Anda di halaman 1dari 4

PENGAMBILAN &PENERIMAAN

VAKSIN COVID 19
No. Dokumen : 5.2.1.4.40/SOP/I/2021
No.Revisi :
Tgl.Terbit : 26 Januari 2021
SOP Halaman :1/2

Upt Puskesmas drg.Maharani Mantusiana


Seborokrapyak NIP 19700827200604 2001

1. Pengertian : Pengambilan vaksinCovid 19 di kabupaten/kota ke


puskesmas sampai masuk dalam lemari es puskesmas
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah dalam
pengambilan vaksin covid 19 di kabupaten/kota sampai
masuk ke dalam lemari es puskesmas

3. Kebijakan : SK Kepala UPT Puskesmas Seborokrapyak


No.188.4/1.1.1.1/I/2020 Tentang Jenis-jenis Pelayanan di
UPT Puskesmas Seborokrapyak
4. Referensi : Petunjuk Tenis Pelaksanaan Vaksinasi dlam rangka
Penanggulangan Pandemi Covid 19
5.Langkah- 1. Lakukan perhitungan kebutuhan vaksin
langkah 2. Hubungi petugas kabupaten/kota tentang rencana pengam-
bilan vaksin
3. Siapkan coldbox atau vaksin carrier yang dilengkapi dengan
cool pack (kotak dingin) agar suhu terjaga antara 2-8°C.
a. Bila yg digunakan coldbox maka dibutuhkan 12 buah
cool pack
b. Bila digunakan vaksin carrier dibuthkan 4 coolpack.
4. Siapkan alat transportasi yang memadai
5. Terima SBBK vaksin yang diberikan petugas farmasi Dinas
Kesehatan kabupaten /kota dan kemudian cocokkan
vaksin yang diterima & menandatangani SBBK tsb
6. Periksa kondisi VVM dan masa kadaluarsa
7. Setelah di puskesmas, cocokkan kembali dg SBBK yang
diterima dan masukkan vaksin covid 19 ke lemari es
sesuai tempatnya.(Petugas memakai sarung tangan)
8. Catat pada buku vaksin & update aplikasi SMILE
6.Bagan Alir

Hitung kebutuhan vaksin

Hubungi petugas
kabupaten

Siapkan coolbox/
vaccine carrier

Siapkan alat
transportasi

Serahkan surat
permintaan & cek
vaksin yang diterima

Periksa kadaluarsa &


VVM Vaksin Covid 19

Masukkan ke
Dokumentasi
lemari es sesuai
tempatnya

7. Hal-hal 1. Kondisi VVM, No Bacth, Tanggal Kadaluarsa Vaksin


yang 2. Selama perjalanan coolbox atau vaccine carrier tidak
perlu boleh terpapar sinar matahari langsung agar suhu tetap
diperhatik terjaga.
an

8. Unit -
terkait
9. Dokumen : Buku vaksin
terkait
10.Rekaman No. Yang Dirubah Isi Tgl Mulai
historis perubahan Diberlakukan
perubahan

PENGAMBILAN VAKSIN
Daftar No. Kode :5.2.1.4.40/DT/I/2017
No. Revisi :
Tilik Tgl. Mulai :26 Januari 2017
Halaman :

UPT Puskesmas Sudiarto, SKM. MM


Seborokrapyak NIP 1965020198702 1003

No Langkah Kegiatan Ya Tidak

1 Apakah Petugas melakukan perhitungan


ketuhan vaksin
3 Apakah Petugas mengubungi petugas
kabupaten/kota tentang rencana
pengam- bilan vaksin
4 Apakah Petugas menyiapkan coldbox atau
vaksin carrier yang dilengkapi
dengan cool pack (kotak dingin)
agar suhu terjaga antara 2-8°C.
-Bila yg digunakan coldbox maka
dibutuhkan 12 buah cool pack
-Bila digunakan vaksin carrier
dibuthkan 4 coolpack
5 Apakah Petugas menyiapkan alat transportasi
yang memadai

6 Apakah Petugas menyerahkan surat


permintaaan vaksin kepada petugas
kabupaten /kota dan kemudian
cocokkan vaksin yang diterima.
7 Apakah Petugas memeriksa kondisi VVM dan
masa kadaluarsa
8 Apakah Petugas memasukkan vaksin ke
lemari es sesuai tempatnya
9 Apakah Petugas mencatat kedalam buku
vaksin
Ju
ml
ah
Compliance Rate (CR)=∑Ya/∑Ya+ Tidak x 100%

Purworejo,………………………
Pelaksana /Auditor

………………………………

Anda mungkin juga menyukai