Anda di halaman 1dari 2

Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam

Materi : Ayo Membayar Zakat

Kelas : 6

Nama : …………………………

No Absen : ……………………………

Jawablah Pertanyaan di bawah ini dengan benar!

1. Apa yang di maksud dengan Zakat fitrah dan zakat mal?


2. Sebutkan 3 golongan orang yang berhak menerima zakat
3. Apa yang disebut dengan “Ibnu sabil”?
4. Sebutkan 3 hikmah membayar zakat!
5. Pak zaki memiliki 4 orang anak, istri dan 2 orang tua, yaitu ayah dan
ibunya.
a. Berapa kg beras yang harus dikeluarkan pak zaki untuk membayar
zakat?
b. Berapa rupiah uang yang harus di keluarkan pak zaki untuk membayar

zakat? Jika beras per kg adalah Rp 12.500,-

Jawaban
1. Zakat Fitrah adalah mengeluarkan beras atau bahan makanan pokok
lainnya sebesar 2,5 kg tiap orang.
Zakat Mal adalah mengeluarkan Sebagian harta kekayaan yang
dimilikinya apabila telah mencapai nisab.
2. Golongan orang yang berhak menerima zakat yaitu
Fakir, Miskin, Amil zakat, Muallaf, Ghorim, Fisabilillah, Ibnu sabil,
riqab.
3. Ibnu Sabil adalah orang yang sedang dalam perjalanan atau bepergian
jauh untuk kebaikan dan kehabisan bekal.
4. Hikamah membayar zakat yaitu:
- Membersihkan harta dan jiwa pembayar zakat dari sifat kikir, tamak
dan rakus.
- Membantu orang yang kesusahan atau kesulitan dari segi ekonomi
- Mendorong manusia untuk berjiwa sosial dan peduli kepada sesama
- Mendorong manusia untuk bersikap jujur dan bertanggung jawab atas
harta yang dimilikinya
- Mengingatkan manusia bahwa harta dan kekayaan hanyalah titipan
dari Allah swt.
5. a. 8 x 2,5 = 20 kg
b. 20 x 12.500 = 250.000

Anda mungkin juga menyukai