Anda di halaman 1dari 8

KOP SURAT

Jakarta, 12 Januari 2022


Nomor :-
Lampiran :-
Perihal : Permohonan Assessment dan Penerbitan NOTAM

Kepada Yth
General Manager Perum LPPNPI Cabang JATSC
Di Tempat

Dengan Hormat

1. Berdasarkan Peraturan Menteri Perhubungan Nomor PM 37 Tahun 2020 tentang


Pengoperasian Pesawat udara Tanpa Awak di Ruang Udara yang Dilayani Indonesia.

2. Menindaklanjuti butir 1 (satu) di atas, dengan hormat kami sampaikan permohonan


assessment rencana pengoperasian Pesawat Udara Tanpa Awak (PUTA) dengan
melampirkan data sebagai berikut :

a. Nama dan Kontak Remote Pilot in Command (RPIC);


Foto KTP
Nama Liu Purnomo
No Hp 081-131-9191
Email liu.drone1991@gmail.com
b. Spesifikasi Teknis airborne systems;

Type DJI Mavic 2 Pro


Manufacture DJI
Category Rotorcraft
Berat 970g
Flight Time 10 Min
c. Spesifikasi Teknis Ground Systems;
RC Remote Controler Bawaan DJI
Software DJI GO 4
Device iPad Mini 5
d. Maksud dan Tujuan Pengoperasian ;
Penerbangan Drone ini bermaksud untuk melakukan Perekaman Video guna
pembuatan Video Promosi Perumahan Duta Garden City.
e Rencana Terbang
Koordinat 6°08'34.3"S 106°40'55.4"E
(-6.142871, 106.682053)
Radius 100 meter
Lokasi Perumahan Duta Garden City
Alamat Tangerang, RT.003/RW.004, Jurumudi, Benda, Tangerang
City, Banten 15124
Waktu 08.00 – 10.00 WIB (01.00 – 03.00 UTC)
Tanggal 14 Februari 2022
Tinggi Terbang 70 meter AGL
Peta Lokasi

f Prosedur Pengoperasian : VLOS (Visual Line Of Sight)

g Prosedur emergency
1) Kegagalan Komunikasi antara operator dengan pemandu lalu lintas dan
atau pemandu komunikasi penerbang;
a. Mendaratkan drone dengan segera
b. Menghubungi menggunakan Panggilan WA atau Panggilan Selular
2) Kegagalan Komunikasi antara ground system dengan airborne systems;
a. Menginformasikan kepada pemandu lalu lintas penerbangan dan pihak
terkait yang bisa dihubungi.
b. Melakukan recovery dengan cara merestart ground systems, seperti
remote control, device, dan aplikasinya
h Kompentensi dan Pengalaman Pilot

Sertifikat

i Sarana fasilitas komunikasi dan koordinasi


Antara remote pilot dengan Visual Observer menggunakan HT, sedangkan
antara remote pilot dengan pemandu lalu lintas akan menggunakan WA atau
panggilan seluler, Adapun kontak remote pilot adalah;
Telkomsel 081-131-9191 (Remote Pilot in Command)
Provider lain 00000
j Asuransi terlampir

CV Galeri Angkasa Sejahtera


Direktur

ttd
Liu Purnomo
Lampiran : Sertifikat Remote Pilot dari SIDOPI
Lampiran : Sertifikat Kelaiukudaraan PUTA dari SIDOPI
Lampiran : Dokumen Asuransi
Lampiran : Checklis Penerbangan Drone
Lampiran : Surat Izin dari Instansi Terkait

Anda mungkin juga menyukai