Anda di halaman 1dari 35

MENTERI PERHUBUNGAN

REPUBLIK INDONESIA

PERATURAN MENTERI PERHUBUNGAN REPUBLIK INDONESIA


NOMOR PM 2 TAHUN 2023
TENTANG
PERUBAHAN KEEMPAT ATAS PERATURAN MENTERI PERHUBUNGAN
NOMOR PM 199 TAHUN 2015 TENTANG PENYESUAIAN KELAS JABATAN
DI LINGKUNGAN KEMENTERIAN PERHUBUNGAN

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

MENTERI PERHUBUNGAN REPUBLIK INDONESIA,

Menimbang : a. bahwa dengan adanya penetapan sejumlah jabatan


fungsional baru dan perubahan kelas jabatan pada
sejumlah jenjang jabatan fungsional, perlu dilakukan
penyesuaian terhadap Peraturan Menteri Perhubungan
Nomor PM 199 Tahun 2015 tentang Penyesuaian Kelas
Jabatan di Lingkungan Kementerian Perhubungan
sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan
Peraturan Menteri Perhubungan Nomor PM 7 Tahun 2021
tentang Perubahan Ketiga atas Peraturan Menteri
Perhubungan Nomor PM 199 Tahun 2015 tentang
Penyesuaian Kelas Jabatan di Lingkungan Kementerian
Perhubungan;
b. bahwa penetapan kelas jabatan fungsional dan
perubahan kelas jabatan pada sejumlah jenjang jabatan
fungsional telah mendapat persetujuan Menteri
Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi
melalui surat Nomor B/1102/M.SM.02.00/2022 tanggal
10 November 2022 hal Penetapan Kelas Jabatan bagi
Jabatan Fungsional di Lingkungan Kementerian
Perhubungan;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana
dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan
Peraturan Menteri Perhubungan tentang Perubahan
Keempat atas Peraturan Menteri Perhubungan Nomor
PM 199 Tahun 2015 tentang Penyesuaian Kelas Jabatan
di Lingkungan Kementerian Perhubungan;

Mengingat : 1. Pasal 17 ayat (3) Undang-Undang Dasar Negara Republik


Indonesia Tahun 1945;
2. Undang-Undang Nomor 39 Tahun 2008 tentang
Kementerian Negara (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2008 Nomor 166, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4916);
-2

3. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur


Sipil Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2014 Nomor 6, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 5494);
4. Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2017 tentang
Manajemen Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 63, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6037)
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah
Nomor 17 Tahun 2020 tentang Perubahan atas Peraturan
Pemerintah Nomor 11 Tahun 2017 tentang Manajemen
Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2020 Nomor 68, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 6477);
5. Peraturan Presiden Nomor 23 Tahun 2022 tentang
Kementerian Perhubungan (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2022 Nomor 33);
6. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan
Reformasi Birokrasi Nomor 39 Tahun 2013 tentang
Penetapan Kelas Jabatan di Lingkungan Instansi
Pemerintah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun
2013 Nomor 1636);
7. Peraturan Menteri Perhubungan Nomor PM 199 Tahun
2015 tentang Penyesuaian Kelas Jabatan di Lingkungan
Kementerian Perhubungan (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2015 Nomor 2018) sebagaimana telah
beberapa kali diubah terakhir dengan Peraturan Menteri
Perhubungan Nomor PM 7 Tahun 2021 tentang
Perubahan Ketiga atas Peraturan Menteri Perhubungan
Nomor PM 199 Tahun 2015 tentang Penyesuaian Kelas
Jabatan di Lingkungan Kementerian Perhubungan (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2021 Nomor 199);
8. Peraturan Menteri Perhubungan Nomor PM 17 Tahun
2022 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian
Perhubungan (Berita Negara Republik Indonesia Tahun
2022 Nomor 815);

MEMUTUSKAN:
Menetapkan: PERATURAN MENTERI PERHUBUNGAN TENTANG PERUBAHAN
KEEMPAT ATAS PERATURAN MENTERI PERHUBUNGAN
NOMOR PM 199 TAHUN 2015 TENTANG PENYESUAIAN KELAS
JABATAN DI LINGKUNGAN KEMENTERIAN PERHUBUNGAN.

Pasal I
Peraturan Menteri Perhubungan Nomor PM 199 Tahun 2015
tentang Penyesuaian Kelas Jabatan di Lingkungan Kementerian
Perhubungan (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2015
Nomor 2018) yang telah beberapa kali diubah dengan Peraturan
Menteri Perhubungan:
a. Nomor PM 62 Tahun 2016 (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2016 Nomor 784);
b. Nomor PM 101 Tahun 2017 (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2017 Nomor 1406);
c. Nomor PM 7 Tahun 2021 (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2021 Nomor 199);
diubah sebagai berikut:
1. Lampiran I dihapus.

2. Lampiran III diubah sehingga menjadi sebagaimana


tercantum dalam Lampiran III yang merupakan bagian tidak
terpisahkan dari Peraturan Menteri m i.

3. Lampiran V diubah sehingga menjadi sebagaimana


tercantum dalam Lampiran V yang merupakan bagian tidak
terpisahkan dari Peraturan Menteri m i.

Pasal II
Peraturan Menteri ini mulai berlaku pada tanggal
diundangkan.
4

Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkan


pengundangan Peraturan Menteri ini dengan penempatannya
dalam Berita Negara Republik Indonesia.

Ditetapkan di Jakarta
pada tanggal 3 Januari 2023

MENTERI PERHUBUNGAN
REPUBLIK INDONESIA,

ttd.

BUDI KARYA SUMADI

Diundangkan di Jakarta
pada tanggal 9 Januari 2023

MENTERI HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA


REPUBLIK INDONESIA,

ttd.

YASONNA H. LAOLY

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN 2023 NOMOR 37

an sesuai dengan aslinya


KE .A BIRO HUKUM,

H p s 8PDI PRAYITNO
j i-
LAMPIRAN III
PERATURAN MENTERI PERHUBUNGAN REPUBLIK
INDONESIA
NOMOR PM 2 TAHUN 2023
TENTANG
PERUBAHAN KEEMPAT ATAS PERATURAN MENTERI
NOMOR PM 199 TAHUN 2015 TENTANG
PENYESUAIAN KELAS JABATAN DI LINGKUNGAN
KEMENTERIAN PERHUBUNGAN

DAFTAR NAMA JABATAN FUNGSIONAL DAN JABATAN LAINNYA SERTA KELAS JABATAN
DI LINGKUNGAN KEMENTERIAN PERHUBUNGAN

No. Nama Jabatan Fungsional dan Jabatan Lainnya Kelas Jabatan

1 2 4
1 Staf Khusus Menteri 16
2 Analis Pengelolaan Keuangan APBN Ahli Pertama 8
3 Analis Pengelolaan Keuangan APBN Ahli Muda 10
4 Analis Pengelolaan Keuangan APBN Ahli Madya 12
5 Analis SDM Aparatur Ahli Pertama 8
6 Analis SDM Aparatur Ahli Muda 10
7 Analis Anggaran Ahli Pertama 8
8 Analis Anggaran Ahli Muda 10
2

No. Nama Jabatan Fungsional dan Jabatan Lainnya Kelas Jabatan


9 Auditor Ahli Pertama 8
10 Auditor Ahli Muda 10
11 Auditor Ahli Madya 12
12 Auditor Ahli Utama 14
13 Analis Kebijakan Ahli Pertama 8
14 Analis Kebijakan Ahli Muda 10
15 Analis Kebijakan Ahli Madya 12
16 Analis Kebijakan Ahli Utama 14
17 Asesor SDM Aparatur Ahli Pertama 8
18 Asesor SDM Aparatur Ahli Muda 10
19 Dokter Ahli Pertama 9
20 Dokter Ahli Muda 10
21 Dokter Gigi Ahli Pertama 9
22 Dokter Gigi Ahli Muda 10
23 Pengemban.g Teknologi Pembelajaran Ahli Pertama 8
24 Pengembang Teknologi Pembelajaran Ahli Muda 10
25 Auditor Terampil 6
26 Auditor Mahir 7
27 Auditor Penyelia 9
28 Perancang Peraturan Perundang-undangan Ahli Pertama 8
29 Perancang Peraturan Perundang-undangan Ahli Muda 10
30 Perancang Peraturan Perundang-undangan Ahli Madya 12
31 Perancang Peraturan Perundang-undangan Ahli Utama 14
3

No. Nama Jabatan Fungsional dan Jabatan Lainnya Kelas Jabatan


32 Perencana Ahli Ahli Pertama 8
33 Perencana Ahli Muda 10
34 Pranata Keuangan APBN Terampil 7
35 Pranata Keuangan APBN Mahir 8
36 Pranata Keuangan APBN Penyelia 9
37 Pranata SDM Aparatur Terampil 6
38 Pranata SDM Aparatur Mahir 7
39 Pranata SDM Aparatur Penyelia 8
40 Widyaiswara Ahli Pertama 8
41 Widyaiswara Ahli Muda 10
42 Widyaiswara Ahli Madya 12
43 Widaswara Ahli Utama 14
44 Pemroses Data Transportasi Jalan 7
45 Analis Keselamatan Transportasi Jalan 7
46 Petugas Pencatatan Kedatangan, Keberangkatan, dan Faktor Muat 6
47 Pengatur Lalu Lintas 7
48 Petugas Pelayanan 7
49 Teknisi Elektrikal 6
50 Teknisi Mekanikal 6
51 Teknisi Terminal 6
52 Teknisi UPPKB 6
53 Petugas Pencataan Penerimaan, Penyimpanan, Inventarisasi dan Pengeluaran Barang 6
4

No. Nama Jabatan Fungsional dan Jabatan Lainnya Kelas Jabatan

54 Petugas Penimbangan Kendaraan Bermotor 7


55 Petugas Kalibrasi Peralatan Pengujian Kendaraan Bermotor 7
56 Pemelihara sistem Informasi Transportasi Darat 7
57 Penelaah Permohonan Izin Angkutan Barang 7
58 Penganalisis Bahan Pengesahan Sertifikat Registrasi Uji Tipe 7
59 Penelaah Permohonan Ijin Angkutan Penumpang Dalam Trayek 7
60 Penelaah Permohonan Ijin Angkutan Penumpang Tidak Dalam Trayek 7
61 Pengawas Keamanan dan Ketertiban Pelabuhan 7
62 Pengawas Lalu Lintas dan Angkutan Penyeberangan 7
63 Pen gelola Gedung dan Elektrikal 6
64 Penyusun Program Pembangunan Pinjaman/Hibah Luar Negeri Transportasi 7
65 Pengadministrasi Kedatangan dan Pemberangkatan Kapal 7
66 Petugas Lalu Lintas Angkutan dan Jasa Pelabuhan 7
67 Pemroses Hasil Penilaian dan Pengujian 7
68 Pengelola IT 7
69 Penyusun Program Uji Tipe 7
70 Teknisi Laboratorium 7
71 Inspektur Sungai dan Danau 7
72 Asisten Marine Inspector 9
73 Marine Inspector 11
74 Marine Inspector Senior 14
-5

No. Nama Jabatan Fungsional dan Jabatan Lainnya Kelas Jabatan

75 Nahkoda Kapal Kelas I 13


76 Mualim I Kapal Kelas I 11
77 Mualim II Kapal Kelas I 10
78 Mualim III Kapal Kelas I 9
79 Kepala Kamar Mesin Kapal Kelas I 12
80 Masinis I Kapal Kelas I 11
81 Masinis II Kapal Kelas I 10
82 Masinis III Kapal Kelas I 9
83 Markonis Kapal Kelas I 9
84 Teknisi Listrik Kapal Kelas I 8
85 Serang Kapal Kelas I 8
86 Mandor Mesin Kapal Kelas I 8
87 Konstabel Kapal Kelas I 7
88 Tenaga SAR/ Penyelam Scuba Kapal Kelas I 8
89 Pengemudi Kapal Kapal Kelas I 7
90 Pelumas Mesin Kapal Kelas I 7
91 Perawat Mesin Kapal Kelas I 6
92 Kelasi Kapal Kelas I 6
93 Pemasak/ Pelayan Kapal Kelas I 6
94 Kasap Deck Kapal Kelas I 7
95 Kasap Mesin Kapal Kelas I 7
96 Kerani Kapal Kapal Kelas I
6

No. Nama Jabatan Fungsional dan Jabatan Lainnya Kelas Jabatan

97 Jenang Kapal Kapal Kelas I 7


98 Tenaga Penanggulangan Pencemaran Kapal Kelas I 7
99 Pencuci Kapal Kelas I 6
100 Nahkoda Kapal Kelas II 13
101 Mualim I Kapal Kelas II 10
102 Mualim II Kapal Kelas II 9
103 Mualim III Kapal Kelas II 8
104 Kepala Kamar Mesin Kapal Kelas II 11
105 Masinis I Kapal Kelas II 10
106 Masinis II Kapal Kelas II 9
107 Masinis III Kapal Kelas II 8
108 Markonis Kapal Kelas II 8
109 Teknisi Listrik Kapal Kelas II 7
110 Serang Kapal Kelas II 7
111 Mandor Mesin Kapal Kelas II 7
112 Konstabel Kapal Kelas II 7
113 Tenaga Sar/ Penyelam Scuba Kapal Kelas II 7
114 Pengemudi Kapal Kapal Kelas II 6
115 Pelumas Mesin Kapal Kelas II 6
116 Perawat Mesin Kapal Kelas II 6
117 Kelasi Kapal Kelas II 6
118 Pemasak/ Pelayan Kapal Kelas II 6
7

-
No. Nama Jabatan Fungsional dan Jabatan Lainnya Kelas Jabatan

119 Kasap Deck Kapal Kelas II 6


120 Kerani Kapal Kapal Kelas II 7
121 Jenang Kapal Kapal Kelas II 6
122 Nahkoda Kapal Kelas III 12
123 Mualim I Kapal Kelas III 9
124 Mualim II Kapal Kelas III 8
125 Kepala Kamar Mesin Kapal Kelas III 10
126 Masinis I Kapal Kelas III 9
127 Masinis II Kapal Kelas III 8
128 Markonis Kapal Kelas III 8
129 Tenaga SAR/ Penyelam Scuba Kapal Kelas III 7
130 Kerani Kapal Kapal Kelas III 7
131 Serang Kapal Kelas III 7
132 Mandor Mesin Kapal Kelas III 7
133 Konstabel Kapal Kelas III 7
134 Perawat Mesin Kapal Kelas III 6
135 Jenang Kapal Kapal Kelas III 6
136 Pengemudi Kapal Kapal Kelas III 6
137 Kelasi Kapal Kelas III 6
138 Pelumas Mesin Kapal Kelas III 6
139 Nahkoda Kapal Kelas IV 10
140 Mualim I Kapal Kelas IV 8
-8

No. Nama Jabatan Fungsional dan Jabatan Lainnya Kelas Jabatan


141 Kepala Kamar Mesin Kapal Kelas IV 9
142 Masinis I Kapal Kelas IV 8
143 Pengemudi Kapal Kapal Kelas IV 6
144 Kelasi Kapal Kelas IV 6
145 Pelumas Kapal Kelas IV 6
146 Nahkoda Kapal Kelas V 9
147 Kepala Kamar Mesin Kapal Kelas V 8
148 Kelasi Kapal Kelas V 6
149 Penjaga Menara Suar 7
150 Teknisi Menara Suar 8
151 Asisten Inspektur Keamanan Penerbangan Terampil 8
152 Asisten Inspektur Keamanan Penerbangan Mahir 9
153 Asisten Inspektur Keamanan Penerbangan Penyelia 10
154 Inspektur Keamanan Penerbangan Ahli Pertama 11
155 Inspektur Keamanan Penerbangan Ahli Muda 12
156 Inspektur Keamanan Penerbangan Ahli Madya 13
157 Asisten Inspektur Angkutan Udara Terampil 8
158 Asisten Inspektur Angkutan Udara Mahir 9
159 Asisten Inspektur Angkutan Udara Penyelia 10
160 Inspektur Angkutan Udara Ahli Pertama 11
161 Inspektur Angkutan Udara Ahli Muda 12
162 Inspektur Angkutan Udara Ahli Madya 13
-.9

No. Nama Jabatan Fungsional dan Jabatan Lainnya Kelas Jabatan


163 Asisten Inspektur Bandar Udara Terampil 9
164 Asisten Inspektur Bandar Udara Mahir 10
165 Asisten Inspektur Bandar Udara Penyelia 11
166 Inspektur Bandar Udara Ahli Pertama 12
167 Inspektur Bandar Udara Ahli Muda 13
168 Inspektur Bandar Udara Ahli Madya 14
169 Asisten Inspektur Navigasi Penerbangan Terampil 8
170 Asisten Inspektur Navigasi Penerbangan Mahir 9
171 Asisten Inspektur Navigasi Penerbangan Penyelia 10
172 Inspektur Navigasi Penerbangan Ahli Pertama 11
173 Inspektur Navigasi Penerbangan Ahli Muda 12
174 Inspektur Navigasi Penerbangan Ahli Madya 13
175 Asisten Inspektur Pengoperasian Pesawat Udara Terampil 9
176 Asisten Inspektur Pengoperasian Pesawat Udara Mahir 10
177 Asisten Inspektur Pengoperasian Pesawat Udara Penyelia 11
178 Inspektur Pengoperasian Pesawat Udara Pertama 12
179 Inspektur Pengoperasian Pesawat Udara Ahli Muda 13
180 Inspektur Pengoperasian Pesawat Udara Ahli Madya 14
181 Asisten Inspektur Kelaikudaran Pesawat Udara Terampil 9
182 Asisten Inspektur Kelaikudaraan Pesawat Udara Mahir 10
183 Asisten Inspektur Kelaikudaraan Pesawat Udara Penyelia 11
- 10 -

No. Nama Jabatan Fungsional dan Jabatan Lainnya Kelas Jabatan

184 Inspektur Kelaikudaraan Pesawat Udara Ahli Pertama 12


185 Inspektur Kelaikudaran Pesawat Udara Ahli Muda 13
186 Inspektur Kelaikudaraan Pesawat Udara Ahli Madya 14
187 Penguji Kalibrasi Penerbangan Level I 9
188 Penguji Kalibrasi Penerbangan Level II 10
189 Penguji Kalibrasi Penerbangan Level III 11
190 Penguji Kalibrasi Penerbangan Level IV 12
191 Teknisi Pesawat Udara Level I 9
192 Teknisi Pesawat Udara Level II 10
193 Teknisi Pesawat Udara Level III 1]
194 Teknisi Pesawat Udara Level IV 12
195 Penerbang Level I 9
196 Penerbang Level II 10
197 Penerbang Level III 11
198 Penerbang Level IV 12
199 Penerbang Level V 13
200 Analis Kalibrasi Fasilitas Penerbangan 7
201 Petugas AVSEC 5
,
202 Petugas Basic AVSEC 6
203 Petugas Junior AVSEC 7
204 Petugas Senior AVSEC 8
11 -

No. Nama Jabatan Fungsional dan Jabatan Lainnya Kelas Jabatan

205 Petugas PKP-PK 5


206 Petugas Basic PKP-PK 6
207 Petugas Junior PKP-PK 7
208 Petugas Senior PKP-PK 8
209 Petugas Basic Fasilitas Keamanan Penerbangan 6
210 Petugas Junior Fasilitas Keamanan Penerbangan 7
211 Petugas Senior Fasilitas Keamanan Penerbangan 8
212 Petugas Elektro Bandara 6
213 Petugas Mekanik Bandara 6
214 Petugas Listrik Bandara 6
215 Petugas Alat-Alat Besar 6
216 Pemelihara Bangunan dan Landasan 6
217 Petugas AMC 5
218 Petugas Junior AMC 6
219 Petugas Senior AMC 7
220 Penyusun Bahan Hukum, Kehumasan dan Publikasi 7
221 Pemroses Bahan Kerjasama dan Pengembangan Usaha Jasa Kebandarudaraan 7
222 Petugas Hygiene dan Sanitasi 6
223 Teknisi Laboratorium Mesin 6
224 Teknisi Laboratorium Mesin Senior 7
225 Teknisi Laboratorium Simulator 6
- 12 -

No. Nama Jabatan Fungsional dan Jabatan Lainnya Kelas Jabatan


226 Teknisi Laboratorium Simulator Senior 7
227 Teknisi Laboratorium Otomotif 6
228 Teknisi Laboratorium Otomotif Senior

MENTERI PERHUBUNGAN
REPUBLIK INDONESIA,

ttd.

srsuai dengan aslinya


LA 131R0 HUKUM, BUDI KARYA SUMADI
LAMPIRAN V
PERATURAN MENTERI PERHUBUNGAN REPUBLIK
INDONESIA
NOMOR PM 2 TAHUN 2023
TENTANG
PERUBAHAN KEEMPAT ATAS PERATURAN MENTERI
NOMOR PM 199 TAHUN 2015 TENTANG PENYESUAIAN
KELAS JABATAN DI LINGKUNGAN KEMENTERIAN
PERHUBUNGAN

TABEL HASIL EVALUASI JABATAN FUNGSIONAL


DI LINGKUNGAN KEMENTERIAN PERHUBUNGAN

Faktor 2 Faktor 5 Faktor 6 Faktor 7


Faktor 1 Faktor 3 Faktor 4 Faktor 8
KELM NILAI Pengawasan R.Lingkup Hub. Tujuan
NO NAMA JABATAN Pengetahuan Pedoman Kompleksitas Tuntutan Fisik Faktor 9 Lingk. Kerja (Level
JAB. JAB. Penyella 85 Pengaruh Pribadi Hubungan 1-3)
(Level 1-9) (Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-3)
(Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-4) (Level 1-4)

1 2 3 4 5 6 7 8 12 13 14 15 16
1 Staf Khusus Menten 16 3665 8 1550 5 650 4 450 6 450 5 325 4 110 3 120 1 5 1 5
2 Analis Pengelolaan 8 1270 5 750 2 125 2 125 2 75 2 75 3 60 2 50 1 5 1 5
Keuangan APBN Ahh
Pertama

3 Analis Pengelolaan 10 1845 6 950 3 275 3 275 3 150 2 75 3 60 2 50 1 5 1 5


Keuangan APBN Ahh
Muda

4 Analis Pengelolaan 12 2240 6 950 4 450 3 275 4 225 3 150 3 60 3 120 1 5 1 5


Keuangan APBN Ahli
Madya

5 Analis SDM Aparatur 8 1280 5 750 2 125 2 125 3 150 2 75 2 25 1 20 1 5 1 5


Ahli Pertama
-2

Faktor 2 Faktor 5 Faktor 6 Faktor 7


Faktor 1 Faktor 3 Faktor 4 Faktor 8
KELAS NILA1 Pengawasan R.Lingkup Hub. Tujuan Faktor 9 Lingk. Kerja (Level
NO NAMA JABATAN Pengetahuan Pedoman Kompleksitas Tuntutan Fisik
JAB. JAB. Penyelia ac Pengaruh Pribadi Hubungan 1-3)
(Level 1-9) (Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-3)
(Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-4) (Level 1-4)

6 Analis SDM Aparatur 10 1735 6 950 3 275 2 125 3 150 3 150 2 25 2 50 1 5 1 5


Ahli Muda

7 Analis Anggaran Ahli 8 1280 5 750 2 125 2 125 3 150 2 75 2 25 1 20 1 5 1 5


Pertama
8 Analis Anggaran Ahli 10 1780 6 950 3 275 3 275 3 150 2 75 2 25 1 20 1 5 I 5
Muda

