Anda di halaman 1dari 2

KEJAKSAAN REPUBLIK INDONESIA

KEJAKSAAN TINGGI KALIMANTAN TIMUR


Jl. Bung Tomo No.105, Kota Samarinda, Kalimantan Timur 75131,
Telp. (0541) 262459. Fax (0541) 262459 – www.kejati-kaltim.go.id

SURAT PERINTAH TUGAS


NOMOR : SP.TUG - 28 /O.4/PMs/03/2023

KEPALA KEJAKSAAN TINGGI KALIMANTAN TIMUR


Menimbang : 1. Bahwa untuk meningkatkan sumber daya manusia dan meningkatkan
Professionalisme penegakan hukum dibidang pidana militer perlu membangun
kerjasama dan sinergi antara jajaran bidang pidana militer Kejaksaan Tinggi Kaltim
dan Satuan Tugas Hukum Tentara Nasional Indonesia di wilayah hukum
Kejaksaan Tinggi Kalimantan Timur;
2. Bahwa sebagai pelaksanaannya perlu dikeluarkan Surat Perintah Kepala
Kejaksaan Tinggi Kalimantan Timur;
Dasar : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 11 Tahun 2021 tanggal 31 Desember
2021 Perubahan atas Undang Undang Nomor 16 Tahun 2004 tentang Kejaksaan
Republik Indonesia;
2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 08 Tahun 1981 tentang Hukum Acara
Pidana;
3. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 31 Tahun 1997 tentang Peradilan
Militer;
4. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 27 Tahun 1983 tentang
Pelaksanaan Kitab Undang-undang Hukum Acara Pidana sebagaimana diubah
dengan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 58 Tahun 2010 tentang
Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 27 Tahun 1983
tentang Pelaksanaan Pelaksanaan Kitab Undang-undang Hukum Acara Pidana
dan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 92 Tahun 2015 tentang
Perubahan Kedua atas Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 27 Tahun
1983 tentang Pelaksanaan Kitab Undang-undang Hukum Acara Pidana;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 15 Tahun 2021 tanggal 11 Februari
2021 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Presiden Nomor 38 Tahun 2010
tentang Organisasi dan Tata Kerja Kejaksaan Republik Indonesia;
6. Keputusan Jaksa Agung Republik Indonesia Nomor : KEP-132/JA/11/1994 tentang
Administrasi Perkara Tindak Pidana sebagaimana diubah dengan Keputusan
Jaksa Agung Republik Indonesia Nomor : KEP-158/A/JA/11/2001 tentang
Administrasi Perkara Pidana;
7. Peraturan Kejaksaan Republik Indonesia Nomor 1 Tahun 2021 tentang Perubahan
Kedua atas Peraturan Jaksa Agung Republik Indonesia Nomor : PER-
006/A/JA/07/2017 tanggal 20 Juli 2017 tentang Organisasi dan Tata Kerja
Kejaksaan Republik Indonesia.
8. Keputusan Jaksa Agung Republik Indonesia Nomor : 146 Tahun 2021 tentang
Kode Penomoran Naskah Dinas, Warna Kertas Dan Map Pada Jaksa Agung Muda
Bidang Pidana Militer.
9. Adanya informasi dugaan Tindak Pidana Kehutanan yang dilakukan oleh Serda
Giyarso Bin Darmo Wiyono Ba Denma Korem 091/ASN di Kawasan Hutan
Lindung.

MEMERINTAHKAN :

Kepada : 1. Nama : ZULKARNAIN, SH.,MH.


Pangkat : Kolonel Laut (H)
Nrp : 12397/P
Jabatan : Asisten Pidana Militer Kejaksaan Tinggi Kalimantan Timur.
2

2. Nama : DEWA NGAKAN PUTU ANDI ASMARA, SH.,MH.


Pangkat / Gol : Jaksa Madya (IV/a)
Nip : 19820207 200603 1 001
Jabatan : Kasi Penindakan pada Asisten Pidana Militer Kejaksaan
Tinggi Kalimantan Timur.

3. Nama : DONY RAHMAT SANTOSO, SH., MH.


Pangkat / Gol : Jaksa Madya (IV/a)
Nip : 19771113 200212 1 005
Jabatan : Kasi Penuntutan pada Asisten Pidana Militer Kejaksaan
Tinggi Kalimantan Timur.

4. Nama : TRI WAHYU DARMAWAN, SH.


Pangkat / Gol : Yuana Wira (III/a)
Nip : 19880505 201012 1 003
Jabatan : Staf pada Asisten Pidana Militer Kejaksaan Tinggi
Kalimantan Timur.

5. Nama : REZA USMAN


Pangkat / Gol : Madya Darma (II/c)
Nip : 19811207 201012 1 001
Jabatan : Staf pada Asisten Pidana Militer Kejaksaan Tinggi
Kalimantan Timur.

Untuk : 1. Melakukan koordinasi dengan Datasemen Polisi Milter VI/1 Samarinda terkait
Adanya informasi dugaan Tindak Pidana Kehutanan yang dilakukan oleh Serda
Giyarso Bin Darmo Wiyono Ba Denma Korem 091/ASN di Kawasan Hutan
Lindung.;
2. Melaksanakan Surat Perintah Tugas ini dengan rasa penuh tanggung jawab dan
melaporkan hasil pelaksanaan kegiatan dimaksud.
3. Surat Perintah Tugas ini mulai berlaku sejak 02 Maret 2023.
4. Membebankan segala biaya yang timbul dalam pelaksanaan tugas pada Daftar
Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) Kejaksaan Tinggi Kalimantan Timur
TA.2023.

Kepada yang bersangkutan untuk Dikeluarkan di : Samarinda


dilaksanakan. Pada tanggal : Maret 2023

Kepala Kejaksaan Tinggi


Kalimantan Timur,

HARI SETIYONO, S.H, M.H.


Jaksa Utama Madya

Tembusan :
1. Yth. Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Kalimantan Timur;
2. Yth. Asisten Pengawasan Kejaksaan Tinggi Kalimantan Timur;
3. A r s i p.

Anda mungkin juga menyukai