Anda di halaman 1dari 10

PROGRAM KERJA PROMOSI KESEHATAN RUMAH SAKIT (PKRS)

RUMAH SAKIT UMUM SOFIFI


TAHUN 2022
A. Pendahuluan
Rumah Sakit UmumSofifiselanjutnyadisebut RSU Sofifimerupakan salah Unit
Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) pada Dinas Kesehatan Provinsi Maluku Utara yang
memilikitupoksiutamamemberikanpelayanankesehatan dan pelayananrujukan di
Provinsi Maluku Utara. RSU Sofifiberada di IbukotaProvinsi Maluku Utara
yaituberalamatkan di Lingkungan II Rabadofo RT/RW 005/002, Jl. Raya 40,
KelurahanGuraping, Kecamatan Oba Utara, Kota TidoreKepulauan, Provinsi Maluku
Utara.
RumahSakitUmumSofifiberada di Ibukotaprovinsidimana Kota
Sofifimenjaditempatsinggahmasyarakatdariberbagai wilayah Halmahera. Karena
letaknya yang strategis,posisitersebutmemilikiaksesibility yang
mudahdijangkaudariseluruh wilayah Kabupatendi
Halmaheradenganberbagaitransportasi yang tersedia,
sehinggaharusnyatingkathunianrawatinaprumahsakitcukuptinggi.Peluanguntukmelakuka
ninovasi dan kreativitasdenganmengembangkanPelayanan Kesehatan yang
sesuaidengankebutuhanmasyarakatmasihterbukalebardenganmengembangkanlayanan
produkunggulan.
RumahSakitUmumSofifisebagai salah
satusaranalayanankesehatanmempunyaitanggungjawabterhadappeningkatanpengetahu
anpasien dan keluargamelaluipendidikankesehatan yang
berkesinambunganantardisiplinilmusesuaidengankebutuhanpasien. Rumahsakit juga
mengembangkanataumemasukkanpendidikankedalam proses asuhanberbasismisi,
jenispelayanan yang diberikan dan
populasipasiensehinggamerekamendapatpengetahuan dan
ketrampilanuntukmenunjangpartisipasidalam proses dan pengambilankeputusandalam
proses pelayanan. Serta
diharapkaninformasitentangRumahSakitUmumSofifidenganpelayananunggulan yang
sudahmelayani BPJS dapatmenjangkauseluruhmasyarakat. Salah
satuupayauntukmencapaitujuantersebutadalahmelaluikegiatanpromosikesehatanRumah
Sakit.
B. LatarBelakang
1. Undang-UndangNomor 44 Tahun 2009 tentangRumahSakitdalamPasal 1
menyebutkanpengertianrumahsakityaituinstitusipelayanankesehatan yang
menyelenggarakanpelayanankesehatanperorangansecaraparipurna yang
menyediakanpelayananrawatinap, rawatjalan, dan gawatdarurat.
SelanjutnyadikatakanbahwaPelayanan Kesehatan
Paripurnaadalahpelayanankesehatan yang meliputipromotif, preventif, kuratif, dan
rehabilitatif. Menurut data evaluasiRekamMedisKunjunganpasien dan keluarga di
RumahSakitUmumSofifidaritahunketahuncukupmeningkat. Pada Tahun
2021terdapatpopulasipasiensebesar2814pasienteridentifikasi,
halinimengalamipeningkatandaritahunsebelumnya yang hanyasebesar 1131
pasienteridentifikasi. Sehingga di perlukan proses asuhanberbasisvisi,misi,
jenispelayanan yang
diberikansesuaipopulasipasiendenganpeningkatankualitasdalampemberianinformasi
dan pendidikanpasien dan keluarga. Akan tetapidari 2814 pasien yang berobat pada
tahun 2020 didapatihanya 75 pasien yang membayarmenggunakan BPJS,
sisanyamembayardenganbiayasendiri. Hal
inimenunjukanbahwamasihtidakmeratanyainformasitentanglayanan BPJS di
RumahSakitSofifi yang harusnyadiharapkandapatdiketahui oleh seluruhmasyarakat
Kota Sofifi.
2. Mengacukepadaperaturanperundang-undangantersebut di atas,
kiranyadapatdinyatakanbahwa di
setiaprumahsakitharusdilaksanakanupayapeningkatankesehatan, salah
satunyamelaluikegiatanpromosikesehatan Dari berbagaiaspekterkaitdalamPromosi
Kesehatan yang perlumendapatkanperhatiansecaraseksamaadalahtentangmetode
dan alatperaga yang digunakandalampromosikesehatan. Denganmetode yang benar
dan penggunaanalatperaga yang tepatsasaran, makamateriataubahanisi yang
perludikomunikasikandalampromosikesehatanakanmudahditerima, dicerna dan
diserap oleh sasaran, sehinggakesadaran dan minatpasien, keluarga dan
pengunjungrumahsakituntukberperansecarapositifdalamusahapenyembuhan dan
pencegahanpenyakit. Oleh karenaitu, promosikesehatan di
RumahSakitmerupakanbagian yang tidakterpisahdari program pelayanankesehatan
di RumahSakit. Dalamrangkameningkatkanmutupelayanankesehatan pada
umumnya dan kesehatanmasyarakat di fasilitaspelayanankesehatan dan
untukmembekali para petugas di instalasitersebutmakadisusunlah Program
kerjaPromosi Kesehatan RumahSakitSofifiyang
dapatdipergunakansebagaiacuandalammemberikanpelayananpromosikesehatanrum
ahsakit.

