Anda di halaman 1dari 44

RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA

KEPUTUSAN
RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA
Nomor : 03.Kep.01.Raker-III.ITL.11.2020
TENTANG
PENGESAHAN RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA

Dengan pertolongan Allah Bapa, Anak dan Roh Kudus, RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL
SANGATTA:

Menimbang : Bahwa dalam rangka pengembangan pelayanan PPGT Jemaat Imanuel Teluk
Lingga Sangatta periode 2018-2021, maka perlu dilaksanakan Rapat Kerja untuk
menjabarkan Keputusan-Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL ke dalam
program kerja.

Mengingat : 1. Pengakuan Gereja Toraja


2. Tata Geraja Toraja
3. AD/ART PPGT
4. Tata Kerja Pengurus PPGT-ITL Sangatta Masa Bakti 2018 – 2021

Memperhatikan : 1. Saran dan pendapat peserta RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL
SANGATTA
2. Kehadiran peserta RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL
SANGATTA
MEMUTUSKAN

Menetapkan : 1. RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA tahun


2020 sah untuk mengambil keputusan.
2. Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan tidak akan
ditinjau kembali, kecuali bila terdapat kekeliruan di dalamnya.

Ditetapkan di : Sangatta
Tanggal : 29 November 2020
Pukul : 12.50 WITA

PIMPINAN RAPAT KERJA III


ENGURUS PPGT JEMAAT IMANUEL TELUK LINGGA SANGATTA

Linto Sarita Julia Putri


Ketua Sekretarsi

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 1


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
KEPUTUSAN
RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA
Nomor : 03.Kep.02.Raker-III.ITL.11.2020
TENTANG
PENGESAHAN PESERTA RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA

Dengan pertolongan Allah Bapa, Anak dan Roh Kudus, RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT
IMANUEL SANGATTA
Menimbang : Bahwa untuk terselenggaranya RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL
SANGATTA, maka perlu untuk menetapkan peserta dan mengesahkan peserta
RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA

Mengingat : 1. Pengakuan Gereja Toraja


2. Tata Geraja Toraja
3. AD/ART PPGT
4. Tata Kerja Pengurus PPGT-ITL Sangatta Masa Bakti 2018 – 2021

Memperhatikan : 1. Saran dan pendapat peserta RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT
IMANUEL SANGATTA
2. Daftar hadir peserta RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL
SANGATTA
MEMUTUSKAN

Menetapkan : 1. Peserta RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA,adalah


sebagaimana tercantum pada lampiran yang merupakan bagian yang tidak
terpisahkan dari keputusan ini. Daftar hadir dan terbuka bagi peserta yang
hadir saat rapat berlangsung

2. Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan tidak akan ditinjau
kembali, kecuali bila terdapat kekeliruan di dalamnya.

Ditetapkan di : Sangatta
Tanggal : 29 November 2020
Pukul : 12.54 WITA

PIMPINAN RAPAT KERJA III


PENGURUS PPGT JEMAAT IMANUEL TELUK LINGGA SANGATTA

Linto Sarita Julia Putri


Ketua Sekretarsi
Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 2
RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
Daftar Hadir RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA
Tahun 2020

No. Nama Jabatan No.Tlp


1. LINTO KETUA 082357888890
2. SARITA JULIA PUTRI SEKRETARIS 082293649384
3. JEFRI KRISTIAN WAKIL. SEKRETSARIS 089522968924
4. FRANSISCA RAMBA BENDAHARA 082247342899
5. MESRIH RIMANG KOOR. BID. PENGAKARAN AJARAN 082159682008
ANGGOTA BID. PENGAKARAN
6. NANCY DORNAN M.T 085347919683
AJARAN
KOOR. BID. KARAKTER DAN
7. JUMERLYANTI MASE 085247609903
SPIRITUALITAS
ANGGOTA BID. KARAKTER DAN
8. EUNIKE 082158328383
SPIRITUALITAS
ANGGOTA BID. PELAYANAN
9. HENNY .M.T 082155507320
SOSIAL DAN LINGKUNGAN HIDUP
ANGGOTA BID. PELAYANAN
10. VIRNA RIA RIMANG 082243222488
SOSIAL DAN LINGKUNGAN HIDUP
11. PRIMA TONAPA KOOR. BID. ORGANISASI 082250096656
ANGGOTA BID. BIDANG SDM,
12. YUSMAN VIANUS 085386464603
PROFESI & KEMINATAN
13. Pnt. RIDA KOMISI BIDANG 4 OIG 081347161099
14. YAKOB TANDI SEKRETARIS PPGT – KTR 085845302016
15. CHRISTIN NATALIA CHAREL BENDAHARA PPGT – KTR 081299884440

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 3


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
KEPUTUSAN
RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA
Nomor : 03.Kep.03.Raker-III.ITL.11.2020
TENTANG
PENGESAHAN JADWAL ACARA RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA

Dengan pertolongan Allah Bapa, Anak dan Roh Kudus, RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT
IMANUEL SANGATTA :

Menimbang : Bahwa untuk terselenggaranya RAPAT KERJA III PPGT


JEMAAT IMANUEL SANGATTA dengan lancar dan efektif,
maka perlu ditetapkan susunan acara.

Mengingat : 1. Pengakuan Gereja Toraja


2. Tata Geraja Toraja
3. AD/ART PPGT
4. Tata Kerja Pengurus PPGT-ITL Sangatta Masa Bakti 2018 – 2021

Memperhatikan : 1. Hasil rumusan Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga


Sangatta
2. Saran dan pendapat peserta Rapat Kerja II PPGT Jemaat Iamnuel
Teluk Lingga Sangatta

MEMUTUSKAN

Menetapkan : 1. Susunan Acara RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL


SANGATTA Tahun 2020 sebagaimana terlampir yang merupakan
bagian yang tidak terpisahkan dari keputusan ini.
2. Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan tidak akan
ditinjau kembali, kecuali bila terdapat kekeliruan di dalamnya.

Ditetapkan di : Sangatta
Tanggal : 29 November 2020
Pukul : 13.00 WITA

PIMPINAN RAPAT KERJA III


PENGURUS PPGT JEMAAT IMANUEL TELUK LINGGA SANGATTA

Linto Sarita Julia Putri


Ketua Sekretarsi
Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 4
RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
JADWAL ACARA RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA
TAHUN 2021

Hari/Tanggal Waktu (Wita) Acara/Kegiatan Pelaksana

09.00-11.30 Ibadah Pembukaan ( Dirangakaikan Dalam


Ibadah Hari Minggu Majelis Jemaat ITL

11.30-12.00 Registraasi Peserta Pengurus PPGT-ITL

Acara Nasional :
Menyanyikan Lagu Kebangsaan Sdr. Jefri Kristian
Indonesia Raya
12.00-12.20 Acara Organisasi :
Menyanyikan Mars PPGT Sdr. Jefri Kristian
Minggu,
Sambutan – Sambutan :
29
November 1. Pengurus PPGT-ITL Sdr. Linto
2020 12.20-12.50 2. Pengurus PPGT KTR Sdr.Yakob Tandi
3. PMG-ITL / Yang Mewakili (Sekaligus
membuka secara resmi Raker III PPG- Pnt. Rida
ITL)
Pleno 1
1. Pengesahan Raker III
2. Pengesahan Peserta Raker III
13.50-13.06 Pengurus PPGT-ITL
3. Pengesahan Jadwal Acara
4. Pengesahan Tata Tertib
5. Pengesahan Penasihat Rapat Kerja III

13.06-13.30 Makan Siang Semua Pesrta Raker


Pleno 2
1. Pembahasan Program Kerja dan APB
PPGT-ITL tahun 2021
2. Pengesahan Program Kerja dan APB
PPGT-ITL tahun 2021
13.30-16.47 3. Pembahasan Tata Kerja Pengurus
PPGT – ITL Pengurus PPGT-ITL
4. Pembentukan Tim Kerja Perayaan
Paskah tahun 2021
5. Penutupan Rapat Kerja III PPGT – ITL

16.47-17.55 Doa Penutup Sdr.Mesrih Rimang

KEPUTUSAN

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 5


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA
Nomor : 03.Kep.04.Raker-III.ITL.11.2020
TENTANG
PENGESAHAN TATA TERTIB RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA

Dengan pertolongan Allah Bapa, Anak dan Roh Kudus, RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL
SANGATTA :

Menimbang : Bahwa untuk terselenggaranya RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL
SANGATTA dengan lancar dan efektif, maka perlu ditetapkan tata tertib.

Mengingat : 1. Pengakuan Gereja Toraja


2. Tata Geraja Toraja
3. AD/ART PPGT
4. Tata Kerja Pengurus PPGT-ITL Sangatta Masa Bakti 2018 – 2021

Memperhatikan : 1. Hasil rumusan Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta
3. Jadwal acara RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA
4. Saran dan pendapat peserta RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL
SANGATTA

MEMUTUSKAN

Menetapkan : 1. Tata Tertib RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA tahun 2020
sebagaimana terlampir yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari
keputusan ini.
2. Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan tidak akan ditinjau kembali,
kecuali bila terdapat kekeliruan di dalamnya.

Ditetapkan di : Sangatta
Tanggal : 29 November 2020
Pukul : 13.04
WITA

PIMPINAN RAPAT KERJA III


PENGURUS PPGT JEMAAT IMANUEL TELUK LINGGA SANGATTA

Linto Sarita Julia Putri


Ketua Sekretarsi

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 6


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
TATA TERTIB
RAPAT KERJA III
PPGT JEMAAT IMANUEL TELUK LINGGA SANGATTA
TAHUN 2020

Pasal 1
Ketentuan Umum

Dalam tata tertib ini, yang dimaksud dengan :


1. Rapat kerja adalah RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA periode 2018-2021
2. Pengurus Jemaat adalah pengurus PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta periode 2018-
2021
3. PMG adalah Pimpinan Majelis Gereja Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta

Pasal 2
Pimpinan Rapat Kerja

Rapat kerja dipimpin oleh Pengurus PPGT JIMTELSAT yaitu Ketua dan sekretaris PPGT
JIMTELSAT periode 2018-2021 .

Pasal 3
Peserta

1. Pengurus Jemaat
2. Pengurus klasis
3. Penasihat
4. Undangan

Pasal 4
Penasihat
1. Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Sangatta
2. PMG JIMTELSAT
3. Undangan ( Pengurus OIG Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta)

Pasal 5
Bentuk Rapat
Rapat Pleno
Pasal 6
Materi Rapat Kerja
1. Rancangan Program kerja dan APB tahun 2021 yang disampaikan oleh pengurus jemaat
sesuai penugasan Rapat Anggota III
2. Hal-hal yang bersangkut patut dengan pelaksanaan Rapat anggota yang diajukan oleh
pengurus jemaat dan keputusan persidangan pada tingkat yang lebih luas.
3. Hal-hal yang diajukan oleh peserta rapat kerja yang berhubungan dengan keputusan
rapat anggota.

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 7


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
4. Tata Kerja Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta

Pasal 7
Hak dan Kewajiban

1. Peserta memiliki hak untuk mengikuti semua kegiatan rapat kerja, berbicara, dan
memperoleh layanan akomodasi dan administrasi sesuai ketentuan
2. Penasihat memiliki hak untuk mengikuti semua kegiatan rapat kerja, berbicara setelah
dipersilahkan oleh pimpinan rapat
3. Undangan memiliki hak untuk mengikuti semua kegiatan rapat kerja, berbicara setelah
dipersilahkan oleh pimpinan rapat
4. Setiap peserta, penasehat dan undangan pimpinan rapat berkewajiban menjaga
ketertiban dan kelancaran rapat kerja
5. Setiap peserta rapat kerja yang akan meninggalkan rapat tidak diperkenankan tanpa seijin
pimpinan rapat dengan alasan yang jelas

Pasal 8
Pengambilan Keputusan (AD Pasal 01)

1. Dijiwai semangat persekutuan, maka keputusan sedapat-dapatnya dilakukan secara


musyawarah mufakat
2. Jika musyawarah untuk mufakat tidak tercapai, dilakukan pemungutan suara dan
keputusan diambil berdasarkan suara terbanyak mutlak
3. Pemungutan suara yang menyangkut orang dilakukan secara tertutup dan yang tidak
menyangkut orang dapat dilakukan secaraterbuka
4. Jika pemungutan suara sudah dilakukan sebanyak 2 kali tetapi masih tetap sama, maka
keputusan diambil oleh pimpinan rapat setelah mendapat pertimbangan dari penasehat
persidangan.

Pasal 9
Keabsahan RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA

1. Rapat Kerja dinyatakan sah apabila dihadiri ½ +1 jumlah pengurus dan masing-masing
bidang hadir
2. Apabila point 1 tidak terpenuhi, maka rapat kerja akan di skors selama 2 x 10menit.
3. Apabila point 2 sudah dilakukan, maka RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL
SANGATTA sah mengambil keputusan.

Pasal 10
Penutup
Hal-hal yang belum diatur dalam tata tertib ini diatur kemudian atas persetujuan peserta
rapat kerja.

KEPUTUSAN

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 8


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA
Nomor : 03.Kep.05.Raker-III.ITL.11.2020

TENTANG
PENGESAHAN PENASIHAT RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA

Dengan pertolongan Allah Bapa, Anak dan Roh Kudus, RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT
IMANUEL SANGATTA :

Menimbang : Bahwa untuk terselenggaranya RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL
SANGATTA, maka perlu untuk menetapkan Penasihat dan mengesahkan
Penasihat RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA.

Mengingat : 1. Pengakuan Gereja Toraja


2. Tata Geraja Toraja
3. AD/ART PPGT
4. Tata Kerja Pengurus PPGT-ITL Sangatta Masa Bakti 2018 – 2021

Memperhatikan : 1. Saran dan pendapat peserta RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL
SANGATTA
2. Kehadiran peserta RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA
3. Tata tertib Raker II PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta pasal 4

MEMUTUSKAN

Menetapkan : 1. Penasihat RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA


a. PMG JIMTELSAT
b. PK PPGT Jemaat Imanuel Sangatta
c. Undangan ( Pengurus OIG Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta)
2. Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di : Sangatta
Tanggal : 29 November 2020
Pukul :13.06 WITA

PIMPINAN RAPAT KERJA III


PENGURUS PPGT JEMAAT IMANUEL TELUK LINGGA SANGATTA

Linto Sarita Julia Putri


Ketua Sekretarsi
Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 9
RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
KEPUTUSAN
RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA
Nomor : 03.Kep.06.Raker-III.ITL.11.2020
TENTANG
PENGESAHAN PROGRAM KERJA DAN ANGGARAN PENDAPATAN BELANJA PPGT
JEMAAT IMANUEL SANGATTA TAHUN 2021

Dengan pertolongan Allah Bapa, Anak dan Roh Kudus, RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT
IMANUEL SANGATTA:

Menimbang : Bahwa dalam rangka mewujudkan Visi dan Misi PPGT yang telah ditetapkan
dalam Garis-garis Besar Program Pengembangan PPGT Jemaat Imanuel Teluk
Lingga Sangatta yang merupakan hasil keputusan Rapat Anggota III, maka
rapat kerja II perlu menetapkan program kerja dan Anggaran Pendapatan
Belanja PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta.
Mengingat : 1. Pengakuan Gereja Toraja
2. Tata Geraja Toraja
3. AD/ART PPGT
4. Tata Kerja Pengurus PPGT-ITL Sangatta Masa Bakti 2018 – 2021
Memperhatikan : 1. Hasil rumusan PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta
2. Jadwal acara RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA
3. Saran dan pendapat peserta RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL
SANGATTA

MEMUTUSKAN

Menetapkan : 1. Program Kerja dan Anggaran Pendapatan dan Belanja PPGT


Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta tahun 2021 sebagaimana
terlampir yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari
keputusan ini.
2. Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan tidak akan
ditinjau kembali, kecuali bila terdapat kekeliruan di dalamnya.

Ditetapkan di : Sangatta
Tanggal : 29 November 2020
Pukul : 16.35 WITA

PIMPINAN RAPAT KERJA III


PENGURUS PPGT JEMAAT IMANUEL TELUK LINGGA SANGATTA

Linto Sarita Julia Putri


Ketua Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 10
Sekretarsi
RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA

A. BIDANG UMUM

A.1. NAMA PROGRAM : RAPAT-RAPAT


No : A.1/P-PPGT/ITL/2021

Nama Kegiatan : Rapat Bidang


Landasan Hukum : Keputusan Rapat anggota III PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Pelaksana Program : Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta
Tujuan Program : Merencanakan dan mengevaluasi program kerja masing masing bidang
dan Meningkatkan kinerja pengurus dan koordinasi antar personil pada
bidang
Sasaran Kegiatan : Pengurus PPGT JIMTELSAT
Deskripsi Kegiatan : Masing-masing bidang mengadakan rapat bidang sesuai dengan tata kerja
pengurus
Waktu Pelaksanaan : Januari – Desember 2021
Biaya Pelaksanaan : Rp. 500.000
Sumber Biaya : APB PPGT-ITL
Keterangan : Terlaksana

Nama Kegiatan : Rapat Koordinasi


Landasan Hukum : Keputusan Rapat anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Pelaksana Program : Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta
Tujuan Program : Mengkoordinasikan program kerja dan meningkatkan kinerja pengurus
Sasaran Kegiatan : Pengurus PPGT
Deskripsi Kegiatan : Rapat koordinasi sesuai dengan tata kerja pengurus
Waktu Pelaksanaan : Januari – Desember 2021
Biaya Pelaksanaan : Rp. 500.000
Sumber Biaya : APB PPGT-ITL
Keterangan : Terlaksana

Nama Kegiatan : Rapat Pleno Pengurus


Landasan Hukum : Keputusan Rapat anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 11


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
Pelaksana Program : Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta
Tujuan Program : Merencanakan dan mengevaluasi program kerja, keuangan dan
administrasi PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta
Sasaran Kegiatan : Pengurus PPGT JIMTELSAT
DeskripsiKegiatan : Dilaksanakan 1 kali setiap triwulan
Waktu Pelaksanaan : Ditentukan kemudian
Biaya Pelaksanaan : Rp. 2.000.000,- (1 x @Rp.500.000)
Sumber Biaya : APB PPGT-ITL
Keterangan : Terlaksana

NamaKegiatan : Rapat Pleno Pengurus Diperluas


Landasan Hukum : Keputusan Rapat anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Pelaksana Program : Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta, Pengurus PPGT se-
Jemaat Imanuel Sangatta, dan Kepanitiaan
Tujuan Program : Membahas hal-hal yang prinsipil seperti PAW KSB PPGT Jemaat Imanuel
Teluk Lingga Sangatta, LPJ Kepanitiaan dan hal- hal yang sifatnya prinsipil.
Sasaran Kegiatan : Pengurus PPGT JIMTELSAT, Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Sangatta,
Anggota PPGT Jimtelsat.
Deskripsi Kegiatan : Dilaksanakan sesuai dengan tata kerja pengurus PPGT PPGT Jemaat
Imanuel Teluk Lingga Sangatta
Waktu Pelaksanaan : Januari-Desember 2021
Biaya Pelaksanaan : Rp. 1.500.000,-
Sumber Biaya : APB PPGT-ITL
Keterangan : Belum Terlaksana

Nama Kegiatan : Rapat Anggota IV PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga


Landasan Hukum : Keputusan Rapat anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Pelaksana Program : Pengurus PPGT JIMTELSAT
Tujuan Program : Mengevaluasi perjalanan organisasi dan LPJ Pengurus selama tiga tahun
dan memilih Pengurus baru untuk periode berikutnya.
Sasaran Kegiatan : Pengurus PPGT JIMTELSAT, Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Sangatta,
Anggota PPGT Jimtelsat.
Deskripsi Kegiatan : Pengurus membentuk Tim Kerja untuk mempersiapkan Rapat Anggota IV
PPGT – JIMTELSAT.
Waktu Pelaksanaan : Oktober 2021
Biaya Pelaksanaan : Rp. 5.000.000
Sumber Biaya : APB PPGT-ITL

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 12


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
Keterangan : Belum Terlaksana