9 Auditor Ahli Pertama 8 1280 5 750 2 125 2 125 3 150 2 75 2 25 1 20 1 5 1 5

10 Auditor Ahh Muda 10 1655 5 750 3 275 3 275 3 150 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5

11 Auditor Ahli Madya 12 2250 5 750 4 450 4 450 4 225 4 255 3 60 2 50 1 5 1 5

12 Auditor Ahli Utama 14 2820 6 950 5 650 4 450 5 325 4 255 3 60 3 120 1 5 1 5

13 Analis Kebijakan Ahh 8 1280 5 750 2 125 2 125 3 150 2 75 2 25 1 20 1 5 1 5


Pertama
14 Analis Kebijakan Ahh 10 1735 6 950 3 275 2 125 3 150 3 150 2 25 2 50 1 5 1 5
Muda
15 Analis Kebijakan Ahh 12 2135 6 950 4 450 3 275 4 225 3 150 2 25 2 50 1 5 1 5
Madya
16 Analis Kebijakan Ahli 14 3050 7 1250 5 650 4 450 5 325 4 255 3 60 2 50 1 5 1 5
litama
17 Asesor SDM Aparatur 8 1280 5 750 2 125 2 125 3 150 2 75 2 25 1 20 1 5 1 5
Ahli Pertama

18 Asesor SDM Aparatur 10 1770 6 950 3 275 2 125 3 150 3 150 3 60 2 50 1 5 1 5


Ahli Muda

19 Dokter Ahli Pertama 8 1445 4 550 3 275 2 125 4 225 3 150 3 60 2 50 1 5 1 5

20 Dokter Ahh Muda 10 1720 6 950 3 275 2 125 3 150 3 150 2 25 1 20 1 5 2 20

21 Dokter Gigi Ahh 8 1445 4 550 3 275 2 125 4 225 3 150 3 60 2 50 1 5 1 5


Pertama

22 Dokter Gigi Ahh Muda 10 1670 5 750 3 275 3 275 3 150 3 150 2 25 1 20 1 5 2 20
-3

Faktor 2 Faktor 5 Faktor 6 Faktor 7


Faktor 1 Faktor 3 Faktor 4 Faktor 8
KELAS MAI Pengawasan 1Ft.Lingkup Hub. Tujuan Faktor 9 Lingk. Kerja (Level
NO NAMA JABATAN Pengetahuan Pedoman Kompleksitas Tuntutan Fisik
JAB. JAB. Penyelia 85 Pengaruh Pribadi Hubungan 1-3)
(Level 1-9) (Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-3)
(Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-4) (Level 1-4)

23 Pengembang 8 1205 5 750 2 125 125 2 75 2 75 2 25 20 1 5 1 5


Teknologi
Pembelajaran Mill
Pertama
24 Pengembang 10 1735 6 950 3 275 2 125 3 150 3 150 2 25 2 50 1 5 1 5
Teknologi
Pembelajaran Ahli
Muda I I
25 Auditor Terampil 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5
26 Auditor Mahir 7 940 4 550 2 125 2 125 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5
27 Auditor Penyelia 9 1380 4 550 3 275 3 275 3 150 2 75 2 25 1 20 1 5 1 5
28 Perancang Peraturan 8 1280 5 750 2 125 2 125 3 150 2 75 2 25 1 20 1 5 1 5
Perundang-undangan
Ahli Pertama

29 Perancang Peraturan 10 1610 5 750 3 275 3 275 3 150 2 75 2 25 2 50 1 5 1 5


Perundang-undangan
Ahh Muda

30 Perancang Peraturan 12 2170 6 950 3 275 4 450 4 225 3 150 3 60 2 50 1 5 1 5


Perundang-undangan
Ahli Madya

31 Perancang Peraturan 14 2800 6 950 4 450 5 650 5 325 4 255 4 110 2 50 1 5 1 5


Perundang-undangan
Ahh Utama

32 Perencana Ahh Ahh 8 1280 5 750 2 125 2 125 3 150 2 75 2 25 1 20 1 5 1 5


Pertama
33 Perencana Ahli Muda 10 1610 5 750 3 275 3 275 3 150 2 75 2 25 2 50 1 5 1 5

34 Pranata Keuangan 7 1035 4 550 2 125 2 125 2 75 2 75 2 25 1 20 2 20 2 20


APBN Terampil

35 Pranata Keuangan 8 1295 4 550 3 275 2 125 3 150 2 75 3 60 2 50 1 5 1 5


APBN Mahir
4

Faktor 2 Faktor 5 Faktor 6 Faktor 7


Faktor 1 Faktor 3 Faktor 4 Faktor 8
KELAS NILAI Pengawasan R.Lingkup Hub. Tujuan Faktor 9 Lingk. Kerja (Level
NO NAMA JABATAN Pengetahuan Pedoman Kompleksitas Tuntutan Fisik
JAB. JAB. Penyelia & Pengaruh Pribadi Hubungan 1-3)
(Level 1-9) (Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-3)
(Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-4) (Level 1-4)

36 Pranata Keuangan 9 1445 4 550 3 275 2 125 4 225 3 150 3 60 2 50 1 5 1 5


APBN Penyeh a
37 Pranata SDM 6 840 4 550 2 125 1 25 1 25 2 75 1 10 1 20 1 5 1 5
Aparatur Terampil
38 Pranata SDM 7 1005 4 550 2 125 2 125 2 75 2 75 2 25 1 20 1 5 1 5
Aparatur Mahir
39 Pranata SDM 8 1230 4 550 3 275 2 125 3 150 2 75 2 25 1 20 1 5 1 5
Aparatur Penyeha
40 Widyaiswara Ahh 8 1230 4 550 3 275 2 125 3 150 2 75 2 25 1 20 1 5 1 5
Pertama
41 Widyaiswara Ahli 10 1720 6 950 3 275 2 125 3 150 3 150 2 25 1 20 1 5 2 20
Muda
42 Widyaiswara Ahli 12 2225 6 950 3 275 4 450 4 225 4 255 2 25 1 20 1 5 2 20
Madya

43 Widyaiswara Ahli 14 3140 7 1250 5 650 4 450 5 325 4 255 4 110 3 120 1 5 1 5
Utama

44 Pemroses Data
7 890 4 550 1 25 2 125 2 75 2 75 1 10 1 20 1 5 1 5
Transportasi Jalan
Analis Keselarnatan
45 7 1,09 5 750 1 25 2 125 2 75 2 75 1 10 1 20 1 5 1 5
Transportasi Jalan

Petugas Pencatatan
Kedatangan,
46 6 755 3 350 1 25 2 125 2 75 2 75 3 60 1 20 1 5 2 20
Keberangkatan, Dan
Faktor Muat

47 Pengatur Lalu Lintas 7 895 3 350 2 125 1 25 3 150 2 75 1 10 3 120 2 20 2 20

48 Petugas Pmelayanan 7 1,08 3 350 1 25 3 275 2 75 3 150 3 60 3 120 2 20 1 5


-5

Faktor 2 Faktor 5 Faktor 6 Faktor 7


Faktor 1 Faktor 3 Faktor 4 Faktor 8
KELAS NILAI Pengawasan R.Lingkup Hub. Tujuan Faktor 9 Lingk. Kerja (Level
NO NAMA JABATAN Pengetahuan Pedoman Kompleksitas Tuntutan Fisik
JAB. JAB. Penyelia as Pengaruh Pribadi Hubungan 1-3)
(Level 1-9) (Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-3)
(Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-4) (Level 1-4)

49 Telousi Elektrikal 6 770 3 350 1 25 1 25 3 150 3 150 1 10 1 20 2 20 2 20

50 Tekmst Mekanilcal 6 770 3 350 1 25 1 25 3 150 3 150 1 10 1 20 2 20 2 20

51 Teknist Terminal 6 770 3 350 1 25 1 25 3 150 3 150 1 10 1 20 2 20 2 20


-*
52 Teknisi Uppkb 6 770 3 350 1 25 1 25 3 150 3 150 1 10 1 20 2 20 2 20

Petugas Pencataan
Peherimaan,
53 Penyimpanan, 6 755 3 350 1 25 2 125 2 75 2 75 3 60 1 20 1 5 2 20
Inventarisasi Dan
Pengeluaran Barang

Petugas Penimbangan
54 7 950 4 550 1 25 2 125 2 75 1 25 3 60 1 20 3 50 2 20
Kendaraan Bermotor
-
Petugas Kalibrasi
55 Peralatan Pengujian 7 980 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 3 50 3 50
Kendaraan Bermotor

Pemelihara sistem
56 Informasi 7 1040 5 750 2 125 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5
Tranv()E-rni Darat
Penelaah Permohonan
57 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5
Izin Angkutan Barang

Penganalisis Bahan
58 Pengesahan Sertifikat 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5
Registrasi Uji Tipe

Penelaah Permohonan
Ijin Anglcutan
59 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5
Penumpang Dalam
Trayek
6

Faktor 2 Faktor 5 Faktor 6 Faktor 7


Faktor 1 Faktor 3 Faktor 4 Faktor 8
KELAS NILAI Pengawasan R.Lingkup Hub. Tujuan Faktor 9 Lingk. Kerja (Level
NO NAMA JABATAN Pengetahuan Pedoman Kompleksitas Tuntutan Fisik
JAB. JAB. Penyelia es Pengaruh Pribadi Hubungan 1-3)
(Level 1-9) (Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-3)
(Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-4) (Level 1-4)

Penelaah Permohonan
Ijin Angkutan
60 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5
Penumpang Tidak
Dalam Trayek
Pengawas Keamanan
61 dan Ketertiban 7 1030 4 550 2 125 2 125 2 75 1 25 1 10 1 20 3 50 3 50
Pelabuhan
Pengawas Lalu Lintas
62 dan Angkutan 7 1030 4 550 2 125 2 125 2 75 1 25 1 10 1 20 3 50 3 50
Penyeberangan
*
Pengelola Gedung dan
63 6 770 4 550 1 25 1 25 1 25 2 75 1 10 1 20 2 20 2 20
Elektnkal

Penyu sun Program


Pembangunan
64 7 1040 5 750 2 125 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5
Pmjaman/Hibah Luar
Negeri Transportasi

Pengadmmistrasi
Kedatangan dan
65 7 1040 5 750 2 125 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5
Pemberangkatan
Kapal

Petugas Lalu Lintas


66 Angkutan dan Jasa 7 1015 3 350 2 125 2 125 2 75 4 255 2 25 2 50 1 5 1
Pelabuhan

Pemroses Hasil
67 Penilaian dan 7 965 4 550 1 25 2 125 2 75 3 150 1 10 1 20 1 5 1 5
P('Iti!Ltiian ,
68 Pengelola IT 7 1040 5 750 2 125 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5

Penyusun Program
69 7 1040 5 750 2 125 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5
Uji Tipe

70 Teknisi Laboratorium 7 1040 5 750 1 25 2 125 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5


7

Faktor 2 Faktor 5 Faktor 6 Faktor 7


Faktor 1 Faktor 3 Faktor 4 Faktor 8
KELAS NILAI Pengawasan R.Lingkup Hub. Tujuan Faktor 9 Lingk. Kerja (Level
NO NAMA JABATAN Pengetahuan Pedoman Kompleksitas Tuntutan Fisik
JAB. JAB. Penyelia as Pengaruh Pribadi Hubungan 1-3)
(Level 1-9) (Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-3)
(Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-4) (Level 1-4)

Inspektur Sungai dan


71 7 1040 5 750 1 25 2 125 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1
Danau

Asisten Marine
72 9 1475 5 750 3 275 2 125 2 75 2 75 2 25 2 50 3 50 3 50
Inspector

73 Marine Inspector 11 2080 6 950 3 275 3 275 3 150 4 255 2 25 2 50 3 50 3 50

Marine Inspector
74 14 2835 7 1250 4 450 4 450 3 150 4 255 3 60 3 120 3 50 3 50
Senior

Nalikoda Kapal Kelas


75 13 2610 6 950 4 450 4 450 4 225 4 255 3 60 3 120 3 50 3 50
I

Mualun I Kapal Kelas


76 11 1855 4 550 4 450 3 275 3 150 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50
I
A
Muahm II Kapal Kelas
77 10 1680 4 550 3 275 3 275 3 150 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50
I

Mualim III Kapal


78 9 1480 3 350 3 275 3 275 3 150 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50
Kelas 1

Kepala Kamar Mesin


79 12 2230 5 750 4 450 4 450 3 150 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50
Kapal Kelas I

Masmis I Kapal Kelas


80 11 1855 4 550 4 450 3 275 3 150 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50
I

Masirus II Kapal Kelas


81 10 1680 4 550 3 275 3 275 3 150 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50
I

Masuus III Kapal


82 9 1480 3 350 3 275 3 275 3 150 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50
Kelas I

Markonis Kapal Kelas


83 9 1520 4 550 3 275 3 275 3 150 3 150 3 60 2 50 1 5 1 5
I
,
Teknisi Listrik Kapal
84 8 1235 4 550 2 125 2 125 3 150 3 150 3 60 2 50 2 20 1 5
Kelas I
8

Faktor 2 Faktor 5 Faktor 6 Faktor 7


Faktor 1 Faktor 3 Faktor 4 Faktor 8
KELAS NrLAI Pengawasan R.Lingkup Hub. Tujuan Faktor 9 Lingk. Kerja (Level
NO NAMA JABATAN Pengetahuan Pedoman Kompleksitas Tuntutan Fisik
JAB. JAB. Penyelia & Pengaruh Pribadi Hubungan 1-3)
(Level 1-9) (Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-3)
(Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-4) (Level 1-4)

85 Serang Kapal Kelas I 8 1215 4 550 3 275 2 125 2 75 2 75 2 25 2 50 2 20 20

Mandor Mesm Kapal


86 8 1215 4 550 3 275 2 125 2 75 2 75 2 25 2 50 2 20 2 20
Kelas I

Konstabel Kapal Kelas


87 7 865 3 350 2 125 2 125 2 75 2 75 2 25 2 50 2 20 20
I
Tenaga SAR/
88 Penyelam Scuba 8 1235 4 550 2 125 2 125 3 150 3 150 3 60 2 50 2 20 1 5
Kapal Kelas I
7-
Pengemudi Kapal
89 7 865 3 350 2 125 2 125 2 75 2 75 2 25 2 50 2 20 2 20
Kapal Kelas I

Pelumas Mesin Kapal


90 7 865 3 350 2 125 2 125 2 75 2 75 2 25 2 50 2 20 2 20
Kelas I

Perawat Mesm Kapal


91 6 690 3 350 2 125 2 125 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5
Kelas I

92 Kelasi Kapal Kelas I 6 690 3 350 2 125 2 125 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5

Pemasak/ Pelayan
93 6 690 3 350 2 125 2 125 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5
Kapal Kelas 1
,
Kasap Deck Kapal
94 7 865 3 350 2 125 2 125 2 75 2 75 2 25 2 50 2 20 2 20
Kelas I

Kasap Mesm Kapal


95 7 865 3 350 2 125 2 125 2 75 2 75 2 25 2 50 2 20 2 20
Kelas I

Keraru Kapal Kapal


96 7 865 3 350 2 125 2 125 2 75 2 75 2 25 2 50 2 20 2 20
Kelas I

Jenang Kapal Kapal


97 7 865 3 350 2 125 2 125 2 75 2 75 2 25 2 50 2 20 2 20
Kelas I

Tenaga
98 7 865 3 350 2 125 2 125 2 75 2 75 2 25 2 50 2 20 2 20
Penanggulangan
9

Faktor 2 Faktor 5 Faktor 6 Faktor 7


Faktor 1 Faktor 3 Faktor 4 Faktor 8
KELAS NH.AI Pengawasan R.Lingkup Hub. Tujuan Faktor 9 Lingk. Kerja (Level
NO KAMA JABATAN Pengetahuan Pedoman Kompleksitas Tuntutan Fisik
JAB. JAB. Penyelia &Pengaruh Pribadi Hubungan 1-3)
(Level 1-9) (Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-3)
(Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-4) (Level 1-4)

Pencemaran Kapal
Kass I

99 Pencuci Kapal Kelas 1 6 690 3 350 2 125 2 125 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5

Nahkoda Kapal Kelas


100 13 2410 5 750 4 450 4 450 4 225 4 255 3 60 3 120 3 50 3 50
II

Mualim I Kapal Kelas


101 10 1680 4 550 3 275 3 275 3 150 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50
II

Mualirn II Kapal Kelas


102 9 1480 3 350 3 275 3 275 3 150 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50
II

Muahm III Kapal


103 8 1105 3 350 2 125 2 125 2 75 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50
Kelas II

