Anda di halaman 1dari 9

, PEMERINTAH KABUPATEN CILACAP

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS PATIMUAN
Jalan Jenderal Sudirman Nomor 15.B Telepon : (0280) 5260620
E_mail : pusk.patimuan@yahoo.com
PATIMUAN
Kode Pos 53264

KEPUTUSAN

KEPALA UPTD PUSKESMAS PATIMUAN


NOMOR : 840 / 002 / SK / 2020

TENTANG

PEMBENTUKAN TIM
KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA (K3)
UPTD PUSKESMAS PATIMUAN

KEPALA UPTD PUSKESMAS PATIMUAN,

Menimbang : a. bahwa Puskesmas adalah unit pelaksana teknis dinas kesehatan


Kabupaten/Kota yang bertanggung jawab menyelenggarakan
pembangunan kesehatan di suatu wilayah kerja ;
b. bahwap Perkantoran adalah bangunan yang berfungsi sebagai
tempat karyawan melakukan kegiatan perkantoran baik yang
bertingkat maupun tidak bertingkat ;
c. bahwa kesehatan kerja adalah upaya peningkatan dan
pemeliharaan derajat kesehatan (fisik, mental dan sosial) yang
setinggi-tingginya bagi pekerja disemua jabatan, pencegahan
penyimpangan kesehatan yang disebabkan oleh kondisi pekerjaan,
perlindungan pekerja dari resiko akibat faktor yang merugikan
kesehatan, penempatan dan pemeliharaan pekerja dalam suatu
lingkungan kerja;
d. bahwa untuk maksud tersebut huruf (a) dan (b) ini perlu dibentuk
dan ditetapkan Tim K3 Puskesmas dengan Keputusan Kepala
UPTD Puskesmas Patimuan Kecamatan Patimuan;

Mengingat : 1. Undang – undang nomor 36 tahun 2009 tentang Kesehatan;


2. Undang-undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil;
Negara;
3. Undang – undang nomor 23 tahun 2014 tentang Pemerintah
Daerah;
4. Undang – undang nomor 36 tahun 2014 tentang Tenaga Kesehatan;
5. Peraturan Pemerintah nomor 23 tahun 2005 tentang Pengelolaan
Keuangan Badan Layanan Umum ;
6. Peraturan Pemerintah nomor 71 tahun 2010 tentang Standar
Akutansi Pemerintahan;
7. Peraturan pemerintah Nomor 12 tahun 2019 tentang Pengelolaan
Keuangan Daerah;
8. Peraturan Mentri Kesehatan Nomor 23 tahun 2016 tentang
Pedoman Penyelenggaraan Pemberian Penghargaan bagi Tenaga
Kesehatan Teladan di Pusat Kesehatan Masyarakat ;
9. Peraturan Pemerintah No. 30 Tahun 2019 tentang Penilaian
Prestasi Kerja Pegawai Negeri Sipil;
10. Peraturan Mentri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi
Birokrasi Republik Indonesia Nomor 8 tahun 2021 tentang Sistem
Menejemen Kinerja Pegawai Negri Sipil;
11. Peraturan Daerah nomor 9 tahun 2016 tentang Pembentukan dan
Susunan Perangkat Daerah Kabupaten Cilacap;
12. Peraturan Bupati nomor 93 tahun 2021 tentang Perubahan atas
Peraturan Bupati Cilacap Nomor 208 tahun 2019 tentang
Remunerasi pada Badan Layanan Umum Daerah Unit Pelaksana
Teknis Daerah Pusat Kesehatan Masyarakat di Kabupaten Cilacap;

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS PATIMUAN TENTANG


PEMBERIAN BONUS ATAS PRESTASI KERJA PEGAWAI UPTD
PUSKESMAS PATIMUAN.

KESATU : Besaran Bonus atas prestasi bagi karyawan dan atau tim dengan
Kinerja Terbaik pada BLUD UPTD Puskesmas Patimuan dalam 1
tahun setinggi-tingginya Rp.50.000.000 ( Lima puluh juta
rupiah )bersumber dari 10 % ( sepuluh persen ) dari Tindakan
pelayanan Kesehatan BLUD UPTD Puskesmas meliputi pelayanan
rawat inap, persalinan, pemulasaraan jenazah, penggunaan
kendaraan Puskesmas Keliling atau mobil ambulancedan mobil
jenazah, serta pelayanan yang memperoleh klaim non kpaitasi,
selebihnya diterimakan sebagai insentif pelayanan tidak langsung.

