Anda di halaman 1dari 2

UJI ISHIHARA

No.Dokume /B.11/SOP/PKM-
:
n B/IV/2021
No.Revisi : -
SO
Tgl.Terbit : 01 April 2021
P
Tgl.Mulai
: 01 April 2021
Berlaku
Halaman : 1/2

UPTD
dr. Lale Yufila Apriyanti
PUSKESMAS
NIP 197704062002122007
BAGU

1. Pengertian Ishihara merupakan tes yang digunakan untuk menguji adanya kelainan
mengenali warna ( buta warna)
2. Tujuan Untuk mengetahui cacat warna merahdan hijau akibat kerusakanretina
(sel bipolar-badan ganglion genikulatum lateral
3. Kebijakan Surat keputusan kepala UPTD Puskesmas Bagu Nomor:
___/___/SK/PKM/B/I/2021 Tentang Pelayanan Klinis Terpadu di UPTD
Puskesmas Bagu.
4. Refrensi PERMENKES NO.269/MENKES/PER/III/2008 Tentang Kesehatan
Mata
5. Prosedur/ 1. Persiapan petugas
Langkah-langkah a. Petugas memakai APD
b. Petugas melakukan konseling ke klien bahwa akan dilakukan
pemeriksaan ishihara
c. Memberikan penjelasan pada klien tentang prosedur
pelaksanaan atau tehnik pelaksanaan pemeriksaan
d. Petugas melakukan cuci tangan dengan antiseptic Hand Rub
2. Persiapn lingkungan
Petugas mengatur pencahayaan ( tidak menyilaukan mata klien
3. Prosedur Pelaksanaan
a. Petugas menganjurkan klien untuk duduk
b. Petugas member tahu kliendi minta melihat kartu dan
menentukan gambar yang dilihat misalnya angka 25.
c. Petugas menganjurkan klien mnyebutkan gambar tersebut
gambar tersebut dalamwaktu 3-10 detik bila lebih terdapat
kelainan buta warna

1
d. Petugas mencatat hasil pemeriksaan pada rekam medis
6. Unit Terkait 1. Poli Mata/Vision Center

Anda mungkin juga menyukai