Kepala Kamar Mesin


104 11 2030 4 550 4 450 4 450 3 150 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50
Kapal Kelas II

Masinis I Kapal Kelas


105 10 1680 4 550 3 275 3 275 3 150 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50
II

Masmis II Kapal Kelas


106 9 1480 3 350 3 275 3 275 3 150 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50
II

Masinis III Kapal


107 8 1105 3 350 2 125 2 125 2 75 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50
Kelas II

Markonis Kapal Kelas


108 8 1285 3 350 3 275 3 275 3 150 3 150 2 25 2 50 1 5 1 5
II

Teknisi Listrik Kapal


109 7 1035 3 350 2 125 2 125 3 150 3 150 3 60 2 50 2 20 1 5
Kelas II

110 Serang Kapal Kelas II 7 1015 3 350 3 275 2 125 2 75 2 75 2 25 2 50 2 20 2 20

Mandor Mesin Kapal


111 7 1015 3 350 3 275 2 125 2 75 2 75 2 25 2 50 2 20 2 20
Kelas Il
- 10 -

Faktor 2 Faktor 5 Faktor 6 Faktor 7


Faktor 1 Faktor 3 Faktor 4 Faktor 8
KELAS NILAI Pengawasan R.Lingkup Hub. Tujuan Faktor 9 Lingk. Kerja (Level
NO NAMA JABATAN Pengetahuan Pedoman Kompleksitas Tuntutan Fisik
JAB. JAB. Penyelia & Pengaruh Pribadi Hubungan 1-3)
(Level 1-9) (Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-3)
(Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-4) (Level 1-4)

Konstabel Kapal Kelas


112 7 1015 3 350 2 125 3 275 2 75 2 75 2 25 2 50 2 20 2 20
II
Tenaga Sar/
113 Penyelam Scuba 7 1090 3 350 2 125 3 275 2 75 3 150 2 25 2 50 2 20 2 20
Kapal Kelas II
Pengemudi Kapal
114 6 850 3 350 2 125 2 125 2 75 2 75 1 10 2 50 2 20 2 20
Kapal Kelas II

Pelumas Mesin Kapal


115 6 850 3 350 2 125 2 125 2 75 2 75 1 10 2 50 2 20 2 20
Kelas II

Perawat Mesin Kapal


116 6 690 3 350 2 125 2 125 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5
Kelas II

117 Kelasi Kapal Kelas II 6 655 2 200 2 125 2 125 2 75 2 75 1 10 1 20 2 20 1 5

Pemasak/ Pelayan
118 6 655 2 200 2 125 2 125 2 75 2 75 1 10 1 20 2 20 1 5
Kapal Kelas II

Kasap Deck Kapal


119 6 745 2 200 2 125 2 125 2 75 2 75 2 25 2 50 2 20 3 50
Kelas II

Kerani Kapal Kapal


120 7 865 3 350 2 125 2 125 2 75 2 75 2 25 2 50 2 20 2 20
Kelas II

Jenang Kapal Kapal


121 6 715 2 200 2 125 2 125 2 75 2 75 2 25 2 50 2 20 2 20
Kelas II

Nahkoda Kapal Kelas


122 12 2210 4 550 4 450 4 450 4 225 4 255 3 60 3 120 3 50 3 50
III

Mualim I Kapal Kelas


123 9 1470 4 550 3 275 3 275 3 150 2 75 2 25 2 50 3 50 2 20
III

Mualim II Kapal Kelas


124 8 1240 3 350 3 275 3 275 2 75 3 150 2 25 2 50 2 20 2 20
III

Kepala Kamar Mesin


125 10 1680 4 550 3 275 3 275 3 150 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50
Kapal Kelas 111
Faktor 2 Faktor 5 Faktor 6 Faktor 7
Faktor 1 Faktor 3 Faktor 4 Faktor 8
KELAS NILAI Pengawasan R Lingkup Hub. Tujuan Faktor 9 Lingk. Kerja (Level
NO NAMA JABATAN Pengetahuan Pedoman Kompleksitas Tuntutan Fisik
JAB. JAB. Penyelia es Pengaruh Pribadi Hubungan 1-3)
(Level 1-9) (Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-3)
(Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-4) (Level 1-4)

Masinis I Kapal Kelas 2 50 3 50 2 20


126 9 1470 4 550 3 275 3 275 3 150 2 75 2 25
III

Masinis II Kapal Kelas 2 20 20


127 8 1240 3 350 3 275 3 275 2 75 3 150 2 25 2 50 2
III
, —
Markonis Kapal Kelas 2 50 2 20 2 20
128 8 1240 3 350 3 275 3 275 2 75 3 150 2 25
III
Tenaga SARI
129 Penyelam Scuba 7 1090 3 350 2 125 3 275 2 75 3 150 2 25 2 50 2 20 2 20
Kapal Kelas III
Kerani Kapal Kapal
130 7 865 3 350 2 125 2 125 2 75 2 75 2 25 2 50 2 20 2 20
Kelas III

131 Serang Kapal Kelas III 7 1015 3 350 3 275 2 125 2 75 2 75 2 25 2 50 2 20 2 20

Mandor Mesin Kapal


132 7 1015 3 350 3 275 2 125 2 75 2 75 2 25 2 50 2 20 2 20
Kelas III

Konstabel Kapal Kelas 2 75 2 75 2 25 2 50 2 20 2 20


133 7 1015 3 350 2 125 3 275
III

Perawat Mesm Kapal


134 6 690 3 350 2 125 2 125 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5
Kelas III

Jenang Kapal Kapal 75 2 75 2 25 2 50 2 20 2 20


135 6 715 2 200 2 125 2 125 2
Kelas III

136 Pengemudi Kapal


Kapal Kelas III 6 850 3 350 2 125 2 125 2 75 2 75 1 10 2 50 2 20 2 20

137 Kelasi Kapal Kelas III 6 655 2 200 2 125 2 125 2 75 2 75 1 10 1 20 2 20 1 5

Pelumas Mesin Kapal


138 6 850 3 350 2 125 2 125 2 75 2 75 1 10 2 50 2 20 2 20
Kelas III
- 12 -

,
Faktor 2 Faktor 5 Faktor 6 Faktor 7
Faktor 1 Faktor 3 Faktor 4 Faktor 8
KELAS NILAI Pengawasan R.Lingkup Hub. Tujuan Faktor 9 Lingk. Kerja (Level
NO NAMA JABATAN Pengetahuan Pedoman Kompleksitas Tuntutan Fisik
JAB. JAB. Penyelia & Pengaruh Pribadi Hubungan 1-3)
(Level 1-9) (Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-3)
(Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-4) (Level 1-4)

Nahkoda Kapal Kelas


139 10 1755 4 550 3 275 3 275 4 225 q 150 3 60 3 120 3 50 3 50
IV
Mualim I Kapal Kelas
140 8 1270 3 350 3 275 3 275 3 150 2 75 2 25 2 50 3 50 2 20
IV
Kepala Kamar Mesin
141 9 1480 3 350 3 275 3 275 3 150 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50
Kapal Kelas IV

Masinis I Kapal Kelas


142 8 1270 3 350 3 275 3 275 3 150 2 75 2 25 2 50 3 50 2 20
IV
4-
Pengemuch Kapal
143 6 850 3 350 2 125 2 125 2 75 2 75 1 10 2 50 2 20 2 20
Kapal Kelas IV

144 Kelasi Kapal Kelas IV 6 655 2 200 2 125 2 125 2 75 2 75 1 10 1 20 2 20 1 5

Pelumas Kapal Kelas


145 6 700 2 200 2 125 2 125 2 75 2 75 1 10 2 50 2 20 2 20
IV
Nahkoda Kapal Kelas
146 9 1555 3 350 3 275 3 275 4 225 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50
V

_ Kepala Kamar Mewl


14/ 8 1105 3 350 2 125 2 125 2 75 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50
Kapal Kelas V

