Anda di halaman 1dari 2

PEMERIKSAAN PANDANG/ INSPEKS PADA IBU HAMIL

No. Dokumen No. Revisi Halaman


SPO/176/Prognas/II/2019 01 1/1

RS Tk. II 02.05.01

Tanggal Terbit Ditetapkan :


Kepala Rumah sakit Tk II 02.05.01.dr.AK Gani
13-02-2019
SPO

dr.Ponco Darmono,Sp.B
Kolonel Ckm NRP 11930098570570
PENGERTIAN Tindakan pemeriksaan pandang/ inspeksi kepada ibu hamil

TUJUAN Untuk mendapatkan data pasien secara akurat

KEBIJAKAN Keputusan Kepala Rumah Sakit Tk. II 02.05.01 dr. AK Gani No Kep/
34/ II/ 2019 tentang Pelayanan Maternal dan Neonatal
PROSEDUR Pelaksanaan:
1. Menyambut / menyapa pasien dengan ramah.
2. Memberi penjelasan prosedur yang akan dilakukan
3. Pasien dipersilakan duduk/tiduran sesuai keadaan pasien.
4. Memastikan klien merasa nyaman.
5. Melakukan komunikasi efektif.
6. Memperhatikan keadaan pasien dari kepala sampai kaki/ head
to toe.
7. Mencatat semua hasil.
8. Tindakan ini dapat dilakukan bersamaan dengan tindakan yang
lain
UNIT TERKAIT 1. Poliklinik Kebidanan
2. Ruang Kebidanan
3. Unit Gawat Darurat

Anda mungkin juga menyukai