Anda di halaman 1dari 3

Pesawat sederhana

 Yaitu alat yang digunakan untuk memudahkan melakukan usaha dengan mengubah arah atau
besaran suatu gaya.

TUAS/ KATROL BIDANG RODA BERPOROS


PENGUNGKIT MIRING

Tuas Jenis I

 Jika titik tumpu benda berada diantara beban dan kuasa/gaya


Ex : Gunting, Tang, Jungkat jungkit, timbangan

Tuas Jenis II

 Jika Beban berada diantara titik tumpu dan kuasa

Ex : Gerobak,pemotong kerta, pemecah kemiri, pembuka botol

Tuas Jenis III


 Jika Kuasa berada diantara titik beban dan titik tumpu

Ex : Stapler, pinset, penjepit roti

Contoh Soal :
Katrol

Anda mungkin juga menyukai