Anda di halaman 1dari 38

SAMBUTAN KETUA MPK

MASA BAKTI 20010-2011

 Assalamu’alaikum Wr.Wb

 Yang terhormat :
Ibu Kepala SMA mathla’ul Huda.
Bapak Pembina OSIS SMA. Mathla'ul Huda.
Bapak/Ibu Dewan Guru dan Dewan
Pembina.
 Anggota Majlis Permusyawaratan Kelas ( MPK ).
Pengurus OSIS SMA. Mathla'ul Huda Masa bakti 2010-2011.

Puji syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT. Yang telah


memberikan nikmat sehat kepada kita, sehingga kita dapat hadir di
tempat ini dalam rangka sidang / musyawarah umum membahas
Laporan pertanggungjawaban pengurus OSIS SMA Mathla’ul Huda
Masa bakti 2010-2011. Shalawat serta salam semoga senantiasa
tercurahkan kepada Nabi kita Muhammad SAW.

Sebagai ketua MPK, saya mengucapkan terima kasih kepada rekan-


rekan sejawat saya, pengurus OSIS Masa bakti 2010-2011 yang telah
berusaha menjalankan program kerja yang telah kami amanatkan
pada awal masa kepengurusan satu tahun yang lalu. Dan kini sudah
tiba saatnya bagi kami untuk melakukan penilaian atau evaluasi
terhadap kinerja para pengurus OSIS selama satu tahun terakhir
untuk menuju satu kesimpulan, Diterima atau ditolak laporan yang
disampaikan dihadapan kita semua selaku anggota MPK dan anggota
OSIS. Tidak lupa pula kami ucapan terima kasih kepada semua pihak
yang telah membantu mensukseskan pelaksanaan Musyawarah OSIS
pada hari ini, dan semoga ridha menyertai langkah kita. Amin.

Wassalamu’alaikum Wr.Wb.
Parungpanjang, 16
Desember 2011
Ketua MPK,

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
MUHAMAD ARIPIN

SAMBUTAN KETUA OSIS


MASA BAKTI 2010-2011

 Assalamu’alaikum Wr.Wb.
Yang terhormat,
Ibu Kepala SMA Mathla’ul Huda
Bapak Pembina OSIS SMA. Matlha’ ul
Huda Bapak/ Ibu Guru dan Dewan
Pembina
Ketua dan Anggota Majlis Permusyawaratan Kelas ( MPK )
Pengurus OSIS SMA. Mathla'ul Huda Masa Bakti 2010-
2011

 Allhamdulillahirabbil’alamin, Puji dan syukur kami panjatkan kehadirat


Allah SWT yang tak henti mengulirkan berjuta nikmat kapada kita
selaku makhluk- Nya. Sholawat serta salam semoga tetap
tercurahkan kepada junjungan kita Nabi besar Muhammad SAW, yang
dalam waktu sangat singkat kehadirannya dimuka bumi ini telah
merubah peradaban dunia dari zaman Zahiliyah menuju zaman yang
terang benderang, penuh dengan limpahan rahmat-Nya.

 Alhamdulillah, kami selaku pengurus OSIS SMA. Mathla'ul Huda Masa


bakti 2010-2011 telah selesai menjalankan amanat kerja yang telah
kami terima dari MPK sejak setahun yang lalu. Dan inilah yang telah
kami lakukan sepanjang satu tahun kepengurusan kami, yang
kesemuanya terdokumentasi dalam Laporan Pertanggungjawaban
yang kami susun ini.

Sejauh pengetahuan kami, banyak program kerja yang mampu kami


selesaikan, tetapi kami juga menyadari tidak sedikit pula program
kerja yang belum kami laksanakan. Dan untuk segala kekurangan
yang melekat pada diri kami, baik selaku pribadi maupun selaku
pengurus, kami mohon dibukakan pintu maaf yang selebar-lebarnya,

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
karena kami juga masih dalam proses belajar menuju tahap
pendewasaan.

Untuk selanjutnya, kami persilahkan kepada Anggota MPK yang


terhormat untuk membaca, memeriksa dan menilai Laporan
Pertanggungjawaban kami lebih lanjut. Terimakasih kami sampaikan
kepada Bapak kepala Madrasah, Pembina OSIS, Bapak/Ibu Dewan
Guru dan Pembina serta seluruh pihak yang membantu kami dalam
melaksanakan berbagai program kerja dan kegiatan selama satu
tahun masa jabatan kami, semoga Allah berkenan membalasnya
dengan limpahan pahala. Amin.

Demikian sambutan yang saya sampaikan selaku Ketua OSIS Masa


Bakti 2010-2011, terimakasih.

Wassalamu’alaikum Wr.Wb
Parungpanjang, 16 Desember
2011
Ketua OSIS SMA. Mathla’ul
Huda Masa Bakti 2010-2011

MOCH.JUHAELI HAS IM

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
BAB I
PENDAHULUAN

a. Latar belakang

Dalam perkembangan selanjutnya OSIS SMA. Mathla'ul Huda


Parungpanjang memuat strategi pembinaan dan pengembangan
generasi muda. OSIS yang dibentuk mempunyai hubungan dengan
organisasi luar sekolah yang dikendalikan dari dalam lingkungan
sekolah yang menimbulkan keuntungan bagi sekolah sebagai
tempat diselenggarakannya proses belajar mengajar perjuangan
bangsa pembangunan.

Pembinaan dan pengembangan generasi muda diarahkan


untuk mempersiapkan kader perjuangan bangsa dan
pembangunan nasional dengan memberikan keterampilan ,
 jasmani , daya kreasi patriotisme, idealisme keperibadian dan budi
pekerti luhur mengacu kepada ketetapan MPR No. IV/MPR/1978
dan Keputusan Mendikbud No. 323/U/1978 yang memuat usaha
dan langkah-langkah mempersiapkan generasi muda khususnya
para siswa/i diarahkan sejalan dengan cita-cita yang terkandung
dalam UUD 1945. Oleh karena itu pembangunan generasi muda
dilingkungan sekolah yang ditetapkan melalui OSIS perlu ditata
secara terarah dan teratur.

b. Dasar H ukum
1. UU No.20 Tahun 2003 tentang sistem pendidikan
nasional

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
2. Keputusan mendikbud No. 0461/S/84 Tentang
pembinaan kesiswaan
3. keputusan menteri agama RI No.18 Tahun 1975
dan No.45 Tahun 1981 tentang susunan Organisasi dan Tata
kerja Departemen Agama
4. Kep.Dirjen Dikdasmen No.226/C/Kep/O/1992
 Tentang pedoman pedoman kesiswaan

c. Arti Bentuk dan Lambang OSIS


1. Keputusan dirjen pendidikan dasar dan
menengah Depdikbud tanggal 31
Desember 1981 No. 206/C/Kep/E.
1981/D.82
2. Keputusan Direktur Pembinaan
kesiswaan tanggal 10 April 1982
No.642/C.8/Kep/D.32

1. Bunga bintang sudut lima dan kelopak


daun lima
Generasi muda siswa adalah bunga harapan bangsa,
bunga berwarna putih menunjukan kemurnian jiwa siswa yang
berintikan pancasila dituliskan dalam bentuk bintang bersudut
lima. Para siswa berdaya upaya melalaui lima jalan dengan
kesungguhan hati agar menjadi warga negara yang baik dan
berguna, kelima jalan tersebut dilukiskan dalam bentuk lima
kelopak daun bunga, yaitu :
Abdi, ajar, adab, aktif dan amal. Mengenai aktif, ajar dan
amal yaitu kewajiban utama siswa dengan landasan abdi
(terhadap Tuhan Yang Maha Esa, loyalitas terhadap bangsa dan

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
negara) dan adab terhadap orang tua, guru dan pemimpin
dijelaskan lebih lanjut dengan gambar.

2. Buku t erbuka
Kewajiban siswa yang pertama adalah ”Belajar keras”
menuntut ilmu pengetahuan dan teknologi dengan usaha keras,
dunia Ilmu pengetahuan akan dimiliki siswa sebagai bekal
dalam pembangunan bangsa dan negara.

3. Kunci Pas
Kewajiban siswa yang kedua adalah ” Kerja Keras”
kemauan kerja keras dan kesenangan bekerja akan menambah
rasa percaya pada kemauan diri sendiri dan bebas dari
ketergantungan dan kedermawanan/balas kasih orang lain.
Keterampilan yang praktis segera dapat dirasakan manfaatnya
bagi bekal hidup siswa dan bila dimiliki, menyebabkan siswa
untuk mandiri.
Kunci pas adalah alat kerja yang dapat membuka semua
permasalahan dan pemecahan dari segala kesulitan.
4. Dua tangan terbuka
Kewajiban usaha siswa yang ketiga adalah ”Berbakti”.
Kesedian menolong orang lain yang lemah dan kurang
mampu semua siswa dan masyarakat yang memerlukan
pertolongan dan bantuan bila dilaksanakan secara spontan,
menunjukan adanya sikap mental yang siswa baik dan
bertanggungjawab.

5. Biduk 
Wadah usaha pembinaan adalah OSIS yang
digambarkan dalam sebuah bentuk biduk/perahu yang
melayani menuju masa yang lebih baik yaitu menuju
pembangunan nasional yang dicita-citakan.

6. Pelangi merah putih


 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
 Tu juan nasional dicita-citakan (digambarkan seperti
bentuk jembatan pelangi merah putih) adalah masyarakat
adil dan makmur

7. 17 Butir padi , 8 lipat pita, 4 buah kapas


dan 5 daun kapas
17-08-45 adalah peristiwa penegakan jembatan emas
kemerdekaan indonesia mengandung nilai-nilai perjuangan
1945 yang harus dihayati oleh para siswa, sebagai kader
perjuangan bangsa dan pembangunan nasional.
Kemerdekaan yang telah ditebus dengan mahal perlu di isi
dengan partisipasi penuh para siswa.

8. Warna K uning
Sebagai dasar lambang adalah warna kuning yaitu
warna kehormatan. Adalah suatu kehormatan bila pada
generasi muda siswa dipercaya dan diberi kepercayaan
untuk berbuat baik dan bermanfaat melalui organisasi untuk
dirinya dan sesama mereka sebagai salah satu sumbangsih
nyata terhadap tanah air, bangsa dan negara.

9. Warna c okelat
Warna cokelat adalah warna tanah Indonesia berpijak
pada keperibadian dan budaya sendiri serta rasa nasional
Indonesia.

10. Warna merah putih


Warna merah putih adalah warna kebangsaan
Indonesia , dengan hati yang suci membela kebenaran

d. Peranan

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
Peranan adalah manfaat kegunaan yang dapat
disumbangkan OSIS dalam rangka pembinaan kesiswaan. Sebagai
salah satu jalur pembinaan kesiswaan peranan OSIS adalah :

1. Sebagai wadah
 Y aitu merupakan salah satu wadah kegiatan para siswa di
Madrasah bersama dengan jalur pembinaan yang untuk
mendukung tercapainya tujuan bersama dengan jalur
pembinaan kesiswaan.

2. Sebagai penggerak /Motivator 


 Yaitu merangsang lahir keinginan semangat para siswa untuk
melakukan kegiatan bersama yang bersifat positif dalam
mencapai tujuan yaitu melahirkan generasi terampil dan aktif.

3. Sebagai tindakan yang preventif 


Secara preventif OSIS ikut mengamankan sekolah dari ancaman
yang datang dari dalam maupun dari luar.

BAB II
HASIL YANG DIHARAPKAN

a. Pemikiran Dasar

Mengacu kepada Kep. Dirtjen Dikdasmen No.226/C/O/1992


Bab II pasal 3 Ayat 3 bahwa, tujuan pembinaan kesiswaan adalah
meningkatkan peran serta dan inisiatif para siswa untuk menjadi
landasan membina sekolah sebagai wiyata mandala,
menumbuhkan daya tangkal pada diri siswa terhadap pengaruh

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
negative, memanfaatkan kegiatan ekstrakurikuler dalam
menunjang pencapaian kurikulum,meningkatkan apresiasi dan
penghayatan seni, menumbuhkan sikap berbangsa dan
bernegara,meneruskan dan mengembangkan jiwa semangat serta
nilai-nilai 45, serta meningkatkan kesegaran jasmani dan rohani.