A.2. NAMA PROGRAM : PROGRAM TURUT PELAKSANA


No : A.2/P-PPGT/ITL/2021

Nama Kegiatan : Pemeliharaan Gedung A.A.Van der Losdrecht


Landasan Hukum : Keputusan Rapat anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Pelaksana Program : Pengurus Pusat PPGT
Tujuan Program : Membantu biaya pemeliharaan Gedung A.A.Van Dar Losdrecht
Sasaran Kegiatan : Semua anggota PPGT
Deskripsi Kegiatan : Dari Kas Pengurus
Tempat pelaksanaan : Jemaat Imanuel Teluk Lingga
Waktu Pelaksanaan : Januari – Desember 2021
Biaya Pelaksanaan : Kelas B (Rp 150.000)
Sumber Biaya : APB PPGT-ITL
Keterangan : Terlaksana

Nama Kegiatan : Raker III PPGT Klasis Kutai Timur


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Kerja III PPGT KKT
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Pelaksana Program : Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Sangatta
Tujuan Program : Membahas program kerja dan RAPB 2022 dan mengevaluasi pelayanan
PPGT KKT
Sasaran Kegiatan : Pengurus PPGT
Deskripsi Kegiatan : Mengutus perwakilan untuk mengikuti kegiatan tersebut
Tempat pelaksanaan : Jemaat Elim Sangatta
Waktu Pelaksanaan : November 2021
Biaya Pelaksanaan : Rp 250.000,-
Sumber Biaya : APB PPGT-ITL
Keterangan : Belum Terlaksana

Nama Kegiatan : Mengikuti Kegiatan Pada Tingkat Yang Lebih Luas


Landasan Hukum : Keputusan Rapat anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Pelaksana Program : Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta
Tujuan Program : Melibatkan diri dalam kegiatan – kegiatan lain yang bernilai positif
Deskripsi Kegiatan : a. Melaksanakan setiap keputusan persidangan gerejawi pada jenjang yang

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 13


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
lebih luas,
b.Menghadiri kegiatan berdasarkan undangan yang masuk sesuai
kemampuan.
Waktu Pelaksanaan : Dikondisikan
Biaya Pelaksanaan : Rp. 500.000,-
Sumber Biaya : APB PPGT-ITL
Keterangan : Belum Terlaksana

A.3. NAMA PROGRAM : PENGADAAN ATRIBUT ORGANISASI


No : A.3/P-PPGT/ITL/2021

Nama Kegiatan : Pengadaan Atribut Organisasi


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT Jemaat Imanuel
Teluk Lingga Sangatta periode 2018– 2021.
Pelaksana Program : Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta
Tujuan Program : Untuk menunjang administrasi kesekretariatan
Untuk memenuhi pesryaratan kelengkapan organisasi sesuai PO
Deskripsi Kegiatan : Membuat PDH pengurus
Waktu Pelaksanaan : Sudah Terlaksana (20 Baju PDH)
Biaya Pelaksanaan : Rp. 800.000,-
Sumber Biaya : APB PPGT-ITL
Keterangan : Terlaksana

A.4. NAMA PROGRAM : VISITASI


No : A.4/P-PPGT/ITL/2021

Nama Kegiatan : Visitasi


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT Jemaat Imanuel
Teluk Lingga Sangatta periode 2018 – 2021
Pelaksana Program : Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta
Tujuan Program : Memaksimalkan pelayanan, sharing pelayanan dan lebih mendekatkan diri
antara pengurus klasis dengan pengurus jemaat dan Terjalinnya
komunikasi yang baik antara pengurus klasis dan pengurus jemaat serta

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 14


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
dapat berjalannya program kerja klasis dan jemaat dengan baik
Sasaran Kegiatan : Pengurus PPGT Jemaat
Deskripsi Kegiatan : Menerima kunjungan/visitasi dari pengurus klasis
Waktu Pelaksanaan : PM
Biaya Pelaksanaan : Rp 500.000
Sumber Biaya : APB PPGT-ITL
Keterangan : Belum Terlaksana

A.5 NAMA PROGRAM : SARANA PENUNJANG PELAYANAN


No : A.5/P-PPGT/ITL/2021

Nama Kegiatan : Pengelolaan Sekretariat PPGT Jemaat Imanuel Teluk


Lingga Sangatta
Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Pelaksana Program : Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta (PPGT ITL)
Tujuan Program : Memudahkan pengelolaan Administrasi serta kegiatan- kegiatan yang lain
dan terciptanya sekretariat dan sistem administrasi organisasi serta
manajemen yang lebih baik.
Sasaran Kegiatan : Pengurus dan Angggota PPGT
Deskripsi Kegiatan : Pengurus dan anggota mengelolah dan merawat gedung sekretariat PPGT
Waktu Pelaksanaan : Januari – Desember 2021
Biaya Pelaksanaan : Rp. 2.000.000
Sumber Biaya : APB PPGT-ITL
Keterangan : Terlaksana

Nama Kegiatan : Pengadaan Inventaris


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Pelaksana Program : Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta
Tujuan Program : Memudahkan pengelolaan Administrasi serta kegiatan- kegiatan yang lain.
Sasaran Kegiatan : Anggota PPGT, Instansi & Perorangan
Deskripsi Kegiatan : Pengurus membeli beberapa inventaris berupa :

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 15


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
1. Papan Struktur
2. Papan Potensi
Waktu Pelaksanaan : Februari 2021 (Belum Terlaksana)
Biaya Pelaksanaan : Rp 1.000.000,-
Sumber Biaya : APB PPGT-ITL
Keterangan : Belum Terlaksana

Nama Kegiatan : Iuran Anggota PPGT


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Pelaksana Program : Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta (PPGT ITL)
Tujuan Program : Sebagai bentuk tanggung jawab kepada persekutuan dan untuk
menambah kas PPGT
Sasaran Kegiatan : Anggota PPGT
Deskripsi Kegiatan : Setiap anggota menyetor uang sebesar Rp 10.000/anggota kepada
pengurus setiap bulan
Waktu Pelaksanaan : Januari – Desember 2021 (Belum terlaksana, bendahara membuat list
piutang di WA)
Biaya Pelaksanaan : Rp. 50.000,-
Sumber Biaya : APB PPGT-ITL
Keterangan : Belum Terlaksana

A.6 NAMA PROGRAM :PARTISIPASI


No : A.6/P-PPGT/ITL/2021

Nama Kegiatan : Target ke Klasis


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Kerja II PPGT KTR
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Pelaksana Program : Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Sangatta
Tujuan Program : Memudahkan pengelolaan Administrasi serta kegiatan- kegiatan yang lain
di tingkat klasis.
Sasaran Kegiatan : PPGT Jemaat
Deskripsi Kegiatan : Membayar target ke pengurus klasis berdasarkan kelas sebesar Rp
200.000/bulan
Waktu Pelaksanaan : Januari– Desember 2021
Biaya Pelaksanaan : Rp 2.400.000,- /tahun
Sumber Biaya : APB PPGT-ITL
Keterangan : Terlaksana

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 16


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
Nama Kegiatan : Target ke Pengurus Pusat
Landasan Hukum : Keputusan Rapat Kerja II PPGT KTR
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Pelaksana Program : Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta
Tujuan Program : Membantu pengelolaan administrasi serta kegiatan- kegiatan yang lain di
tingkat yang lebih luas.
Sasaran Kegiatan : PPGT Jemaat
Deskripsi Kegiatan : Pengurus PPGT ITL menyetor target ke pengurus pusat PPGT
Waktu Pelaksanaan : Januari – Desember 2021
Biaya Pelaksanaan : Rp 305.000,-/ tahun
Sumber Biaya : APB PPGT-ITL
Keterangan : Terlaksana

Nama Kegiatan : Parsel


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Kerja II PPGT JIMTELSAT
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Pelaksana Program : Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta
Tujuan Program : Untuk berbagi kasih di hari natal untuk pekerja gereja
Sasaran Kegiatan : Pastori Gereja
Deskripsi : Pengurus memberi parsel kepada Pastori (induk & cabang )
Waktu Pelaksanaan : Desember 2021
Tempat Pelaksanaan : PM
Biaya : 1.400.000
Sumber Biaya : APB PPGT-ITL
Keterangan : Belum Terlaksana

Nama Kegiatan : Tanda Kasih Mahasiswa PKL


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Kerja II PPGT JIMTELSAT
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Pelaksana Program : Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta
Tujuan Program : Sebagai Tanda Kasih kepada Mahasiswa PKL
Sasaran Kegiatan : Mahasiswa PKL
Deskripsi : Pengurus memberi tanda kasih kepada Mahasiswa PKL
Waktu Pelaksanaan : PM
Tempat Pelaksanaan : PM
Biaya : 1.000.000
Sumber Dana : APB PPGT-ITL
Keterangan : Belum Terlaksana

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 17


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
Nama Kegiatan : Partisipasi Ke PAUD
Landasan Hukum : Keputusan Rapat Kerja III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Pelaksana Program : Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta
Tujuan Program : Untuk Membantu Terlaksananya Kegiatan Proses Belajar Mengajar di
PAUD Imanuel
Sasaran Kegiatan : TK Imanuel Teluk Lingga Sangatta
Deskripsi : Pengurus Berpartisipasi ke Pengurus PAUD
Waktu Pelaksanaan : Januari – Desember 2021
Tempat Pelaksanaan : PM
Biaya : 1.000.000
Sumber Dana : APB PPGT-ITL
Keterangan : Terlaksana

Nama Kegiatan : Kontribusi Ke Panitia Pembangunan


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Kerja III Majelis Gereja - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Pelaksana Program : Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta
Tujuan Program : Untuk Membantu Terlaksananya Kegiatan Pembangunan gedung gereja
Jimtelsat
Sasaran Kegiatan : Pembangunan Gedung Gereja Jimtelsat
Deskripsi : Pengurus Berpartisipasi ke Panitia Pembangunan
Waktu Pelaksanaan : Januari – Desember 2021
Tempat Pelaksanaan : PM
Biaya : 1.000.000
Sumber Dana : APB PPGT-ITL
Keterangan : Terlaksana

B. BIDANG PENGAKARAN AJARAN

B.1. NAMA PROGRAM : IBADAH


No.B.1/P-PPGT/ITL/2021

Nama Kegiatan : Ibadah Rutin PPGT


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Tujuan : Membina Persekutuan, keakraban dan kerjasama antar PPGT Jemaat se-

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 18


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
Jemaat Imanuel Sangatta
Sasaran : Anggota PPGT - ITL
Pelaksana Program : Pengurus PPGT - ITL
Tempat Pelaksanaan : Gedung Gereja & Rumah Anggota PPGT - ITL
Waktu Pelaksanaan : Februari-November 2021
Deskripsi : Ibadah rutin dilaksanakan di gedung gereja dan rumah-rumah anggota
PPGT sesuai jadwal yang disusun per tahun, dengan kontekstualisasi
ibadah dan bentuk kegiatan yang telah di atur oleh pengurus PPGT - ITL
Biaya Pelaksanaan : Rp. 3.400.000
@ Rp. 3.000.000,- @100.000,-/ Pelayan Firman
@ Rp. 400.000,- ( Biaya Foto Copy Liturgi )
Sumber Dana : APB PPGT-ITL
Keterangan : Terlaksana

Nama Kegiatan : Ibadah Tri Wulan PPGT Jemaat Imanuel Sangatta


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Kerja II PPGT KTR
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Tujuan : Membina Persekutuan, keakraban dan kerjasama antar PPGT Jemaat se-
Jemaat Imanuel Sangatta
Sasaran : Anggota PPGT
Pelaksana Program : Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta dan jemaat
penghimpun
Tempat Pelaksanaan : Jemaat Elim , Jemaat Rama dan Jemaat Kalvari Benagalon Cab. Kebaktian
Kaliorang
Waktu Pelaksanaan : 7 Maret, 1 Juni dan 7 September 2021
Deskripsi : Ibadah tri wulan dilaksanakan sesuai jadwal yang disusun oleh Pengurus
PPGT KTR, dengan kontekstualisasi ibadah dan bentuk kegiatan yang telah
di atur oleh pengurus PPGT KTR.
Biaya Pelaksanaan : Rp. 2.000.000,-
@ Rp. 200.000,- x 3 ( Kontribusi Jemaat )
@ Rp. 1.400.000,- ( Transportasi )
Sumber Dana : APB PPGT-ITL
Keterangan : Terlaksana (Jemaat Elim, Jemaat Rama)

Nama Kegiatan : Pertukaran Pelayan di Ibadah PPGT


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Kerja II PPGT KTR
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Tujuan : Membina Persekutuan, keakraban dan kerjasama antar PPGT Jemaat se-
Jemaat Imanuel Sangatta

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 19


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
Sasaran : Anggota PPGT
Pelaksana Program : Pengurus PPG - ITL
Tempat Pelaksanaan : Jemaat Gloria Pangadan
Waktu Pelaksanaan : 16 Februari 2021
Deskripsi : Pengurus dan Anggota PPGT – ITL melayani PPGT Jemaat Gloria Pangadan
dan dilaksanakan sesuai jadwal yang disusun oleh Pengurus PPGT KTR
Biaya Pelaksanaan : Rp. 2.000.000
Sumber Dana : APB PPGT-ITL
Keterangan : Tidak Terlaksana

Nama Kegiatan : Ibadah Pra UAN


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Tujuan : Membina Persekutuan dan mendukung anggota yang akan mengikuti ujian
Sasaran : Anggota PPGT - ITL
Pelaksana Program : Pengurus PPGT - ITL
Tempat Pelaksanaan : Gedung Gereja JIMTELSAT
Waktu Pelaksanaan : Maret 2021
Deskripsi : Ibadah Pra UAN dilaksanakan sebelum pelaksanaan Ujian akhir nasional
untuk tingkat SMA
Biaya Pelaksanaan : Rp. 1.000.000,- (konsumsi)
Sumber Dana : APB PPGT-ITL
Keterangan : Tidak Terlaksana (Pandemi)

B.2. NAMA PROGRAM : PEMBINAAN


No.B.2/P-PPGT/ITL/2021

Nama Kegiatan : Pelatihan Teknik Berkhotbah


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Tujuan : Untuk memperlengkapi anggota PPGT terkait metode berkhotbah
Sasaran : Pengurus dan anggota PPGT - ITL
Pelaksana Program : Pengurus PPGT - ITL
Tempat Pelaksanaan : Gedung Gereja JIMTELSAT
Waktu Pelaksanaan : Mei 2021
Deskripsi : Pembinaan dilakukan minimal 1 x dalam setahun (dikondisikan bersama

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 20


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
kegiatan lain)
Biaya Pelaksanaan : Rp. 500.000
Sumber Dana : APB PPGT-ITL
Keterangan : Belum Terlaksana

B.3. NAMA PROGRAM : PERAYAAN HARI RAYA BESAR GEREJAWI


No.B.3/P-PPGT/ITL/2021

Nama Kegiatan : Perayaan Paskah PPGT -ITL


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT Jemaat Imanuel
Teluk Lingga Sangatta periode 2018 – 2021
Tujuan : Untuk menghayati pengorbanan Tuhan Yesus yang telah menebus dosa
manusia
Sasaran : Anggota PPGT
Pelaksana Program : Pengurus PPGT - ITL
Tempat Pelaksanaan : Cabang Kebaktian Bukit Hermon Sangatta
Waktu Pelaksanaan : April 2021
Deskripsi : Dilaksanakan dalam bentuk perayaan dan membentuk Tim kerja untuk
pelaksanaan kegiatan tersebut
Biaya Pelaksanaan : Rp. 2.000.000,-
Sumber Dana : APB PPGT-ITL
Ketarangan : Terlaksana

Nama Kegiatan : Perayaan Natal PPGT-ITL


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Tujuan : 1. Menghayati akan Makna kelahiran Yesus Kristus,
2. Bersyukur atas karunia Allah melalui kelahiran Yesus Kristus,
Sasaran : Meningkatkan penghayatan iman anggota akan makna Kelahiran Yesus
Kristus sebagai Juruselamat
Pelaksana Program : Pengurus PPGT ITL
Tempat Pelaksanaan : Gereja Toraja Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta
Waktu Pelaksanaan : Desember 2021
Deskripsi : Dilaksanakan dalam bentuk perayaan dan membentuk Panitia untuk
mempersiapkan kegiatan tersebut.
Biaya Pelaksanaan : Rp. 2.000.000
Sumber Dana : APB PPGT-ITL
Keterangan : Belum Terlaksana

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 21


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
Nama Kegiatan : Perayaan Natal PPGT KTR
Landasan Hukum : Keputusan Rapat Kerja II PPGT KTR
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Tujuan : 1. Menghayati akan Makna kelahiran Yesus Kristus,
2. Bersyukur atas karunia Allah melalui kelahiran Yesus Kristus,
Sasaran : Meningkatkan penghayatan iman anggota akan makna Kelahiran Yesus
Kristus sebagai Juruselamat
Pelaksana Program : Pengurus PPGT KKT dan Jemaat Penghimpun
Tempat Pelaksanaan : Jemaat Kanaan Jabdan Muara Wahau
Waktu Pelaksanaan : Desember 2021
Deskripsi : Anggota PPGT JIMTELSAT Akan Menghadiri Perayaan Natal KTR
Biaya Pelaksanaan : Rp. 3.000.000 (transportasi + Kontribusi)
Sumber Dana : APB PPGT-ITL
Keterangan : Belum Terlaksana

Nama Kegiatan : Camp Paskah/Natal PPGT KTR


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Kerja II PPGT KKT
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Tujuan : 1. Mempererat hubungan antar PPGT se – Jemaat Imanuel Sangatta
2. Memaknai Kebangkitan/kelahiran Yesus Kristus,
Sasaran : Meningkatkan penghayatan iman anggota akan makna
kebangkitan/Kelahiran Yesus Kristus sebagai Juruselamat manusia.
Pelaksana Program : Pengurus PPGT KTR dan Jemaat Penghimpun
Tempat Pelaksanaan : Jemaat Kanaan Jabdan Muara Wahau
Waktu Pelaksanaan : Desember 2021
Deskripsi : Anggota PPGT – ITL Mengikuti Camp Paskah /Natal KTR dan membentuk
Panitia untuk mengkoordinir kegiatan tersebut.
Biaya Pelaksanaan : Rp. 2.000.000
Sumber Dana : APB PPGT-ITL
Keterangan : Belum Terlaksana

C. BIDANG KARAKTER & SPIRITUALITAS

C.1. NAMA PROGRAM : PENGADAAN


No : C.1/P-PPGT/ITL/2021

Nama Kegiatan : Pengadaan Buku Bina Muda

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 22


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan PPGT Jemaat Imanuel Teluk
Lingga Sangatta periode 2018-2021
Tujuan : Tersedianya panduan untuk menjadi referensi khotbah dalam ibadah rutin
PPGT
Pelaksana Program : Pengurus PPGT - ITL
Tempat Pelaksanaan : PM
Waktu Pelaksanaan : Januari 2021
Deskripsi : Pengurus memesan buku bina muda PPGT yang diterbitkan oleh Pengurus
Pusat PPGT sebanyak 10 buku
Biaya Pelaksanaan : Rp. 300.000,-
Sumber Dana : APB PPGT – ITL
Keterangan : Sudah Terlaksana

C.2. NAMA PROGRAM : PENYAMBUTAN


No : C.2/P-PPGT/ITL/2021

Nama Kegiatan : Bina Sambut & Ibadah Pasca UAN


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan PPGT Jemaat Imanuel Teluk
Lingga Sangatta
Tujuan : Untuk menyambut Remaja yang baru akan bergabung ke PPGT sekaligus
mensyukuri pelaksanaan UAN.
Sasaran : Pengurus dan Anggota PPGT
Pelaksana Program : Pengurus PPGT - ITL
Tempat Pelaksanaan : Opsional (Corona berlalu dilaksanakan dalam bentuk ibadah
padang/corona belum berlalu ibadah dilaksanakan di gedung gereja.
Waktu Pelaksanaan : 20 Juli 2021 (Opsi Tempat : BPPUTK, RTH, Pesat)
Deskripsi : Ibadah Padang dan Materi-materi
Biaya Pelaksanaan : Rp. 3.000.000,-
Sumber Dana : APB PPGT-ITL
Keterangan : Belum Terlaksana

