Anda di halaman 1dari 2

NOTULEN RAPAT

PANITIA PENGAWAS PEMILIHAN UMUM KECAMATAN TANGSE


KABUPATEN PIDIE

IDENTITAS RAPAT
a. Nama Rapat : Rapat koordinasi Tindak Lanjut Pengawasan
Pemutakhiran Data Pemilih dengan Panwaslu
Kelurahan/Desa Se-Kecamatan Tangse
b. Hari/Tanggal : Senin, 20 Februari 2024
c. Waktu : 09.00 Wib s/d selesai
d. Tempat : Kantor Sekretariat Panwaslu Kecamatan Tangse
e. Pimpinan Rapat : Ketua Panwaslu Kecamatan Tangse
f. Peserta : Panwaslu Kelurahan/Desa Se-Kecamatan Tangse
g. Jumlah Peserta : 28 (Dua Puluh Delapan) Orang

RINGKASAN JALAN NYA RAPAT:


Rapat dibuka oleh Ketua Panwaslu Kecamatan Tangse tentang koordinasi Tindak Lanjut
Pengawasan Pemutakhiran data Pemilih dengan Panwaslu kelurahan/Desa (PKD) se-
Kecamatan Tangse.

KESIMPULAN:
Berdasarkan rapat koordinasi yang dilaksanakan oleh Panwaslu Kecamatan Tangse dengan
28 orang Panwaslu Kelurahan/Desa (PKD) Se-kecamatan Tangse mengenai Tindak Lanjut
Pengawasan Pemutakhiran Data Pemilih dan Penyusunan Daftar Pemilih, dalam Kecamatan
Tangse pada Pemilu serentak Tahun 2024, maka diharapkan semua Panwaslu
Kelurahan/Desa (PKD) Se- Kecamatan Tangse untuk melengkapi alat kerja Form A.DP-1
dan Formulir A Laporan Hasil Pengawasan (LHP) selama proses tahapan yang dilaksanakan.

Tangse, 20 Februari 2023

Panitia Pengawas Pemilihan Umum


Kecamatan Tangse
Kepala Sekretariat

NURAINA, S.Sos
Nip. 19740219 200903 2 002

Anda mungkin juga menyukai