b. Indikator Keberhasilan
Indikasi keberhasilan OSIS dapat dilihat dari beberapa
aspek :
1. Terselenggaranya OSIS yang dinamis
2.  Terciptanya OSIS yang diharapkan

a. Memiliki daya kemampuan, daya meredam,


dan menanggulangi segala gangguan pengaruh negatif baik
dari dalam maupun dari luar.
b. Dapat mendukung pembinaan kesiswaan
sehingga tercipta berbagai usaha dan kegiatan serta
terbinanya :
1. Macam-macam latihan kepemimpinan
2. Keimanan dan ketakwaan terhadap Tuhan Maha Esa
3. Budi pekerti luhur
4. Kesehatan rohani dan jasmani
5. Keperibadian yang mantap dan mandiri
6. rasa tanggungjawab kemasyarakatan dan
kebangsaan
7. Lingkungan sekolah yang aman

c. Keberhasilan

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
1. Keterlibatan pengurus OSIS, Anggota
OSIS/Siswa dalam berbagai kegiatan OSIS, SMA dengan
masyarakat sperti peringatan hari-hari besar nasional, macam-
macam kegiatan lomba, sosial, seni budaya dan sebagainya.
2. Diselenggarakannya latihan
kepemimpinan bagi pengurus, perwakilan kelas, anggota
lingkungan SMA maupun luar SMA
3.  Ters elenggaranya berbagai kerjasama
antar sekolah dalam berbagai macam kegiatan olah raga, seni,
pramuka dsb
4. Tertibnya dengan baik pelatihan
upacara bendera di SMA
5. Dilaksanakannya materi pembinaan
kesiswaan terencana dan berkelanjutan.

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
BAB III
PENGERTIAN DAN PENGEMBANGAN

a. Pengertian OSIS

1. Secara sistematis

Di dalam Kep.Dirjen.Dikdasmen No.226/C/Ket/1992


disebutkan bahwa organisasi kesiswaan disekolah adalah OSIS.
Kepanjangan OSIS adalah Organisasi Siswa Intra Sekolah
dengan pengertian sebagai berikut :

a. Organisasi
Organisasi secara umum adalah kelompok kerjasama
antara peribadi yang diadakan untuk mencapai tujuan
bersama. Yaitu mendukung terwujudnya pembinaan
kesiswaan

b. Siswa
Siswa adalah peserta didik pada satuan jenjang
pendidikan dasar dan menengah

c. Intra
Intra berarti terletak di dalam dan di antara sehingga
OSIS berarti Suatu organiasi siswa yang ada dalam
lingkungan SMA yang bersangkutan.

d. Sekolah/Madrasah
Ialah suatu pendidikan tempat menyelenggarakan
kegiatan belajar mengajar secara berjenjang dan
berkesinambungan

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
b. Fungsi OSIS
1. Secara Organisasi
OSIS adalah satu-satunya wadah organisasi siswa yang ada di
Sekolah oleh karena itu setiap sekolah wajib membentuk OSIS,
yang tidak mempunyai hubungan organisasi dengan OSIS di
sekolah lain dan tidak menjadi bagian atau alat dari Organisasi
lain yang di luar sekolah
2. Secara Fungsional
OSIS ialah sebagai salah satu :
a. Jalur pembinaan kesiswaan
b. Jalur latihan kepemimpinan
c. Jalur ekstrakurikuler
d. Jalur wawasan wiyata mandala

c. Perangkat OSIS
1. Pembina OSIS terdiri atas :
a Kepala SMA Sebagai
Ketua
 b. Wakil Kepala SMA
sebagai wakil ketua
c. Guru sebagai
anggota
Rincian tugas
a. Bertanggungjawab atas seluruh pengelolaan, pembinaan
dan pengembangan OSIS SMA
b. Memberikan nasihat kepada pengurus dan perwakilan kelas
c. Mengesahkan keanggotaan perwakilan kelas dengan surat
keputusan kepala Madrasah

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
d. Mengesahkan dan melantik pengurus OSIS dengan
keputusan kepala SMA
e. Mengerahkan anggaran rumah tangga dan program kerja
OSIS
f. Menghadiri rapat-rapat OSIS
g. Mengadakan evaluasi terhadap pelaksanaan tugas OSIS

2. Perwak an ke as
a. Terdiri dari 5 Orang setiap kelas
b. Rincian tugas :
1. Mewakili kelasnya dalam rapat perwakilan kelas
2. Mengajukan usul kegiatan untuk dijadikan program
kerja OSIS
3. Mengajukan calon pengurus OSIS berdasarkan hasil
rapat kelas
4. Memilih pengurus OSIS dari daftar calon yang telah
ditetapkan
5. Menilai laporan pertanggungjawaban OSIS pada masa
akhir jabatan

3. Pengurus OS S
a. Syarat pengurus OSIS
1. Taqwa terhadap
tuhan yang maha esa
2. Memiliki budi pekerti
yang baik dan sopan santun terhadap orang tua, guru
dan teman .
3. Memiliki bakat
sebaia pemimpin
4. Memiliki kemauan,
kemampuan, dan pengetahuan yang memadai.

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
5. Dapat mengatur
waktu dengan sebaik-baiknya sehingga pelajaran tidak
terganggu karena menjadi pengurus OSIS
6. Pengurus d icalonkan
oleh peewakilan kelas
7. mempunya
kemampuan berfikir jernih
8. mem ki wawasan
mengenai kondisi yang sedang dihadapi bangsanya
9. Tidak duduk dikelas
terakhir karena akan menghadapi Ujian Akhir

b. Kewajiban pengurus
1. menyusun dan
melaksanakan program kerja sesuai dengan anggran
dasar rumah tangga OSIS
2. Selalu menjunjung
tinggi nama baik kehormatan dan martabat madrasah
3. kepemimpinan
pengurus bersifat kolektif
4. Menyampaikan
laporan pertanggungjawaban kepada rapat perwakilan
kelas dan pada masa akhir jabatan.
5. Se a b erkonsu tas
u
dengan kolektif
c Rincian tugas pengurus
1. Ketua OSIS
a. Memimpin organisasi dengan baik dan bijaksana
 b. Mengkordinasikan semua aparat kepengurusan
c. Menetapkan kebijaksanaan yang telah dipersiapkan
dan direncanakan oleh aparat kepengurusan
d. Memimpin rapat

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
e. Menetapkan kebijaksanaan dan mengambil
keputusan berdasarkan musyawarah dan mufakat
f. Setiap saat mengevaluasi kegiatan aparat
kepengurusan

