Anda di halaman 1dari 1

KOTA YOGYAKARTA

KELOMPOK TANI SEKAR ARUM


KEMANTREN DANUREJAN
Sekretariat : Jalan Ronodigdayan No.14 Bausasran, Danurejan, Yogyakarta
CP. 085743716998, 087839658115

Nomor : 140/01/2023
Hal : Permohonan Pengadaan Fasilitas Poktan Sekar Arum
Lamp : -

Kepada Yth.
Bapak Walikota Yogyakarta
di
Yogyakarta

Dengan hormat.
Dalam rangka memenuhi kebutuhan sarana dan prasarana penunjang kegiatan
Kelompok Tani Sekar Arum, kami pengurus Kelompok Tani Sekar Arum bermaksud
mengajukan permohonan pengadaan beberpa fasilitas pendukung kegiatan. Pengadaan
fasilitas yang kami maksud di rencanakan sebagai berikut :
Jenis Pengadaan : 1. Pemasangan Jaringan Listrik Baru untuk kegiatan sosial
dengan daya 1.300 KWh, sebesar Rp. 1.300.000,- .
2. Pengadaan Tower, tandon air dan instalasi air, sebesar
Rp. 6.000.000,-
Lokasi/Tempat : Jalan Ronodigdayan No. 1 Yogyakarta
Tujuan : Mempermudah suplai air dalam perawatan tanaman.
Perlu kami sampaikan bahwa pengadaan fasilitas listrik dan instalasi air, total
pengajuan sebesar Rp 7.300.000,- (tujuh juta tiga ratus ribu rupiah), sangat dibutuhkan dalam
perawatan tanaman dan kebutuhan utama dalam pengembangan kelompok tani.
Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas bantuan dan kerjasamanya, kami
mengucapkan terima kasih.

Yogyakarta, 7 Maret 2023


Ketua RW 06 Ketua Kelompok Tani Sekar Arum

Ervad Aryanto Diani Dinarsanti, S.H.

Mengetahui / menyetujui

Ketua Ketua Lurah


Kampung Macanan LPMK Bausasran Kelurahan Bausasran

Drs. H. Sarjoe Mangkoe Djatmiko Drs. Setiadjid Akhmad Yuliantara, SIP, MM


NIP. 19680710199803 1 002

Anda mungkin juga menyukai