KEDUA :
Bonus atas prestasi bagi karyawan dan atu Tim Kinerja Terbaik pada
BLUD UPTD Puskesmas Patimuan diberikan sesuai dengan kemampuan
anggaran yang tersedia di UPTD Puskesmas Patimuan, dengan
ketentuan :
a. Besaran anggaran bonus < 10.000.000 ( sepuluh juta rupiah ),
diberikan untuk 1 ( satu ) kriteria prestasi
b. Besaran anggaran Rp.10.000.000s/d < Rp 20.000.000 diberikan
untuk 2 ( dua ) kriteria prestasi.
c. Besaran anggaran Rp 20.000.000 s/d < 50.000.000 diberikan untuk
3 ( tiga ) kriteria prestasi.
d. Besaran anggaran Rp. 40.000.000 s/d Rp 50.000.000 diberikan
untuk 4 ( empat ) kriteria prestasi.

KETIGA : Pedoman pemberian bonus atas prestasi bagi karyawan dan atau Tim
dengan kinerja terbaik pada UPTD Puskesmas Patimuan
sebagaimana Diktum KEDUA tercantum dalam lampiran yang
merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan Kepala UPTD
Puskesmas Patimuan ini.

KEEMPAT : Pedoman sebagaimana dalam Diktum KETIGA bertujuan untuk


memberikan acuan bagi UPTD Puskesmas dalam memberikan Bonus
atas Prestasi bagi Karyawan dan atau Tim dengan Kinerja Terbaik..

KELIMA : Pembagian bonus atas prestasi diberikan kapada karyawan dan atau
Tim dengan kinerja terbaik diberikan setiap akhir tahun diatur
ditetapkan dengan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas
Patimuan.
KEENAM : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan

Ditetapkan di : Patimuan
Pada tanggal : 4 Oktober 2021
KEPALA UPTD PUSKESMAS PATIMUAN,

MAMI ELMI KUSMIATI

LAMPIRAN I : KEPUTUSAN KEPALA


UPTD PUSKESMAS
PATIMUAN
NOMOR : 840 / 002 / SK / 2020
TANGGAL : 4 OKTOBER 2021
TENTANG : PEMBERIAN BONUS
ATAS PRESTASI KERJA
PEGAWAI UPTD
PUSKESMAS
PATIMUAN

PEDOMAN PEMBERIAN BONUS ATAS PRESTASI KERJA PEGAWAI DAN


PENGABDIAN DALAM PEMBANGUNAN BIDANG KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS PATIMUAN

BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Upaya meningkatkan kualitas hidup manusia dijalankan melalui pembangunan manusia


sebagai insan dan sumber daya pembangunan, baik laki-laki maupun perempuan,mulai
dari dalam kandungan ibu sampai usia lanjut. Peningkatan kualitas hidup manusia tidak
hanya tercermin pada penyediaan lapangan pekerjaan dan jaminan pendapatan
semata, tetapi juga pemenuhan hak-hak dasar warga Negara untuk memperoleh
layanan publik, antara lain pendidikan dan kesehatan.Dalam perspektif demikian,
pembangunan manusia dimaksudkan untuk mewujudkan manusia dan masyarakat
Indonesia yang sehat, berpendidikan, berakhlak mulia, beretika, berbudaya, dan
berdaya saing, sehingga menghasilkan SDM yang berkualitas.

Pemberian Bonus Pegawai berprestasi di Puskesmas diharapkan dapat menjadi satu


motivasi untuk meningkatkan kinerja sehingga dapat menjadi pendorong terciptanya
pegawai yang mempunyai sikap nasionalis, etis dan profesional, memiliki semangat
pengabdian yang tinggi, berdisiplin, kreatif, berilmu, terampil, berbudi luhur serta dapat
memegang teguh etika profesi. Agar pemilihan pegawai berprestasi tersebut dapat
berjalan dengan sebaik-baiknya maka dipandang perlu menetapkan Pedoman
Pemberian Bonus Atas Prestasi Kerja Pegawai Dan Pengabdian Dalam Pembangunan
Bidang Kesehatan di UPTD Puskesmas Patimuan

B. Tujuan
Sebagai pedoman dalam pemberian bonus atas prestasi pegawai dan pengabdian
dalam bidang kesehatan
1. Memberikan apresiasi penghargaaan bagi karyawanb dan atai tim yang ditetrapkan
oleh kepala UPTD Puskesmas Patimuan dengan kinerja terbaik.
2. Meningkatkan motivasi dan kedisiplinan kerja karyawan dan atau tim yang ditetapkan
oleh Kepala UPTD Puskesmas Patimuan.
3. Meningkatkan kinerja dan loyalitas karyawan pada organisasi
4. Meningkatkan kesejahteraan karyawan.