2. Wakil ketua
a. Bersama-sama ketua menetapkan kebijaksanaan
b. Memberikan saran kepada ketua dalam rangka
mengambil keputusan
c. Menggantikan ketua jika berhalangan
d. Membantu ketua dalam melaksanakan tugasnya
e. Bertanggungjawab pada ketua
f. Wakil ketua bersama sekretaris mengkordinasikan
Sekbid-Sekbid

3. Sekretaris
a. Memberi saran atau masukan kepada ketua dalam
mengambil keputusan
b. Mendampingi ketua dalam setiap rapat
c. Menyiapkan, mendistribusikan dan menyimpan
surat serta arsif yang berhubungan dengan
pelaksanaan kegiatan.
d. Menyiapkan laporan, hasil rapat, surat dan evaluasi
kegiatan
e. Bertanggungjawab atas tertib administrasi
organisasi
f. Bertanggungjawab sebagai notulis rapat

4. Bendahara
a. bertanggungjawab dan mengetahui segala
pemasukan dan pengeluaran yang diperlukan

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
 b. membuat tanda bukti kwitansi setiap pemasukan
dan pengeluaran uang untuk pertanggungjawaban
c. bertanggungjawab atas inventaris dan
perbendaharaan
d. menyampaikan laporan keuangan secara berkala

5. Ketua sekbid
a. bertanggungjawab atas segala kegiatan Sekbid
yang telah diprogramkan
b. melaksanakan kegiatan sekbid yang telah di
programkan
c. memimpin rapat sekbid
d. menetapkan kebijaksanaan sekbid dan mengambil
keputusan berdasarkan mufakat
e. menyampaikan laporan pertanggungjawaban
pelaksanaan sekbid kepada ketua OSIS melalui
kordinator.

d. Struktur OSIS

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
STRUKTUR OSIS SMA MATHLA’UL HUDA
PARUNGPANJANG MASA BAKTI 2011-
2012

Kepala sekolah
Ratu Nurul Ulfah,S.Sos.I.MM.Pd

Pembina OSIS
Mulyadi

Ketua OSIS
M.Juhaeli Hasim

Wakil Ketua OSIS


Siti Musyarofah

Bendahara I Sekretaris I
ElshaLestari Hamzah Tatang

Bendahara II Sekretaris II
Dede Fahruroji Ahmad Saepul Bahri

SIE.KetakwaanBerbangsa Dan
SSSIE.Kehidupan
ISIEEI.EB.K.ePereopnridbaiadndiiksiannsi D DPaean dBiduidki
PPBernegara: r: SIE.Kesegaran Jasmani Dan
oPelkietenikrdt aiD hLauunlhu Kuanep Nemegiamrap:inan:
Rohani:
Tuhan YME :
 NYana
SiaYrirniaanwiati
K aHnuai ry
Siti Nuraeni SIaS  nStMi AJ uMlaitahnlat’ui l Huda Periode 2010/2011
 LPJ OS

DI Dessy
iiNnkau sdaintah
rPhraa 11
Yuli Siti Amalia Ma’ruf 
SIE.Keterampilan Dan
Kewirausahaan: Anisa
Damayanti

SIE.Persepsi,Apresiasi,dan Kreasi
Seni:
Irfan Maulana Ina Irawati

SIE.Tekhnologi dan Informasi:


Sri Lestari Ina.f

SIE.Pembinaan Komunikasi dan Bahasa Inggris :

Indrias Tuti

Siti Nurkholipah

BAB IV
GARIS-GARIS BESAR

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
a. Program Jangka Panjang dan Jangka
Pendek 
1. Program jangka panjang
1. Men ngkatkan ketakwaan terhadap A ah
SWT
2. Membantu melaksanakan program kerja
SMA
3. mengadakan pembinaan dalam rangka
meningkatkan kemampuan dan keterampilan serta
tanggungjawab kader-kader pemimpin Bangsa dan Negara.
4. Meningkatkan koordinasi yang baik antar
pengurus OSIS dengan seluruh siswa
5. Menyelenggarakan serta mengikuti
kegiatan-kegiatan baik yang bersifat local maupun di luar
6. Melaksanakan U P-GRADING

2. Program J angka P endak 


1. Melaksanakan kegiatan Upacara Bendera setiap hari Sabtu
2. Mengadakan pertemuan-pertemuan dengan sesama
pengurus dan perwakilan kelas bila perlu
3. Membantu menyelenggarakan setiap kegiatan yang
diadakan oleh SMA
4. Membantu pemeliharaan fasilitas SMA
5. Menyelenggarakan kegiatan PHBI dan perpisahan SMA
6. Mengadakan operasi penegakan disiplin/razia pelanggaran
tata tertib sekolah
7. Menyelenggarakan MABIS dan LDKS

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
8. Mengdakan pergantian kepengurusan dalam musyawarah
OSIS setiap satu tahun sekali
9. Mengintensifikasikan pelaksanaan kegiatan ekstrakuriler

b. Program Kerja OSIS

1. Sie Ketakwaan Terhadap Tuhan Yang Maha Esa


a. Melaksanakan shalat Dzuhur
b. Memperingati Hari-hari Besar Islam
Maulid Nabi Muhammad SAW
Isra dan Mi’raj Rasulullah
SAW Nuzulul Qur’an

 Buka puasa bersama


c. Penyemblihan hewan kurban
d. Melaksanakan Sanlat
2. Sie Kehidupan Berbangsa Dan Bernegara
a Melaksanakan Upacara Bendera
 Upacara Hut RI tanggal 17 Agustus

 Upacara Hari Pendidikan Nasional tanggal 2 Mei

 Upacara Hari Pramuka tanggal 14 Agustus


b. Memelihara kelestarian lingkungan hidup sekolah
Mengadakan fiket kelas
3. Sie pendidikan dan pendahuluan bela negara
a. Melaksanakan tata
tertib sekolah
Mengadakan rajia rambut

Menghukum siswa yang terlambat

Mengadakan rajia atribut seragam


dan bet
Menghukum siswa yang tidak
memakai atribut sekolah dan seragam tdk sesuai

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
 b. Mengadakan Ekstrakurikuler di sekolah

Pramuka
Olah raga

 Paskibra ( Sepak bola, Volly


 PMR Ball )


