pada hasilkan dengan hujan itu buah-buahan
penggunaan minyak bumi sebagai sumber yang beraneka macam jenisnya. Dan di
energi, misalnya untuk kendaraan dan antara gunung-gunung itu ada garis-garis
pembangkit listrik. Selain polusi yang putih dan merah yang beraneka macam
ditimbulkan, harga minyak juga kian warnanya dan ada (pula) yang hitam
melambung sehingga butuh pemanfaat pekat"
sumber energi alternatif yang jumlahnya
juga melimpah. Berikut ini manakah yang Pada urutan warna pelangi tersebut urutan
termasuk sumber energi alternatif? panjang gelombang yang lebih besar ke
panjang gelombang yang lebih kecil adalah
(A) Air, angin dan batubara ….
(B) Angin, gas dan batubara
(A) Merah, kuning, hijau dan biru
(C) Air, angin dan matahari
(B) Merah, kuning, biru dan hijau
(D) Angin, gas dan matahari
(C) Merah, jingga, ungu, dan hijau
12. Peristiwa sehari-hari berikut ini yang (D) Merah, jingga, biru, dan hijau
tidak
17. Subhanallah…, Coba amatilah gambar
berkaitan dengan konsep tekanan adalah ….
burung yang indah di bawah ini!
(A) Paku runcing mudah ditancapkan di
papan
(B) Gerobak kecil mudah didorong
(C) Pisau tajam mudah untuk memotong
(D) Menjinjing beban dengan tali kecil
terasa sakit di tangan

13. Sebuah benda dilemparkan ke permukaan


air di kolam yang tenang sampai benda
tenggelam ke dasar kolam. Tenggelamnya Berdasarkan bentuk paruhnya, maka
benda tersebut dikarenakan .... burung tersebut secara berurutan termasuk
kelompok?
(A) Massa jenis benda lebih besar
(A) Karnivora, herbivora
(B) Bangkai, insektivora buangan dari pabrik yang menyebabkan
(C) Herbivora, carnivora polusi udara.
(D) Omnivora, herbivora
18. zat/bahan yang diharamkan untuk
dimakan oleh Allah SWT. Jika kamu
terluka dan mengeluarkan darah, darah
yang keluar tersebut akan segera
membeku. Pada orang-orang tertentu
proses pembekuan darah tidak dapat
berlangsung. Kelainan ini disebut ....
Langkah berikut yang dapat dilakukan
untuk mengurangi pencemaran udara
dari gas buangan pabrik adalah :
(A) memindahkan cerobong
(B) memasang saringan pada cerobong
(C) menutup cerobong
(D) memendekkan cerobong
22. `“Dan apakah mereka tidak
memperhatikan burung-burung yang
mengembangkan dan mengatupkan
sayapnya di atas mereka? Tidak ada
yang menahannya (di udara) selain
(A) Hemophilia Yang Maha Pemurah.” (QS. Al-Mulk:19).
(B) Hipertensi
(C) Anemia Kemampuan terbang pada burung yang
disampaikan ayat tersebut merupakan adaptasi ….
(D) Hipotensi

(A) Anatomi
(B) Morfologi
19. Gambar di bawah ini menunjukkan (C) Fisiologi
kemampuan yang Allah SWT berikan
(D) Tingkah laku
kepada cicak dengan cara memotong
ekornya. Kemampuan itu disebut … 23. Ibu Yuanita dari Halal Center Universitas
Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
sedang meneliti kontaminasi daging babi
di beberapa tempat penggilingan daging
di Surabaya. Untuk menguji kontaminan
tersebut, sampel sisa daging
penggilingan diambil kemudian dicek di
laboratorium. Berdasarkan sampel
daging giling yang diuji, komponen apa
yang berperan penting untuk uji
kehalalan tersebut?

