Anda di halaman 1dari 5

DERMATITIS

: 440 / / /I/2022
No. Dokumen
4404/C.SOP.VII/001/II
SOP No. Revisi : -
Tanggal Terbit : 3 Januari 2022
Halaman :1/2
PEMERINTAH
dr. HEPPY NOVLINA
KABUPATEN
NIP. 19801123 201101 2 003
INDRAMAYU

1.Pengertian Dermatitis adalah proses peradangan yang terjadi pada kulit dengan
kelainan khas berbentuk eritem, vesikel, eksudasi atau bersisik
2.Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah petugas dalam
penatalaksanaan Dermatitis
3.Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPT Puskesmas Plumbon Nomor
800/SK/014/II/201 tentang Pelayanan Klinis
4.Referensi Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
Hk.02.02/Menkes/514/2015 Tentang Panduan Praktik Klinis Bagi
Dokter Di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Tingkat Pertama
5..Prosedur 1. Petugas memanggil dan mempersilahkan pasien masuk ke ruang
pemeriksaan
2. Petugas memastikan identitas pasien
3. Petugas melakukan anamnesis
a. Keluhan Utama
b. Riwayat Penyakit Sekarang
c. Riwayat Pemberian Obat
d. Riwayat Alergi Obat
4. Petugas melakukan vital sign
5. Petugas melakukan pemeriksaan fisik
6. Petugas melakukan pemeriksaan penunjang
7. Petugas menegakkan diagnosis
8. Petugas menentukan differential diagnosis
9. Petugas memberikan terapi
a. Sistemik
-Kortikosteroid

Prednison

-. Dosisdewasa: 10-60 mg/hariterbagidalam 3-4 dosis

- Dosisanak :1-2 mg/kg BB/hariterbagidalam 3-4 dosis

b. Antihistamin
Ctm ( 2x1 tablet ) selamamaksimal 2 minggu
- Dosis dewasa: 4 mg tiap 4-6 jam
Dosis maksimal: 24 mg/hari
Dosis maksimal lansia: 12mg/hari
- Dosis anak :
1-2 tahun: 1mg tiap12 jam
UPTD
No. Dokumen : Halaman :
PUSKESMAS DERMATITIS No. Revisi : -
440 / / /I/2022 2/2
PLUMBON

2-6 tahun: 1mg tiap 4-6 jam (dosis maksimal6 mg/hari


6-12 tahun: 2 mg tiap 4-6 jam (dosis maksimal 12
mg/hari)
c. Topikal
Hidrokortison krim
Betametason krim
Talk salisil
10. Petugas memberikan informasi Efek Samping Obat (ESO)
11. Petugas melakukan tindakan /rujukan bila diperlukan
12. Petugas melakukan edukasi
13. Petugas mendokumentasikan hasil pemeriksaan ke dalam
rekammedik
14. Petugas memberikan resep kepada pasien untuk diserahkan ke
pelayanan obat

6.Diagram Alir
Memanggil pasen Melakukan anamnesis

Melakukan pemeriksaan Melakukan vital sign


fisik

Melakukan pemeriksaan Menegakan diagnosis


penunjang

Memberikan terapi Menentukan differential


diagnosis

Memberikan informasi Efek Melakukan tindakan


Samping Obat ( ESO ) /rujukan bila diperlukan

Melakukanedukasi

Menyerahkan ke unit
rekammedik
Mendokumentasikan hasil
pemeriksaan ke dalam
rekammedik
UPTD
No. Dokumen : Halaman :
PUSKESMAS DERMATITIS No. Revisi : -
440 / / /I/2022 2/2
PLUMBON

7.Unit Terkait Ruang BP Umum/Lansia

Rekaman Historis N TANGGAL MULAI


YANG DIRUBAH ISI PERUBAHAN
Perubahan O DIBERLAKUKAN
UPTD
No. Dokumen : Halaman :
PUSKESMAS DERMATITIS No. Revisi : -
440 / / /I/2022 2/2
PLUMBON

DERMATITIS
: 440 / / /I/2022
No. Dokumen
4404/C.SOP.VII/001/II
SOP No. Revisi : -
Tanggal Terbit : 3 Januari 2022
Halaman :1/2
PEMERINTAH
dr. HEPPY NOVLINA
KABUPATEN
NIP. 19801123 201101 2 003
INDRAMAYU

Nama Petugas :
Jabatan :
Tanggal Pelaksanaan :

Tida
No Kegiatan Ya TidakB
k

1. Apakah Petugas memanggil dan mempersilahkan pasien masuk ke ruang


pemeriksaan
Apakah Petugas melakukan anamnesa
2. a. Keluhan Utama
b. Riwayat Penyakit
c. Riwayat Pemberian Obat
d. Riwayat Alergi Obat
3. Apakah Petugas melakukan vital sign

4. Apakah Petugas menegakkan diagnosa

5. Apakah Petugas memberikan terapi

6. Apakah Petugas mendokumentasikan hasil pemeriksaan ke dalam rekam medik

7. Apakah Petugas memberikan resep kepada pasien untuk diserahkan kepelayanan


obat

8. Apakah Petugas memasukkan data kesimpus

9. Apakah Petugas menyerahkan rekam medis ke unit rekam medik

Rencana Tindak Lanjut :


UPTD
No. Dokumen : Halaman :
PUSKESMAS DERMATITIS No. Revisi : -
440 / / /I/2022 2/2
PLUMBON

..........................................................................................................................................................
..........................................................................................................................................................
..........................................................................................................................................................
......................................................................................................
Petugas Pelaksana Penilai/Observer
Program/kegiatan

______________ ______________
NIP >>>>>>>>>>>>>>>>>> NIP >>>>>>>>>>>>>>>>>>

Anda mungkin juga menyukai