Anda di halaman 1dari 1

HASIL RAPAT PENGURUS BULAN JANUARI 2023

1. Dilarang memelihara ikan cupang.


2. Imtihan Tsanawi mulai malam senin, 27 Februari 2023. Imtihan Ibtida setelahnya.
3. Penerima setoran mukhafadzoh pembimbing kamar.
4. PJ rekapan tanggungan administrasi santri dari per-sub, kemudian hasil rekapan
dikumpulkan ke bendahara.
5. Perkembangan baca Al-Qur’an anak. Tahun depan diadakan ektra wajib BTQ.
6. Pembuatan seragam pondok dibuat lebih awal, sebelum liburan. PJ : M. Solehudin &
Johan Nawawi.
7. Pembenahan Program Koin RU. Program koin PPRU digunakan untuk keperluan keluar
pondok, seperti lomba-lomba. Dan santri yang belum membawa celengannya kembali,
pada saat liburan sya’ban dibawa kembali.
8. Dilarang ke maqom, karena untuk pelarian tidak mengaji.
9. Rencana membuat tanggalan max.4000.

Panitia Ramadhan

1. Ketua : Ach. Najmudin


Anggota : Ibnu Fauzi (Sekretaris)
Furqon Jamil (Bendahara)
Wiwit Agung (Keamanan)
Anis Jamhari (Sound)
2. Semua santri wajib Ramadhan di pondok.
3. Beli kitab di Hasbuna.
4. Rencana Syahriah Ramadhan sebesar Rp.80.000.
5. Kompetisi nderes Al-Qur’an.

Bendahara

1. Mulai tahun depan kartu syahriah + SPP SMP/SMK menjadi satu.


2. Pembayaran syahriah tidak usah diperinci (250.000 sudah termasuk makan 2x dan listrik)
3. Diadakan tabungan bagi santri yang tidak sekolah / sekolah diluar pondok. Buku
tabungan dipegang oleh pembimbing kamar. Tabungan santri khodam dipegang oleh
bendahara.
4. Pembimbing membantu (mencreweti) dalam pembayaran gallon, mulai tanggal 20 setiap
bulannya.

Anda mungkin juga menyukai