Anda di halaman 1dari 1

UJIAN HARIAN SEMESTER GASAL TH AKADEMIK 2022/2023

Matakuliah : Basic Accounting


Dosen : Afifudin, SE.,M.SA., Ak.
Waktu : 120 menit

Berikut ini adalah Neraca Saldo yang disusun dari perkiraan buku besar Toko Harum per 31 Desember 2020 sebagai
berikut:
Kas 2,530,000
Persediaan Barang Dagangan 26,270,000
Perlengkapan Toko 1,030,000
Perlengkapan Kantor 310,000
Asuransi Dibayar Dimuka 1,180,000
Peralatan Toko 16,880,000
Akumulasi Penyusutan Peralatan Toko 640,000
Peralatan Kantor 2,980,000
Akumulasi Penyusutan Peralatan Kantor 530,000
Utang Dagang 5,120,000
Utang PPh 60,000
Modal Ny Hanum 43,030,000
Prive Ny Hanum 15,200,000
Penjualan 151,620,000
Retur Penjualan 1,620,000
Pembelian 81,960,000
Retur Pembelian 630,000
Potongan Pembelian 1,570,000
Beban Angkut Pembelian 1,440,000
Beban Gaji Penjualan 19,910,000
Beban Sewa Toko 10,800,000
Beban Iklan 1,570,000
Beban Gaji Kantor 8,320,000
Beban Sewa Kantor 1,200,000
Beban Pajak Penghasilan 10,000,000

Data penyesuaian pada akhir 31 Desember 2020 tergambar sebagai berikut:


a. Perlengkapan toko yang masih tersedia Rp. 270.000,- dan perlengkapan kantor yang telah terpakai Rp. 120.000,-
b. Asuransi yang telah kedaluarsa senilai Rp. 860.000,-
c. Peralatan toko disusutkan sebesar Rp. 1.750.000,- dan peralatan kantor disusutkan sebesar Rp. 290.000,-
d. Gaji yang terutang untuk bagian penjualan sebesar Rp. 220.000,- dan untuk bagian administrasi sebesar
Rp. 60.000,-
e. Beban pajak penghasilan yang terutang dan belum dicatat sebesar Rp. 250.000,-
f. Persediaan barang dagangan akhir tahun bernilai Rp. 28.730.000,-

Diminta:
1) Buatlah Jurnal penyesuaian yang diperlukan
2) Isilah neraca lajur
3) Susunlah Laporan keuangan (Laporan Laba Rugi, Laporan Perubahan Modal, Laporan Posisi Keuangan) dan
jurnal penutup

================ Selamat mengerjakan dan Sukses Selalu =================

Page 1 of 1

Anda mungkin juga menyukai