C. Tujuan Program

1. TujuanUmum: Terwujudnyapengetahuan dan pemahamanpasien dan


keluargaterhadapkondisipenyakitnya yang
menunjangpartisipasipasien dan
keluargadalampengambilankeputusan pada proses
pelayanankesehatan yang diberikan oleh Rumahsakit.

2. TujuanKhusus :

a. Tersedianyaacuanmengenaipelayanankesehatanpasien dan keluarga di


RumahSakitUmumSofifi

b. Terlaksananyakegiatanpromosikesehatanrumahsakit di RumahSakitUmumSofifi
dan di masyarakat.

c. Meningkatkanpembinaan dan pengawasankegiatan PKRS di


RumahSakitUmumSofifi

d. Tersedianyasarana dan
prasaranauntukmendukungkegiatankegiatanpromosikesehatanrumahsakit di
RumahSakitUmumSofifi

e. Tersedianya SDM yang profesionaldalammelakukanpenyuluhan/pendidikanpasien


dan keluarga.

D. Kegiatan Pokok dan Rincian Kegiatan

1. Pelaksanaan progam penyuluhan

a. Mengatur jadwal penyuluhan (harian, mingguan, bulanan, dan tahunan)

b. Menggalang kemitraan dengan sektor lain atau sumber komunitas

c. Mengadakan kegiatan pada saat even-even tertentu.

d. Membantu pelaksanaan penyuluhan


e. Melakukan evaluasi program penyuluhan

2. Mengkoordinasikan pelaksanaan pendidikan pasien dan keluarga

a. Mereview pelaksanaan pendidikan pasien dan keluarga

b. Memonitor pelaksanaan pendidikan pasien dan keluarga

3. Menyediakan Sarana dan Prasarana PKRS

a. Leaflet (pendidikan Rawat jalan, Rawat inap, dan Layanan RS)

b. T-Roll Up Banner, X Banner

c. TV central Kabel

d. Paging (audio Central)

e. Laptop dan LCD

f. Poster / Akrilik

g. Buku Profil Rumah Sakit

4.Mengusulkan Pelatihan untuk pengembangan SDM (kemampuan berkomunikasi


secara efektif)

a. Pelatihan membuat media edukasi

b. Pelatihan komunikasi efektif untuk edukasi (edukator)

