Anda di halaman 1dari 3

NO 3

JADI SETELAH LIMA TAHUN BESAR AKUMULASI PENYUSUTAN SEHARUSNYA ADALAH 80 JUTA DIBAGI 10
TAHUN HASILNYA ADALAH 8 JUTA

KEDUDUKAN NILAI KENDARAAN PADA AKHIR TAUN KE 5 ADALAH

KENDARAAN : 80 JUTA (DB)

AKUMULASI PENYUSUTAN KENDARAAN : 50 JUTA (DB)

NILAI BUKU KENDARAAN : 30 JUTA (CR)

BERDASARKAN TAKSIRAN UMUR KEGUNAAN YANG BARU, UMUR SELURUHNYA UNTUK KENDARAAN INI
MENJADI 10 TAHUN

BEBAN PENYUSUTAN PER TAHUN MENURUT UMUR YANG BARU MENJADI

80000000 : 10 = 8000000

SETELAH 5 TAHUN BESAR AKUMULASI PENYUSUTAN SEHARUSNYA ADALAH

8000000 * 5 TAHUN = 40000000

DENGAN DEMIKIAN HARUS DIADAKAN KOREKSI SEBESAR

50000000 - 40000000 = 10000000

JURNAL YANG PERLU DIBUAT UNTUK MENCATAT KOREKSI DIATAS SEBAGAI BERIKUT

AKUMULASI PENYUSUTAN KENDARAAN 10 JUTA (DB)

KOREKSI PENYUSUTAN TAHUN LALU 10 JUTA (CR)

JURNAL YANG DIBUAT UNTUK MENCATAT SELAMA SISA UMUR KEGUNAAN SETIAP AKHIR TAHUN
MENJADI

BEBAN PENYUSUTAN KENDARAAN 8 JUTA (DB)

AKUMULASI PENYUSUTAN KENDARAAN 8 JUTA (CR)


NO 4.

PENCATATAN YANG AKAN DIBUAT PADA BUKU JURNAL ADALAH


AKUMULASI PENYUSUTAN MESIN 6 JUTA
LABA PENILAIAN KEMBALI MESIN 6 JUTA

JURNAL
NO 3A

TAHUN KE SATU AKUMULASI PENYUSUTAN PADA


BEBAN PENYUSUTAN MESIN 6 JUTA
AKUMULASI PENYUSUTAN MESIN 6 JUTA

TAHUN KE DUA AKUMULASI PENYUSUTAN PADA


BEBAN PENYUSUTAN MESIN 12 JUTA
AKUMULASI PENYUSUTAN MESIN 12 JUTA

NO 3B

TAHUN KE SAU AKUMULASI PENYUSUTAN PADA


BEBAN PENYUSUTAN MESIN 10.836.000
AKUMULASI PENYUSUTAN MESIN 10.836.000

TAHUN KEDUA AKUMULASI PENYUSUTAN PADA


BEBAN PENYUSUTAN MESIN 18.410.000
AKUMULASI PENYUSUTAN MESIN 18.410.000

NO 3C
TAHUN KE SATU AKUMULASI PENYUSUTAN PADA
BEBAN PENYUSUTAN MESIN 8.571.429
AKUMULASI PENYUSUTAN MESIN 8.571.429

TAHUN KE DUA AKUMULASI PENYUSUTAN PADA


BEBAN PENYUSUTAN MESIN 15.714.286
AKUMULASI PENYUSUTAN MESIN 15.714.286

NO 3D
TAHUN KE SATU AKUMULASI PENYUSUTAN PADA
BEBAN PENYUSUTAN MESIN 8.823.529
AKUMULASI PENYUSUTAN MESIN 8.823.529

TAHUN KE DUA AKUMULASI PENYUSUTAN


BEBAN PENYUSUTAN MESIN 15.882.353
AKUMULASI PENYUSUTAN MESIN 15.882.353
NO 4A
NILAI PEROLEHAN – NILAI RESIDU / UMUR EKONOMIS
30.000.000 – 3.000.000/6 TAHUN = 4.500.000

16 MARET 2008
PERALATAN 30.000.000
KAS 30.000.000

31 DESEMBER 2008
BEBAN PENYUSUTAN PERALATAN 4.500.000
AKUMULASI PENYUSUTAN PERALATAN 4.500.000

31 DESEMBER 2009
BEBAN PENYUSUTAN PERALATAN 9.000.000
AKUMULASI PENYUSUTAN PERALATAN 9.000.000

20 MARET 2010
KAS 14.850.000
AKUMULASI PENYUSUTAN PERALATAN 13.500.000
RUGI PENJUALAN AKTIVA 1.650.000
PERALATAN 30.000.000

Anda mungkin juga menyukai