Anda di halaman 1dari 9

BAB IV

HASIL PENELITIAN

4.1. KEADAAN GEOGRAFIS

Kelurahan Kebon Baru merupakan salah satu dari tujuh Kelurahan Kecamatan Tebet dalam
lingkungan Kotamadya Jakarta Selatan dengan luas wilayah 129,66 Ha yang terdiri dari 14
RW, 153 RT dengan batas-batas wilayah sebagai berikut:

Utara : Kel. Bukit Duri

Timur : Kel. Bidari Cina

Selatan : Kel. Cikoko

Barat : Kel. Tebet Timur

4.2 . KEADAAN DEMOGRAFIS

1. Luas wilayah

No RW RT LUAS
1 1 10 7 HA
2 2 10 7 HA
3 3 10 27,66 HA
4 4 17 10 HA
5 5 9 4,5 HA
6 6 11 5,5 HA
7 7 14 7,5 HA
8 8 9 7 HA
9 9 10 7,5 HA
10 10 10 8 HA
11 11 10 9 HA
12 12 11 7 HA
13 13 12 8 HA
14 14 10 14 HA
TOTAL 14 153 129,66 HA

1
2. JUMLAH PENDUDUK TAHUN 2014
Jumlah penduduk : 41.272 orang
Status warga Negara :
 WNI : 41.268 orang
 WNA : 4 orang
Jenis kelamin :
o Perempuan : 20.899 orang
o Laki-laki : 20.373 orang
Kepadatan penduduk : 4 orang

Jumlah KK : 12.499 KK

3. JUMLAH PENDUDUK MENURUT GOLONGAN USIA DI KELURAHAN KEBON

BARU TAHUN 2014

Usia Laki-laki Perempuan Jumlah


0-4 1676 1616 3292
5-9 1951 1718 3669
10-14 1656 1627 3265
15-19 1586 1445 3031
20-24 1897 1767 3664
25-29 1729 1839 3568
30-34 1706 1899 3605
35-39 2013 1909 3922
40-44 1991 1847 3838
45-49 1425 1245 2670
50-54 1071 1079 2150
55-59 790 790 1580
60-64 585 617 1202
65-69 375 441 816
70-74 244 286 532
75- keatas 202 246 448
20.899 20.373 41.272

2
4.3 SUMBER DAYA KESEHATAN YANG ADA PUSKESMAS KEBON BARU
TAHUN 2014
A. DATA KEPEGAWAIAN
GOL/ STATUS KEPEGAWAIAN
NO TENAGA KESEHATAN PNS HONORER
1 Dokter Umum 2 / III C/ III B
2 Bidan 1 / III C
3 Perawat I / III D
4 Perawat I / II C
5 Dokter Gigi 1
6 Bidan 1
7 Perawat 1
8 Gizi 1
9 Asisten Apoteker 1
10 Tata Usaha 1
11 Loket 1
12 Cleaning Service 1
13 Penjaga Malam 1

JUMLAH 5 9

4.4 SARANA PELAYANAN KESEHATAN

Puskesmas Kelurahan Kebon Baru memiliki prasarana terdiri dari :

a. Luas tanah : 207m2

b. Luas bangunan : 116 m2

3
Dengan sarana :

No. Keterangan Jumlah

1 Daya Listrik 7700 watt

2 PAM dan Jet PAM 1 unit

3 Telepon 1 unit

4 Komputer 3 unit

5 Printer 2 unit

6 Sepeda motor 1 unit

4.5 Data 10 Penyakit Terbanyak Tahun 2014

No. Nama Penyakit Jumlah Persentase


1 Infeksi akut lain pada saluran 4.774 44,9
pernafasan bagian atas
2 Penyakit pada sistem otot dan 1.191 11,2
jaringan pengikat
3 Gastritis dan duodenitis 971 9,1
4 Penyakit kulit alergi 933 8,7
5 Penyakit pulpa dan jaringan 724 6,8
periapikal
6 Diare 574 5,4
7 Penyakit mata lain-lain 397 3,7
8 Gangguan gigi dan jaringan 372 3,5
penyangga lainnya
9 Gingivitis dan penyakit periodontal 370 3,5
10 Penyakit darah tinggi 337 3,2
Jumlah 10.643 100

4
4.6 Karakteristik Demografi Sampel

Berdasarkan hasil terhadap 50 sampel, didapatkan hasil sebagai berikut:

Tabel 4.1 Jenis Kelamin Responden

Jenis Kelamin Jumlah Persentase


Laki-Laki 15 30
Perempuan 35 70
Dari penelitian di dapatkan responden yang berjenis kelamin laki-laki sebanyak 15
orang (30%), dan yang berjenis kelamin perempuan sebanyak 35 orang (70%).

Tabel 4.2 Pendidikan Terakhir Responden

Pendidikan Terakhir Jumlah Persentase


Tidak Sekolah 1 2
SD 20 40
SMP 12 24
SMA/Sederajat 16 32
Perguruan Tinggi 1 2
Pendidikan terakhir responden bervariasi dari 1 orang tidak bersekolah, 20 orang
memiliki pendidikan terakhir SD, 12 orang tamat SMP, 16 orang tamat SMA, dan 1 orang
yang tamat Perguruan Tinggi.