c. Membuat KAK pelatihan PKRS

d. Membantu pelaksaaan pelatihan

e. Melakukan evaluasi terhadap SDM yang sudah dilatih

5. Membuat laporan dan menganalisis kegiatan PKRS

a. Melakukan evaluasi program kerja PKRS

b. Melakukan tindak lanjut hasil evaluasi

E. Cara Pelaksanaan Kegiatan

Cara pelaksanaan kegiatan Unit Promosi Kesehatan ( PKRS ) di Rumah Sakit


Umum Sofifi sebagai berikut :
N Kegiatan Cara Pelaksanaan Biaya
o
1 TersusunnyajadwalpenyuluhantiapSeminggus Rp,-
Pelaksanaanprogampenyul ekali di
uhan poliklinik/rawatjalandaribulanJanuarisampaide
a. nganJuni 2022, dan
Mengaturjadwalpenyul jadwalsudahdidistribusikankemasing-masing
uhan (harian, unit PKRS.
mingguan, bulanan, Tercapainyapelaksanaan program
dan tahunan) penyuluhan dan evaluasinyasesuaijadwal dan
b. pemenuhankebutuhankesehatanberkelanjuta
Menggalangkemitraan ndengansektorataukomunitaslainnya
dengansektor lain
atausumberkomunitas
c. Mengadakankegiatan
pada saat even-even
tertentu.
Perayaandalamrangk
aUlangTahunProvinsi
.
Karnavaldalamrangka
HUT RI ke 2022.
Gebyarcucitangan
pada
haricucitanganseduni
a pada tanggal 15
Oktober 2022
Pamerandalamrangka
HKN tanggal 12
November 2022.
 seminar
awamuntukdiabetisi
pada saathari
diabetes Sedunia 14
November 2022
d.
MembantuPelaksanaan
penyuluhan
e. Melakukanevaluasi
program penyuluhan
2 Mengkoordinasikanpelaksa Melakukanevaluasitiapbulan di Rp
naanpendidikanpasien dan ruangrawatinappengisian form
keluarga assesmenkebutuhanedukasi dan form
a. pemberianedukasidalambentukceklist
Mereviewpelaksanaanpendi
dikanpasien dan keluarga
b.
Memonitorpelaksanaanpen
didikanpasien dan keluarga
3 Menyediakan Sarana Tersedianya Sarana danPrasarana PKRS Rp
danPrasarana PKRS sesuaiUsulan oleh Bendahara dan ULP
a. Leaflet (pendidikan
Rawat jalan, Rawat inap,
dan Layanan RS)
b. T-Roll Up Banner, X
Banner
c. TV central Kabel
d. Paging (audio Central)
e. Laptop dan LCD
f. Poster / Akrilik
g. BukuProfil RS
4 MengusulkanPelatihanuntu TerpenuhinyausulanPelatihanuntukpengemba Rp
kpengembangan SDM ngan SDM
(kemampuanberkomunikasi (kemampuanberkomunikasisecaraefektif) dan
secaraefektif) pelatihan PKRS bagi Tim PKRS
a.
Pelatihankomunikasiefektifu
ntukedukasi (edukator)
b. Membuat KAK pelatihan
PKRS
c.
Membantupelaksaaanpelati
han
d.
Melakukanevaluasiterhadap
SDM yang sudahdilatih
e. Pelatihan PKRS
5 Membuatlaporan dan Tersusunnyalaporan dan evaluasikegiatan Rp
menganalisiskegiatan PKRS
PKRS
a. Melakukanevaluasi
program kerja PKRS
b.
Melakukantindaklanjuthasil
evaluasi
Jumlah Rp
250.00
0.000,-

G. Jadwal PelaksanaanKegiatan

Jadwalpelaksanaan Unit Promosi Kesehatan Rumahsakitsebagaiberikut:

