Anda di halaman 1dari 2

PREMEDIKASI

No. Dokumen :
S SPO/0476/IV/2016
P No. Revisi :
O Tanggal Terbit : 4 April 2016
Halaman : 1/2

dr. ESTI HARYATI


PUSKESMAS
NIP.
JATILAWANG
197303012007012010
1. Pengertian Premedikasi adalah pemberian obat sebelum melakukan
tindakan gigi untuk membantu pemulihan gigi yang infeksi.
2. Tujuan Mencegah terjadinya perluasan infeksi.

3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Jatilawang Nomor 440/010/I/2016


Tentang Pelayanan Klinis Puskesmas Jatilawang
4. Referensi 1. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
NOMOR HK.02.02/MENKES/62/2015 tentang Panduan
Praktek Klinis Bagi Dokter Gigi.
2. Panduan Praktek Klinis Kedokteran Gigi Pada Pelayanan
Primer.

5. Prosedur 1. Persiapan Alat dan Bahan:


a. Alat pemeriksaan standar
b. Kapas
c. Povidone Iodine
2. Instruksikan pasien duduk di dental chair
3. Melakukan anamnesa dengan menanyakan keluhan
utama.
4. Melakukan pemeriksaan klinis
5. Menentukan diagnose
6. Memberikan therapy
7. Memberikan antibiotik, analgetik untuk kasus nekrosis
pulpa dengan periodontitis ringan.
PREMEDIKASI

No. Dokumen :
S SPO/0476/IV/2016
P No. Revisi :
O Tanggal Terbit : 4 April 2016
Halaman : 2/2

8. Memberikan obat antibiotik, analgetik dan anti inflamasi


untuk kasus gangren pulpa dengan periodontitis berat,
periodontitis apikal akut dan abses.

6. Unit Terkait 1. Pendaftaran


2. Ruang Kesehatan Gigi dan Mulut

7. Diagram Alir ----

8. Rekaman
Historis Tanggal Mulai
No Yang diubah Isi Perubahan
Diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai