Anda di halaman 1dari 1

Hal-hal yang terkandung dalam jiwa Nasionalisme dalam arti sempit disamakan dengan

Nasionalisme adalah suatu Chauvunisme yaitu bentuk rasa cinta, bangga, fanatisme,
patriotisme diantaranya:
 Pro Patria dan Primus Patrialis artinya paham yang menganggap dan loyalitas terhadap tanah air tanpa mempertimbangkan
mencintai tanah air dan mendahulukan bahwa kesetiaan tertinggi atas pandangan orang lain tentang bangsa lain.
kepentingan tanah air. setiap pribadi harus diserahkan
 jiwa solidaritas dan kesetiakawanan
kepada Negara kebangsaan
 jiwa toleransi dan tenggang rasa antaragama,
antarsuku, antargolongan, dan antar bangsa. atau nation state
 Jiwa tanpa pamrih dan bertanggungjawab Nasionalisme dalam arti luas adalah perasaan cinta yang
 Jiwa kesatria dan kebesaran hati. tinggi atau bangga terhadap tanah air dan tidak memandang
rendah bangsa lain.
Sikap Nasionalisme

Patriotisme berasal dari kata


patria yang artinya tanah air
Sikap Patriotisme
kemudian berubah menjadi
patriot yang artinya seseorang
yang mencintai tanah air. Oleh
sebab itu patriotisme berarti Semangat Pendiri
semangat cinta tanah air.
Negara dalam Komitmen para Pendiri Negara dalam
Perumusan Pancasila sebagai Dasar Negara
Merumuskan dan memiliki ciri-ciri sebagai berikut:

 Mengutamakan semangat persatuan,


Menetapkan kesatuan, dan nasionalisme.
 Adanya rasa memiliki terhadap bangsa
Pancasila sebagai Indonesia.
 Selalu bersemangat dalam berjuang.
KESIMPULAN: Semangat kebangsaan merupakan semangat yang Dasar Negara  Mendukung dan berupaya secara aktif
tumbuh dalam diri warga Negara untuk mencintai serta rela mencapai cita-cita bangsa.
berkorban untuk kepentingan bangsa dan negara. Para pendiri  Melakukan pengorbanan pribadi.
Negara dalam perumusan dan penetapan Pancasila sebagai dasar Pendidikan Pancasila dan
Negara telah menunjukkan komitmen kebangsaan Kewarganegaraan
Kelas 7 SMP
By: Dwi Indriani Ayunigtyas, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai