Anda di halaman 1dari 2

Tugas Matematika

Nama Anggota
• Aira
• Aviyanima
• Gilang
• Ilma

I. Memberikan contoh pola yang ada di sekitar kalian (minimal 5)


1. susunan batang korek api
2. susunan noktah (bulatan)
3. susunan bola biliar
4. gugusan batang dan ranting pohon
5. formasi para penerjun bebas

II. Perhatikan pola pada gambar dibawah! Terdapat 1 kotak kecil pada gambar
pertama, 4 kotak kecil pada gambar kedua, 9 kotak kecil pada gambar ketiga,
dan 16 kotak kecil pada gambar keempat. Deskripsikan pola yang terdapat
pada gambar tersebut kemudian, jika pola dilanjutkan (dibuat gambar 5, dan
seterusnya) tentukan ada berapa banyak kotak kecil yang terdapat pada
gambar ke 5, 6, dan 7.

Deskripsi:
Pola persegi adalah susunan bilangan yang dibentuk oleh bilangan kuadrat.
Secara matematis, pola bilangan ini mengikuti bentuk Un = n2. Contoh susunan
bilangan yang menghasilkan pola persegi adalah 1, 4, 9, 16, 25, 36, dan
seterusnya.
Gambar ke 5 kotak kecil: 25
Gambar ke 6 kotak kecil: 36
Gambar ke 7 kotak kecil: 49

Anda mungkin juga menyukai