Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KOTA GUNUNGSITOLI

DINAS PENDIDIKAN
UPTD SMP NEGERI 1 GUNUNGSITOLI
SOAL FORMATIF KELAS VIII LINGKUP MATERI TP.2023/2024
Alamat :Jalan karet, No. : 34, Gunungsitoli, Telp. (0639)21626 smp 1 gusit@yahoo.co.id

MATA PELAJARAN : Bahasa indonesia


HARI/TANGGAL :
Waktu :

PETUNJUK PENGERJAAN SOAL

I. Silanglah jawaban yang paling benar A B C D !


II. Tulislah jawaban anda dengan rapi dan teratur !
III. Periksa kembali pekerjaan anda sebelum diserahkan kepada pengawas ujian !

1. Cermati kutipan novel berikut ! dalam kehidupan para penghuni rumah sakit jiwa
Meski hidup di tengah kemiskinan, mereka tetap itu. Di sana ada penyair gila yang kerjanya hanya
bersekolah untuk menimba ilmu. Keadaan sekolah tergiang menulis dan membaca puisi.
mereka yang sangat memprihatinkan dan tidak Makna kata terngiang pada kutipan teks ulasan
layak huni. Hal ini mendapat teguran dari tersebut adalah ?
pemerintah untuk menutup sekolah tersebut karena A. Terbayang-bayang
jumlah muridnya yang sedikit, yaitu hanya 10 B. Terus memikirkan
orang. Waktu itu, sekolah nyaris ditutup karena C. Teringat
pada saat penerimaan peserta didik baru, hanya ada D. Mengingat
sembilan orang siswa. Lalu, Harun datang sehingga
sekolah tidak jadi ditutup. Ibu Muslimah merupakan 4. Sejak saat itulah, pemahaman hasan tentang agama
sosok guru yang penyabar dalam mendidik para mulai berubah. Ia mulai meragukan keberadaan
siswa. Meski beliau hanyalah lulusan SMP, beliau tuhan.
memiliki tekad yang kuat untuk mendedikasikan Penggalan kalimat tersebut menggunakan konjungsi
diri di dunia pendidikan. ?
Nilai moral yang tersurat dalam kutipan novel A. Konjungsi Penerang
tersebut adalah ? B. Konjungsi Penyebab
A. Banyak pelajaran hidup yang dapat dicontoh C. Konjungsi Sebab-Akibat
berdasarkan cerita di atas. Satu di antaranya D. Konjungsi Temporal (hubungan waktu)
adalah tumbuhnya rasa syukur kepada tuhan
atas apa yang telah diberi. 5. Kita harus senantiasa berpegang teguh pada agama
B. Cerita ini mempunyai gaya bahasa yang bagus dan selalu meyakini dengan keberadaan tuhan
sehingga menjadikan alur ceritanya menarik pencipta alam semesta.
untuk dibaca Kaidah kebahasaan yang terdapat pada kalimat teks
C. Cerita yang berasal dari daerah terpencil ulasan tersebut ialah . . .
menjadikan ada beberapa bahasa yang tidak
A. Menggunakan pernyataan-pernyataan yang
dimengerti oleh orang awam.
berupa saran atau rekomendasi pada akhir teks
D. Novel laskar pelangi ini penulis seolah tidak
atau simpulan
menjelaskan waktu yang jelas. B. Menggunakan konjungsi penyebab
C. Menggunakan konjungsi penerang
2. Beth mengisahkan tentang seorang gadis bernama D. Menggunakan konjungsi temporal
Beth yang merupakan putri seorang jenderal yang
memiliki gangguan jiwa (psikopat). Hidupnya terasa 6. Lagu Mungkin nanti “Peterpan” menceritakan
tidak berarti baginya dan segala sesuatu di tentang seseorang yang baru saja berpisah. Namun
sekelilingnya tidak dapat menyenangkan hatinya. ia berharap jika bertemu lagi jangan sampai ada
Kutipan teks ulasan tersebut termasuk dalam bagian pembahasan lagi tentang masalah sebelumnya.
struktur ? Kemudian juga ada harapan untuk tidak berharap
A. Orientasi lagi pada perasaannya.
B. Sinopsis Isi penggalan teks ulasan di atas adalah ….
C. Analisis A. Evaluasi lagu mungkin nanti
D. Evaluasi B. Kelebihan lagu mungkin nanti
C. Orientasi lagu mungkin nanti
3. Akan tetapi, kisah cinta Beth-Pesta hanya bingkai D. Sinopsis lagu mungkin nanti
semata. Inti film “BETH” yang sebenarnya ialah
tentang sejumlah karakter yang kemudian muncul
7. Berikut susunan struktur teks ulasan yang tepat layak disebut sebagai salah satu film terbaik
adalah … Indonesia sepanjang masa., Laskar Pelangi masih
A. Identitas, orientasi, sinopsis, analisis, evaluasi layak untuk ditonton kapanpun secara berulang-
B. Orientasi, Identitas, analisis, evaluasi, ulang.
rekomendasi Urutkan teks tersebut agar menjadi teks ulasan ...
C. Identitas, orientasi, analisis, rekomendasi, A. (3)-(4)-(1)-(2)
evaluasi B. (1)-(4)-(3)-(2)
D. Identitas, analisis, sinopsis, evaluasi, C. (1)-(2)-(4)-(3)
rekomendasi D. (3)-(1)-(4)-(2)

