Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : MIS AR-RAHMAN


Kelas / Semester : III B/ Genap
Tema : Semangat Berpuasa
Sub Tema : Ketentuan Puasa Ramadhan
Pelajaran : 5 ( Lima )
Pertemuan :2
Alokasi Waktu : 2 X 35 Menit
A. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengamati, menanya, mencoba/ menggali informasi, menalar/mengasosiasi, dan
mengkomunikasikan, siswa diharapkan mampu :
1. Menyebutkan Rukun Puasa
2. Menyebutkan Sunnah Puasa
B. Kegiatan Pembelajaran
kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
Pendahuluan  Melakukan pembukaan dengan salam dan dilanjutkan dengan 10 Menit
membaca Doa (Orientasi)
 Mengaitkan materi sebelumya dengan materi yang akan dipelajari,
dan diharapkan dikaitkan dengan pengalaman peserta didik
(Apersepsi )
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang
akan dipelajari dalam kehidupan sehari-hari (Motivasi )
Kegiatan Mengamati 50 menit
Inti  Siswa mengamati rukun dan sunnah puasa
Menanya
 Guru bertanya kepada siswa tentang gambar yang diamati
 Guru memotivasi siswa untuk aktif dalam pembelajaran dengan
tanya jawab
Mengekplorasi/ Menalar
 Guru menjelaskan rukun dan juga sunnah puasa dan siswa
menuliskan penjelasan yang diberikan oleh guru
Mengasosiasi/Mencoba
 Siswa membaca nyaring teks yang telah ditulisnya
Mengkomunikasikan
 Siswa melafalkan bacaan niat puasa ramadhan
Kegiatan  guru/peserta didik membuat kesimpulan tentang ketentuang puasa 10 menit
Penutup Ramadhan
 Guru mengakhiri pelajaran dengan membaca al-hamdulillah
C. Penilaian Asesment, dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes
pengetahuan dan presentasi.
Kendari,18 Januari 2023
Mengetahui
Mahasiswi PLP II Guru Pamong PLP II

Siti Nurainun Dwi Wahyu.i.S.PdI


Nim : 2020010104130 Nip.
Kepala Sekolah

Drs. Hidayat
Nip. 196601152005011005

Anda mungkin juga menyukai