Anda di halaman 1dari 2

Alur Pelayanan Vaksinasi Covid 19

No. Dokumen : 998/44/SOP/2021

SOP No.Revisi : 00
Tanggal Terbit : 24 Juni 2021
Halaman : :1
UPT 1/2
PUSKESMAS Dr. Rahmawani Akmal
SEI SUKA
1. Pengertian Alur pelayanan vaksinasi covid 19 adalah rangkaian kegiatan pelayanan klinis yang diberikan
kepada sasaran penerima vaksin untuk menjamin kesinambungan pelayanan mulai dari
pendaftaran sampaian dengan pemulangan/rujukan sasaran.

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah bagi tim pelaksana vaksinasi covid 19 dalam
memberikan pelayanan vaksin covid 19.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPT Puskesmas Sei Suka Nomor 565/445/PKM-SS/I/2021 tentang
tim pelaksana vaksinasi corona virus disease 2019 (covid-19) di UPT Puskesmas Sei Suka

4. Referensi Keputusan Direktur Jenderal Pencegahan dan pengendalian penyakit Nomor


HK.02.02/4/1/2021 tentang Petunjuk Teknis Pelaksanaan Vaksinasi dalam Rangka
Penanggulangan Pandemi Corona Virus Disease 2019 (COVID-19)

5. Langkah- Ruang Tunggu


langkah 1. Sasaran penerima vaksin mencuci tangan dengan sabun.
2. Petugas memastikan sasaran terdaftar di pedulilindungi.id
3. Petugas mobile membagikan kertas kendali dan membimbing cara pengisian
Meja 1 ( Screening- vaksinasi)
1. Petugas mengarahkan sasaran untuk duduk dalam posisi nyaman.
2. Petugas melalukan anamnesa dan pemeriksaan fisik sederhana yaitu tensi darah,
cek suhu tubuh.
3. Petugas melakukan screening sesuai juknis
4. Petugas dapat menyarankan pemeriksaan laboratorium sederhana jika diperlukan
5. Petugas mengeluarkan rekomendasi hasil screening berupa sasaran dapat diberikan
vaksin, ditunda atau tidak dapat diberikan vaksin.
6. Petugas memberikan penjelasan singkat mengenai vaksinasi Covid 19 dan
manfaatnya.
7. Petugas memberikan vaksin covid-19 dengan dosis 0,5 cc secara intramuscular
(IM) pada lengan kiri atas.
8. Petugas menulis nama,NIK, nama vaksin dan nomor batch pada kartu kendali
untuk diberikan kepada petugas di meja 2.
9. Petugas mengarahkan ke meja 2.

1
Meja 2 (Pencatatan dan Observasi)
10. Petugas melakukan entry data dari kertas kendali ke Pcare
11. Petugas meminta sasaran untuk duduk di ruang observasi selama 15 menit.
12. Petugas memberikan edukasi tentang 5M, KIPI dan mengingatkan kembali jadwal
penyuntikan vaksin ke-2.
13. Petugas mencetak kartu vaksinasi kemudian diisi dengan tulisan tangan

6. Unit terkait Ruang pendaftaran


7. Bagan Alur

1-2m 1-2 m

1-2m
P.
P. Screening

Pet. Meja Vaksin


Pet. Kipi
ator
Mob 1 Meja
ille
1-2m 2

P. Screening
Pet.
Area Tunggu Observasii

:Pasien : Petugas
8. Dokumen
-
terkait
9. Rekaman No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan
historis
perubahan

Anda mungkin juga menyukai