2022
N Kegiatan Bulan
o 1 2 3 4 5 6 7 8 9 1 1 1
0 1 2
1 Pelaksanaanprogampenyuluhan
a. Mengaturjadwalpenyuluhan (harian,
mingguan, bulanan, dan tahunan)
b. Menggalangkemitraandengansektor lain
sumberkomunitas
c. Mengadakankegiatan pada saat even -
even tertentu .
Membantupelaksanaanpenyuluhan
d. Melakukanevaluasi program penyuluhan
2 Mengkoordinasikanpelaksa - naan
pendidikanpasien dan keluarga a.
Mereviewpelaksanaanpendidikanpasien
dan keluarga b.
Memonitorpelaksanaanpendidikanpasien
dan keluarga
3 Menyediakan Sarana dan Prasarana
PKRS
a. Leaflet (pendidikan Rawat jalan, Rawat
inap, dan Layanan RS)
b. T -Roll Up Banner, X Banner
c. TV central Kabel
d. Paging (audio Central)
e. Laptop dan LCD f. Poster / Akrilik
g. BukuProfil RS
4 MengusulkanPelatihanuntukpengembanga
n SDM
(kemampuanberkomunikasisecaraefektif)
a.Pelatihankomunikasiefektifuntukedukasi
(edukator)
b. Membuat KAK pelatihan PKRS
c.Membantupelaksaaanpelatihan
d.Melakukanevaluasiterhadap SDM yang
sudahdilatih
e. Pelatihan PKRS
5 Membuatlaporan dan
menganalisiskegiatan PKRS
a.Melakukanevaluasi program kerja PKRS
b. Melakukantindaklanjuthasilevaluasi
H. EvaluasiPelaksanaanKegiatan dan Pelaporan

Pelaksanaankegiatan Unit Promosikesehatan (PKRS)


RumahSakitUmumSofifidievaluasisecaraperiodik, berdasarkanhasilrapatrutinbulanan.
Hasil evaluasidilaporkankepadaDirektur dan umpanbalikkankepadaInstansiterkait :

N KegiatanEvaluasi Wakt Yang Pelapora Ke


o u Mengevalua n t
si
1 Pelaksanaanprogampenyuluhan 1 Kasie Rawat Direktur
Tahu Jalan
n &Keuangan
2 Mengkoordinasikanpelaksanaanpendidikanpa 1 Kasie Rawat Direktur
sien dan keluarga Tahu Jalan
n &Keuangan
3 Menyediakan Sarana dan Prasarana PKRS 1 Kasie Rawat Direktur
Tahu Jalan
n &Keuangan
4 Pelatihanuntukpengembangan SDM 1 Kasie Rawat Direktur
( komunikasiefektif,Pelatihan PKRS Bulan Jalan
&Keuangan
5 Membuatlaporan dan menganalisiskegiatan 1 Kasie Rawat Direktur
PKRS Bulan Jalan
a.Melakukanevaluasi program kerja PKRS &Keuangan
b. Melakukantindaklanjuthasilevaluasi

I. Pencatatan, Pelaporan dan EvaluasiKegiatan


Progress dari program kerja unit promosi Kesehatan
rumahsakitdicatatsetiapbulan, dari masing-masing kegiatan, mana yang
dilaksanakansesuaikegiatan yang ada. Dari hasilpencatatan program
kerjadilaporkankeDirekturmelaluiWadirUmum dan Keuangansetiap semester
setelahdilakukanevaluasi. Apabiladarikegiatan yang
adatidaksesuaijadwalatauadakendalaakandicariakarmasalah dan solusinya.
Sofifi, Januari 2022
Mengetahui
Ketua Tim PKRS Direktur

RumahSakitUmumSofifi RumahSakitUmumSofifi

FaradilaGailea,SKM dr. Sylvia Umaternate


Nip. 19900215 201903 2 003 Nip. 19710112 200902 2 001

Anda mungkin juga menyukai