Anda di halaman 1dari 23

BAB IV

RENCANA ANGGARAN BIAYA ( RAB )

RAB (Rencana Angaran Biaya) adalah banyaknya biaya yang dibutuhkan baik upah
maupun bahan dalam sebuah perkerjaan proyek konstruksi, baik Rumah, gedung, jembatan,
dan lain-lain. Dengan dilakukannya perhitungan RAB sebelum melaksanakan pekerjaan
konstruksi dapat mengurangi pembengkakan biaya ataupun tenaga, sehingga kita bisa
mendapatkan hasil yg maksimal dengan biaya yang efisien. Adapun langkah- langkah
menghitung RAB adalah sebagai berikut :
1. Membuat item pekerjaan dan menghitung volume pekerjaan
2. Membuat daftar harga satuan upah dan bahan
3. Membuat analisa pekerjaan per item pekerjaan
4. Membuat rencana anggaran biaya

4.1 Item / uraian Pekerjaan

Berdasarkan analisa terhadap gambar Pekerjaan Struktur Perencanaan Bendung


Gerak Kali Loji ini maka disusun item - item pekerjaan dapat dilihat Pada Tabel 4.1.
Tabel 4.1 Item/ uraian Pekerjaan Struktur Perencanaan Bendung gerak kali
Loji, Kota Pekalongan.

No URAIAN PEKERJAAN KETERANGAN

I PEKERJAAN PERSIAPAN

A MOBILISASI DAN DEMOBILISASI kegiatan mendatangkan ke lokasi dan


mengembalikan alat – alat proyek sesuai
spesifikasiyang ditentukan

1 Excavator Standar memiliki fungsi untuk proses pengerukan atau


penggalian permukaan tanah.

2 Excavator Long Arm untuk menggali lubang atau parit yang dalam
maka tidak heran bila kita sering melihat jenis
ini sedang digunakan untuk menggali dekat
sungai atau danau

4 -1
No URAIAN PEKERJAAN KETERANGAN

3 Ponton servis + Ponton langsir suatu jenis kapal yang dengan lambung datar
atau suatu kotak besar yang mengapung,
digunakan untuk mengangkut barang dan
ditarik dengan kapal tunda atau digunakan
untuk mengakomodasi pasang-surut seperti
pada dermaga apung.

4 Bulldozer Memiliki fungsi untuk alat dorong material


tanah, hasil galian, baik ke arah depan, ke
arah samping atau bisa juga untuk membuat
sebuah timbunan material.
5 Crane Pancang 35 Ton Memiliki fungsi untuk pengangkat material
yang biasa digunakan pada lokasi proyek
pembangunan dengan jangkaun yang tidak
terlalu panjang. Crane ini memiliki roda-roda
rantai (crawler) yang dapat bergerak ketika
digunakan dan digunakan pada berbagai
medan.
6 Crane Servis 35 Ton Memiliki fungsi untuk pengangkat material
yang biasa digunakan pada lokasi proyek
pembangunan dengan jangkaun yang tidak
terlalu panjang. Crane ini memiliki roda-roda
rantai (crawler) yang dapat bergerak ketika
digunakan dan digunakan pada berbagai
medan.
7 Alat Pancang + Vibro Hammer 35 Ton Alat ini menekan tiang dengan getaran
sehingga dapat mengurangi getaran
pemancangan, mengurangi kebisingan, dan
mempunyai kecepatan penetrasi yang bagus.
Hasil terbaik digunakan pada tanah non
kohesif, agak bagus pada tanah berlempung
8 Vibro Roller digunakan untuk pekerjaan yang berkaitan
dan berlanau.
dengan pemadatan tanah. Alat berat yang satu
ini banyak digunakan untuk menggilas dan
juga memadatkan hasil timbunan.

9 Dump Truck Memiliki fungsi untuk mengangkut barang


semacam pasir, kerikil atau tanah untuk
keperluan proyek.

4 -2
No URAIAN PEKERJAAN KETERANGAN

B PERSIAPAN LAPANGAN
1 Pembuatan Direksi Ket Kantor proyek dibangun sebagai tempat
bekerja bagi para staf dari kontraktor,
pengawas maupun pemilik proyek di lapangan
yang dilengkapi dengan ruang-ruang kerja staf,
ruang rapat, ruang pimpinan, mushola dan
toilet.

2 Perbaikan dan Pemeliharaan Jalan kerja menggunakan sirtu Akses jalan dari dan menuju proyek, harus
dipersiapkan, dengan membuat jalan rata tidak
ada halangan seperti tumbuhan, bangunan dan
sebagainya.
3 Pembuatan Gedung Bangunan Gudang Material dan Peralatan,
berfungsi untuk melindungi material dari
pengaruh cuaca seperti material semen dan
insulasi atap, triplek, perlengkapan kerja,
material finishing yang memerlukan tempat
penyimpanan.

4 Barak Kerja Untuk proyek-proyek yang berlokasi di luar


kota, bisanya pelaksana proyek menyediakan
base camp sebagai tempat tinggal staf proyek
dan barak pekerja untuk tenaga kerja proyek.