C.3. NAMA PROGRAM : PEMBINAAN


No : C.3/P-PPGT/ITL/2021

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 23


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
Nama Kegiatan : Pekan Pemuda
Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT Jemaat Imanuel
Teluk Lingga Sangatta periode 2018 – 2021
Tujuan : Menumbuhkan semangat kepemudaan
Sasaran : Pengurus dan anggota PPGT - ITL
Pelaksana Program : Pengurus PPGT-ITL & Komisi Persekutuan Jemaat
Tempat Pelaksanaan : Gedung Gereja JIMTELSAT
Waktu Pelaksanaan : Oktober - November 2021 (selama 1 minggu)
Deskripsi : Dilaksanakan dalam bentuk ibadah, Pertandingan,
Pembinaan .
Biaya Pelaksanaan : Rp. 1.000.000,-
Sumber Dana : APB & Panitia PPGT - ITL
Keterangan : Belum Terlaksana

Nama Kegiatan : Share Renungan Online


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT-ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan PPGT Jemaat Imanuel Teluk
Lingga Sangatta
Tujuan : Perlunya untuk merenungkan Firman Tuhan dalam kehidupan sehari - hari
sebagai landasan persekutuan.
Sasaran : Pengurus dan Anggota PPGT - ITL
Pelaksana Program : Pengurus PPGT - ITL
Waktu Pelaksanaan : Februari - November 2021
Deskripsi : Bidang Karakter dan Spiritualitas menshare Renungan setiap tanggal 1
pada bulan yang berjalan untuk tiap bidang
Biaya Pelaksanaan : Rp. 100.000,-
Sumber Dana : APB PPGT - ITL
Keterangan : Belum Terlaksana (Tidak terk0ordinasi dengan baik)

C.4. NAMA PROGRAM : SEMINAR


No : C.4/P-PPGT/ITL/2021

Nama Kegiatan : Seminar Increase in Dedication


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan PPGT Jemaat Imanuel Teluk
Lingga Sangatta periode 2018-2021
Tujuan : Membentuk pribadi yang dapat mengatur pola hidupnya

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 24


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
Sasaran : Dapat memimpin diri sendiri dalam hal takut akan Tuhan
Pelaksana Program : Pengurus PPGT - ITL
Deskripsi Kegiatan : Kegiatan dibuat dalam bentuk seminar yang menghadirkan
pembicaa yang berpengalaman (dilaksanakan di gereja jika covid 19
selesai)
Tempat Pelaksanaan : Gedung Gereja secara tatap muka
Waktu Pelaksaan : dirangkaikan dengan Dies Natalis PPGT Jimtelsat (19 Desember 2021)
Biaya Pelaksanaan : Rp. 500.000
Sumber Dana : APB PPGT - ITL
Keterangan : Belum Terlaksana

Nama Kegiatan : Renungan Mingguan


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Kerja II PPGT - KTR
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan PPGT Jemaat Imanuel Teluk
Lingga Sangatta periode 2018-2021
Tujuan : Membentuk pribadi yang dapat mengatur pola hidupnya
Sasaran : Dapat memimpin diri sendiri dalam hal takut akan Tuhan
Pelaksana Program : Pengurus PPGT - ITL
Deskripsi Kegiatan : PPGT Klasi Kutai Timur melakukan perekaman video yang membahas topik
Bina Muda
Tempat Pelaksanaan : Dikondisikan
Waktu Pelaksaan : Sesuai jadwal dari klasis
Biaya Pelaksanaan : Rp. 500.000,-
Sumber Dana : APB PPGT- ITL
Keterangan : Tidak Terlaksana

D. BIDANG ORGANISASI

D.1. NAMA PROGRAM : PEMBINAAN & KADERISASI


No : D.1/P.PPGT/ITL/2021

Nama Kegiatan : Penjemaatan Hasil keputusan dan Program PPGT


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Tujuan : Mensosialisasikan hasil keputusan dan program kerja Pengurus PPGT – ITL
Tahun 2021
Sasaran : Seluruh Pengurus dan Anggota PPGT – ITL mengetahui program kerja

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 25


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
Pengurus PPGT – ITL Tahun 2021
Pelaksana Program : Pengurus PPGT - ITL
Tempat Pelaksanaan : Jemaat Imanuel JIMTELSAT
Waktu Pelaksanaan : Januari – Desember 2021
Deskripsi : Dalam bentuk buku himpunan dan secara langsung pada setiap
kesempatan dalam pendampingan
Biaya Pelaksanaan : Rp. 500.000,-
Sumber Dana : APB PPGT – ITL
Keterangan : Belum Terlaksana

Nama Kegiatan : LKPD Pengurus PPGT Jimtelsat


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Sasaran : Pengurus PPGT dan Anggota
Pelaksana Program : Pengurus PPGT JIMTELSAT
Tempat Pelaksanaan : Dikondisikan
Waktu Pelaksanaan : Januari - Desember 2021
Deskripsi : Mengikuti pelatihan LKPD yang diadakan jemaat lain
Biaya Pelaksanaan : Rp. 2.500.000,- (10 orang)
Sumber Dana : APB PPGT-ITL
Keterangan : Belum Terlaksana

D.2. NAMA PROGRAM : PENGADAAN


No : D.2/P.PPGT/ITL/2021

Nama Kegiatan : Buku Direktori PPGT


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Tujuan : Mempermudah setiap PPGT – ITL untuk belajar melalui Buku Diktori PPGT
Sasaran : Pengurus dan Anggota PPGT – ITL
Pelaksana Program : Pengurus PPGT - KTR
Waktu Pelaksanaan : Januari – Desember 2021
Deskripsi : Buku Diktori PPGT yang dipesan sesuai dengan kebutuhan PPGT – ITL dan
memesan melalui Pengurus PPGT - KTR
Biaya Pelaksanaan : Rp. 750.000,-
Sumber Dana : APB PPGT-ITL
Keterangan : Belum Terlaksana

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 26


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
D.3. NAMA PROGRAM : IBADAH DIES NATALIS
No : D.3/P.PPGT/ITL/2021

Nama Kegiatan : Dies Natalis PPGT KTR Ke-5


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT Jemaat Imanuel
Teluk Lingga Sangatta periode 2018 – 2021
Tujuan : 1. Menghayati akan makna Dies Natalis PPGT KTR Ke – 4 th
2. Bersyukur bersama atas pertambahan umur PPGT - KTR
Sasaran : Meningkatnya penghayatan makna Dies Natalis dan mempererat tali
persaudaraan dalam PPGT se - KTR
Pelaksana Program : Pengurus PPGT - KTR
Deskripsi Kegiatan : Dilaksanakan dalam bentuk Ibadah dan design flayer Tema “ HUT PPGT –
KTR ke – 5 “
Tempat Pelaksanaan : Jemaat Rama Sangatta
Waktu Pelaksanaan : 29 April 2021
Biaya Pelaksanaan : Rp 100.000
Sumber Dana : APB PPGT - ITL
Keterangan : Sudah Terlaksana

Nama Kegiatan : Dies Natalis PPGT


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Tujuan : 1. Menghayati akan makna Dies Natalis PPGT KTR Ke – 59 th
2. Bersyukur bersama atas pertambahan umur PPGT
Sasaran : Meningkatnya penghayatan makna Dies Natalis dan mempererat tali
persaudaraan dalam dalam PPTG - ITL
Pelaksana Program : Pengurus PPGT - TIL
Tempat Pelaksanaan : Dikondiskan ( Tempat Rawan Penularan Covid -19 )
Waktu Pelaksanaan : 11 Desember 2021
Deskripsi : Dalam bentuk bakti social membagikan masker dan handsanitizer jika
covid – 19 berakhir, dalam bentuk bakti social perkunjungan ke Panti
Asuhan ( Jl. Rudina )
Biaya Pelaksanaan : Rp. 3.000.000,-
Rp. 1.250.000,- ( Masker )
Rp. 1.250.000,- ( Hand Sanitizer )
Rp. 500.000,- ( Kue Ulta dan Konsumsi )
Sumber Dana : APB PPGT - ITL

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 27


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
Keterangan : Belum Terlaksana

Nama Kegiatan : Dies Natalis PPGT Jimtelsat


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Tujuan : 1. Menghayati akan makna Dies Natalis PPGT KTR – ITL
2. Bersyukur bersama atas pertambahan umur PPGT - ITL
Sasaran : Meningkatnya penghayatan makna Dies Natalis dan mempererat tali
persaudaraan seluruh Anggota dan Pengurus PPGT - ITL
Pelaksana Program : Pengurus PPGT - ITL
Tempat Pelaksanaan : Gedung Gereja JIMTELSAT
Waktu Pelaksanaan : 19 Desember 2021
Deskripsi : Dilaksanakan dalam bentuk Ibadah dan dirangkaikan HUT PPGT – ITL
bersama seminar Incrase in Dedication
Biaya Pelaksanaan : Rp. 1.550.000,-
Rp. 1.000.000,- ( Konsumsi )
Rp. 250.000,- ( Pelayan Firman )
Rp. 300.000,- ( Kue ULTA )
Sumber Dana : APB PPGT-ITL
Keterangan : Belum Terlaksana

E. BIDANG SDM, PROFESI & KEMINATAN

E.1. NAMA PROGRAM : PEMBINAAN DAN SOSIALISASI


No : E.1/P-PPGT/ITL/2021

Nama Kegiatan : Pembinaan tentang Kewirausahaan


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Tujuan : Memperlengkapi dan membina kader PPGT ITL
Sasaran : Anggota PPGT
Pelaksana Program : Pengurus PPGT - ITL
Tempat Pelaksanaan : Cabang Kebaktian Bukit Hermon Sangatta
Waktu Pelaksanaan : Mei 2021 dirangkaikan dengan ibadah paskah
Deskripsi : Dilaksanakan dalam bentuk pelatihan dan seminar

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 28


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
Biaya : Rp 500.000
Sumber Dana : APB PPGT – ITL
Keterangan : Tidak Terlaksana (Tidak Ada pemateri)

E.2. NAMA PROGRAM : PELATIHAN


No : E.2/P-PPGT/ITL/2021

Nama Kegiatan : Pelatihan Seni, Vocal Grup dan Cantoria


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT Jemaat
Imanuel Teluk Lingga Sangatta periode 2018 – 2021.
Tujuan : Untuk membina anggota PPGT dan memaksimalkan potensi
anggota PPGT serta meningkakan kemampuan pemuda
khususnya PPGT Jimtelsat dalam bidang seni musik
Sasaran : Semua anggota PPGT
Pelaksana Program : Pengurus PPGT ITL
Tempat Pelaksanaan : Gedung Gereja
Waktu Pelaksanaan : Pelatihan seni dan Vocal  Sesuai Jadwal
Deskripsi : Diadakan dalam bentuk persembahan pujian dalam ibadah minggu dan
Pengaktifan cantoria PPGT
Biaya : Rp 1.000.000,-
Sumber Dana : APB PPGT - ITL
Keterangan : Terlaksana Sebagian

Nama Kegiatan : Pelatihan Olahraga (Bulutangkis & Voli & Tenis Meja)
Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Tujuan : Meningkatkan kemampuan PPGT Jimtelsat dalam bidang olahraga
Sasaran : PPGT Jimtelsat
Pelaksana Program : Pengurus PPGT Jimtelsat
Deskripsi Kegiatan : Menjadwalkan dan mengadakan latihan bersama
Waktu Pelaksanaan : Februari-Desember 2021
Biaya Pelaksanaan : Rp. 1.500.000
Sumber Biaya : APB PPGT – ITL
Keterangan : Terlaksana

Nama Kegiatan : Peningkatan Peran Dan Fungsi Sumber Daya Manusia

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 29


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
Dalam Jaringan Komunikasi Dan Teknologi (Multimedia)
Landasan Hukum : Keputusan Rapat Kerja II PPGT - KTR
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Tujuan : Meningkatkan kemampuan Anggota PPGT- ITL dalam bidang jaringan
komunikasi dan teknologi
Sasaran : Anggota PPGT – ITL
Pelaksana Program : Pengurus PPGT - KTR
Deskripsi Kegiatan : Dilaksanakan dua kali dalam bentuk pelatihan (dibatasi)
Waktu Pelaksanaan : Februari 2021
Tempat Pelaksannan : Jemaat Marendeng ( Jimtelsat )
Biaya Pelaksanaan : Rp. 600.000
Sumber Biaya : APB PPGT - ITL
Keterangan : Tidak Terlaksana

F. BIDANG PELAYANAN SOSIAL & LINGKUNGAN HIDUP

F.1. NAMA PROGRAM : PERKUNJUNGAN KASIH


No : F.1/P-PPGT/ITL/2021

Nama Kegiatan : Perkunjungan Kasih


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
PPGT
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) Jemaat Imanuel
Teluk Lingga Sangatta periode 2018 – 2021
Tujuan : 1. Meningkatkan kepedulian sosial terhadap sesama,
2. Memberi perhatian yang kongkrit terhadap anggota.
Sasaran : Pengurus dan Anggota PPGT - ITL
Pelaksana Program : Pengurus PPGT - ITL
Tempat Pelaksanaan : Rumah – rumah Pengurus dan Anggota PPGT - ITL
Waktu Pelaksanaan : Desember 2020 – desember 2021 ( Setelah Pandemi )
Deskripsi : Melaksnakan perkunjungan ke anggota PPGT yang kurang aktif, berulang
tahun maupun pada saat perayaan hari Raya Natal.
Biaya Pelaksanaan : Rp. 300.000
Sumber Dana : APB PPGT - ITL

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 30


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
Keterangan : Belum Terlaksana (Karena Pandemi Covid-19)

F.2. NAMA PROGRAM : DIAKONIA


No : F.2/P.PPGT/ITL/2021

Nama Kegiatan : Peduli Korban Bencana Alam


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT Jemaat Imanuel
Teluk Lingga Sangatta periode 2018 – 2021
Tujuan : 1. Meningkatkan kepedulian sosial terhadap sesama,
2. Memberi perhatian yang kongkrit terhadap korban bencana alam.
Sasaran : Korban bencana alam
Pelaksana Program : Pengurus Jemaat
Tempat Pelaksanaan : PM
Waktu Pelaksanaan : PM
Deskripsi : Pengurus jemaat bekerja sama mengumpulkan dana termasuk
mengadakan pundi khusus pada ibadah rutin PPGT.
Biaya Pelaksanaan : Rp. 2.000.000,- @500.000/bencana
Sumber Dana : APB PPGT - ITL
Keterangan : Terlaksana (Banjir KAL-SEL dan Gempa Bumi SUL-BAR)

Nama Kegiatan : Ucapan Selamat dan Ungkapan Belasungkawa


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Tujuan : Menumbuhkan rasa peduli dan kebersamaan diantara pengurus PPGT ITL
dan anggota PPGT
Sasaran : Pengurus dan anggota PPGT
Pelaksana Program : Pengurus PPGT ITL
Tempat Pelaksanaan : PM
Waktu Pelaksanaan : Januari-Desember 2021
Deskripsi : Diberikan kepada pengurus dan anggota PPGT ITL( orang tua), Pendeta se-
Jemaat Imanuel Sangatta
a) Ucapan Selamat Menikah @250.000/acara
b) Ucapan selamat atas kelahiran @150.000/Kelahiran
c) Ungkapa Belasungkawa @500.000/kejadian
Biaya Pelaksanaan : Rp. 3.000.000,-
Sumber Dana : APB PPGT - ITL
Keterangan : Terlaksana
- Selamat Menikah : Sdr. Christian Pasongli

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 31


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
- Bela Sungkawa : Bpk. John Nari Ratu
- Kelahiran : Lina Ria Pabanne, Kristina Ramba

Nama Kegiatan : Perkunjungan Orang Sakit


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Tujuan : Menumbuhkan rasa peduli dan kebersamaan diantara anggota PPGT
Sasaran : Pengurus dan Anggota PPGT
Pelaksana Program : Pengurus PPGT ITL
Tempat Pelaksanaan : Rumah Anggota/ Rumah sakit
Waktu Pelaksanaan : Januari – Desember 2021 ( Setelah pandemi )
Deskripsi : Mengunjungi setiap Pengurus dan anggota PPGT yang sakit, baik yang
dirawat di rumah sakit maupun yang dirawat di rumah.
Biaya : Rp. 2.000.000,- @100.000/Kejadian
Sumber Dana : APB PPGT - ITL
Keterangan : Terlaksana

F.3. NAMA PROGRAM : PENGEMBANGAN PERAN


No : F.3/P-PPGT/ITL/2021

Nama Kegiatan : Pengembangan Peran Kebangsaan & Plurarisme


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Pelaksana Program : Pengurus PPGT - ITL
Tujuan Program : Meningkatkan rasa oikumenis, pluralis, dan peran kebangsaan
Deskripsi Kegiatan : Pemasangan spanduk dan brosur ucapan selamat hari raya besar
keagamaan (Paskah,Natal, Idul Fitri, Nyepi, Waisak) & hari Nasional (17
Agustus, Pancasila, Sumpah Pemuda, Hut KUTIM,Protokol Kesehatan)
Sasaran Kegiatan : Stake holder, Instansi
Waktu Pelaksanaan : Januari – Desember 2021
Biaya Pelaksanaan : Rp. 1.000.000 @ 100.000/spanduk
Sumber Biaya : APB PPGT-ITL
Keterangan : Terlaksana (Spanduk Paskah), Brosur (Idul Fitri, Nyepi, Waisak, Pancasila,
Prokes)

Nama Kegiatan : Gerakan Cinta Lingkungan


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT-ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 32


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
Pelaksana Program : Pengurus PPGT - ITL
Tujuan Program : Meningkatkan kepedulian PPGT terhadap lingkungan
Deskripsi Kegiatan : Dilaksanakan dalam bentuk bakti sosial bersih-bersih disekitar Halaman
Gereja
Waktu Pelaksanaan : Kamis 24 Juni 2021 jam 4 sore
Biaya Pelaksanaan : Rp. 500.000
Sumber Biaya : APB PPGT-ITL
Keterangan : Terlaksana

Nama Kegiatan : Pengelolaan Media Sosial (WA, Facebook, Instagram )


Landasan Hukum : Keputusan Rapat Anggota III PPGT - ITL
Landasan Operasional : Garis-Garis Besar Program Pengembangan (GBPP) PPGT - ITL 2018-2021
Pelaksana Program : Pengurus PPGT-ITL
Tujuan Program : Untuk memaksimalkan penyampaian informasi melalui media sosial
Deskripsi Kegiatan : Penyampaian informasi melalui media sosial seperti WA grup, Facebook
dan IG
Sasaran Kegiatan : Semua anggota PPGT - ITL
Biaya Pelaksanaan : Rp. 100.000,-
Sumber Biaya : APB PPGT - ITL
Keterangan : Terlaksana

ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA


PPGT JEMAAT IMANUEL TELUK LINGGA SANGATTA
TAHUN 2021

A. PENDAPATAN JUMLAH

1. Saldo Pengurus tahun 2020 Rp. 27.381.870,-

2. Subsidi PMGT JIMTELSAT Rp. 2.500.000,-

3. Subsidi PMGT JIMTELSAT Cab. Keb. Bukit Hermon Rp. 1.000.000,-

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 33


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
4. Iuran Anggota PPGT Rp 6.700.000,-
5.
Pundi Ibadah Rutin Rp. 14.573.130,-

6. Amplop Bulanan PPGT Rp. 5.000.000,-

7. Pengadaan Natura Rp. 2.900.000,-

8. Operator Slide Rp. 6.000.000,-


TOTAL Rp. 66.055.000,-
B. PENGELUARAN JUMLAH

1. Bidang Umum Rp. 21.855.000-

2. Bidang Pengakaran Ajaran Rp. 17.900.000,-

3. Bidang Karakter & Spiritualitas Rp. 5.400.000,-

4. Bidang Organisasi Rp. 8.400.000,-

5. Bidang SDM, Profesi & Keminatan Rp. 3.600.000,-

6. Bidang Pelayanan Sosial & Lingkungan Hidup Rp. 8.900.000,-

TOTAL Rp. 66.055.000

KEPUTUSAN
RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA
Nomor : 03.Kep.07.Raker-III.ITL.11.2020

TENTANG
TIM KERJA PASKAH PPGT JEMAAT IMANUEL TELUK LINGGA SANGATTA 2021

Dengan pertolongan Allah Bapa, Anak dan Roh Kudus, RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL
SANGATTA:

Menimbang : Bahwa dalam rangka pengembangan pelayanan PPGT Jemaat Imanuel Teluk
Lingga Sangatta periode 2018-2021, maka perlu ditetapkan Panitia untuk
menjabarkan Keputusan-Keputusan Rapat Anggota ke dalam program kerja.