Tabel 4.3 Pekerjaan Responden

Pekerjaan Jumlah Persentase


Peg. Swasta 2 4
Peg. Negeri 0 0
Wiraswasta 4 8
Pensiunan 5 10
Lain – lain 39 78
Pekerjaan responden bervariasi dari 2 orang peg. Swasta, 4 orang sebagai wiraswasta,
5 orang pensiunan, dan lain-lain sebanyak 39 orang.
5
Tabel 4.4 Riwayat Hipertensi

Riwayat Hipertensi Jumlah Persentase


Diri Sendiri 22 44
Orang Tua 28 56
Dari tabel di atas didapatkan responden yang memiliki riwayat hipertensi hanya di diri
sendiri sebanyak 22 orang (44%) dan responden yang memiliki riwayat hipertensi dari oran
tua sebanyak 28 orang (56%).

4.7 Hasil Penelitian

4.7.1 Gambaran Tingkat Pengetahuan Penderita Hipertensi

Tabel 4.5 Pengetahuan Responden Mengenai Hipertensi

Status Pengetahuan Jumlah Persentase


Baik 20 40
Cukup 25 50
Kurang 5 10

Tabel diatas memperlihatkan bahwa sebagian besar responden memiliki pengetahuan


baik sejumlah 20 responden (40 %), cukup baik sejumlah 25 responden (50 %), dan sisanya
berpengetahuan kurang sejumlah 5 orang (10%).

6
Tabel 4.6 Distribusi Jawaban Pada Pertanyaan Mengenai Pengetahuan

Soal Benar Salah


(Nomor)
*
1 38 responden 12 responden
2 31 responden 19 responden
3 46 responden 4 responden
4 49 responden 1 responden
5 37 responden 13 responden
6 21 responden 29 responden
7 43 responden 7 responden
8 43 responden 7 responden
9 3 responden 47 responden
10 42 responden 8 responden
11 46 responden 4 responden
12 46 responden 4 responden
13 46 responden 4 responden
14 46 responden 4 responden
*soal terlampir

Dari tabel diatas didapatkan hampir semua responden, yaitu sebanyak 47 orang yang
salah menjawab di nomor 9 yaitu mengenai tidak semua pendeta hipertensi timbul gejala.

4.7.2 Gambaran Perilaku Penderita Hipertensi dalam Upaya Mencapai Tekanan Darah
Terkontrol

Tabel 4.7 Perilaku Responden dalam Mencapai Tekanan Darah Terkontrol

Nilai Jumlah Persentase


Baik 35 70
Kurang Baik 15 30

Tabel diatas memperlihatkan bahwa sebagian besar responden memiliki perilaku baik
sejumlah 35 responden (70 %), dan sisanya kurang baik sejumlah 15 orang (30%).

7
Tabel 4.8 Distribusi Jawaban Pada Pertanyaan Mengenai Perilaku

Soal Melakukan Tidak Melakukan


(Nomor) *
1 30 responden 20 responden
2 40 responden 10 responden
3 33 responden 17 responden
4 27 responden 23 responden
5 26 responden 24 responden
6 15 responden 35 responden
7 48 responden 2 responden
8 35 responden 15 responden
9 33 responden 17 responden
10 38 responden 12 responden
11 30 responden 20 responden
12 41 responden 9 responden
*soal terlampir

Dari tabel di atas terlihat bahwa dari 50 responden yang diteliti sebanyak 20
responden yang tidak mengontrol tekanan darahnya secara rutin, dan sebanyak 23 responden
tidak meminum obat tekanan darah tingginya secara teratur. Selain itu hampir seluruh
responden tidak melakukan perilaku dalam upaya mencapai tekanan darah tinggi pada soal
nomor 6, yaitu kurangnya olahraga secara teratur.

4.7.3 Gambaran Perbandingan Pengetahuan Responden dan Perilaku Responden


dalam Upaya Mencapai Tekanan Darah Terkontrol

Tabel 4.9 Perbandingan Pengetahuan Responden dan Perilaku Responden

Perilaku
Total
Pengetahuan Baik Kurang Baik
Baik 14 6 20
Cukup 17 8 25
Kurang 4 1 5
Total 35 15 50

8
Dari tabel diatas terlihat bahwa antara pengetahuan dan perilaku responden dalam
upaya mencapai tekanan darah terkontrol berbanding lurus.

4.8 Hasil Intervensi


Hasil intervensi mulai tanggal 11 Maret sampai 1 April 2015 didapatkan hasil 27
responden kontrol tekanan darah kembali setelah diberikan intervensi berupa penyuluhan.
Dari 27 responden tersebut terdapat 2 orang yang sebelumnya memiliki pengetahuan kurang,
dan 6 orang yang perilakunya kurang baik.

Anda mungkin juga menyukai