5 Pengukuran dilakukan pengukuran lahan yang akan


dibangun.Perlu diingat bahwa tanah tidak
selamanya datar, oleh karena itu maka perlu
cara tersendiri dalam pengukuran bila ingin
mendapatkan luasan yang diinginkan, karena
bangunan yang akan dibuat pasti direncanakan
datar dengan ukuran tertentu.

6 Uizet + pemasangan Bouplang Pekerjaan ini merupakan pekerjaan


pemasangan papan pada lokasi as atau sumbu
atau center line dari struktur bangunan.
Pekerjaan bowplank dilakukan setelah
pekerjaan pengukuran tanah dan titik-titik batas
selesai dilakukan.

4 -3
No URAIAN PEKERJAAN KETERANGAN

II SISTEM MANAJEMEN KESELAMATAN KONSTRUKSI


1 SMK3 ( Termasuk Penanganan Covid – 19 ) kebijakan nasional sebagai pedoman
perusahaan untuk penerapan K3 Keselamatan
dan Kesehatan Kerja yang merupakan kegiatan
untuk menjamin dan melindungi keselamatan
dan kesehatan tenaga kerja melalui upaya
pencegahan kecelakaan kerja dan penyakit
akibat kerja.

III PEKERJAAN BANGUNAN UTAMA ( BENDUNG GERAK )


1 Galian Tanah Mekanis Galian Tanah Mengunakan Alat Berat
Excavator Standar

2 Buang Tanah Hasil Galian Jarak 1 Km Membuang hasil galian tanah yang dilakukan
excavator standar menggunakan dump truck
yang dilakukan bouldozer untuk mengangkat
galian tanah ke atas dump truck
3 Timbunan Tanah Mendatangkan Dipadatkan Mendatangkan tanah dari luar untuk menimbun
tanah yang digali lalu diratakan oleh bouldozer
disiram air oleh water tangker truck lalu
dipadatkan oleh vibro roller
4 Pengadaan dan langsir Beton Spun Pile k.600, Ø 40 Cm, Panjang 32 Mengadakan Beton Spun Pile dan melangsir
M buat pemancangan menggunakan Crane Servis
5 Pemancangan Beton Spun Pile k.600, Ø 40 Cm, Panjang 32 M Melakukan Pemancangan Tiang Pancang Spun
Pile menggunakan Crane pancang.

6 Penyambungan Tiang Spun Pile Menyambung Pemancangan Tiang Pancang


Spun Pile Menggunakan Crane Pancang
Karena Setiap Tiang Pancang Biasanya 15 m

7 Beton K-100, (Lantai kerja tebal 10 cm) Beton K – 100 diguankan untuk mengecor
lantai kerja dengan tebal 10 cm
8 Pengadaan dan Langsiran Sheet Pile Beton K.700, W.325, A.1000, Mengadakan Sheet Pile Beton dan melangsir
buat pemancangan menggunakan Crane Servis

9 Pemancangan Sheetpile Beton K700 W325 A1000 L = 14 m Melakukan Pemancangan Sheet Pile Beton
menggunakan Crane pancang.

4 -4
No URAIAN PEKERJAAN KETERANGAN

11 Begesting tanpa perancah Menyiapkan Papan dengan ukr 1,2 cm di


bentuk persegi untuk mempersiapkan
pengecoran tanpa menggunakan sky folding

12 Begeting dengan perancah Menyiapkan Papan dengan ukr 1,2 cm di


bentuk persegi untuk mempersiapkan
pengecoran menggunakan sky folding.

13 Beton Ready Mix K-400 Bangunan Pintu Beton K – 400 diguankan untuk mengecor
struktur bangunan bendung seperti lantai dasar
saluran, pilar maupun dll

14 Beton Ready Mix K-300 Plat pelayanan Beton K – 300 diguankan untuk mengecor
struktur bangunan tambahan yang ada di atas
bendung seperti plat layan maupun jembatan

15 Pipa Galvanis uk 3" (Sandaran Jembatan) Pipa yang digunakan untuk sandaran Jematan

16 Dop/tutup ujung Pipa Galvanis uk 3" drat dalam Penutup pipa yang digunakan untuk pipa
galvanis sandaran jembatan

17 Bongkaran pasangan batu (pakai jack hammer) Membongkar pasangan batu dengal lat jack
hammer karena perluh dibangunan bangunan
baru
18 Pasangan batu belah 1 : 4 Pasangan batu yang biasanya digunankan
untuk saluran lanjutan bendung

19 Siaran 1 : 2 Menyiar hasil pekerjaan pasangan batu

20 Plesteran 1 : 4, tebal 15 mm Memplester pekerjaan pasangan batu dan


siaran

21 Pasangan batu bata merah 1 : 4 Batu bata yang digunakan untuk bangunan
rumah penjaga bendung.

22 Rumah Penjaga Bendung Bangunan yang dibangun untuk penjaga


bendung biar bias mengecek dan
mengoperasikan bendung dengan maksimal.