Volly Ball   Jurnalistik

4. S e Kepr bad an Dan Budi Pekerti Luhur


a. Melaksanakan
orientasi Siswa/I tahun pelajaran baru
b. Mengadakan rajia
untuk Siswa/I supaya rapi
c. Melaksanakan
kegiatan amal untuk orang sakit dan meninggal dunia

5. Sie Berorganisasi Pendidikan Dan Kepemimpinan


a. Up Grading Siswa/I SMA.Mathla’ul Huda Parungpanjang
Bogor
 b. Mengadakan musyawarah ataw rapat
c. LDKS
6. Sie Kesegaran Jasmani Dan Rohani
a. Mengadakan Class Meeting, pertandingan antar
kelas
 Pertandingan Volly Ball

 Pertandingan Seak Bola


b. Mengdakan pertandingan persahabatan olahraga
Pertandingan Volly Ball

Pertandingan Sepak Bola


c. Mengikuti berbagai turnamen / Kompetesi Sepak
Bola dan Volly Ball
7. Sie Keterampilan Dan Kewiraswastaan
a. Memasyarakatkan koperasi Siswa/I gerakan
menabung
b. Bercocok t anam

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
8. Sie Persepsi, Apresiasi Dan Kreasi Seni
a. Pentas S eni
b. Mading s ekolah
c. Tim p aduan s uara
9. Sie.Pembinaan komunikasi dalam bahasa inggris
10. Sie teknologi dan informasi
a. pemahaman TIK sebagai media belajar

BAB V
LAPORAN LAPORAN

a. Program Kerja yang terlaksana dan tidak terlaksana

Program Kerja yang terlaksana


1. Sekbid Ketaqwaan Terhadap Tuhan Yang Maha Esa
a Melaksanakan shalat ashar
b. Memperingati hari-hari besar islam
 Maulid Nabi Muhammad SAW

 Penyembelihan hewan kurban

 Nuzulul Qur’an
c. SANLAT

2. Sekbid Kehidupan Berbangsa Dan Bernegara


a. Melaksanakan Upacara Bendera
Upacara Hari Sabtu

Upacara Hut RI Tanggal 17 Agustus

Upacara Hari Pendidikan Nasional Tanggal 2 Mei

Upacara Hut Pramuka Tanggal 14 Agustus


b. Memelihara Kelestarian Lingkungan Hidup Di Sekolah
 Adanya fiket kelas

3. Sekbid Pendidikan Dan Pendahuluan Bela Negara


a. Melaksanakan Tata Tertib Sekolah

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
Mengadakan Razia Rambut

Mengadakan Razia Atribut


Menghukum Siswa yang tidak memakai atribut sekolah
b. Mengadakan Ekstra Kurikuler di Sekolah
• Pramuka

• Paskibra

• PMR

• Olahraga ( Sepak Bola dan Voli Ball )

•  Jurnalistik

4. Sekbid Kepribadian Dan Budi Pekerti Luhur 


a. Mengadakan Razia untuk Siswa/I supaya Rapih
b. Melaksanakan Kegiatan Amal untuk orang Sakit dan
Meninggal Dunia
c. Melaksanakan Orientasi Siswa/I tahun pelajaran baru
5. Sekbid Berorganisasi Pendidikan Dan Kepemimpinan
a. Mengdakan Musyawarah antar pengurus dan perwakilan
kelas
b. LDKS
6. Sekbid Kesegaran Jasmani Dan Rohani
a. Mengadakan Class Meeting, pertandingan antar kelas
Pertandingan Volly Ball

Pertandingan sepak Bola


b. Mengadakan pertandingan persahabatan olahraga
 Pertandingan Volly Ball

 Pertandingan sepak Bola


7. Sekbid Keterampilan Dan Kewiraswastaan
a Memasyarakatkan koperasi Siswa/I gerakan menabung
8. Sekbid Persepsi, Apresiasi Dan Kreasi Seni
a. Pentas Seni
 b. Paduan Suara
9. Sekbid Pembinaan komunikasi dalam bahasa inggris
 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
10. Sekbid eknologi informasi dan komunikasi
a. Pemahaman TIK sebagai media

belajar Program Kerja yang tidak terlaksana

1. Mengadakan P engajian b ulanan


2. Mengadakan T urnamen V olly Ball 3. Isra dan
Mi’raj Rasulullah SAW

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
B. Agenda kegiatan harian

N
NAMA KEGIATAN
O TANGGAL TEMPAT
1 Uang k as 10/01/2011 SMA M.H
2 Rapat p engurus O SIS 12/01/2011 SMA M .H
3 Rapat p engurus O SIS 15/01/2011 SMA M .H
29-
4 pealantikan dan pengukuhan 30/01/2011 CILEMBER-BOGOR
5 Sumbangan o rang sakit 01/02/2011 SMA M .H
6 Uang k as o sis 07/02/2011 SMA M.H
7 Sparing bola 09/02/2011 lap.parungpanjang
8 Maulid nabi Muhammad 10/02/2011 SMA M.H
9 Latgab p askibra 20/02/2011 BOGOR
10 Festival Band 20/02/2011 SMAN 1 RUMPIN
11 Uang kas 21/02/2011 SMA M.H
12 Festival Band 28/02/2011 SMAN 1 RUMPIN
13 Tanding sepak b ola 28/02/2011 lap perum I I
14 Tanding s epak bola 28/02/2011 Salimah
15 Uang kas 02/03/2011 SMA M.H
16 Sumbangan orang sakit 04/03/2011 SMA M.H
17 Rapat p engurus O SIS 05/03/2011 SMA M .H
18 latihan p ramuka 09/03/2011 SMA M.H
Serah terima jabatan
19 PRAMUKA 16/04/2011 SMA M.H
18-
20 Piket p engurus 21/04/2011 SMA M.H
21 sertijab pengurus
OSIS,PASKIBRA,PMR 22/04/2011 SMA M.H
22 latihan p ramuka 30/04/2011 SMA M.H
23 Rapat p engurus O SIS 04/05/2011 SMA M .H
24 Rapat p engurus O SIS 05/05/2011 SMA M.H
25 latihan p ramuka 06/05/2011 SMA M .H
26 sparing p utsal 07/05/2011 Sikluk
SMA M.H (kelas
27 Latihan p askibra 12/05/2011  jagabita)
28 uang k as 12/05/20111 SMA M.H
29 latihan p ramuka 14/05/2011 SMA M.H
30 Rapat p engurus O SIS 15/05/2011 SMA M .H
31 Latihan p askibra 19/05/2011 SMA M.H
SMA M.H (kelas
32 Uang kas + Peringatan 20/05/2011  jagabita)
33 latihan p ramuka 21/05/2011 SMA M.H
34 Uang kas + Rajia 23/05/2011 SMA M.H
35 Sumbangan orang sakit 25/05/2011 SMA M .H