C. Sasaran.
Sasaran pemberian bonus atas prestasi bagi karyawan dan atau tim denagn kinerja
terbaik adalah tenaga Kesehatan dan non Kesehatan baik Aparatur Sipil Negara
maupun Non Aparatur Sipil Negara yang bertugas di UPTD Puskesmas Patimuan
minimal telah bekerja selama 2 tahun.

BAB II
KRITERIA DAN BESARAN BONUS ATAS PRESTASI BAGI KARYAWAN DAN ATAU
TIM DENGAN KINERJA TERBAIK PADA UPTD PUSKESMAS PATIMUAN

Kriteria Bonus atas Prestasi Bagi Karyawan dan/atau Tim dengan Kinerja Terbaik pada
BLUD UPTD Puskesmas di Kabupaten Cilacap, ditetapkan sesuai dengan ketersediaan
anggaran sebagai berikut :
1. Besar anggaran bonus sampai dengan <Rp. 10.000.000 diberikan untuk karyawan
yang mempunyai dan menjalankan inovasi pelayanan publik, dengan ketentuan :
a. Terbaik I besaran bonus 40% (empat puluh persen) dari anggaran.
b. Terbaik II besaran bonus 35% (tiga puluh lime persen) dari anggaran.
c. Terbaik Ill besaran bonus 25% (due puluh lima persen) dari anggaran.

2. Besar anggaran bonus Rp. 10.000.000 - <Rp. 20.000.000 diberikan untuk karyawan
dengan kriteria :
a. mempunyai dan menjalankan inovasi pelayanan publik, dengan ketentuan :
1) Terbaik I besaran bonus 25% (dua puluh lime persen) dari anggaran.
2) Terbaik II besaran bonus 15% (tlima betas persen) dari angg aran.
3) Terbaik Ill besaran bonus 10% (sepuluh persen) dari anggaran.
b. Tenaga Kesehatan Teladan, dengan ketentuan:
1) Terbaik I besaran bonus 25% (dua puluh lima persen) dari anggaran.
2) Terbaik II besaran bonus 15% (lima belas persen) dari anggaran.
3) Terbaik Ill besaran bonus 10% (sepuluh persen) dari anggaran.

3. Besar anggaran bonus Rp. 20.000.000- <Rp. 40.000.000 diberikan untuk karyawan
dan /atau tim dengan kriteria:
a. mempunyai dan menjalankan inovasi pelayanan publik, dengan ketentuan :
1) Terbaik I besaran bonus 12,5% (duabelas koma lima persen) dari
anggaran.
2) Terbaik II besaran bonus 10% (sepuluh persen) dari anggaran.
3) Terbaik Ill besaran bonus 5% (lima persen) dari anggaran.
b. Tenaga Kesehatan Teladan. dengan ketentuan:
1) Terbaik I besaran bonus 12,5% (duabelas koma lima persen) dari
anggaran.
2) Terbaik II besaran bonus 10% (sepuluh persen} dari anggaran.
3) Terbaik Ill besaran bonus 5% (lima persen) dari anggaran.
c. Tim yang ditetapkan Kepala UPTD Puskesmas, dengan ketentuan :
1) Terbaik I besaran bonus 20% (dua puluh lima persen) dari anggaran.
2) Terbaik II besaran bonus 15% (tJima belas persen) dari anggaran.
3) Terbaik Ill besaran bonus 10% (sepuluh persen) dari anggaran.

4. Besar anggaran bonus Rp. 40.000.000 - Rp. 50.000.000 diberikan untuk karyawan dan
/atau tim dengan kriteria
a. mempunyai dan menjalankan inovasi pelayanan publik, dengan
ketentuan :
1) Terbaik I besaran bonus 10% (sepuluh persen) dari anggaran.
2) Terbaik II besaran bonus 7,5% (tujuh koma lima persen) dari ang
garan .
3) Terbaik Ill besaran bonus 5% (lima persen) dari anggaran.
b. Tenaga Kesehatan Teladan, dengan ketentuan:
1) Terbaik I besaran bonus 10% (sepuluh persen) dari anggaran.
2) Terbaik II besaran bonus 7,5% (tujuh koma lima persen) dari
anggaran_
3) Terbaik Ill besaran bonus 5% (lima persen} dari anggaran.
c. Tim yang ditetapkan Kepala UPTO Puskesmas. dengan l<etentuan :
1) Terbaik l besaran bonus 17,5% {tujuh belas koma lima persen)
dari anggaran.
2) Terbaik II besaran bonus 12,5% (duabelaskoma lima persen) dari
anggaran.
3) Terbaik Ill besaran bonus 10% (sepuluh persen) dari anggaran.
d. Perilaku Karyawan, dengan ketentuan :
1) Terbaik I besaran bonus 6% ( enam persen ) dari anggaran.
2) Terbaik II besaran bonus5 % ( lima persen ) dari anggaran.
3) Terbaik III besaran bonus 4 % ( empat persen ) dari anggaran.

