Anda di halaman 1dari 11

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN

BIMBINGAN KLASIKAL
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Nama Satuan Pendidikan : SMK Boedi Oetomo Cilacap


Kelas/Fase/Semester : X / Fase E / Semester Ganjil
Komponen : Layanan Dasar
Materi Layanan : Prioritas Kegiatan
Bidang Bimbingan : Bidang Belajar
Jenis Layanan : Layanan Bimbingan Klasikal
Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit
CAPAIAN LAYANAN ASPEK Internalisasi Tujuan :
PERKEMBANGAN
Mengenal kemampuan bakat, minat, serta arah 1. Mempelajari pengertian manajemen waktu
kecenderungan karir dan apresiasi seni Wawasan dan 2. Menunjukkan sikap dan perilaku dapat memanajemen
Kesiapan Karir waktu dengan baik
B. TUJUAN LAYANAN Peserta didik/konseli mampu mengatur jadwal kegiatan sehari-hari dengan baik

C. INDIKATOR 1. Peserta didik dapat memahami pengertian manajemen waktu


2. Peserta didik dapat menerapkan manajemen waktu belajar dengan efektif
D. METODE, ALAT DAN MEDIA Metode : Ceramah dan diskusi
Alat dan Media Papan tulis, spidol

E. PROSES Tahap Awal / Pendahuluan


LAYANAN BIMBINGAN KLASIKAL 1. Mengucapkan salam dan berdoa
2. Menanyakan kegiatan sebelumnya,
3. Mengapresiasikan kehadiran
4. Guru menyampaikan tujuan layanan
5. Guru menjelaskan langkah-langkah kegiatan
6. Mengadakan ice Breaking (game)
Tahap Inti
1. Peserta didik bersama-sama dengan guru BK memahami pengertian manajemen
waktu
2. Peserta didik menerapkan sikap dan kebiasaan agar dapat memanajemen waktu
dengan baik

Tahap Akhir/ Penutup


1. Peserta didik menyimpulkan kegiatan
2. Peserta didik merefleksi kegiatan dengan mengungkapkan kemanfaatan dan
kebermaknaan kegiatan
3. Guru BK menutup kegiatan dengan mengajak peserta didik bersyukur dan
mengucapkan salam
F. ASESMEN PROSES Asesmen ini dilakukan oleh Konselor/Guru Bimbingan dan Konseling dengan melihat
proses yang terjadi dalam kegiatan bimbingan klasikal, meliputi:
1. Konselor/Guru Bimbingan dan Konseling mengadakan refleksi tentang kegiatan
klasikal terkait dengan keterlaksanaan layanan dan kesesuaian layanan
2. Keterampilan peserta didik dalam mengikuti kegiatan (Keterampilan abad 21):
Communication, colaboration, Critical Thinking, dan Creativity
G. ASESMEN HASIL Asesmen ini dilakukan setelah mengikut kegiatan klasikal, yaitu:
1. Mengemukakan cara memanajemen waktu dengan baik
2. Menampilkan sikap dan kebiasaan manajemen waktu yang baik dan efektif

F. CATATAN
LAYANAN
Cilacap, 11 Juli 2022
Mengetahui:
Kepala SMK Boedi Oetomo Cilacap Guru BK,

Nurhayati, S.Pd Iswati, S.Pd


LAMPIRAN 1

MANAJEMEN WAKTU

Pengertian Manajemen Waktu


Manajemen waktu adalah bentuk upaya yang bisa dilakukan guna membagi porsi waktu
yang seseorang miliki untuk berbagai kegiatan. Ketika menerapkan strategi ini, seseorang akan
tahu kegiatan mana yang menjadi prioritas sehingga harus menerima porsi waktu yang lebih
banyak daripada lainnya. Dengan kata lain, manajemen waktu adalah upaya menentukan skala
prioritas waktu agar tetap efektif digunakan dalam keseharian individu. Manajemen waktu untuk
pelajar diartikan membuat dan melakukan jadwal belajar agar dapat mengatur dan
memprioritaskan belajarmu dalam konteks membagi waktu dengan aktivitas, keluarga, dan lain-
lain.

Pedoman Jadwal Belajar Efektif


a. Perhatikan waktumu
b. Refleksikan bagaimana kamu menghabiskan waktumu
c. Sadarilah kapan kamu menghabiskan waktumu dengan sia-sia
d. Ketahuilah kapan kamu produktif.