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 34


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
Mengingat : 1. Pengakuan Gereja Toraja
2. Tata Geraja Toraja
3. AD/ART PPGT
4. Tata Kerja Pengurus PPGT-ITL Sangatta Masa Bakti 2018 – 2021

Memperhatikan : 1. Jadwal acara Rapat Kerja III PPGTJemaat Imanuel


Teluk Lingga Sangatta
2. Saran dan pendapat peserta RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL
SANGATTA

MEMUTUSKAN

Menetapkan : 1. Tim Kerja Paskah Pesekutuan Pemuda Gereja Toraja Jemaat


Imanuel Sangatta tahun 2021 sebagi berikut :
a) Ketua : Nancy Dornan M.Tandisau,S.Sos
b) Sekretaris : Eunike ,S.E
c) Bendahara : Firna Ria Rimang
2. Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan tidak akan ditinjau
kembali, kecuali bila terdapat kekeliruan di dalamnya.

Ditetapkan di : Sangatta
Tanggal : 29 November 2020
Pukul : 16:45 WITA

PIMPINAN RAPAT KERJA III


PENGURUS PPGT JEMAAT IMANUEL TELUK LINGGA SANGATTA

Linto Sarita Julia Putri


Ketua Sekretarsi

KEPUTUSAN
RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA
Nomor : 03.Kep.08.Raker-III.ITL.11.2020

TENTANG
PENETAPAN TATA KERJA PENGURUS PPGT JEMAAT IMANUEL TELUK LINGGA SANGATTA

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 35


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
Dengan pertolongan Allah Bapa, Anak dan Roh Kudus, RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL
SANGATTA:

Menimbang : Bahwa dalam rangka pengembangan pelayanan PPGT Jemaat Imanuel Teluk
Lingga Sangatta periode 2018-2021, maka perlu ditetapkan tata kerja pengurus
untuk menjabarkan Keputusan-Keputusan Rapat III Anggota ke dalam program
kerja.

Mengingat : 1. Pengakuan Gereja Toraja


2. Tata Geraja Toraja
3. AD/ART PPGT
4. Tata Kerja Pengurus PPGT-ITL Sangatta Masa Bakti 2018 – 2021

Memperhatikan : 1. Jadwal acara Rapat Kerja III PPGTJemaat Imanuel


Teluk Lingga Sangatta
2. Saran dan pendapat peserta RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL
SANGATTA

MEMUTUSKAN

Menetapkan : 1. Tata kerja Pengurus Pesekutuan Pemuda Gereja Toraja Jemaat


Imanuel Sangatta periode 2018 - 2021 yang terlampir z
2. Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan tidak akan ditinjau
kembali, kecuali bila terdapat kekeliruan di dalamnya.

Ditetapkan di : Sangatta
Tanggal : 29 November 2020
Pukul : 16:46 WITA

PIMPINAN RAPAT KERJA III


PENGURUS PPGT JEMAAT IMANUEL TELUK LINGGA SANGATTA

Linto Sarita Julia Putri


Ketua Sekretarsi

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 36


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
KEPUTUSAN
RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA
Nomor : 03.Kep.09.Raker-III.ITL.11.2020

TENTANG
PENUTUPAN RAKER III PPGT JEMAAT IMANUEL TELUK LINGGA SANGATTA

Dengan pertolongan Allah Bapa, Anak dan Roh Kudus, RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL
SANGATTA:

Menimbang : Bahwa RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT IMANUEL SANGATTA telah selesai
dengan baik dan telah mengambil keputusan-keputusan strategis berupa
penjabaran program kerja.

Mengingat : 1. Pengakuan Gereja Toraja


2. Tata Geraja Toraja
3. AD/ART PPGT
4. Tata Kerja Pengurus PPGT-ITL Sangatta Masa Bakti 2018 – 2021

Memperhatikan : 1. Jadwal acara Rapat Kerja II PPGTJemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta
2. Saran dan pendapat peserta RAPAT KERJA III PPGT JEMAAT
IMANUEL SANGATTA

MEMUTUSKAN

Menetapkan : 1. Rapat Kerja III PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta tahun 2020
ditutup secara resmi.
2. Menyampaikan ucapan terimah kasih kepada seluruh peserta Rapat Kerja
III PPGT - ITL dan seluruh pihak yang terkait didalamnya.
3. Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan tidak dapat ditinjau
kembali, kecuali bila terdapat kekeliruan di dalamnya.

Ditetapkan di : Sangatta
Tanggal : 29 November 2020
Pukul : 16:47 WITA

PIMPINAN RAPAT KERJA III


PENGURUS PPGT JEMAAT IMANUEL TELUK LINGGA SANGATTA

Linto Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta Sarita


37 Julia Putri
Ketua Sekretarsi
RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
TATA KERJA PENGURUS
PPGT JEMAAT IMANUEL TELUK LINGGA SANGATTA
PERIODE 2018-2021

PEMBUKAAN

Bahwa untuk ketertiban dan kelancaran di dalam kepengurusan PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga
Sangatta,maka dipandang perlu menetapkan tata kerja pengurus sebagai penuntun dan panduan pengurus
dalam melaksanakan tugas.

BAB 1
Ketentuan Umum
Pasal 1
Pengertian

1. Tata Kerja Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga adalah suatu peraturan yang mengatur serta
mengikat semua pengurus PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta dan kelengkapan organisasi
termasuk mekanisme kerja yang belum diatur secara teknis dalam AD/ART PPGT
2. Tata kerja ini disusun dengan mengacu pada AD/ART PPGT dan PO PPGT serta Keputusan-
Keputusan Rapat anggota III PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta
3. Yang dimaksud dengan Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta dalam tata kerja ini
adalah Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta Periode 2018- 2021

BAB II
Rapat-Rapat

Pasal 2
Jenis dan Status Rapat

Jenis dan Status Rapat, antara lain :


1. Jenis-jenis rapat terdiri atas rapat kerja, rapat pleno pengurus, rapat pleno pengurus diperluas, rapat
bidang dan rapat koordinasi.
2. Semua Jenis rapat sebagaimana dimaksud dalam poin 1 bukan pengambilan keputusan strategis
organisasi, tetapi sebagai forum pengambilan keputusan operasional yang bertugas menjabarkan
Keputusan Rapat Anggota III PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta dalam bentuk keputusan-
keputusan operasional.

Pasal 3
Rapat Kerja (Raker)

1. Rapat kerja dilaksanakan sekali dalam setahun.


2. Raker dihadiri oleh semua pengurus, penasehat dan undangan.
3. Raker dipimpin oleh pengurus jemaat
4. Raker dinyatakan quorum jika dihadiri minimal ½ + 1 jumlah pengurus jemaat dan masing- masing
bidang hadir
5. Jika quorum tidak tercapai, maka raker di tunda 2 x 15 menit dan sesudah ditunda raker dinyatakan
sah mengambilkeputusan.
6. Tugas dan wewenang raker:
 Menyusun dan mengesahkan programkerja
 Mengevaluasi program kerja
 Menyusun dan mengesahkan RAPB

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 38


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
 Menetapkan tata kerja Pengurus
7. Raker berhak mengambil keputusan.

Pasal 4
Rapat Pleno Pengurus

1. Rapat Pleno Pengurus dilakukan minimal sekali dalam Triwulan.


2. Tugas dan wewenang rapat pleno pengurus
 Mengevaluasi setiap program kerja yang telah dan akan dilaksanakan.
 Membahas surat - surat masuk dan informasi.
 Mengevaluasi kinerja pengurus.
 PAW terhadap pengurus PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta yang tidak dipilih
langsung dalam Rapat Anggota.
3. Dihadiri minimal ½ + 1 jumlah pengurus dan masing-masing bidang hadir.
4. Jika point 3 tidak tercapai, maka rapat pleno pengurus, di tunda 2 x 15 menit dan sesudah ditunda rapat
pleno pengurus dinyatakan sah mengambilkeputusan.

Pasal 5
Rapat Pleno Pengurus Diperluas

1. Rapat Pleno Pengurus diperluas dilaksanakan sesuai kebutuhan.


2. Rapat Pleno Pengurus diperluas dilaksanakan untuk PAW Pengurus yang dipilih langsung dalam
Rapat Anggota, LPJ Kepanitiaan dan hal-hal lain yang dianggap perlu.
3. Rapat pleno pengurus diperluas dihadiri oleh:
 Pimpinan Majelis Gereja
 Pengurus Klasis
 Undangan
 Kepanitiaan yangterkait
4. Rapat Pleno Pengurus Diperluas dinyatakan sah mengambil keputusan jika dihadiri:
 Dihadiri minimal ½ + 1 jumlah pengurus jemaat dan masing-masing bidang hadir
 Dihadiri ½ + 1 Jumlah panitia (sesuai peruntukannya)
5. Jika point 4 tidak tercapai, maka rapat pleno pengurus diperluas, di tunda 2 x 10 menit dan sesudah
ditunda rapat pleno pengurus diperluas dinyatakan sah mengambil keputusan.
6. Rapat Pleno Pengurus Diperluas dipimpin oleh Ketua dan Sekretaris Pengurus PPGT Jemaat Imanuel
Teluk Lingga Sangatta atau yang dimandatkan.
7. Notulen Ditandatangani oleh pimpinan Rapat.
8. Rapat Pleno Pengurus diperluas berhak mengambil keputusan.

Pasal 6
Rapat Bidang

1. Rapat bidang dilaksanakan minimal sekali dalam triwulan


2. Rapat bidang membahas dan mengevaluasi program kerja masing-masing bidang
3. Dipimpin oleh masing-masing koordinator bidang serta didampingi oleh KSB.

