Anda di halaman 1dari 3

PEMBERIAN IMUNISASI POLIO

No.Dokumen : 440/B/ /435.102.102/2016

No. Revisi :0
SOP
Tanggal Terbit : 09 April 2016

Halaman : 1-3

Pemerintah
Tanda Tangan : Kepala UPT Puskesmas Pamolok
Kabupaten Sumenep Drg. Dela Maulana Ansyari, M
NIP. 19790101 200604 1 033
Dinas Kesehatan

1. Pengertian Imunisasi polio merupakan vaksin oral polio hidup adalah vaksin polio trivalent yang
terdiri dari suspensi Virus poliomyelitis tipe 1, 2 dan 3 (Strain sabin), yang sudah
dilewatkan di dalam berkembangbiakan diri

2. Tujuan Sebagai pedoman dalam memberikan pelayanan imunisasi polio di Unit Pelayanan
KIA.

3. Referensi Dinas Kesehatan Propinsi Jawa Timur. 2006. Modul Materi Dasar Kebijakan
Program Imunisasi. Surabaya: Dinas Kesehatan Propinsi Jawa Timur.

4. Kebijakan Keputusan Kepala UPT Puskesmas Pamolokan Nomor :188/ /KEP/435.102.102/2016


Tentang Layanan Klinis yang Menjamin Kesinambungan.

5. Prosedur 5.1 Petugas memanggil pasien sesuai urutannya


5.2 Petugas mencocokan identitas pasien
5.3 Petugas anamnesis & pemeriksaan fisik,hasilnya ditulis pada kartu bayi
5.4 Petugas menjelaskan tentang manfaat dan efek samping dari imunisasi polio
5.5 Petugas memberikan lembar persetujuan ttg tindakan yang akan dilakukan
5.6 Petugas mencuci tangan
5.7 Petugas menyiapkan vaksin(membuka vaksin dan memasang penetes pada
vaksin)
5.8 Petugas memberikan imunisasi polio 2 tetes ke dalam mulut bayi
5.9 Petugas menjelaskan kapan bayi diberi minum setelah diberi vaksin polio
5.10 Petugas mencatat hasil imunisasi
5.11 Memberikan kesempatan pada ibu untuk bertanya
5.12 Petugas menjelaskan waktu kunjungan ulang

6. Diagram Alir

Mulai Memanggil Mencocokkan Anamnesis & Kartu


Pasien Identitas Pemeriksaan Fisik bayi

Lembar Informed Jelaskan Ttg


persetujuan Concent manfaat & efek
samping

Petugas cuci tangan

Siapkan vaksin polio

Pemberian Imunisasi Polio 2


tetes ke mulut bayi

Jelaskan kapan bayi boleh di beri


minum
- KMS
Catat hasil imunisasi - Kartu bayi
- Reg.Bayi

Berikan kesempatan ibu bayi


untuk bertanya

Jelaskan waktu kunjungan ulang

selesai

7. Dokumen 7.1 KMS


Terkait
7.2 Buku KIA
7.3 Buku register immunisasi
7.4 Kartu bayi
7.5 Buku kohort bayi.

8. Unit Terkait 8.1 Unit Pendaftaran


8.2 Unit Pelayanan Umum
8.3 Posyandu

Anda mungkin juga menyukai