Dengan mengetahui bagaimana kamu menghabiskan waktu dapat membantu untuk:


a. Membuat daftar "Kerjaan". Tulislah hal-hal yang harus kamu kerjakan, kemudian
putuskan apa yang dikerjakan sekarang, apa yang dikerjakan nanti, apa yang dikerjakan
orang lain, dan apa yang bisa ditunda dulu pengerjaannya.
b. Membuat jadwal harian/mingguan. Catat janji temu, kelas dan pertemuan pada buku/tabel
kronologis. Selalu mengetahui jadwal selama sehari, dan selalu pergi tidur dengan
mengetahui kamu sudah siap untuk menyambut besok.
c. Merencanakan jadwal yang lebih panjang. Gunakan jadwal bulanan sehingga kamu selalu
bisa merencanakan kegiatanmu lebih dulu. Jadwal ini juga bisa mengingatkanmu untuk
membuat waktu luangmu dengan lebih nyaman.
Rencana Jadwal Belajar Efektif :
a. Buatlah jadwal secara tertulis dan tempelkan pada tempat yang strategis sehingga mudah
terlihat
b. Berusaha mentaati atau menjalankan kegiatan yang telah terjadwal
c. Beri waktu yang cukup untuk kerja atau belajar, tidur, makan, istirahat dan beribadah
d. Prioritaskan tugas-tugas
e. Luangkan waktu untuk diskusi atau mengulang bahan sebelum masuk kelas
f. Atur waktu untuk mengulang langsung bahan pelajaran setelah masuk kelas. Ingatlah
b. bahwa kemungkinan terbesar untuk lupa terjadi dalam waktu 24 jam tanpa review
a. Jadwalkan waktu 50 menit untuk setiap sesi belajar
b. Pilih tempat yang nyaman (tidak mengganggu konsentrasi) untuk belajar
c. Rencanakan juga "deadline"
d. Jadwalkan waktu belajarmu sebanyak mungkin pada pagi/siang/sore hari
e. Jadwalkan review bahan pelajaran mingguan
LAMPIRAN 2

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

1. Apa yang kalian pahami tentang manajemen waktu?

2. Apa dampak yang dapat ditimbulkan jika tidak bisa memanajemen waktu dengan baik?

3. Apa saja hal-hal yang dapat mendorong kalian untuk mementingkan belajar?
1. Instrumen Asesmen Proses
Berilah tanda Check (√ ) pada kolom dengan Kriteria :
0 : jika tidak sesuai
1 : Jika sesuai sebagian
2 : Jika sesuai

No Aspek & Indikator Pernyataan Opsi respon Ket


A. Antusiasme Peserta 0 1 2
Didik
1 Communication 1. Peserta Didik Membaca
materi layanan
2. Peserta Didik Menjawab
pertanyaan
3. Peserta Didik Mengajukan
pertanyaan
4. Peserta Didik
Mempresentasikan hasil
kerja
5. Peserta Didik Menanggapi
peserta lain
2 Colaboration 6. Peserta Didik Mengerjakan
tugas yang diberikan
7. Peserta Didik Menerima
masukan dari peserta didik
lain
3 Critical Thinking 8. Peserta Didik memahami
dampak positif
memanajemen waktu
9. Peserta Didik
Menyampaikan alasan dari
pilihannya. (reason)
10. Peserta Didik
Menyimpulkan bagaimana
cara memanajemen waktu
dengan baik
4 Creativity 11. Peserta Didik
Mengidentifikasi tentang
dampak apabila tidak bisa
memanajemen waktu dengan
baik
12. Peserta Didik Menemukan
solusi dengan Membuat
skala prioritas
B Kesesuaian program
1 Langkah Kegiatan 13. kegitan pendahuluan
minimal melakukan 4
kegiatan.
14. Ada kegiatan inti
15. Ada kegiatan penutup
16. Kegiatan pendahuluan, inti
dan penutup dilaksanakan
secara berurutan
17. Kegiatan pendahuluan, inti
dan penutup dilaksanakan
secara proporsional sesuai
aturan waktu
2 Metode yang digunakan 18. Metode yang digunakan
bervariasi
19. Metode yang digunakan
menghasilkan respon positif
3 Kesesuaian tujuan 20. Materi layanan sesuai tujuan
dengan materi layanan 21. Materi layanan mengacu
pada sumber yang jelas
C Ketersediaan sarana
Prasarana
1 Keberfungsian Peralatan 22. papan tulis, spidol berfungsi
yang diperlukan
2 Kesesuaian Instrumen 23. Instrumen yang digunakan
yang digunakan sesuai
3 Keberfungsian media 24. Media yang digunakan
yang digunakan berfungsi
4 Kecukupan waktu 25. Waktu yang ada sesuai
alokasi dalam RPL
Jumlah Skor
Kriteria penilaian :
0 – 20 = kurang
21 - 41 = cukup
42– 62 = baik

