Anda di halaman 1dari 2

PERAWATAN LUKA 1. PENGERTIAN : 4.

LANGKAH-LANGKAH
Perawatan luka adalah suatu PENCEGAHAN LUKA
tindakan untuk mempercepat proses  Selalu mencuci tangan 6 langkah
penyembuhan dan mencegah agar tidak  Kuku harus bersih dan tidak
terjadi infeksi pada luka. panjang
 Minum obat teratur
2. PENYEBAB INFEKSI LUKA  Jaga kebersihan luka
 Luka terbuka dan kotor  Jaga agar luka tetap kering
 Adanya benda asing atau  Tidak boleh memegang area luka
jaringan yang sudah mati dalam
PROMOSI KESEHATAN luka. 5. CARA PERAWATAN LUKA
DAN PENDIDIKAN KESEHATAN  Daya tahan tubuh menurun  Persiapan Alat
 Gizi buruk 1) Cairan infuse NaCI 0,9% atau air
DISUSUN OLEH :  Mobilisasi terbatas atau kurang matang yang sudah dingin
KELOMPOK I gerak 2) Kassa steril
1. RATNA . T. H. YULEY 3) Plaster
2. ADOLFINA . Y. MOSE 3. TANDA DAN GEJALA INFEKSI 4) Gunting
3. BETTY . M . A . SINAY LUKA 5) Handscoon atau sarung tangan
4. FERNANDO . SOUMOKIL  Terjadi bengkak disekitar luka 6) Kantong palstik
5. KRISNA . G . WATTIMURY  Mersa panas pada daerah luka 7) Seleb / obat luka
6. PRICILYA . W . S . PICARIMA atau suhu badan panas
7. SOPHIA . F . REHIARA  Nyeri pada daerah luka
 Cairan berupa nanah pada luka
PROGRAM STUDI KEPERAWATAN  Luka berbau tidak sedap
FALKUTAS KESEHATAN
UNIVERSITAS KRISTEN INDONESIA
MALUKU
2023
 Langkah-langkah 8) cuci tangan balutannya harus yang
1) Atur posisi senyaman mungkin menyerap cairan berlebih,
2) Siapkan alat yang diperlukan dan 6. MANFAAT PERAWATAN LUKA sehingga mencegah infeksi dan
didekatkan ke pasien  Menjaga kebersihan dan membuang jaringan mati.
3) Keluarga yang akan mengganti mencegah infeksi
balutan sebelumnya mencuci  Memberikan rasa nyaman
tangan terlebih dahulu  Mempercepat proses
4) Buka palster/perban penyembuhan luka
5) Balutan lama dibuka dan  Mencegah infeksi dari masuknya
dibuang kekantong plastik mikrooerganisme dalam kulit
6) Bersihkan luka :  Mencegah bertambahnya
 Cuci luka terlebih dahulu dengan kerusakan jaringan
kapas yang dibasahi NaCI 0,9%  Mencegah perddarahaan
atau kapas lembab yang dibahasi
air matang yang telah dingin 7. PRINSIP PERAWATAN LUKA
 Keringkan luka dengan kassa 1) Pembersihan/pencucian luka
kering steril Luka kering (tidak mengeluarkan
 Untuk luka yang masih basah, cairan) dibersihkan dengan
kompres luka dengan kassa yang ditekan dan digosok pelan-pelan
telah dibasahi dengan cairan menggunakan kassa steril
NaCI 0,9% sedangkan luka basah
 Berikan saleb luka atau dibersihkan disemprot dengan
sejenisnya ke bagian luka air steril.
 Tutup luka dengan kasa steril
yang kering 2) Pemilihan balutan.
 Plaster balutan tersebut agar Pembalut luka merupakan saran
tidak mudah lepas vital untuk mengatur
7) bereskan alat kelembapan kulit. Maka

Anda mungkin juga menyukai