23 Pengecatan pipa galvanis Ø 3ʺ Pengecatan sandaran pipa jembatan

IV PEKERJAAN MEKANIKAL ( PINTU BD. GERAK )

1 Pengadaan, Pemasangan dan Pengetesan Alat Angkat Pintu Air Memasang pintu bendung

4 -5
No URAIAN PEKERJAAN KETERANGAN

2 Pembuatan dan pemasangan Base Frame Alat Angkat, dengan matrial Memasang pelengkap pintu bendung yaitu
SUS316 rangka pintu
3 Pengadaan, Pemasangan dan Pengetesan Daun Pintu Air Ukuran b = Pintu bendung dengan lebar 8 m tinggi 4,5 m
8.00 m, h = 4.50 m Material SUS316 dengan material sus 316
4 Pengadaan dan Pemasangan Daun Stoplog ( 8 x 5.00 @0,95m ) Pelengkap pintu bendung daun stoplog
Material SS400 Finishing Epoxy Coaoting
5 Pengadaan dan pemasangan Guide Frame u/ daun pintu Material Memasang frame pintu
SUS316
6 Pengadaan dan Pemasangan Guide Frame u/ Daun Stoplog Material Pengadaan dan pemasangan pintu frame
SUS316 rangkanya
7 Pengadaan dan Pemasangan Mono Rail Elektrikal Hoist Crane kap. 2 Memasangan alat pelengkap pintu
x 3 ton Stoplog dan Lifting Beam elektrikalnya buatpengoperasian

( Sumber : PT Adhistiya Dharmastitya, 2021)

4.2. Volume Pekerjaan

Perhitungan volume setelah di dapatkan item atau uraian pekerjaan yang akan
dilaksanakan kemudian dilakukan perhitungan volume untuk masing – masing pekerjaan
sesuai dengan satuan. Berikut ini adalah Rekapitulasi perhitungan volume Pekerjaan
Struktur Perencanaan Bendung gerak kali Loji, Kota Pekalongan dengan detail perhitungan
volume dapat dilihat Pada Tabel 4.2.

Tabel 4.2 perhitungan volume Pekerjaan Struktur Perencanaan Bendung gerak


kali Loji, Kota Pekalongan.

No URAIAN PEKERJAAN SAT VOLUME

I PEKERJAAN PERSIAPAN
A MOBILISASI DAN DEMOBILISASI
1 Excavator Standar Unit 6
2 Excavator Long Arm Unit 1

3 Ponton servis + Ponton langsir Unit 1


4 Bulldozer Unit 3
5 Crane Pancang 35 Ton Unit 2
6 Crane Servis 35 Ton Unit 1
7 Alat Pancang + Vibro Hammer 35 Ton Unit 2

4 -6
No URAIAN PEKERJAAN SAT VOLUME

8 Vibro Roller Unit 1


9 Dump Truck Unit 6
B PERSIAPAN LAPANGAN

1 Pembuatan Direksi Ket M2 75


2 Perbaikan dan Pemeliharaan Jalan kerja menggunakan sirtu M3 4.200
3 Pembuatan Gedung M2 200
4 Brak Kerja M2 150
5 Pengukuran M 5.000
6 Uizet + pemasangan Bouplang M 1.000
II SISTEM MANAJEMEN KESELAMATAN KONSTRUKSI

1 SMK3 ( Termasuk Penanganan Covid – 19 ) Ls 1


III PEKERJAAN BANGUNAN UTAMA ( BENDUNG GERAK )
1 Galian Tanah Mekanis M3 16.016,00

2 Buang Tanah Hasil Galian Jarak 1 Km M3 16.016,00


3 Timbunan Tanah Mendatangkan Dipadatkan M3 521,92
4 Pengadaan dan langsir Beton Spun Pile k.600, Ø 40 Cm, Panjang 32 M M1 23.474,13
5 Pemancangan Beton Spun Pile Pile k.600, Ø 40 Cm, Panjang 32 M M1 23.474,13

6 Penyambungan Tiang Spun Pile Bh 1.467,00


7 Beton K-100, (Lantai kerja tebal 10 cm) M3 387,40
8 Pengadaan dan Langsiran Sheet Pile Beton K.700, W.325, A.1000, M1 980,00

9 Pemancangan Sheetpile Beton K700 W325 A1000 L = 14 m M1 980,00


10 Pembesian Kg 728.007,37

11 Begesting tanpa perancah M2 2.777,77


12 Begeting dengan perancah M2 844,75
13 Beton Ready Mix K-400 Bangunan Pintu M3 9.204,88

14 Beton Ready Mix K-300 Plat pelayanan M3 405,34


15 Pipa Galvanis uk 3" (Sandaran Jembatan) M1 246,40

16 Dop/tutup ujung Pipa Galvanis uk 3" drat dalam Bh 8


17 Bongkaran pasangan batu (pakai jack hammer) M3 184,80
18 Pasangan batu belah 1 : 4 M3 80,82

19 Siaran 1 : 2 M2 112,25
20 Plesteran 1 : 4, tebal 15 mm M2 41,16

4 -7
No URAIAN PEKERJAAN SAT VOLUME

21 Pasangan batu bata merah 1 : 4 M2 208,28

22 Rumah Penjaga Bendung M2 70,00

23 Pengecatan pipa galvanis Ø 3ʺ M2 58,06


IV PEKERJAAN MEKANIKAL ( PINTU BD. GERAK )

1 Pengadaan, Pemasangan dan Pengetesan Alat Angkat Pintu Air Unit 5,00

2 Pembuatan dan pemasangan Base Frame Alat Angkat, dengan matrial Unit 5,00
3 SUS316
Pengadaan, Pemasangan dan Pengetesan Daun Pintu Air Ukuran b = Unit 5,00

4 8.00 m, h =dan
Pengadaan 4.50Pemasangan
m Material SUS316
Daun Stoplog ( 8 x 5.00 @0,95m ) Material Unit 2.00
5 SS400 Finishing
Pengadaan Epoxy Coaoting
dan pemasangan Guide Frame u/ daun pintu Material Unit 5,00
6 SUS316
Pengadaan dan Pemasangan Guide Frame u/ Daun Stoplog Material Unit 10,00
7 SUS316
Pengadaan dan Pemasangan Mono Rail Elektrikal Hoist Crane kap. 2 x Unit 2,00
3 ton Stoplog dan Lifting Beam
( Sumber : PT Adhistiya Dharmastitya, 2021)

4.3 Daftar Harga Satuan Upah, Bahan & Sewa Alat

Daftar harga satuan yang dipakai sebagai acuan dalam pembuatan Rencana Anggaran
Biaya (RAB) adalah “Standar Harga Satuan Pekerjaan Bahan, Upah & Sewa Alat Pekerjaan
Konstruksi Provinsi Jawa Tengah ” tahun 2020 dapat dilihat Pada Tabel 4.3 Harga Satuan
Pekerjaan Bahan, Tabel 4.4 Harga Satuan Pekerjaan Upah & Tabel 4.5 Harga Satuan
Pekerjaan Sewa Alat.

Tabel 4.3 Standar Harga Satuan Pekerjaan Bahan Pekerjaan Konstruksi


Provinsi Jawa Tengah, Kota Pekalongan tahun 2020.

No JENIS BAHAN SAT HARGA KETERANGAN

I BAHAN DASAR
1 BATU KALI Bulat Utuh M3 170,000

Bulat Belah M3 180,000


Pecah 10/15 M3 200,000
Pecah 5/7 M3 220,000
Pecah 3/5 M3 230,000
2 KERIKIL Timbun M3 160,000

Sawur / Koral M3 180,000

4 -8
No JENIS BAHAN SAT HARGA KETERANGAN

Beton M3 230,000
Beton M3 240,000
Beton
Beton M3 240,000

Tras Gilling M3 210,000


Beton
3 BATU BATA Ek Lokal Bh 800
4 PASIR Urug M3 130,000
Pasang M3 210,000
Beton M3 400,000
5 TANAH Padas M3 55,000
Liat M3 50,000
6 PORTLAND CEMENT Merk I 50 kg Zak 54,000
Merk II 50 kg Zak 54,000

Semen Putih 50 kg Zak 87,000


II BAHAN PENUTUP

1 GENTENG BETON Genteng Beton Warna standard Bh 3,300

Genteng Beton Warna Special Bh 4,500


Genteng Beton Warna Khusus Bh 5,200
Kerpus Beton Warna Standard Bh 5,800
Kerpus Beton Warna Special Bh 6,800
2 GENTENG TANAH LIAT Vlaam/Plentong Bh 2,000

Kodok Bh 2,800
Kodok Glasur Bh 3,500

Nok kerpus Kodok Bh 3,900


Beton
Nok kerpus Kodok Bh 6,700
Glasur Nok kerpus plentong Bh 6,800
Beton
III superBAHAN PENUTUP DINDING / LANTAI

1 KERAMIK 30 X 30 Cm M2 55,000

20 X 20 Cm M2 59,000
25 X 25 Cm M2 58,000
IV BAHAN BESI

1 BESI BETON Besi Beton Polos Kg 9,900

Besi Beton Ulir Kg 10,500

4 -9
No JENIS BAHAN SAT HARGA KETERANGAN

2 BAJA RINGAN GALVALUM


TYPE CT 75
Lebar : 7,5 Cm dan Tebal : 1 Mm Btg 135,000 Panjang 6 Meter

Lebar : 7,5 Cm dan Tebal : 0,75 Mm Btg 105,000 Panjang 6 Meter


Lebar : 7,5 Cm dan Tebal : 0,65 Mm Btg 95,000 Panjang 6 Meter
TYPE RT 12
Lebar : 3,5 Cm dan Tebal : 0,45 Mm Btg 50,000 Panjang 6 Meter
HOLLOW GALVANIS LIPAT
Tinggi : 2 Cm dan Tebal : 0,3 Mm Btg 20,000 Panjang 4 Meter
Tinggi : 4 Cm dan Tebal : 0,3 Mm Btg 27,000 Panjang 4 Meter
BESI SIKU L 40 X 40 X 4 Btg 130,500
L 50 X 50 X 5 Btg 202,500

L 60 X 60 X 6 Btg 292,500
V BAHAN PIPA

1 Pipa PVC SII SCJ , S - 12,5 (10 bar)


Pipa PVC DN 20 ( ½" ) AW JIS Btg 20,000 Panjang 4 Meter
Pipa PVC DN 25 ( ¾" ) AW JIS Btg 28,000 Panjang 4 Meter

Pipa PVC DN 32 ( 1" ) AW JIS Btg 35,000 Panjang 4 Meter


Pipa PVC DN 40 ( 1½" ) Btg 45,000 Panjang 4 Meter

Pipa PVC DN 63 ( 2" ) Btg 55,000 Panjang 4 Meter


Pipa PVC DN 90 ( 3" ) Btg 85,000 Panjang 4 Meter
Pipa PVC DN 110 ( 4" ) Btg 13,000 Panjang 4 Meter
Pipa PVC DN 160 ( 6" ) Btg 280,000 Panjang 4 Meter
Pipa PVC DN 200 ( 8" ) Btg 490,000 Panjang 4 Meter
Pipa PVC DN 250 ( 10" ) Btg 700,000 Panjang 4 Meter
Pipa PVC DN 315 ( 12" ) Btg 1,250,000 Panjang 4 Meter

2 Pipa Medium A Galvanis - SII


Pipa Medium Galvanis 0,50" Btg 150,000 Panjang 6 Meter
Pipa Medium Galvanis 0,75" Btg 190,000 Panjang 6 Meter
Pipa Medium Galvanis 1" Btg 300,000 Panjang 6 Meter
Pipa Medium Galvanis 1,25" Btg 375,000 Panjang 6 Meter
Pipa Medium Galvanis 1,50" Btg 435,000 Panjang 6
Panjang 6 Meter
Meter

4 - 10
No JENIS BAHAN SAT HARGA KETERANGAN

Pipa Medium Galvanis 2" Btg 585,000 Panjang 6 Meter

Pipa Medium Galvanis 3" Btg 970,000 Panjang 6 Meter


Pipa Medium Galvanis 4" Btg 1,425,000 Panjang 6 Meter
Pipa Medium Galvanis 5" Btg 1,900,000 Panjang 6 Meter

( Sumber : Pasaran Bebas Kota Pekalongan Edisi II Th 2020)

4 - 11
Tabel 4.4 Standar Harga Satuan Pekerjaan Upah Pekerjaan Konstruksi
Provinsi Jawa Tengah, Kota Pekalongan tahun 2020

No JENIS BAHAN SAT HARGA

1 Pekerja Hr 85,000
2 Mandor Hr 110,000
3 Tukang listrik Hr 105,000
4 Tukang kayu Hr 105,000
5 Kep. tk. kayu Hr 120,000
6 Tukang batu Hr 105,000
7 Kep. tk. batu Hr 120,000

8 Tukang besi Hr 105,000


9 Kep. tk. besi Hr 120,000

10 Tukang cat Hr 105,000


Beton
11 Kep. tk. cat Hr 120,000

12 Tukang plitur Hr 105,000


Beton
13 Tukang jalan Hr 85,000
14 Tukang gali Hr 85,000

15 Tukang masak aspal Hr 85,000


16 Tk. leideng Hr 105,000

17 Masinis Hr 175,000
18 Pemb. Masinis Hr 80,000

( Sumber : Pasaran Bebas Kota Pekalongan Edisi II Th 2020)

4 - 12
Tabel 4.5 Standar Harga Satuan Pekerjaan Sewa Alat Pekerjaan Konstruksi
Provinsi Jawa Tengah, Kota Pekalongan tahun 2020

No JENIS BAHAN SAT HARGA

1 Dump Truck 3 Ton Jam 85,000


2 Dump Truck 9 Ton Jam 110,000
3 Truk Bak Terbuka Engkel Jam 125,000
4 Truk Bak Terbuka Double Jam 170,000
5 Truk Tanki Air Jam 280,000

6 Bulldozer 100 - 150 Hp Jam 675,000


7 Motor Grader Jam 625,000

8 Wheel Loader Jam 270,000


9 Excavator Jam 650,000
10 Crane 35 Ton Jam 550,000
11 Flat Bed Truck Jam 430,000
12 Baby Roller / Pedestrian Jam 110,000

13 P.Tire Roller 8 - 10 ton Jam 500,000


14 Baby Roller Jam 40,000
15 Vibrator Roller Jam 500,000
16 Pile Driver / Hammer Jam 150,000
17 Water Pump Jam 40,000
18 Asphalt Sprayer Jam 135,000
19 Pick Up Single Cabin Jam 40,000
20 AMP Jam 5,500,000
21 Asphalt Finisher Jam 340,000

22 Concrete Vibrator Jam 55,000


23 Compressor Jam 310,000
24 Concrete Mixer 0,125m3 Jam 75,000
25 Concrete Cutter Jam 35,000

( Sumber : Pasaran Bebas Kota Pekalongan Edisi II Th 2020)

4 - 13
4.4 Analisa Harga Satuan Pekerjaan

Analisa Harga Satuan Pekerjaan adalah suatu cara perhitungan harga satuan pekerjaan
konstruksi yang dijabarkan dalam perkalian kebutuhan bahan bangunan, upah kerja, dan
peralatan dengan harga bangunan, standar pengupahan pekerja dan harga sewa/beli peralatan
untuk menyelesaikan per satuan pekerjaan konstruksi dapat dilihat Pada Lampiran 3
Analisa Harga Satuan Pekerjaan Perencanaan Bendung Gerak kali Loji, Kota Pekalongan.

4.5 Harga Satuan Pekerjaan

Harga Satuan Pekerjaan dari Perencanaan Pekerjaan Struktur Bendung Gerak Kali
Loji, Kota Pekalongan berdasarkan Analisa Harga Satuan Pekerjaan. dapat dilihat Pada
Tabel 4.6 Harga Satuan Pekerjaan.
Tabel 4.6 Harga Satuan Pekerjaan.

No URAIAN PEKERJAAN SAT ANALISA Harga Satuan


Pekerjaan
I PEKERJAAN PERSIAPAN

A MOBILISASI DAN DEMOBILISASI


1 Excavator Standar Unit Ls 7,983,333.33
2 Excavator Long Arm Unit Ls 8,500,000.00

3 Ponton servis + Ponton langsir Unit Ls 55,000,000.00


4 Bulldozer Unit Ls 7,983,333.33

5 Crane Pancang 35 Ton Unit Ls 72,500,000.00


6 Crane Servis 35 Ton Unit Ls 75,000,000.00
7 Alat Pancang + Vibro Hammer 35 Ton Unit Ls 60,000,000.00
8 Vibro Roller Unit Ls 7,983,333.33
9 Dump Truck Unit Ls 1,780,000.00

B PERSIAPAN LAPANGAN
1 Pembuatan Direksi Ket M2 A.2.2.1.5 1,951,963.75
2 Perbaikan dan Pemeliharaan Jalan kerja menggunakan sirtu M3 A.2.3.1.14 223,025.00
3 Pembuatan Gedung M2 A.2.2.1.7 1,485,240.63
4 Brak Kerja M2 A.2.2.1.8 1,804,027.50
5 Pengukuran M T.03.a 15,028.75
6 Uizet + pemasangan Bouplang M T.02.b.2 124,465.00

4 - 14
No URAIAN PEKERJAAN SAT ANALISA Harga Satuan
Pekerjaan
II SISTEM MANAJEMEN KESELAMATAN

1 KONSTRUKSI
SMK3 ( Termasuk Penanganan Covid – 19 ) Ls INMEN 543,094,051.00
02/2020 dan
SE Menteri
III PEKERJAAN BANGUNAN UTAMA ( BENDUNG ) 11/2019

1 Galian Tanah Mekanis )GERAK ) M3 TM.04.a 21,782.67


2 Buang Tanah Hasil Galian Jarak 1 Km M3 Analisa 23,869.69
Teknik
3 Timbunan Tanah Mendatangkan Dipadatkan M3 Analisa 175,310.22
Teknik
4 Pengadaan dan langsir Beton Spun Pile k.600, Ø 40 Cm, M1 Analisa 430,351.00
Teknik
Panjang 32 M
5 Pemancangan Beton Spun Pile k.600, Ø 40 Cm, Panjang 32 M1 Analisa 128,259.00
Teknik
M
6 Penyambungan Tiang Spun Pile Bh LA.12.d 70,415.00
7 Beton K-100, (Lantai kerja tebal 10 cm) M3 B.05.a 1,069,392.00
8 Pengadaan dan Langsiran Sheet Pile Beton K.700, W.325, M1 Analisa 682,172.00
Teknik
A.1000,

9 Pemancangan Sheetpile Beton K700 W325 A1000 L = 14 m M1 Analisa 159,043.00


Teknik
10 Pembesian Kg B.17.b 18,800.00

11 Begesting tanpa perancah M2 B.26.a 82,807.00


12 Begeting dengan perancah M2 B.21.d 107,386.00

13 Beton Ready Mix K-400 Bangunan Pintu M3 B.13.a1 1,480,763.00


14 Beton Ready Mix K-300 Plat pelayanan M3 B.13.a2 1,276,661.00
15 Pipa Galvanis uk 3" (Sandaran Jembatan) M1 A.5.1.1.23 391,265.00
16 Dop/tutup ujung Pipa Galvanis uk 3" drat dalam Bh Ls 75,000.00
17 Bongkaran pasangan batu (pakai jack hammer) M3 P.01.e.3 92,070.00

18 Pasangan batu belah 1 : 4 M3 P.01.c.2 1,105,473.00


19 Siaran 1 : 2 M2 P.03.a 43,202.00
20 Plesteran 1 : 4, tebal 15 mm M2 A.4.4.2.4 86,962.00
21 Pasangan batu bata merah 1 : 4 M2 A.4.4.1.3 132,583.00
22 Rumah Penjaga Bendung M2 Ls 3,500,000.00
23 Pengecatan pipa galvanis Ø 3ʺ M2 A.4.7.1.20 155,237.50

4 - 15
No URAIAN PEKERJAAN SAT ANALISA Harga Satuan
Pekerjaan
IV PEKERJAAN MEKANIKAL ( PINTU BD. GERAK )

1 Pengadaan, Pemasangan dan Pengetesan Alat Angkat Pintu Unit Ls 1,684,750,000


2 Air
Pembuatan dan pemasangan Base Frame Alat Angkat, Unit Ls 175,761,885
3 dengan matrial
Pengadaan, SUS316 dan Pengetesan Daun Pintu Air
Pemasangan Unit Ls 2,229,079,160
4 Ukuran b =dan
Pengadaan 8.00Pemasangan
m, h = 4.50 Daun
m Material SUS316
Stoplog ( 8 x 5.00 Unit Ls 1,449,758,096
5 @0,95m ) Material
Pengadaan SS400 Finishing
dan pemasangan Epoxyu/Coaoting
Guide Frame daun pintu Unit Ls 743,765,052

6 Material SUS316
Pengadaan dan Pemasangan Guide Frame u/ Daun Stoplog Unit Ls 451,227,909
7 Material SUS316
Pengadaan dan Pemasangan Mono Rail Elektrikal Hoist Unit Ls 1,178,004,555
Crane kap. 2 x 3 ton Stoplog dan Lifting Beam
( Sumber : PT Adhistiya Dharmastitya, 2021)

4 - 16
4.6 Rencana Anggaran Biaya

Perhitungan Rencana Anggaran Biaya (RAB) merupakan perhitungan dari volume pekerjaan dikalikan harga satuan pekerjaan. dapat
dilihat Pada Tabel 4.7 Rencana Anggaran Biaya.

Tabel 4.7 Rencana Anggaran Biaya

No URAIAN PEKERJAAN SAT VOLUME ANALISA Harga Harga Jumlah


Satuan RAB Harga
Pekerjaan
I PEKERJAAN PERSIAPAN
A MOBILISASI DAN DEMOBILISASI

1 Excavator Standar Unit Ls


6 7,983,333.33 47,900,000.00

2 Excavator Long Arm Unit Ls


2.5 8,500,000.00 21,250,000.00

3 Ponton servis + Ponton langsir Unit Ls


1 55,000,000.00 55,000,000.00

4 Bulldozer Unit Ls
2 7,983,333.33 15,966,666.67

5 Crane Pancang 35 Ton Unit Ls


1 72,500,000.00 72,500,000.00

6 Crane Servis 35 Ton Unit Ls 75,000,000.00


1 75,000,000.00

4 - 17
No URAIAN PEKERJAAN SAT VOLUME ANALISA Harga Harga Jumlah
Satuan RAB Harga
Pekerjaan
7 Alat Pancang + Vibro Hammer 35 Ton Unit Ls
1 60,000,000.00 60,000,000.00

8 Vibro Roller Unit Ls 7,983,333.33


4.5 35,925,000.00

9 Dump Truck Unit 3.5 Ls 1,780,000.00 6,230,000.00

389,771,666.67

B PERSIAPAN LAPANGAN
1 Pembuatan Direksi Ket M2 A.2.2.1.5 1,951,963.75
75 146,397,281.25

2 Perbaikan dan Pemeliharaan Jalan kerja M3 A.2.3.1.14 223,025.00


4200 598,059,000.00
menggunakan sirtu

3 Pembuatan Gedung M2 A.2.2.1.7 1,485,240.63


200 367,338,126.00

4 Brak Kerja M2 150 A.2.2.1.8 1,804,027.50 270,604,125.00

5 Pengukuran M T.03.a 15,028.75


5000 75,143,750.00

4 - 18
No URAIAN PEKERJAAN SAT VOLUME ANALISA Harga Harga Jumlah
Satuan RAB Harga
Pekerjaan
6 Uizet + pemasangan Bouplang M T.02.b.2 124,465.00
1000 124,465,000.00

1,582,007,282.25

II SISTEM MANAJEMEN KESELAMATAN


1 KONSTRUKSI
SMK3 ( Termasuk Penanganan Covid – 19 ) 1 INMEN INMEN 543,094,051.0 543,094,051.00 543,094,051.00
02/2020 dan 02/2020 dan 0
SE Menteri SE Menteri
III PEKERJAAN BANGUNAN UTAMA ( 11/2019 11/2019

1 Galian TanahBENDUNG
Mekanis GERAK ) M3 16,016.00 TM.04.a 21,782.67 348,871,265.60

2 Buang Tanah Hasil Galian Jarak 1 Km M3 16,016.00 Analisa 23,869.69 382,296,955.04


Teknik
3 Timbunan Tanah Mendatangkan Dipadatkan M3 521.92 Analisa 175,310.22 91,497,910.02
Teknik
4 Pengadaan dan langsir Beton Spun Pile k.600, M1 Analisa 430,351.00
23,474.13 10,102,116,754.13
Ø 40 Cm, Panjang 32 M Teknik
5 Pemancangan Beton Spun Pile Pile k.600, Ø 40 M1 23,474.13 Analisa 128,259.00
3,010,768,867.20
Cm, Panjang 32 M Teknik

4 - 19
No URAIAN PEKERJAAN SAT VOLUME ANALISA Harga Harga Jumlah
Satuan RAB Harga
Pekerjaan
6 Penyambungan Tiang Spun Pile Bh 1,467.00 LA.12.d 70,415.00
103,298,805.00