2. Instrumen Asesmen Hasil

Skor
No Pernyataan
1 2 3 4
Saya memahami materi tentang prioritas belajar
1
Saya mendapatkan banyak infomasi dan pengetahuan
2
penting manajemen belajar
3 Saya menyadari bahwa manajemen waktu adalah hal yang perlu
dilakukan
Saya percaya bahwa saya mampu mengatur waktu belajar dengan
4
baik
Saya senang dapat membuat skala prioritas
5

Keterangan :
4 = Sangat Setuju
3 = Setuju
2 = Cukup Setuju
1 = Kurang Setuju
YAYASAN KADER PENERUS TEKNOLOGI
SMK BOEDI OETOMO CILACAP
Akreditasi Sekolah “A”
Alamat: Jl. Bali No 100, Kebonmanis, Cilacap Utara, Cilacap, 53233, Telp. (0282) 545851
Webiste: smk-boedoet-clp.sch.id, Email: smkboedioetomo1clp@gmail.com

LAPORAN BIMBINGAN KLASIKAL


SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2022/2023

1 Komponen Layanan Layanan dasar


2 Bidang layanan Pribadi
3 Topik layanan Positive Thinking
4 Tujuan layanan 1. Peserta didik/konseli mampu
memahami makna berpikir psoitif
2. Peserta didik/konseli mampu
menunjukkan sikap dan perilaku
berpikir positif
5 Kelas/Semester XI TKR 1 / 1
6 Hari/Tanggal Jumat, 29 Juli 2022
7 Durasi pertemuan 45 menit
8 Materi 1. Pengertian berpikir positif
2. Mnafaat berpikir positif
3. Dampak apabila berpikir negative dan
pesimis
9 Hasil dan Tindak Lanjut Peserta didik yang belum mampu
menunjukkan sikap dan perilaku berpikir
positif diarahkan untuk mengikuti
bimbingan kelompok/konseling individu

Cilacap, 11 Desember 2022


Mengetahui:
Kepala SMK Boedi Oetomo Cilacap Guru BK,

Nurhayati, S.Pd Iswati, S.Pd


YAYASAN KADER PENERUS TEKNOLOGI
SMK BOEDI OETOMO CILACAP
Akreditasi Sekolah “A”
Alamat: Jl. Bali No 100, Kebonmanis, Cilacap Utara, Cilacap, 53233, Telp. (0282) 545851
Webiste: smk-boedoet-clp.sch.id, Email: smkboedioetomo1clp@gmail.com

LAPORAN BIMBINGAN KLASIKAL


SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2022/2023
1 Komponen Layanan Layanan dasar
2 Bidang layanan Sosial
3 Topik layanan Seks bebas, LGBT
4 Tujuan layanan 1. Peserta didik/konseli mampu
memahami pengertian seks bebas, dan
LGBT
2. Peserta didik/konseli mampu
mengidentifikasi bahaya seks bebas
dan LGBT
5 Kelas/Semester XI TKR 1/ 1
6 Hari/Tanggal Jumat, 28 Oktober 2022
7 Durasi pertemuan 45 menit
8 Materi 1. Pengertian seks bebas, LGBT
2. Faktor yang memengaruhi maraknya
seks bebas, LGBT
3. Dampak yang ditimbulkan dari adanya
seks bebas, LGBT
9 Hasil dan Tindak Lanjut Peserta didik yang belum mampu
mengidentifikasi bahaya seks bebas dan
LGBT diarahkan untuk mengikuti
bimbingan kelompok/konseling individu
Cilacap, 11 Desember 2022
Mengetahui:
Kepala SMK Boedi Oetomo Cilacap Guru BK,

Nurhayati, S.Pd Iswati, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai