Anda di halaman 1dari 2

Surabaya, 25 Oktober 2022

Kepada

Yth. Bapak Dekan Fakultas Keperawatan Universitas Airlangga

Di Tempat

Hormat kami,

Sehubungan dengan selesainya kegiatan revisi penulisan proposal penelitian


bagi mahasiswa Program Studi Keperawatan Fakultas Keperawatan Universitas
Airlangga Program B24 semester Gasal tahun Akademik 2022/2023, maka
dengan ini kami mengajukan permohonan ijin untuk melaksanakan Penelitian
dilokasi penelitian yang telah kami tetapkan dalam proposal penelitian kami.
Melalui surat ijin ini ada beberapa mata kuliah yang belum dilaksanakan
ujian praktikum, maka kami memohon untuk mengikuti ujian susulan setelah
kami menyelesaikan penelitian.
Adapun nama-nama mahasiswa/I yang mengajukan permohonan ijin
melaksanakan penelitian terlampir.
Demikian atas perhatiannya dan pertimbangannya kami ucapkan terima kasih

Yang Membuat Permohonan

Natalia Rosa C. Barros


NIM.132111123030
Tembusan :

1. PJMK Mata Kuliah Keperawatan Klien Dewasa System Endokrin,


Pencernaan, Perkemihan dan Imunologi
2. PJMK Keperawatan Kritis
3. PJMK Keperawatan Bencana
Lampiran. Mahasiswa/I yang mengajukan permohonan ijin melaksanakan
Penelitian

NO NAMA NIM LOKASI PENELITIAN


1 Natalia Rosa C.Barros 132111123030 Amfoang Barat Laut-NTT
2 Aprianus Dama 132111123020 Sumba Timur-NTT
3 Raden Ndawa Reha 132111123026 Sumba Timur-NTT
4 Anggraini R.M.Hary 132111123028 Sumba Timur-NTT
Rudolf Agus
5 132111123019 Sumba Timur-NTT
Karemihumba
6 Desy K. Anaamah 132111123027 Sumba Timur-NTT
7 Aprilina Selvince Bulu 132111123037 Sumba Barat Daya-NTT
8 Yuniati Lalu 132111123042 Sumba Barat Daya-NTT
9 Jeffri O.Beis 132111123025 Soe – NTT
10 Imelda A. Kabau 132111123031 Soe-NTT
11 Desmianti Anawulang 132111123032 Amfoang Barat Laut-NTT

Yang Membuat Permohonan

Natalia Rosa C. Barros


NIM.132111123030

Anda mungkin juga menyukai