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
36 latihan p ramuka 28/05/2011 SMA M.H
37 Main B ola lap.palem
38 Class me ting volly + Futsal 14/06/2011 SMA M.H
39 Class m eiting 15/06/2011 SMA M .H
40 Rapat semua pengurus 22/06/2011 SMA M.H
41 Rapat semua pengurus 25/06/2011 SMA M.H
42 Latihan D ayang 25/06/2011 SMA M.H
43 Latihan D ayang 27/06/2011 SMA M.H
44 Pensi (pentas s eni) 28/06/2011 SMA M.H
45 Pelepasan k elas X II 29/06/2011 SMA M.H
46 Rapat p engurus O SIS 06/07/2011 SMA M .H
47 Rapat p engurus O SIS 11/07/2011 SMA M .H
48 Rapat p engurus O SIS 16/07/2011 SMA M .H
18 s/d
49 MOPD 21/07/2011 SMA M.H
50 Uang k as 26/07/2011 SMA M.H
51 Uang kas 03/08/2011 SMA M.H
52 Rapat p engurus O SIS 04/08/2011 SMA M.H
53 Upacara HUT PRAMUKA 14/08/2011 MAN parungpanjang
15 s/d
54 SANLAT 19/08/2011 SMA M.H
55 Upacara H UT R I 17/08/2011 lap. P arungpanjang
56 Sumbangan g uru 19/09/2011 SMA M .H
57 Latihan p ramuka 24/09/2011 SMA M .H
58 Latihan V olly 25/09/2011 SMA M.H
59 uang kas 27/09/2011 SMA M.H
60 Upacara penurunan Bendera 01/10/2011 SMA M.H
61 Sparing Volly 02/10/2011 korelet
62 Uang k as 03/10/2011 SMA M.H
63 Sparing bola 05/10/2011 SMA M.H
64 Latihan P MR 06/10/2011 SMA M.H
65 latihan p ramuka 08/10/2011 SMA M.H
66 Sparing b ola 17/10/2011 cilangkap
67 Sumbangan orang sakit 20/10/2011 SMA M.H
68 Latihan pmr + latihan paskibra 20/10/2011 SMA M.H
69 sparing bola 21/10/2011 lap palem
SMA M.H (kelas
70 latihan p ramuka 22/10/2011  jagabita)
71 penurunan b endera 22/10/2011 SMA M.H
SMA M.H (kelas
72 Latihan p askibra 27/10/2011  jagabita)
SMA M.H (kelas
73 upacara sumpah pemuda 28/10/2011  jagabita)
SMA M.H (kelas
74 latihan p ramuka 29/10/2011  jagabita)
75 sparing futsal 29/10/2011 SMA M .H

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
76 latihan L DKS 30/10/2011 SMA M.H
SMA M.H (kelas
77 Latihan p askibra 03/11/2011  jagabita)
78 Latihan P MR 04/11/2011 SMA M.H
SMA M.H (kelas
79 latihan p ramuka 05/11/2011  jagabita)
SMA M.H (kelas
80 upacara hari pahlawan 10/11/2011  jagabita)
81 Latihan P MR 11/11/2011 SMA M.H
SMA M.H (kelas
82 latihan p ramuka 12/11/2011  jagabita)
83 latihan L DKS 13/11/2011 SMA M .H
84 uang kas 14/11/2011 SMA M.H
SMA M.H (kelas
85 Lat han V o y 16/11/2011  jagabita)
SMA M.H (kelas
86 Latihan p askibra 17/11/2011  jagabita)
87 Latihan Volly + latihan PMR 18/11/2011 SMA M.H
19 s/d
88 latihan L DKS 20/11/2011 SMA M.H
SMA M.H (kelas
89 Latihan V olly 23/11/2011  jagabita)
SMA M.H (kelas
90 Latihan p askibra 24/11/2011  jagabita)
91 Latihan P MR 25/11/2011 SMA M.H
SMA M.H (kelas
92 Latihan V olly 25/11/2011  jagabita)
93 upacara P GRI 25/11/2011 lap. P
arungpanjang
SMA M.H (kelas
94 latihan p ramuka 26/11/2011  jagabita)
95 uang k as 28/11/2011 SMA M.H
SMA M.H (kelas
96 Lat han V o y 30/11/2011  jagabita)
SMA M.H (kelas
97 Latihan p askibra 01/12/2011  jagabita)
SMA M.H (kelas
98 Lat han V o y 02/12/2011  jagabita)
99 Sparing V olly 03/12/2011 SMAN 1 TENJO
10
0 Sparing bola 16/12/2011 Lap.palem
10 17 s/d SMA M.H (kelas
1 pelantikan pramuka 18/12/2011  jagabita)

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
C. Agenda Surat Masuk
AGENDA SURAT MASUK OSIS SMA MATHLA’UL HUDA
MASA BAKTI 2010-2011

No Nomor S urat Tanggal Surat Perihal Pengirim


1 001/OSIS/SMA/XI/2011 03 Mei 2011 Pertand ngan SMA MB
Persahabatan
2 03/Sek N F/II/2011 23 F ebruari Undangan Ponpes MA
Maulid Nabi NURUL
SAW FALAH
3 02/MPK/SMA M H/XII/2011 - Pemberitahu MPK SMA MH
an MPK

AGENDA SURAT KELUAR OSIS SMA MATLA’UL HUDA


MASA BAKTI 2010-2011

No Nomor S urat Tanggal S urat Perihal Tujuan


1 01/OSIS/SMA MH/VIII/2011 10 Agustus Undangan Bapak/Ibu
2011 BUKBER Guru SMA
MH
2 02/OSIS/SMA MH/XI/2011 08 November Pertandingan OSIS
2011 Persahabtaan SMAN 01
TENJO

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
Parungpanjang 16
Desember 2011