148 Kelasi Kapal Kelas V 6 655 2 200 2 125 2 125 2 75 2 75 1 10 1 20 2 20 1 5

149 Penjaga Menara Suar 7 960 3 350 2 125 2 125 2 75 2 75 3 60 2 50 3 50 3 50

150 Teknisi Menara Suar 8 1310 4 550 2 125 2 125 3 150 3 150 3 60 2 50 3 50 3 50

Asisten Inspektur
Keamanan
151 8 1180 3 350 3 275 3 275 2 75 2 75 1 10 1 20 3 50 3 50
Penerbangan
Teraminl
Asisten Inspelctur
152 Keamanan 9 1365 4 550 3 275 3 275 2 75 2 75 2 25 2 50 2 20 2 20
Penerbangan Mahn-
- 13 -

Faktor 2 Faktor 5 Faktor 6 Faktor 7


Faktor 1 Faktor 3 Faktor 4 Faktor 8
KELAS NILAI Pengawasan R.Lingkup Hub. Tujuan Faktor 9 Lingk. Kerja (Level
NO NAMA JABATAN Pengetahuan Pedoman Kompleksitas Tuntutan Fisik
JAB. JAB. Penyelia as Pengaruh Pribadi Hubungan 1-3)
(Level 1-9) (Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-3)
(Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-4) (Level 1-4)

Asisten Inspektur
153 Keamanan 10 1695 4 550 3 275 3 275 4 225 4 255 2 25 2 50 , 20 2 20
Penerhangan Penyelia 1
Inspektur Keamanan
Penerbangan Ahli 11 1895 5 750 3 275 3 275 4 225 4 255 2 25 2 50 9 20 2 20
154
Pertama
Inspektur Keamanan
155 Penerbangan Ahh 12 2350 5 750 4 450 4 450 4 225 4 255 3 60 3 120 2 20 2 20
Muda
Inspektur Keamanan
156 Penerbangan Ahh 13 2620 5 750 4 450 4 450 5 325 5 325 3 60 4 220 2 20 2 20
Madva
Asisten Inspektur
157 Angkutan Udara 8 1180 3 350 3 275 2 125 3 150 2 75 3 60 3 120 2 20 1 5
Terampil
Asisten Inspektur
158 Angkutan Udara 9 1405 3 350 3 275 3 275 4 225 2 75 3 60 3 120 2 20 1 5
Mahir
Asisten Inspektur
159 Angkutan Udara 10 1680 4 550 3 275 3 275 4 225 3 150 3 60 3 120 2 20 1 5
Penvt-lia
Inspektur Angkutan
160 11 1985 5 750 3 275 3 275 4 225 4 255 3 60 3 120 2 20 1 5
Udara Ahli Pertama

lnspektur Angkutan
161 12 2160 5 750 4 450 3 275 4 225 4 255 3 60 3 120 2 20 1 5
Udara Ahli Muda

Inspektur Angkutan 20 1 5
162 13 2710 6 950 5 650 3 275 5 325 4 255 4 110 3 120 2
Udara Ahli Madya
Asisten Inspektur
163 Bandar Udara 9 1455 4 550 3 275 2 125 2 75 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50
Terampli
Asisten Inspektur 50 3 50
164 10 1655 5 750 3 275 2 125 2 75 3 150 3 60 3 120 3
Bandar Udara Mahir
Asisten Inspektur
165 Bandar Udara 11 1980 5 750 4 450 3 275 2 75 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50
Penvelia
- 14 -

Faktor 2 Faktor 5 Faktor 6 Faktor 7


Faktor 1 Faktor 3 Faktor 4 Faktor 8
KELAS MAI Pengawasan R.Lingkup Hub. Tujuan Faktor 9 Lingk. Kerja (Level
NO NAMA JABATAN Pengetahuan Pedoman Kompleksitas Tuntutan Fisik
JAB. JAB. Penyelia as Pengaruh Pribadi Hubungan 1-3)
(Level 1-9) (Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-3)
(Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-4) (Level 1-4)

Inspektur Bandar
166 12 2285 5 750 5 650 3 275 2 75 4 255 3 60 3 120 3 50 3 50
Udara Ahli Pertama

Inspektur Bandar
167 13 2735 6 950 5 650 4 450 3 150 4 255 3 60 3 120 3 50 3 50
Udara Ahli Muda

In spektur Bandar
168 14 2960 6 950 5 650 4 450 5 325 4 255 4 110 3 120 3 50 3 50
Udara Ahli Madya
Asisten Inspektur
169 Navigasi Penerbnagan 8 1180 3 350 3 275 2 125 3 150 2 75 3 60 3 120 2 20 1 5
Terampi1
Asisten Inspektur
170 Navigasi Penerbangan 9 1405 3 350 3 275 3 275 4 225 2 75 3 60 3 120 2 20 1 5
Mahir
Asisten Inspektur
171 Navigasi Penerbangan 10 1680 4 550 3 275 3 275 4 225 3 150 3 60 3 120 2 20 1 5
Penvelia
Inspektur Navigasi
172 Penerbangan Ahh 11 1995 6 950 5 650 1 25 2 75 2 75 3 60 3 120 2 20 2 20
Pertama
Inspektur Navigasi
173 Penerbangan Ahh 12 2230 6 950 5 650 2 125 2 75 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50
Muda
Inspektur Navigasi
174 Penerbangan Ahli 13 2605 7 1250 5 650 2 125 3 150 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50
Madya
Asisten Inspektur
Pengoperasian
175 9 1580 5 750 3 275 2 125 2 75 2 75 3 60 3 120 3 50 3 50
Pesawat Udara
,- Terampil

Asisten Inspektur
176 Pengoperasian 10 1755 5 750 4 450 2 125 2 75 2 75 3 60 3 120 3 50 3 50
Pesawat Udara Mahir

Asisten Inspektur
Pengoperasian
177 11 1955 6 950 4 450 2 125 2 75 2 75 3 60 3 120 3 50 3 50
Pesawat Udara
Penyelia
15 -

Faktor 2 Faktor 5 Faktor 6 Faktor 7


Faktor 1 Faktor 3 Faktor 4 Faktor 8
KELAS ?MAI Pengawasan R.Lingkup Hub. Tujuan Faktor 9 Lingk. Kerja (Level
NO NAMA JABATAN Pengetahuan Pedoman Komplelmitas Tuntutan Fisik
JAB. JAB. Penyelia as Pengaruh Pribadi Hubungan
(Level 1-3)
1- 3)
(Level 1-9) (Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-4)
(Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-4)

Inspektur
Pengoperasian 2 75 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50
178 12 2230 6 950 5 650 2 125
Pesawat Udara
Pertama
Inspektur
Pengoperasian 150 3 1 150 3 60 3 120 3 50 3 50
179 13 2605 7 1250 5 650 2 125 3
Pesawat Udara Ahh 1
Muda
Inspektur
Pengoperasian 450 3 150 4 255 3 60 3 120 3 50 3 50
180 14 3035 7 1250 5 650 4
Pesawat Udara Ahh
Mad \ a

Asisten Inspektur
181 Kelailcudaran Pesawat 9 1420 4 550 3 275 2 125 2 75 3 150 2 25 3 120 3 50 3 50
Udara Terampil

Asisten Inspektur
182 Kelaikudaraan 10 1695 5 750 4 450 1 25 2 75 3 150 2 25 3 120 3 50 3 50
Pesawat Udara Mahir

Asisten Inspektur
Kelaikudaraan 2 125 2 75 3 I 150 3 60 3 120 3 50 3 50
183 11 2030 6 950 4 450
Pesawat Udara
Penyeha
Inspektur
Kelaikudaraan 125 2 75 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50
184 12 2230 6 950 5 650 2
Pesawat Udara Ahh
Pertama
Inspektur
185 Kelaikudaran Pesawat 13 2605 7 1250 5 650 2 125 3 150 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50
Udara Ahh Muda _
Inspektur
Kelaikudaraan 3 150 4 255 3 60 3 120 3 50 3 50
186 14 3035 7 1250 5 650 4 450
Pesawat Udara Ahh
Mach' t
Penguji Kalibrasi 2 125 2 75 2 75 2 25 2 50 2 20 2 20
187 9 1390 4 550 4 450
Penerbangan Level I
- 16 -

