Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN BALANGAN

BADAN LAYANAN UMUM DAERAH


RUMAH SAKIT UMUM DAERAH BALANGAN
Lingkar Timur Km. 1,7 Paringin-Kabupaten 8alanganTelp/Fax (0526) 20940391(0526)2094040
Email :rsud.balangan@gmail.com Website: www.rsud.balangankab.go.id

KEPUTUSAN DIREKTUR BLUD RSUD KABUPATEN BALANGAN


SELAKU TIM GUGUS TUGAS PERCEPATAN PENANGANAN CORONA VIRUS
DISEASE (COVID) -19 KABUPATEN BALANGAN
NOMOR : 445/022/SKIBLUD RSUD-BLG/2020

TENTANG
PEMBENTUKAN TIM PENANGANAN CORONA VIRUS DISEASE (COVID-19)
01 BLUD RSUD KABUPATEN BALANGAN

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA,


DIREKTUR BLUD RSUD KABUPATEN BALANGAN,

Menimbang a. Bahwa penyebaran corona disease 2019 (Covid-19) di Indonesia


cenderung meningkat dari waktu ke waktu yang menimbulkan
korban jiwa dan kerugian material serta berimplikasi pada aspek
kesehatan, sosial, ekonomi dan kesejahteraan masyarakat;
b. bahwa world health organization (WHO) telah menyatakan corona
virus disease 2019 (Covid-19) sebagai Pandemic pada tanggal 11
Maret 2020;
c. bahwa telah terjadi keadaan tertentu dengan adanya penularaan
corona virus disease 2019 (Covid-19)di indonesia, perlu dilakukan
antisipasi penyebaran dampaknya dengan lebih cepat, tepat, fokus
dan sinergis;
d. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana huruf a, huruf b
dan huruf c maka perlu ditetapkan Keputusan Direktur BLUD
RSUD Kabupaten Balangan tentang Pembentukan Tim
Penanganan Corona Virus Disease (Covid-19) di BLUD RSUD
Kabupaten Balangan;
Mengingat 1. Undang-Undang Republik Indonesia No 36 Tahun 2009 Tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009
Nomor 144, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5063);
2. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2014 Tentang Tenaga
Kesehatan;
3. Peraturan Presiden Nomor 17 Tahun 2018 tentang
Penyelengaraan Kedaruratan Bencana pada Kondisi Tertentu;
4. Keputusan Presiden Nomor 7 Tahun 2020 tentang Gugus Tugas
Percepatan Penanganan corona virus disease (Covid-19);
5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 56 Tahun
2014 tentang Klasifikasi dan Perizinan Rumah Sakit;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43 Tahun
2016 tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan di
Kabupaten/Kota;
7. Surat Edaran Menteri Kesehatan Nomor HK.02.01/MENKESI
199/2020 tentang Komunikasi Penanganan corona virus disease
(Covid-19);
8. Keputusan Bupati Balangan Nomor 188.45/466/Kum TAHUN 2020
tentang Status Siaga Darurat Penanganan Corona Virus Disease
(Covid-19)di Kabupaten Balangan Provinsi Kalimantan Selatan;

MEMUTUSKAN

Menetapkan KEPUTUSAN DIREKTUR BLUD RSUD KABUPATEN BALANGAN


SELAKU TIM GUGUS TUGAS PERCEPATAN PENANGANAN
CORONA VIRUS DISEASE -19 KABUPATEN BALANGAN TENTANG
PEMBENTUKAN TIM PENANGANAN CORONA VIRUS DISEASE
(COVID-19) 01 BLUD RSUD KABUPATEN BALANGAN
Kesatu Tim Penanganan Corona Virus Disease (Covid-19) di BLUD RSUD
Kabupaten Balangan dengan susunan sebagaimana tercantum dalam
lampiran yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan dalam surat
keputusan Direktur BLUD RSUD Kabupaten Balangan.

Kedua Tim Penanganan Corona Virus Disease (Covid-19) di BLUD RSUD


Kabupaten Balangan sebagaimana dimaksud pada diktum Kesatu
merupakan tenaga kesehatan di BLUD RSUD Kabupaten Balangan
yang berkompeten.