Pembina OSIS
Ketua OSIS

Mulyadi.Spd
Moch.Juhaeli Hasim

D. Buku Kas/Keuangan

JANUARI
No Tgl Uraian Kredit Debit Saldo
1 10-01 11 Kas m ingguan Rp. 70.000 Rp. 120.000 Rp. 50.000
2 13-01 11 Beli buku agenda Rp. 1 7.000 - Rp. 3 3.500
3 19-01 11 Kas m ingguan - Rp. 4 6.000 Rp. 7 9.000
4 22-01 11 Di ambil Pembina Rp. 5 0.000 - Rp. 2 9.000
osis

Ket : 1. Dari kelas X-XII (Cicilan hutang ke TU)


2. Tgl 22,untuk pak peri sopian

FEBRUARI
No Tgl Uraian Kredit Debit Saldo
1 21 02-11 Kas mingguan Rp. 50.000 Rp. 55.000 Rp. 34.000
2 28 02-11 Transportasi Rp. 1 0.000 - Rp. 2 4.000

Ket : 1. Dari kelas X-XII(Kas mingguan)


2.Dari kelas X-XII(Cicilan hutang ke TU)
3.Transportasike gunung picung
 
MARET
No Tgl Uraian Kredit Debit Saldo
1 02-03-11 Kas m Rp. 10.000 Rp. 27.000 Rp.41.000
ingguan
2 08-03-11 Kas m Rp. 70.000 Rp. 40.000 Rp. 21.000
ingguan
3 14-03-11 (Kelas
Kas mX) - Rp. 6.000 Rp. 2 7.000
ingguan

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
Ket: 1.Dari kelas X-XI,tgl 02 (Kas mingguan,Untuk transportasi
menjenguk orang sakit)
2. Dari kelas X-XI,Tgl 08 (Kas mingguan,di ambil untuk Pembina
OSIS)
3. Dari kelas X (Kas mingguan)

APRIL
No Tgl Uraian Kredit Debit Saldo
1 02-04-11 Kas m ingguan Rp. 1 0.000 - Rp.17.000
2 12-04-11 Transportasi Rp. 1 0.000 - Rp. 7.000
3 28-04-11 Kas m ingguan - Rp. 2 6.000 Rp. 3 3.000
4 30-04-11 Photo c opy Rp. 1 3.000 - Rp. 2 0.000

Ket : 1. Uang kas dari kelas X-XI


2. Transportasi ke jagabita,untuk minta uang kas
3. Uang kas dari kelas X-XII
4. Photo copy

MEI
No Tgl Uraian Kredit Debit Saldo
1 06-05 11 Beli stik dram Rp. 2 0.000 Rp.-
2 11-05 11 Kas mingguan Rp. 10.000 Rp. 48.000 Rp. 38.000
3 18-05 11 Kas mingguan Rp. 10.000 Rp. 54.000 Rp. 82.000
4 23-05 11 Kas mingguan Rp. 10.000 Rp. 49.000 Rp. 121.000
5 24-05 11 Transportasi Rp.15.000 Rp. 106.000
6 26-05 11 Menjenguk kepsek Rp.65.000 Rp. 41.000

Ket : 1. Beli stik dram


2. Tgl 11-23,di ambil untuk transportasi ke Jagabita
3. Tgl 24,transportasi untuk ke Caringin megambil alat band
4. Tgl 26,Membeli buah-buahan,susu,dan makanan

JUNI

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
No Tgl Uraian Kredit Debit Saldo
1 28-06 11 Beli kertas HPS Rp. 1 0.000 - Rp. 3
1.000

AGUSTUS
No Tgl Uraian Kredit Debit Saldo
1 08 08-11 Kas mingguan - Rp. 120.000 Rp.151.000
2 14 08-11 Peralatan dekor Rp. 6 5.000 - Rp. 86.000
sanlat
3 20 08-11 Kas mingguan Rp. 20.000 Rp. 17.000 Rp. 83.000

Ket : 1. Tgl 08, Kas Mingguan Dari Kelas X-XII


2. Tgl 14,Membeli lem,kertas karton,gunting,baterai,konsumsi
3. Tgl 20,Membeli Petasan (Buka Puasa Bersama

OKTOBER
No Tgl Uraian Kredit Debit Saldo
1 08-10-11 Sparing volly Rp. 2 0.000 - Rp. 6
3.000

Ket : 1. Tgl 08,Untuk Konsumsi

NOVEMBER 
No Tgl Uraian Kredit Debit Saldo
1 01 11-11 Kas m ingguan - Rp.52.000 Rp. 1
15.000
2 21 11-11 Kas m ingguan - Rp. 5 5.000 Rp. 1
70.000
3 22 11-11 Keperluan LDKS Rp. 8 0.000 - Rp. 90.000

Ket : 1. Tgl 22,Untuk Transportasi,beli baterai,Palu,Isolatip,konsumsi

DESEMBER
No Tgl Uraian Kredit Debit Saldo
1 13-12 11 Pengetikan lPJ Rp. 1 0.000 - Rp. 80.000
2 16-12 11 Pengetikan untuk Rp. 2 0.000 - Rp. 60.000
MPK
3 17-12 11 Sekretariatan LPJ Rp. 6 0.000 - Rp. 0

Ket : 1. Tgl 13,Untuk Konsumsi


2. Tgl 16,Untuk MPK
 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
3. Tgl 17,Untuk foto Copy,Jilid,Transportasi,Konsumsi

DAFTAR INVENTARIS OSIS


SMA MATHLA’UL HUDA

No Nama Jumlah Keadaan Keterangan


1 Bola V olly 1 Baik Milik Bersama
2 Net V olly 1 Rusak Milik Bersama
3 Tiang V olly 2 Baik Milik Bersama
4 Keranjang 1 Baik Milik B ersama
5 Meja T enis 1 Baik Milik B ersama
6 Bat 3 Baik Milik Be rsama
7 Bet T enis M 1 Baik Milik Bersama
eja
8 Papan M 1 Baik Milik Bersama
ading
9 Box File 1 Hilang Milik B ersama
10 Palu 1 Baik Milik OS IS
11 Buku O SIS 2 Baik Milik O SIS