7 Beton K-100, (Lantai kerja tebal 10 cm) M3 B.05.a 1,069,392.00


387.40 414,282,460.80

8 Pengadaan dan Langsiran Sheet Pile Beton M1 Analisa 682,172.00


980.0 668,528,560.00
K.700, W.325, A.1000, Teknik

9 Pemancangan Sheetpile Beton K700 W325 M1 Analisa 159,043.00


980.0 155,862,140.00
A1000 L = 14 m Teknik

10 Pembesian Kg B.17.b 18,800.00


728,007.37 13,686,538,538.12

11 Begesting tanpa perancah M2 B.26.a 82,807.00


2,777.77 230,018,643.06

12 Begeting dengan perancah M2 844.75 B.21.d 107,386.00 90,714,667.14

13 Beton Ready Mix K-400 Bangunan Pintu M3 B.13.a1 1,480,763.00


9,204.88 13,630,240,688.85

14 Beton Ready Mix K-300 Plat pelayanan M3 B.13.a2 1,276,661.00


405.34 517,481,769.74

15 Pipa Galvanis uk 3" (Sandaran Jembatan) M1 A.5.1.1.23 391,265.00


246.40 96,407,696.00

4 - 20
No URAIAN PEKERJAAN SAT VOLUME ANALISA Harga Harga Jumlah
Satuan RAB Harga
Pekerjaan
16 Dop/tutup ujung Pipa Galvanis uk 3" drat dalam Bh 8.0 Ls 75,000.00 600,000.00

17 Bongkaran pasangan batu (pakai jack hammer) M3 184.80 P.01.e.3 92,070.00


17,014,536.00

18 Pasangan batu belah 1 : 4 M3 P.01.c.2 1,105,473.00


80.82 89,340,348.16

19 Siaran 1 : 2 M2 112.25 P.03.a 43,202.00 4,849,208.49

20 Plesteran 1 : 4, tebal 15 mm M2 A.4.4.2.4


41.16 86,962.00 3,579,051.55

21 Pasangan batu bata merah 1 : 4 M2 A.4.4.1.3


208.28 132,583.00 27,614,387.24

22 Rumah Penjaga Bendung M2 Ls


70 3,500,000.00 245,000,000.00

23 Pengecatan pipa galvanis Ø 3ʺ M2 A.4.7.1.20 155,237.50


58.06 9,013,089.25

43,925,936,341.38

IV PEKERJAAN MEKANIKAL ( PINTU BD )


1 GERAK
Pengadaan, Pemasangan dan )Pengetesan Alat Unit 5.00 Ls 1,684,750,000 8,423,750,000.00
Angkat Pintu Air

4 - 21
No URAIAN PEKERJAAN SAT VOLUME ANALISA Harga Harga Jumlah
Satuan RAB Harga
Pekerjaan
2 Pembuatan dan pemasangan Base Frame Alat Unit Ls 175,761,885
5.00 878,809,423.49
Angkat, dengan matrial SUS316

3 Pengadaan, Pemasangan dan Pengetesan Daun Unit Ls 2,229,079,160


Pintu Air Ukuran b = 8.00 m, h = 4.50 m
5.00 11,145,395,800.87
Material SUS316
4 Pengadaan dan Pemasangan Daun Stoplog ( 8 x Unit Ls 1,449,758,096
5.00 @0,95m ) Material SS400 Finishing Epoxy
2.00 2,899,516,191.88
Coaoting

5 Pengadaan dan pemasangan Guide Frame u/ Unit Ls 743,765,052


daun pintu Material SUS316 5.00 3,718,825,261.09

6 Pengadaan dan Pemasangan Guide Frame u/ Unit Ls 451,227,909


Daun Stoplog Material SUS316 10.00 4,512,279,087.39

7 Pengadaan dan Pemasangan Mono Rail Unit Ls 1,178,004,555


2.00 2,356,009,109.33
Elektrikal Hoist Crane kap. 2 x 3 ton Stoplog
dan Lifting Beam 33,934,584,874.04

( Sumber : PT Adhistiya Dharmastitya, 2021)

4 - 22
4.7 Rekapitulasi Rencana Anggaran Biaya (RAB) Perencanaan Pekerjaan
Struktur Bendung Gerak Kali Loji, Kota Pekalongan.

Rekapitulasi adalah jumlah masing masing sub item pekerjaan d a n kemudian di


totalkan sehingga didapatkan jumlah total biaya pekerjaan. dapat dilihat Pada Tabel 4.8
Rekapitulasi Rencana Anggaran Biaya.

Tabel 4.8 Rekapitulasi Rencana Anggaran Biaya.

No URAIAN PEKERJAAN JUMLAH HARGA

I PEKERJAAN PERSIAPAN 1.971.778.948,92


II SISTEM MANAJEMEN KESELAMATAN KONSTRUKSI 543.094.051,00
III PEKERJAAN BANGUNAN BENDUNG GERAK 43.925.936.341,38

IV PEKERJAAN PINTU ELECTRIKAL DAN MEKANIKAL 33.934.584.874,04


JUMLAH 80.375.394.215,34

PPN 10 % 8.037.539.421,53
JUMLAH TOTAL 88.412.933.636,87
DIBULATKAN 88.412.933.000,00

(Sumber : PT Adhistiya Dharmastitya, 2021)


Dengan sudah di buatnya Rencana Anggaran Biaya (RAB) maka untuk proses
selanjutnya adalah tahapan pelelangan, dimana proses pelelangan sangat penting dalam
sebuah proyek atau tender. Hal ini dimaksutkan untuk menyaring atau memilih pemenang
Tender dengan menimbang kuantitas dan kualitas, dengan Rencana Anggaran Biaya (RAB)
yang seefektif dan seefisien mungkin dan mendapat hasil yang baik. Namun semua harus
sesuai dengan standar yang berlaku.

4 - 23

Anda mungkin juga menyukai