BAB III

MEKANISME PEMBERIAN BONUS ATAS PRESTASI KARYAWAN DAN ATAU TIM


KINERJA TERBAIK PADA UPTD PUSKESMAS PATIMUAN

Mekanisme pemberian Bonus atas Prestasi bagi Kkaryawan dan atau tim de3ngan kinerja
terbaik pada UPTD Puskesmas Patimuan ditetapkan ketentuan sebagai berikut :
1. Tim Penilai
Penilaian prestasi karyawan dan atau tim dengan kinerja terbaik dilakukan oleh
tim pengelola remunerasi yang dibentuk oleh Kepala UPTD Puskesmas Patimuan.
2. Penentuan Penilaian Prestasi Karyawan dan atau Tim dengan kinerja terbaik
a. Karyawan mempunyai dan menjalankan Inovasi pelayanan public
1) Kriteria Inovasi
a) Belumpernah dinilai pada periode sebelumnya.
b) Sudah pernah dinilai pada periode sebelumnya namun belum
pernah mendapat penghargaan.
c) Belum pernah mendapatkan penghargaan dua kali berturut-turut
2) Kriteria inovasi yang diikutsertakan dalam penilaian adalah :
a) Memiliki kebaruan, yaitu memperkenalkan gagasan yang unik,
pendekatan yang baru dalam menyelesaikan masalah, atau kebijakan
dan disain pelaksanaan yang unik, atau modifikasi darai inovasi
pelayanan publik yang telah ada, untuk penyelenggaraan pelayanan
publik.
b) Efektif, yaitu memperlihatkan capaian yang nyata dan memberikan
solusi dalam penyelesaian permasalahan.
c) Bermanfaat, yaitu menyelesaikan permasalahan yang menjadi
kepentingan dan perhatian publik.
d) Dapat ditransfer atau direplikasi, yaitu dapan dan atau telah dicontoh
dan atau menjadi rujukan dan atau diterapkan aleh penyelenggara
pelayanan publik lainnya.
e) Berkelanjutan, yaitu mendapat jaminan terus dipertahankan yang
diperlihatkan dalam bentuk dukungan program dan anggaran, tugas
dan fungsi organisasi, serta huykum dan perundang-undangan.
3) Kriteria penilaian
Penilaian dilakukan oleh tim pengelola remunerasi UPTD
Puskesmas Patimuan dengan berpedoman pada :

Aspek yang dinilai Nilai


dan bobot
DAFTAR NAMA TIM BONUS ATAS PRESTASI KERJA PEGAWAI
UPTD PUSKESMAS PATIMUAN

NAMA JABATAN DALAM DINAS JABATAN DALAM TIM


BONUS
MAMI Elmi Kusmiati,SKM.MM Kepala UPTD Puskesmas Penanggung jawab
Suteng Asmoro Ka Sub Bag TU Ketua / PJ Tim penilai Tim
Drg. Debby Ria .A Dokter Gigi / Ketua Mutu PJ. Tim Inovasi
Reni Dwi Astuti,Amd.Keb Bidan / Ketua UKM Anggota
Amelia,Amd.Keb Bidan Anggota
Abib Solihin,AMK Perawat Anggota
Galih Pandu Atmaja, S.Farm.Apt Apoteker PJ. Tim Nakes teladan
Susanti,AMK Perawat Anggota
Purwanto,AMK Perawat Anggota
Musliah,S.Str Bikor BDD Anggota
Maryati,Amd.Keb Bendahara Penerima Anggota
Imam Martono,S.Kep.Ns Bendahara BLUD Anggota Tim penilaian Tim
Dr. Novianti Nurzanah Dokter / Ketua UKP Anggota
Reni Mila Nurhayati Staf TU Anggota
Tukiyem Bidan Anggota

KEPALA UPTD PUSKESMAS PATIMUAN,

MAMI ELMI KUSMIATI

LAMPIRAN I : KEPUTUSAN KEPALA UPTD


PUSKESMAS PATIMUAN
NOMOR : 840 / 002 / SK / 2020
TANGGAL : 4 OKTOBER 2021
TENTANG : PEDOMAN PEMBERIAN BONUS
ATAS PRESTASI KERJA
PEGAWAI DAN PENGABDIAN
DALAM PEMBANGUNAN BIDANG
KESEHATAN
PEDOMAN PEMBERIAN BONUS ATAS PRESTASI KERJA PEGAWAI DAN
PENGABDIAN DALAM PEMBANGUNAN BIDANG KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS PATIMUAN
BAB I
PENDAHULUAN

D. Latar Belakang

Upaya meningkatkan kualitas hidup manusia dijalankan melalui pembangunan manusia


sebagai insan dan sumber daya pembangunan, baik laki-laki maupun perempuan,mulai
dari dalam kandungan ibu sampai usia lanjut. Peningkatan kualitas hidup manusia tidak
hanya tercermin pada penyediaan lapangan pekerjaan dan jaminan pendapatan
semata, tetapi juga pemenuhan hak-hak dasar warga Negara untuk memperoleh
layanan publik, antara lain pendidikan dan kesehatan.Dalam perspektif demikian,
pembangunan manusia dimaksudkan untuk mewujudkan manusia dan masyarakat
Indonesia yang sehat, berpendidikan, berakhlak mulia, beretika, berbudaya, dan
berdaya saing, sehingga menghasilkan SDM yang berkualitas.

Pemberian Bonus Pegawai berprestasi di Puskesmas diharapkan dapat menjadi satu


motivasi untuk meningkatkan kinerja sehingga dapat menjadi pendorong terciptanya
pegawai yang mempunyai sikap nasionalis, etis dan profesional, memiliki semangat
pengabdian yang tinggi, berdisiplin, kreatif, berilmu, terampil, berbudi luhur serta dapat
memegang teguh etika profesi. Agar pemilihan pegawai berprestasi tersebut dapat
berjalan dengan sebaik-baiknya maka dipandang perlu menetapkan Pedoman
Pemberian Bonus Atas Prestasi Kerja Pegawai Dan Pengabdian Dalam Pembangunan
Bidang Kesehatan di UPTD Puskesmas Patimuan

E. Tujuan
Sebagai pedoman dalam pemberian bonus atas prestasi pegawai dan pengabdian
dalam bidang kesehatan

BAB II

F. Tata Cara Pemberian Penghargaan


1. Tim Verifikasi Penilaian Kinerja Pegawai Berprestasi melakukan penilaian kepada
seluruh karyawan berdasarkan kriteria penilaian
2. Hasil penilaian dari Tim Verifikasi dalam bentuk berita acara dilaporkan kepada
Kepala UPTD Puskesmas melalui Kasubbag TU.
3. Penilaian Kinerja Pegawai berdasarkan jabatan yang disandang dan akan
menentukan bobot pada masing-masing indikator.
4. Pegawai yang mendapatkan Bonus Atas Prestasi harus memenuhi persyaratan
sebagai berikut :
a. Berprestasi;
b. Memiliki pengabdian dalam pembangunan bidang kesehatan;
c. Memiliki inovasi dalam bidang kesehatan.
5. Penghargaan bagi pegawai berprestasi diberikan bonus dalam bentuk :
Uang dan Sertifikat;
6. Pemberian bonus atas prestasi kerja dan pengabdian bidang kesehatan dapat
diberikan 1 (satu) kali dalam setahun
7. Ketentuan lebih lanjut mengenai penilaian bagi pegawai berprestasi di UPTD
Puskesmas Patimuan sebagaimana tercantum dalam Lampiran Formulir Penilaian
Prestasi Kerja Pegawai yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Surat
Keputusan ini meliputi lampiran penilaian pengabdian dan inovasi.
8. Pembiayaan penyelenggaraan pemberian penghargaan bagi pegawai bersumber
dari dana BLUD UPTD Puskesmas Patimuan.

BAB III
PENUTUP
Dengan ditetapkannya pedoman ini diharapkan penilaian Pegawai Berprestasi di
UPTD Puskesmas Patimuan dapat berjalan secara objektif sehingga pemberian
penghargaan yang merupakan reward terhadap Pegawai Puskesmas dalam
mengembangkan 3 (tiga) fungsi Puskesmas yaitu sebagai penggerak pembangunan
berwawasan kesehatan, penggerak pemberdayaan masyarakat, dan pemberi
pelayanan kesehatan strata pertama, dapat berjalan dengan baik.

Kepala UPTD Puskesmas Patimuan

MAMI ELMI KUSMIATI

Anda mungkin juga menyukai