JADWAL KEGIATAN EKSTRAKURIKULER


SMA MATHLA’UL HUDA
PARUNGPANJANG TAHUN PELAJARAN
2010-2011

No Kegiatan Hari Waktu Pembina


1 Paskibra Kamis 08.30:10.00 Dulhadi .S.Pd.I
2 Volly Rabu/Jum’at 08.30:10.00 Mamah Cici
3 Sepak Bola Minggu 08.30:10.00 Peri sopiana,S.pd.O

4 Pramuka Sabtu 08.30:1 0LP.0J O0SIS  SMA MEamthlaa’nul HS uudra aPehrimodea 2n01,0S/2.0p


5 PMR Jum’at 1018.30:10.00 Mualimin,S.pd.MM
BAB V
P ENUTUP

 Assalamu’alaikum Wr.Wb.
Sebelumnya, Kami atas nama penyusun Laporan
Pertanggungjawaban ini mengucapkan syukur Alhamdulillah berkat
rahmat Allah SWT.Yang telah memberikan nikmatnya kepada kita
sekalian.begitu pula kami atas nama penyusun mengucapkan
terimakasih kepada seluruh pihak dewan guru yang telah
memberikan semangatnya,dan dorongan dalam melaksanakan semua
program kerja OSIS selama kami menjabat kepengurusan OSIS di
SMA.Mathla’ul Huda Parungpanjang Masa bakti 2010-2011.
Serta tidak terlupakan kami ucapkan terimakasih kepada
rekan-rekan SMA.Mathla’ul Huda baik kelas VII,VIII,maupun kelas IX
yang telah menyalurkan partisipasinya setiap melaksanakan program
kerja OSIS dan demi terlaksananya Laporan Pertanggungjawabannya
ini.
 Tidak lupa pula kami pengurus OSIS masa bakti 2010-2011
memberikan amanat sekaligus pesan kepada pengurus OSIS yang
akan datang mudah-mudahan program-program kerja yang belum
kami laksanakan, semoga di dalam kepengurusan kalian dapat
melaksanakannya. Serta tingkatkanlah kekompakan kalian dalam
berorganisasi khususnya dalam organisasi OSIS,dan kami
mengucapkan kepada pengurus baru selamat menjadi pengurus.
Dan sebagai kata terakhir dari kami,pengurus OSIS masa bakti
2010-2011 mengucapkan selamat berjuang dalam kepengurusan

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
OSIS kalian.Dan berikanlah contoh yang baik untuk ditiru oleh teman-
teman kalian.
Terimakasih atas segala perhatian dan partisipasinya,serta
kami mohon maaf atas segala kekurangan dan kesalahan kami

selamamenjabatkepengurusanini.Sertadengandiiringi
Alhamdulillah semoga kepengurusan kalian menjadi contoh teladan yang baik bagi k

Wassalamu’alaikum Wr.Wb

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN OSIS


SMA. MATHLA'UL HUDA MASA BAKTI 2010-2011

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
KETUA
MOCH.JUHAELI HASIM
SMA MATHLA’UL HUDA PARUNPANJANG
 JL. MOH TOHA NO. 10 DESA CIBUNAR KEC. PARUNGPANJANG
BOGOR 16360 TELP : 02168965490

LEMBAR PENGESAHAN

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN ORGANISASI SISWA INTRA


SEKOLAH
SMA MATHLA’UL HUDA
MASA BAKTI 2010-
2011

DI SUSUN OLEH :
PENGURUS OSIS SMA. MATHLA’UL HUDA

Mengetahui,
Pembina OSIS SMA. Mathla'ul Huda Ketua OSIS,

MULYADI. SPD. MOCH.JUHAELI


HASIM

Menyetujui,

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
Kepala SMA. Mathla'ul Huda

RATU NURUL ULFAH , S.SOS,MM.

KATA PEi NGANTAR

Puji serta syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT , atas segala
rahmat serta hidayah yang telah terlimpahkan kepada kita semua.
Shalawat dan salam semoga tetap tercurahkan kepada Nabi
Muhammad SAW ,yang dengan keadilan dan kejujurannya telah
membawa kita kepada jaman yang terang dengan ilmu yang telah di
wahyukan kepadanya.

 Terdorong dari rasa tanggung jawab kami selaku pengurus OSIS,maka


dengan ini kami susun Laporan Pertanggung Jawaban kami di
hadapan anggota MPK, dengan sebuah pernyataan Inilah yang bisa
kami lakukan sebatas kemampuan kami, tapi kerja belum selesai dan
masih harus dilanjutkan oleh generasi penerus setelah kami.

Ucapan terimakasih sudah selayaknya kami haturkan kepada Bapak


Kepala SMA, Pembina OSIS,Para Pembina dan Dewan Guru, Staff TU,
dan semua pihak yang telah berkenan membantu meringankan tugas-
tugas kami dalam mengemban amanat program kerja yang telah MPK
bebankan kepada kami.

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
Demikianlah pengantar laporan kami. Atas perhatian Bapak /Ibu
Guru/Para Pembina/Pimpinan dan Anggota MPK/Saudara/I kami
ucapkan terima kasih.

Wasalammu’alaikum Wr.Wb

Parungpanjang, 16
DESEMBER 2011

ttd

Pengurus OSIS

ii
DAFTAR ISI

Lembar Pe ngesahan i
Kata pengantar ii
Daftar Isi iii
Sambutan-sambutan 1
BAB I : PENDAHULUAN
a. Latar Bel akang 4
b. Dasar Huk um 4
c. Arti B entuk d an L ambang OSIS 5
d. Peranan 7

BAB II : HASIL YANG DIHARAPKAN


a. Pemikiran Da sar 8
b. Indikator K eberhasilan 8
c. Keberhasilan 9

BAB III : PENGERTIAN DAN PENGEMBANGAN


a. Pengert an OS IS 10
b. Fungsi OS S 11

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11
c. Perangkat OS IS 11
d. Struktur OS IS 15

BAB IV : GARIS-GARIS BESAR


a. Program Jangka Panjang dan Jangka Pendek 17
b. Program Ke rja OS S 18

BAB V : LAPORAN – LAPORAN


a. Program yang terlaksana dan tidak terlaksana 20
 b. Agenda K egiatan H arian 22
c. Agenda Surat Masuk dan Surat Keluar 25
d. Buku K as / K euangan 26
e. nventaris B arang 29

BAB VI : PE NUTUP 30

iii

 LPJ OSIS  SMA Mathla’ul Huda Periode 2010/2011

11

Anda mungkin juga menyukai