8. Menyususn teks ulasan yang benar diawali dengan 12. Berikut kata penghubung yang tidak termasuk
langkah . . . dalam kaidah kebahasaan teks ulasan yaitu...
A. Mencatat hal-hal menarik yang terdapat dalam A. Konjungsi yaitu
sebuah karya B. Konjungsi semenjak
B. Mencatat identitas lengkap suatu karya C. Konjungsi hingga
C. Menelaah kelemahan dan kelebihan suatu D. Konjungsi karena
karya
D. Mencatat hal-hal penting 13. Berikut yang tidak termasuk dalam struktur teks
ulasan bagian identitas karya ialah. . .
9. Makna lain dari teks ulasan adalah …. A. Judul
A. Mengomentari kelebihan dan kelemahan suatu B. Pengarang
karya C. Penerbit
B. Resensi suatu karya D. Alur cerita
C. Penggambaran suatu karya
D. Teks yang berisi ringkasan sebuah karya 14. Dibandingkan dengan karya film sejenis lainnya,
alur film ini kurang berbobot. Lukisan perwatakan
10. Konjungsi yang mempergunakan kata hubung setiap tokoh kurang begitu mendalam, jalan
seperti yakni, bahwa, dan yaitu memiliki sebutan ceritanya terkesan mendatar saja, tidak ada hal-hal
sebagai… yang menarik perhatian penonton.
A. Konjungsi penyebab Penggalan teks ulasan di atas merupakan bagian ...
B. Konjungsi saran A. Simpulan teks
C. Konjungsi temporal B. Kelemahan teks
D. Konjungsi penerang C. Latar teks
D. Keunggulan teks
11.  (2) Diharapkan di waktu mendatang, semakin
banyak produser film Indonesia yang termotivasi 15. Pemaparan akan kelebihan serta kekurangan dari
untuk membuat film dengan kualitas yang sama, suatu karya dalam sebuah teks ulasan terdapat pada
bahkan bisa melebihi film Laskar Pelangi, (4) bagian struktur teks ulasan …
Meskipun film ini diproduksi pada tahun 2008. (1) A. Analisis
Film ini juga dapat ditonton oleh semua umur B. Orientasi
karena tidak ada satupun adegan kekerasan dan C. Sinopsis
yang berbau pornografi, (3) Film Laskar Pelangi D. Evaluasi

Soal Essay !

1. Bagaimana cara menyampaikan pandangan


dalam teks ulasan?
2. Tuliskan karya sastra apa saja yang dapat
diulas dalam bentuk teks ulasan? Sebutkan
minimal lima karya ! SELAMAT MENGERJAKAN
3. Apa yang dimaksud analisis pada teks ulasan
?
4. Yang dimaksud sinopsis pada teks ulasan,
adalah ?

Anda mungkin juga menyukai