Anda di halaman 1dari 3

A. Pilihlah jawaban yang benar dengan memberi tanda silang (X) pada huruf a, b, c, dan d.

1. Perhatikan Pernyataan berikut.


(1) Sikap tenggang rasa
(2) Kesedian untuk tolong menolong
(3) Rasa kekeluargaan dan silaturrahmi
(4) Kemandirian dalam menyelesaikan pekerjaan
(5) Kemauan berkorban untuk kepentingan pribadi
Nilai-nilai hidup bermasyarakat yang terkandung dalam budaya bergotong royong ditunjukkan oleh
nomor . . .
a. (1), (2), dan (3)
b. (2), (4), dan (5)
c. (1), (3), dan (5)
d. (3), (4), dan (5)

2. Selain berdagang, bangsa Gujarat dan Persia ke Indonesia menyebarkan agama ....
a. Kristen
b. Hindu
c. Islam
d. Kong hu chu

3. Berikut termasuk butir usulan dasar Negara Indonesia yang dikemukakan oleh Ir.Soekarno tanggal 1
juni 194,yaitu.....
a. Kebangsaan indonesia
b. Musyawarah
c. Peri Kerakyatan
d. Patriotisme bangsa

4. Tokoh yang menjadi ketua dalam sidang BPUPKI adalah.....


a. Prof.Mr.Soepomo
b. Ir.soekarno
c. Dr.radjiman wedyodiningrat
d. Mr.moh.yamin

5. Manfaat keberagaman dalam lingkungan sekolah....


a. Menciptakan ketidakharmonisan
b. Kreatifitas dan inovasi akan lebih berkembang apabila memungkinkan perbedaan pendapat
berpikir dan berkreasi
c. Menjadi daya tarik wisatawan asing yang berkunjung ke Indonesia
d. Menciptakan konflik dalam lingkungan sekolah

6. Perilaku toleransi terhadap keberagaman suku dan ras di Indonesia dapat kita lakukan dengan..
a. Menyaring budaya asing
b. Melaksanakan ajaran agama dengan baik
c. Mengetahui keanekaragaman budaya yang dimiliki bangsa Indonesia
d. Menghormati harkat dan martabat manusia yang lain dengan menjunjung tinggi nilai-nilai
kemanusiaan

7. Norma kesusilaan adalah kaidah yang mengatur tingkah laku manusia yang bersumber dari.....
a. Tuhan Yang Maha Esa
b. Negara
c. Masyarakat
d. Hati nurani manusia

8. Manusia hidup saling ketergantungan satu sama lain karena manusia merupakan.....
a. Tata karma atau etika pergaulan
b. Perintah dan larangan yang tertuang dalam kitab suci masing-masing agama dan keyakinan
c. Adanya perintah atau larangan yang dibuat oleh badan resmi yang berwenang
d. Peraturan yang bersifat memaksa dan mengikat

9. Makna Bhineka Tunggal Ika yaitu....


a. Walaupun bangsa Indonesia terdiri dariberbagai macam suku bangsa namun kesemuanya
merupakan satu persatuan yaitu bangsa dan negara Indonesia
b. Kesadaran akan persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia
c. Terbentuknya Negara Kesatuan Republik Indonesia
d. Perasaan senasib sepenanggungan

10. Bunyi Pasal 29 ayat (2) yaitu..


a. Negara menjamin kemerdekaan tiap-tiap penduduk untuk memeluk agamanya masing-masing
dan untuk beribadat menurut agamanya dan kepercayaan itu
b. Negara berdasar atas Ketuhanan Yang Maha Esa
c. Tiap-tiap warga negara berhak atas pekerjaan dan penghidupan yang layak bagi kemanusiaan
d. Tiap-tiap warga negara berhak dan wajib ikut serta dalam usaha pertahanan dan keamanan
negara

11. Berikut adalah salah satu bentuk toleran terhadap keberagaman suku dan ras di Indonesia..
a. Mempersilahkan teman untuk melakukan kegiatan adat istadat terlebih dahulu tanpa paksaan
b. Membiarkan teman untuk melakukan adatnya masing-masing
c. Mengamalkan bentuk ajaran suku tersebut
d. Memberikan teman untuk bersikap primordialisme

12. Manakah pernyataan yang paling benar mengenai perilaku toleran terhadap keberagaman sosial
budaya?
a. Suci melakukan dan meyakini adat upacara Dela yang berasal dari Kalimantan
b. Gifari menjaga kebudayaan Nina yang berasal dari Bali
c. Aulia mempercayai dan menjaga adanya adat Susan yang berasa dari budaya papua
d. Suga menirukan upacara Nina yang berasal dari Bali

13. Tujuan memahami perilaku toleran terdahap keberagaman masyarakat Indonesia adalah...
a. untuk mengetahui keanekaragaman budaya yang dimiliki Indonesia
b. untuk memberikan informasi yang dijalani dalam kehidupan sehari-hari
c. untuk menjamin tentramnya suatu negara
d. untuk menghayati bahwa keberagaman Indonesia begitu luas

14. Kaidah atau norma yang jenis sanksinya berupa cemoohan dari orang lain disebut adalah.....
a. Kesopanan
b. Kesusilaan
c. Agama
d. Hukum

15. Salah satu contoh perilaku yang tidak menghormati orang lain dalam melaksanakan ibadah adalah.....
a. membiarkan orang lain tidak beribadah
b. membiarkan orang lain melaksanakan beribadah
c. menciptakan suasana yang mengganggu ketenangan ibadah
d. membiarkan tata cara ibadah orang lain berbeda dengan tata cara ibadah kita

16. Salah satu contoh perilaku yang tidak menghormati orang lain dalam melaksanakan ibadah adalah.....
a. membiarkan orang lain tidak beribadah
b. membiarkan orang lain melaksanakan beribadah
c. menciptakan suasana yang mengganggu ketenangan ibadah
d. membiarkan tata cara ibadah orang lain berbeda dengan tata cara ibadah kita

17. Suatu bentuk perbuatan yang dilakukan secara terus menerus dengan bentuk yang sama,dilakukan
secara sadar dan terus menerus dengan bentuk yang sama disebut.....
a. Kebiasaan
b. Norma
c. Adat Istiadat
d. Pola perilaku

18. Norma yang bersumber dari tuhan adalah....


a. Norma kesopanan
b. Norma kesusilaan
c. Norma hukum
d. Norma agama
19. Tingkatan norma yang paling lemah daya mengikatya adalah.....
a. Kebiasaan
b. Cara
c. Tata kelakuan
d. Adat istiadat

20. Seorang siswa membuang sampah pelastik pada tempatnya, sikap siswa tersebut sesuai dengan
norma.....
a. Kesopanan
b. Kesusilaan
c. Tidak sesuai dengan norma
d. Hukum
21 Seorang siswa membuang sampah pelastik pada tempatnya, sikap siswa tersebut sesuai dengan
. norma.....
a. Kesopanan
b. Kesusilaan
c. Tidak sesuai dengan norma
d. Hukum

Anda mungkin juga menyukai