Pasal 7
Rapat Koordinasi

1. Rapat Koordinasi dilaksanakan sesuai kebutuhan.


2. Rapat koordinasi dilaksanakan untuk:

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 39


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
 Membahas hal – hal yang mendesak terkait dalam kepengurusan
 Evaluasi kinerja pengurus
3. Dipimpin oleh Ketua dan Sekretaris PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta.
4. Dihadiri oleh:
 Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta Periode 2018-2021
 Undangan

BAB III
Pengambilan Keputusan

Pasal 8
Pengambilan Keputusan (AD PASAL 11)

1. Dijiwai semangat persekutuan, maka keputusan sedapat-dapatnya dilakukan secara


musyawaramufakat
2. Jika musyawarah untuk mufakat tidak tercapai, dilakukan pemungutan suara dan keputusan diambil
bedasarkan suara terbanyak mutlak
3. Pemungutan suara yang menyangkut orang dilakukan secara tertutup dan tidak menyangkut orang
dapat dilakukan secaraterbuka
4. Keputusan dianggap sah jika disetujui oleh ½ + 1 jumlah suara yangsah.
5. Jika pemungutan suara dilakukan sebanyak 2 kali tetapi masih tetap sama, maka keputusan diambil
oleh pimpinan rapat setelah mendapat pertimbangan dari penasehat.

BAB IV
Penasihat Rapat

Pasal 9
Penasihat Rapat

Penasehat terdiri atas :


1. Pimpinan Majelis Gereja
2. Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Sangatta
3. Pengurus Pusat PPGT
4. Orang atau badan yang diundang secara khusus yang disepakati oleh rapat

BAB V
Administrasi Kesekretariatan dan Keuangan

Pasal 10
Sistem Informasi kegiatan

1. Selain melalui surat, informasi juga dapat disampaikan melalui SMS, telpon, media sosial
2. Akun Media Sosial di kelola oleh KSB Pengurus PPGT JIMTELSAT
3. Informasi melalui SMS dinyatakan sah & resmi jika dikirim melalui nomor HP Ketua dan Sekretaris
dan Bidang Pelayanan Sosial dan Lingkungan Hidup
4. Informasi melalui email dinyatakan sah jika dikirim melaui account
email PPGT JIMTELSAT.
5. Informasi melalui Whatsapp dinyatakan sah jika dikirim melaui account Grup
PPGT JIMTELSAT
Pasal 11

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 40


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
Mekanisme Persuratan

1. Segala bentuk persuratan mengacu pada PO PPGT tentang Pedoman Administrasi Kesekretariatan
2. Surat-surat yang bersifat rutin dibuat dan ditandatangani oleh ketua dan sekretaris
3. Surat-surat keluar dari pengurus dan kepanitiaan yang di bentuk atas nama PPGT JIMTELSAT
ditandatangi oleh ketua dan sekretaris dan diketahui oleh PMG JIMTELSAT
4. Surat keputusan ditandatangi oleh ketua dan sekretaris
5. Surat pernyataan dan surat tugas ditandatangi oleh ketua dan sekretaris. Apabila salah satu
berhalangan dapat ditandatangi Koordinator Bidang yang diberi mandat dan Wakil Sekretaris
6. Administrasi surat masuk dan surat keluar dilakukan oleh Sekretaris

Pasal 12
Keuangan

1. Semua Pengeluaran keuangan harus selalu didasarkan pada APB PPGT Jemaat Imanuel Teluk Lingga
termasuk kepanitian
2. Pengeluaran tidak terprogram dibawah Rp 1.000.000,- (satu juta rupiah) diputuskan oleh KSB, dan
Pengeluaran tidak terprogram diatas Rp 1.000.000 harus dengan keputusan rapat pleno pengurus atau
rapat koordinasi.
3. Laporan keuangan ditandatangani oleh ketua dan bendahara dan diverifikasi oleh tim Verifikasi
Jemaat
4. Informasi keadaan keuangan beserta kewajiban anggota dilaporkan oleh bendahara setiap bulan
5. Setiap pengeluaran dan pemasukan keuangan harus disertai dengan tanda bukti
6. Pendapatan diluar APB yang disusun dalam kegiatan akan dibahas peruntukannya dalam rapat
koordinasi bersama kepanitiaan.

BAB VI
PERSONIL PENGURUS PPGT JEMAAT IMANUEL TELUK LINGGA SANGATTA
Pasal 13
Disiplin Kepengurusan
1. Setiap pengurus diwajibkan aktif mengikuti kegiatan wajib pengurus, seperti rapat- rapat, ibadah
konsolidasi dan penugasan
2. Personil pengurus yang akan meninggalkan wilayah pelayanan Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangata
lebih dari 30 hari wajib memberi laporan secara tertulis kepada sekretaris
3. Personil pengurus yang berhalangan tetap, wajib memberi laporan tertulis kepada pengurus inti untuk
dibahas dalam rapat pleno pengurus
4. Apabila ketua meninggalkan wilayah pelayanan Jemaat Imanuel Teluk Lingga Sangatta minimal 7
hari, wajib memberikan mandat secara tertulis kepada mandataris
5. Pengurus yang terbukti melanggar disiplin Gerejawi maka akan dilakukan proses pengembalaan dan
akan di PAW
6. Pengurus yang tidak aktif dalam 3 kegiatan berturut turut tanpa keterangan, akan dilakukan
perkunjungan, dan jika masih tidak aktif maka akan dilakukan PAW.

BAB VII

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 41


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
Kepanitiaan

Pasal 14
Kepanitiaan

1. Panitia pelaksana atau sejenisnya dibentuk sebagai perpanjangan tangan pengurus dalam rangka
membantu merealisasikan program - program dalam skala besar
2. Panitia wajib mempertanggungjawabkan kegiatan dalam bentuk laporan pertanggungjawaban
berdasarkan format yang telah disepakati, selambat-lambatnya 1 bulan setelah pelaksanaan kegiatan
dan disampaikan dalam rapat pleno pengurus dengan laporan keuangan yang telah di verifikasi oleh
Tim Verifikasi.
3. Jika point 2 tidak tercapai maka pengurus PPGT Jemaat berkonsultasi dengan PMG dan untuk
tindak lanjut berikutnya.
4. Jika point 2 dan 3 tidak tercapai dilakasanakan maka diumumkan melalui forum resmi PPGT
JIMTELSAT.

BAB VIII
Penutup

Pasal 15
Penutup

Hal-hal yang belum diatur dalam tata kerja ini ditetapkan dalam rapat pleno pengurus diperluas.

PENGERTIAN PRESBITERIAL SINODAL

Gereja Toraja dalam menata kehidupan dan pelayanan jemaat (gereja) menerapkan bentuk
kelembagaan Presbiterial-Sinodal, dengan penjelasan sebagai berikut:
Presbiterial berarti cara pengaturan atau penataan hidup dan pelayanan gereja yang
dilaksanakan oleh para presbiteroi (bah. Yunani) yang dalam pengertian Gereja Toraja

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 42


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
meliputi Pendeta, Penatua, dan Syamas dalam satu jemaat.
Sinodal berasal dari kata Yunani sun hodos, berarti berjalan bersama, yang diwujudkan dalam
proses pengambilan keputusan atau perumusan kebijakan oleh Majelis Gereja dari seluruh
Jemaat yang berhimpun bersama-sama (Klasis, Sinode Am).
Jadi Bentuk Presbiterial Sinodal mengandung pengertian sebagai berikut:
1. Pengaturan tata hidup dan pelayanan gereja dilaksanakan secara bersama oleh para
presbiteroi (Pendeta, Penatua, Syamas) dalam satu jemaat, dengan keterikatan dan
ketaatan kepada keputusan sinodal pada lingkup Klasis, Sinode Am.
2. Semua Majelis Gereja di jemaat-jemaat yang berada dalam lingkup kebersamaan
yang bersangkutan bertanggung jawab penuh melaksanakan seluruh keputusan
persidangan sinodal.
3. Badan-badan pelaksana yang diangkat oleh masing-masing persidangan sinodal
bertanggung jawab:
a. mengoordinasikan pelaksanaan keputusan-keputusan dijemaat-jemaat;
b. melaksanakan keputusan yang dimandatkan kepadanya; dan mengambil
inisiatif dalam menata kehidupan dan pelayanan gereja yang tidak
bertentangan dengan Tata Gereja Toraja dan Pengakuan Iman Gereja Toraja.

Contact Person
PENGURUS PPGT JEMAAT IMANUEL TELUK LINGGA SANGATTA
Periode 2018– 2021

Ketua : Linto Kinawa (082357888890)


Wa. Ketua : Adrianus Edyanto, S.Kom (085250280211)

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 43


RAPAT KERJA III PPGT - IMANUEL SANGATTA
Sekretaris : Sarita Julia Putri, S.Farm., Apt (082293649384)
Wa. Sekretaris : Jefri Kristian (082149148277)
Bendahara : Fransisca Ramba, S.E (082247342899)

Bidang Pengakaran Ajaran


Koordinator : Mesrih Rimang, S.Ak (082159682008)
Anggota : Nancy Dornan Marthen Tandisau, S.Sos (082156163448)
: Kerininda Pratiwi (081258890874)

Bidang Karakter dan Spiritualitas


Koordinator : Jumerlyanti Mase,S.Kom (085247609903)
Anggota : Eunike, S.E (082158328383)
: Thesa Nolita Miriam Lamban (082252060124)

Bidang Organisasi
Koordinator : Prima Tonapa, S.T (082344248496)
Anggota : Yoman Patrik, S.T (082157797065)
: Lina Ria Pabanne (085246765939)

Bidang SDM, Profesi, Keminatan


Koordinator : Marsan (082358155646)
Anggota : Yusman Vianus (085386464603)
: Tri Saldy, S.M (082250319685)

Bidang Pelayanan Sosial dan Lingkungan Hidup


Koordinator : Dorys Crystina Paung (082350571476)
Anggota : Firna Ria Rimang (082349345467)
: Henny M. Tandisan (082155507320)

Rapat Kerja III ppgt Imanuel Sangatta 44

Anda mungkin juga menyukai