(A) mimikri (A) DNA


(B) ekdisis (B) RNA
(C) dormansi
(C) Protein
(D) autotomi
(D) Lipid
20. Influenza adalah penyakit pada
24. “Dan (Dia telah menciptakan) kuda, bagal, dan
pernapasan yang disebabkan karena....
keledai, agar kamu menungganginya dan
(A) Bakteri (menjadikannya) perhiasan.” (Q.S. An-Nahl: 8).
(B) Virus
Berdasarkan ayat tersebut, pernyataan berikut
(C) Jamur yang TIDAK tepat adalah…
(D) Debu
(A) Bagal adalah keturunan dari hasil persilangan
21. Manusia adalah khalifah Allah di bumi. kuda betina dengan keledai jantan.
Akhir- akhir ini banyak kegiatan
(B) Hasil persilangan sesama bagal menghasilkan
manusia yang berdampak terhadap
keturunan seragam.
kerusakan lingkungan diantaranya
adalah adanya pencemaran/polusi. (C) Bagal memiliki punggung melengkung seperti
kuda sehingga dapat ditunggangin.
Gambar di bawah ini menunjukkan gas
(D) Bagal halal dikonsumsi dan kulitnya dapat
dijadikan perhiasan aksesoris. ‫َأ‬ ۟ ْ ٰ ۟
25. Dalam surat Surat Al-Hijr Ayat 22 Allah
26. ‫ت عَ لَ ٰى مَا‬ ٍ ‫لِّ َي ْش َهدُوا َم َنفِعَ لَ ُه ْم َويَذ ُكرُوا ٱسْ َم ٱهَّلل ِ ف ِٓى ي‬
!ٍ ‫َّام مَّعْ لُو ٰ َم‬
۟ ‫وا ِم ْنهَا َوَأ ْط ِعم‬
َ‫ُوا ْٱلبَٓاِئسَ ْٱل َفقِير‬ ۟ ُ ‫رَ َز َقهُم م ِّۢن ب َِهي َم ِة ٱَأْل ْن ٰعَ م ۖ َف ُكل‬
berfirman: “Dan Kami telah meniupkan ِ
angin untuk mengawinkan (tumbuh- surat-al-hajj-ayat-28
tumbuhan).” Berdasarkan ayat tersebut,
proses penyerbukan pada tumbuhan terjadi Berdasarkan ayat tersebut, hewan yang dapat
secara ... dikurbankan berasal dari Kelas ...

(A) Entomogami (A) Reptil


(B) Kiropterogami (B) Amphibi
(C) Malakogami (C) Mammalia
(D) Anemogami (D) Aves
27. Ketika melakukan gerakan takbiratul
ihram, sendi yang paling berperan
adalah ...

(A) Sendi putar


(B) Sendir engsel
(C) Sendi peluru
(D) Sendi pelana

28. Allah SWT berfirman dalam Surat Al-


Ma'idah Ayat 4 “Mereka menanyakan
kepadamu: "Apakah yang dihalalkan bagi
mereka?". Katakanlah: "Dihalalkan
bagimu yang baik-baik dan (buruan yang
ditangkap) oleh binatang buas yang telah
kamu ajar dengan melatih nya untuk
berburu;”
Berdasarkan ayat tersebut, hewan buas yang
dimaksud memiliki ciri morfologi…

(A) Telinga tumpul dan gigi taring berkembang


(B) Telinga tumpul dan jari bercakar tajam
(C) Moncong runcing dan gigi memiliki tepi
tajam
(D) Moncong runcing dan gigi seri besar
29.Salah satu tanda kekuasaan Allah SWT adalah
terjadinya Gerhana matahari total. Di Indonesia
peristiwa ini biasanya terjadi setiap lima puluh
tahun sekali. Pernyataan berikut adalah benar
tentang pengaruh terjadinya gerhana matahari
total terhadap hewan dan tumbuhan, kecuali:

(A) Tumbuhan tidak berfotosintesis


(B) Kelelawar keluar sarang
(C) Burung-burung berkicau
(D) Burung hantu keluar sarang

30.Salah satu cara mensyukuri nikmat sehat adalah


dengan cara berolahraga. Oleh karena itu Aisyah
setiap pagi melakukan olahraga lari. Saat Aisyah
berlari kencang, organ apakah yang
membantunya agar tidak terjatuh karena
kehilangan keseimbangan?

(A) Otak besar


(B) Gendang Telinga (Rumah Keong)
(C) Tulang
(D) Otot

Anda mungkin juga menyukai