Faktor 2 Faktor 5 Faktor 6 Faktor 7


Faktor 1 Faktor 3 Faktor 4 Faktor 8
KELAS NELAI Pengawasan R.Lingkup Hub. Tujuan Faktor 9 Lingk. Kerja (Level
NO NAPdA JABATAN Pengetahuan Pedoman Kompleksitas Tuntutan Fisik
JAB. JAB. Penyelia as Pengaruh Pribadi Hubungan 1-3)
(Level 1-9) (Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-3)
(Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-4) (Level 1-4)

Penguji Kalibrasi
188 10 1615 4 550 4 450 3 275 3 150 2 75 2 25 2 50 2 20 2 20
Penerbangan Level II

Penguji Kalibrasi
189 11 1920 5 750 4 450 3 275 3 150 3 150 2 25 2 50 2 20 3 50
Penerbangan Level III

Penguji Kalibrasi
190 12 2320 6 950 5 650 3 275 3 150 3 150 2 25 2 50 2 20 3 50
Penerbangan Level IV

Teknisi Pesawat
191 9 1410 4 550 2 125 2 125 2 75 5 325 3 60 2 50 3 50 3 50
Udara Level I

Teknisi Pesawat
192 10 1610 5 750 2 125 2 125 2 75 5 325 3 60 2 50 3 50 3 50
Udara Level II

Teknisi Pesawat
193 11 1905 5 750 3 275 2 125 3 150 5 325 3 60 3 120 3 50 3 50
Udara Level III

Teknisi Pesawat
194 12 2105 6 950 3 275 2 125 3 150 5 325 3 60 3 120 3 50 3 50
Udara Level IV

195
Penerbang Level I 9 1360 5 750 2 125 2 125 2 75 2 75 3 60 2 50 3 50 3 50

196
Penerbang Level II 10 1730 5 750 3 275 2 125 3 150 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50

197
Penerbang Level III 11 2055 5 750 4 450 3 275 3 150 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50

198
Penerbang Level IV 12 2255 6 950 4 450 3 275 3 150 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50

199 Penerbang Level V 13 2505 6 950 4 450 4 450 4 225 3 150 3 60 3 120 3 50 3 50

Analis Kalibrasi
200 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5
Fasilitas Penerbangan

201 Petugas AVSEC 5 645 3 350 1 25 1 25 1 25 2 75 2 25 2 50 2 20 3 50


- 17 -

Faktor 2 Faktor 5 Faktor 6 Faktor 7


Faktor 1 Faktor 3 Faktor 4 Faktor 8
KELAS /MAI Pengawasan R.Lingkup Hub. Tujuan Faktor 9 Lingk. Kerja (Level
NO NAMA JABATAN Pengetahuan Pedoman Kompleksitas Tuntutan Fisik
JAB. JAB. Penyelia 86 Pengarub Pribadi Hubungan 1-3)
(Level 1-9) (Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-3)
(Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-4) (Level 1-4)

202 Petugas Basic AVSEC 6 755 4 550 1 25 1 25 1 25 2 75 1 10 1 20 2 20 1 5

Petugas Junior 75 2 75 2 25 2 50 2 20 1 5
203 7 1050 4 550 2 125 2 125 2
AVSEC

Petugas Senior 2 75 2 25 2 50 2 20 1
204 8 1275 4 550 3 275 2 125 3 150
AVSEC

205 Petugas PKP-PK 5 645 3 350 1 25 1 25 1 25 2 75 2 25 2 50 2 20 3 50

206 Petugas Basic PKP-PK 6 755 4 550 1 25 1 25 1 25 2 75 1 10 1 20 2 20 1 0

Petugas Junior PICP- 2 75 2 75 2 25 2 50 2 20 1 5


207 7 1050 4 550 2 125 2 125
PK

Petugas Senior PKP- 150 2 75 2 25 2 50 2 20 1 5


208 8 1275 4 550 3 275 2 125 3
PK
Petugas Basic
209 Fasilitas Keamanan 6 755 4 550 1 25 1 25 1 25 2 75 1 10 1 20 2 20 1 5
Penerb an gan
Petugas Junior
210 Fasilitas Keamanan 7 1050 4 550 2 125 2 125 2 75 2 75 2 25 2 50 2 20 1 5
Penerbangan
Petugas Senior
211 Fasilitas Keamanan 8 1275 4 550 3 275 2 125 3 150 2 75 2 25 2 50 2 20 1 5
Pener[Iiinon
Petugas Elektro 25 1 25 1 10 2 50 1 5 1 5
212 6 720 3 350 2 125 2 125 1
Bandara

Petugas Mekanik 1 25 1 10 2 50 1 5 1 5
213 6 720 3 350 2 125 2 125 1 25
Bandara
,
Petugas Listrik 1 25 1 25 1 10 2 50 1 5 1 5
214 6 720 3 350 2 125 2 125
Bandara
- 18 -

Faktor 2 Faktor 5 Faktor 6 Faktor 7


Faktor 1 Faktor 3 Faktor 4 Faktor 8
KELAS NH,Al Pengawasan R.Lingkup Hub. Tujuan Faktor 9 Lingk. Kerja (Level
NO HAMA JABATAN Pengetahuan Pedoman Kompleksitas Tuntutan Fisik
JAB. JAB. Penyelia as Pengaruh Pribadi Hubungan
(Level 1-3)
1- 3)
(Level 1-9) (Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-4)
(Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-4)
_
Petugas Alat-Alat 2 125 1 25 1 25 1 10 2 50 1 5 1 5
215 6 720 3 350 2 125
Besar ,
Pemelihara Barigunan
216 6 720 3 350 2 125 2 125 1 25 1 25 1 10 2 50 1 1 5
dan Landasan

217 Petugas AMC 5 645 3 350 1 25 1 25 1 25 2 75 2 25 2 50 2 20 3 50

218 Petugas Junior AMC 6 755 4 550 1 25 1 25 1 25 2 75 1 10 1 20 2 20 1

219 Petugas Senior AMC 7 1050 4 550 2 125 2 125 2 75 2 75 2 25 2 50 2 20 1 5


,
Penyusun Bahan
220 Hukum, Kehumasan 7 965 4 550 1 25 2 125 2 75 3 150 1 10 1 20 1 5 1 5
dan Publikasi
Pemroses Bahan
Kerjasama dan
221 Pengembangan Usaha 7 965 4 550 1 25 2 125 2 75 3 150 1 10 1 20 1 5 1 5
Jasa
Kebandarudaraan
Petugas Hygiene dan 2 125 2 125 2 75 2 75 1 10 1 20 3 50 2 20
222 6 850 3 350
Sanitasi

Teknisi Laboratorium 2 125 2 75 2 75 1 10 1 20 3 50 2 20


223 6 850 3 350 2 125
Mesin

Teknisi Laboratorium
224 7 925 3 350 2 125 2 125 2 75 3 150 1 10 1 20 3 50 2 20
Mem.' Senior

Teknisi Laboratorium 125 2 125 2 75 2 75 1 10 1 20 3 50 2 20


225 6 850 3 350 2
Simulator

Teknisi Laboratorium
226 7 925 3 350 2 125 2 125 2 75 3 150 1 10 1 20 3 50 2 20
Simulator Senior

Teknisi Laboratorium
227 6 850 3 350 2 125 2 125 2 75 2 75 1 10 1 20 3 50 2 20
Otomotrf
- 19 -

Faktor 2 Faktor 5 Faktor 6 Faktor 7


Faktor 1 Faktor 3 Faktor 4 Faktor 8
KELAS MLA' Pengawasan R.Lingkup Hub. Tujuan Faktor 9 Lingk. Kerja (Level
NO NAMA JABATAN Pengetahuan Pedoman Kompleksitas Tuntutan Fisik
JAB. JAB. Penyelia & Pengaruh Pribadi Hubungan 1-3)
(Level 1-9) (Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-3)
(Level 1-5) (Level 1-6) (Level 1-4) (Level 1-4)

Teknisi Laboratorium
228
Otomotif Senior
7 925 3 350 2 125 2 125 2 75 3 150 1 10 1 20 3 50 2 20

MENTERI PERHUBUNGAN
REPUBLIK INDONESIA,

ttd.

fft s uai dengan aslinya


BUDI KARYA SUMADI
EPLA; 13,1R0 HUKUM,
'

F. BUDI PRAYITNO

Anda mungkin juga menyukai