Ketiga Tugas Tim Penanganan Corona Virus Disease (Covid-19) di BLUD


RSUD Kabupaten Balangan sebagaimana pada diktum Kedua adalah
sebagai berikut :
1. Melaksanakan pelayanan siaga dan rujukan covid-19 di BLUD
RSUD Kabupaten Balangan;
2. Melaksanakan asuhan keperawatan pada pasien dengan kriteria
OTG/ODP/PDP/SuspekIT erkonfirmasi Covid-19;
3. Melaksanakan asuhan kebidanan pada pasien dengan kriteria
OTG/ODP/PDP/SuspekITerkonfirmasiCovid-19;
4. Melaksanakan pemeriksaan Laboratorium dan Radiologi pada
pasien dengan kriteria OTG/ODP/PDP/SuspekITerkonfirmasi
Covid-19;
5. Melakukan pencatatan administrasi penerimaan pasien dengan
kriteria OTG/ODP/PDP/SuspekIT erkonfirmasi Covid-19;
6. Membersihkan ruangan, khususnya Ruang Pemeriksaan,Tindakan
dan Isolasi PenangananCovid-19;
7. Melaksanakan Sterilisasi dan Desinfeksi Ruang Pemeriksaan,
Tindakan dan Isolasi PenangananCovid-19;
8. Melaksanakan Sterilisasi dan Desinfeksi Alat dan Pakaian Tim
PenangananCovid-19;
9. Melaksanakan pengelolaan limbah medis infeksius dari semua
aktivitas pelayanan penanganan Covid-19;
10. Melaksanakan Desinfeksi dan pencucian linen kotor, baju ganti dan
APD petugas medis penanganan covid-19;
11. Menjaga keamanan dan ketertiban pasien di Rumah Sakit ;
12. Mengantar pasien ke Rumah Sakit Rujukan Covid-19.

Keempat Segala biaya yang timbul sebagai akibat ditetapkan Keputusan ini
dibebankan pada Anggaran Pendapatan dan Belanja SKPD Badan
Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Balangan Tahun
Anggaran 2020.

Kelima Surat keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dan
apabila dikemudian hari terjadi perubahan dan atau terdapat
kesalahan dalam keputusan ini akan diadakan perbaikan
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Paringin
Pada tanggal : 17 Maret 2020

DIREKTUR BLUD RSUD


ALANGAN,

dr. FERRY, MM.RS


NIP.19710819200501 1 005
LAMPIRAN; KEPUTUSAN DIREKTUR BLUD RSUD
KABUPATENBALANGAN
NOMOR ; 445/o.l,",SKIBLUD RSUD·BLG/2020
TENTANG PEMBENTUKAN TIM PENANGANAN
CORONA VIRUS DISEASE (COVlD-19) 01 BLUD
RSUD KABUPATEN BALANGAN

SUSUNAN KEANGGOTAAN TIM PENANGANAN CORONA VIRUS DISEASE


(COVID-19) 01 BLUD RSUD KABUPATEN BALANGAN

BESARAN
YANG
NO JABATAN TUGAS JABATAN DALAM DINAS/JFT
DITERIMA
(Rp)/HARI
1 2 3 4

1. TI M PENANGANAN Dokter Spesialis @ Rp. 150.000,-


CORONA VIRUS
Dokter Umum @ Rp. 150.000,-
DISEASE (COVID-19)
01 BLUD RSUD Dokter Internsif @ Rp. 100.000,-
KABUPATEN
Perawat @ Rp. 100.000,-
BALANGAN
Bidan @ Rp. 100.000,-
Petugas Laboratorium @ Rp. 100.000,-
Petugas Radiologi ( Radiografer ) @ Rp. 100.000,-
Sanitarian @ Rp. 100.000,-
Petugas CSSD @ Rp. 75.000,-
Petugas Incenerator @ Rp. 75.000,-
Petugas Loundry @ Rp. 75.000,-
Petugas Administrasi @ Rp. 75.000,-
Cleaning Service @ Rp. 75.000,-
Security @ Rp. 75.000,-
Supir Ambulance @ Rp. 75.000,-

Ditetapkan di : Paringin
Pada tanggal : 17 Maret 2020

Anda mungkin juga menyukai